Sila Bus 1111

6
SILABUS Satuan Pendidikan : SMA Mata Pelajaran : FISIKA Kelas / Semester : XII / 1 Materi Pokok : Bunyi Standar Kompetensi : 1. Menerapkan konsep dan prinsip gejala gelombang dalam menyelesaikan masalah Kompetensi Dasar Indikator Tujuan pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokas i Waktu Sumber Belajar Teknik Bentuk Instrume n 1.3 Menerapkan konsep dan prinsip gelombang bunyi dan cahaya A. KOGNITIF 1. Produk a) Mendefinisik an resonansi bunyi A. KOGNITIF 1. Produk a) Dengan kalimat sendiri, siswa dapat mendefinisikan resonansi bunyi Menggali pengetahuan awal tentang resonansi bunyi Membuat alat rancangan Tes Tulis Esai 1x 45 menit Buku Siswa Lembar Kegiat an Siswa ( LKS

description

silabus siap

Transcript of Sila Bus 1111

SILABUSSatuan Pendidikan: SMA

Mata Pelajaran : FISIKA

Kelas / Semester: XII / 1

Materi Pokok

: Bunyi

Standar Kompetensi : 1. Menerapkan konsep dan prinsip gejala gelombang dalam menyelesaikan masalahKompetensi Dasar

Indikator Tujuan pembelajaranKegiatan PembelajaranPenilaianAlokasi WaktuSumber Belajar

TeknikBentuk Instrumen

1.3 Menerapkan konsep dan prinsip gelombang bunyi dan cahaya dalam teknologiA. KOGNITIF

1. Produk

a) Mendefinisikan resonansi bunyi

b) Memberikan contoh melalui peristiwa percobaan resonansi bunyi dalam kehidupan sehari-haric) Membuat rancangan alat sederhana yang menerpkan prinsip resonansi bunyi berdasarkan masalah awal yang diberikand) Menghasilkan alat musik sederhana sesuai dengan rancangan percobaan yaitu terompet.2. Proses

a) Merumuskan masalah dalam percobaan resonansi bunyi

b) Merumuskan hipotesis dalam percobaan pengaruh tebal selaput terompet terhadap bunyi yang dihasilkanc) Mengidentifikasi variabel-variabel dalam percobaan resonansi bunyi yaitu membuat terompet sederhanad) Menganalisis data dari hasil percobaan pengaruh tebal selaput terompet terhadap bunyi yang dihasilkane) Membuat kesimpulan dari hasil percobaaan.

B. PSIKOMOTOR

a) Melakukan percobaan dalam membuat alat peraga sederhana yaitu terompet dengan menggunakan konsep resonansi bunyi.C. AFEKTIF

1. Karakter

a) Melatihkan kejujuranb) Menghormati perbedaan pendapat

2. Keterampilan Sosial

a) Melatih kerja samab) Mendengarkan dengan aktif

c) Berada dalam kelompok

d) Menghargai pendapat orang

A. KOGNITIF

1. Produk

a) Dengan kalimat sendiri, siswa dapat mendefinisikan resonansi bunyi

b) Siswa dapat memberikan contoh melalui peristiwa percobaan resonansi bunyi dalam kehidupan sehari-haric) Siswa dapat membuat rancangan alat sederhana yang menerapkan prinsip resonