Kamuss

5
A Awak, basa lemesna; salira 1 tubuh; jasad manusia keseluruhan; jasmani, raga; 2 pokok tubuh manusia, tidak termasuk anggota dan kepala. B Bared, n goresan (pada kulit); baret Bareuh, a 1 menjadi besar krn pengaruh dr dl (tt bagian tubuh) 2 bagian tubuh yg menjadi besar krn penyakit; bengkak Ngabareuhan, v 1 menjadi bengkak; membengkak Batuk, n penyakit pada saluran pernapasan atau paru-paru sehingga menuimbulkan rasa gatal pada tenggorokan dan membuat penderita mengeluarkan bunyi atau suara yang keras Bedel, n tindakan penyembuhan penyakit dng cara memotong atau mengiris bagian tubuh yang sakit; operasi; bedah Ngabedel v memotong (mengiris dsb) bagian tubu yang sakit; membedah; mengoprasi Beuteung basa lemesna patuangan n 1 bagian tubuh dibawah rongga dada; perut 2 alat pencernaan makanan di dalam rongga, di bawah rongga dada; 3 bagian yang ditengah atau pada sesuatu Birit n 1 pantat; 2 belakang; pinggul; bokong Bitis basa lemesna: weutis n bagian kaki antara lutut dan pergelangan kaki, sebelah belakang tulang kering; betis Biwir, lemesna: lambey n 1 tepi (pinggir) mulut (sebelah bawah dan atas); 2 tepi sesuatu atau bagian barang yang menyerupai bibir; bibir Bool, muara pembuangan pada ujung system pencernaan pada manusia dan binatang; dubur; pelepasan Buncunur a bengkak atau bincul biasanya pada dahi atau kepala; benjol C

description

kamus

Transcript of Kamuss

Page 1: Kamuss

A

Awak, basa lemesna; salira 1 tubuh; jasad

manusia keseluruhan; jasmani, raga; 2 pokok

tubuh manusia, tidak termasuk anggota dan

kepala.

B

Bared, n goresan (pada kulit); baret

Bareuh, a 1 menjadi besar krn pengaruh dr dl (tt

bagian tubuh) 2 bagian tubuh yg menjadi

besar krn penyakit; bengkak

Ngabareuhan, v 1 menjadi bengkak;

membengkak

Batuk, n penyakit pada saluran pernapasan atau

paru-paru sehingga menuimbulkan rasa gatal

pada tenggorokan dan membuat penderita

mengeluarkan bunyi atau suara yang keras

Bedel, n tindakan penyembuhan penyakit dng cara

memotong atau mengiris bagian tubuh yang

sakit; operasi; bedah

Ngabedel v memotong (mengiris dsb) bagian

tubu yang sakit; membedah; mengoprasi

Beuteung basa lemesna patuangan n 1 bagian

tubuh dibawah rongga dada; perut 2 alat

pencernaan makanan di dalam rongga, di

bawah rongga dada; 3 bagian yang ditengah

atau pada sesuatu

Birit n 1 pantat; 2 belakang; pinggul; bokong

Bitis basa lemesna: weutis n bagian kaki antara

lutut dan pergelangan kaki, sebelah belakang

tulang kering; betis

Biwir, lemesna: lambey n 1 tepi (pinggir) mulut

(sebelah bawah dan atas); 2 tepi sesuatu atau

bagian barang yang menyerupai bibir; bibir

Bool, muara pembuangan pada ujung system

pencernaan pada manusia dan binatang;

dubur; pelepasan

Buncunur a bengkak atau bincul biasanya pada

dahi atau kepala; benjol

C

Cacad n 1 kekurangan yg menyebabkan nilai atau

mutunya kurang baik atau kurang sempurna

(yg terdapat pd badan, benda, batin , atau

akhlak); 2 lecet (kerusakan noda) yg

menyebabkan keadaannya menjadi kurang

baik (kurang sempurna); 3 cela; aib; cacat; 4

tiak (kurang) sempurna;

Cacad tikudrat n cacat yg dibawa sejak lahir;

cacat bawaan

Tandapaksa n cacat pd badan (spt bpeng,

buta, tuli)

Cageur a kembali baik, sehat seperti semula

sembuh atau baik kembali (mengenai luka,

sakit, kesehatan); menjadi baik; pulih

Ngacageurkeun 1 menjadikan suatu keadaan

kembali baik, sehat, seperti semula; 2

memulangkan; mengembalikan

Cangkeul a berasa kaku; pegal

ciduh, air yang keluar dari kelenjar ludah dari

mulut; air ludah

Cikiih, air kencing

Page 2: Kamuss

D

Dadas a luka sedikit pd bagian kulit; lecet; bundas

Damis n sisi muka di bawah pelipis; pipi

E

Embun-embunan n bagian lunak pada kepala bayi;

bagian puncak kepala; ubun-ubun

F

G

Gondongeun, n bengkak di leher; gondong;

gondok; beguk

Getih n 1 cairan terdiri atas plasma, sel-sel merah

dan putih yg mengalir dl pembuluh darah

manusia atau binatang; darah 2 ki keturunan;

3 ki bakat, pembawa

Getihan, 1 berdarah; 2 mengandung darah; 3

punya bakat; 4 keturunan

H

Hate, bagian perut yang merah kehitam-hitaman

warnanya, terletak di sebelah kanan perut

besar, gunanya untuk mengambil sari-sari

makanana di dalam darah danmenghasilkan

empedu; hati

Huntu basa lemesna waos n tulang keras dan

kecil-kecil berwarna putih yg tumbuh

tersusun berakar dl gusi dan kegunaannya

untuk mengunyah atau menggigit; gigi

Huntu palsu gigi tiruan

Huntu susu gigi sementara pd manusia atau

hewan muda mamalia yang nanti akan

tanggal dan digantui oleh gigi tetap

I

J

Jelema n 1 manusia dalam arti khusus bukan

dalam arti umum; orang

Jejelemaan orang-orangan, tiruan orang

K

Kerek n tiruan bunyi napas yang kuat dari orang

tidur; dengkur

Keteg n tiruan bunyi detik tetapi lebih cepat

~ jantung detak jantung

Kongkolak ~ mata n kelopak mata; pelupuk

L

Lolong a 1 tidak dapat melihat krn rusak matanya;

2 ki tidak tahu (mengerti) sedikit pun tt

sesuatu; buta

Lolong hayam 1 kabur penglihatan pd petang

hari; 2 waktu petang (sesudah senja);

Lolong huruf tidak dapat membaca dan

menulis;

Lolong wengi tidak dapat meilihat pd waktu

malam;

Lolong warna; tidak dapat melihat

(membedakan) warna dng baik

Page 3: Kamuss

M

Mencet basa lemesna: meuseul v, pijat 1 menekan

dengan jari; 2 mengurut bagian tubuh untuk

melemaskan otot sehingga peredaran darah

lancar

Muriang a panas badannya yakni suhu badan lebih

tinggi daripada biasanya; demam

N

Nangtung basa lemesna ngadeg v berdiri 1. Tegak

bertumpu pada kaki; 2. Tegak, tidak

berbaring

O

orok, anak kecil yang belum lama lahir (0 bulan

sampai dengan satu tahun); bayi

P

Peura a 1 parau tentang suara karena banyak

berkata-kata dsb; 2 sendat jalan suaranya;

serak

Peureum v pejam; picing

Q

R

Reneuh a 1 mengandung anak dl perut; hamil;

mengandung berbadan dua (bagi manusia); 2

sudah berisi bakal buah (bakal bunga);

bunting

Reuneuh munding, bunting kerbau

Reuneuh dara, buntang jolong

Ngareuneuhan, membuntingi

Reuhak n lendir yang keluar dari kerongkongan

atau dari jalan pernapasan; dahak

Ngareuhak mengandung dahak;

mengeluarkan dahak

S

Sungsuam n 1 urat yang keras; 2 jaringan kenyal

dalam tubuh manusia dan hewan yang

fungsinya utk menggerakan organ tubuh; otot

T

Taktak, n pundak (antara leher dan pangkal

lengan)

Tampek n 1 penyakit menular yg disebabkan oleh

virus yg mengakibatkan bintik-bintik merah

pd kulit; campak; 2 lempar; buang

Tarang basa lemesna taar n bagian wajah di atas

mata; bagian kepala sebelah depan atas antara

rambut dan alis; dahi; kening

Tibra a nyenyak tidur; pulas (pules)

Tuur n 1 lutut; dengkul; 2 ki bohong; palsu;

kosong

U

Ubar basa lemesna landong n 1 bahan yang

digunakan untuk mengurangi penyakit atau

menyembuhkan seseorang dari penyakit; obat

2 bahan kimia untuk berbagai keperluan

Uubar menggunakan obat; berobat

Page 4: Kamuss

Ngubaran memberi obat kepada; mengobati

Kaubaran 1 dapat diobati; terobatit

Utah basa lemesna: luga v keluar kembali

makanan yang telah masuk ke dalam mulut

atau perut; muntah

Uteuk n 1 benda putih yang lunak terdapat di

dalam rongga tengkorak yang menjadi pusat

saraf; 2 ki alat berpikir; otak

Uteuk gede bagian otak yang terdiri atas dua

belahan otak

Uteuk leutik bagian otak belakang yang

terletak di bawah bagian otak besar

V

W

X

Y

Z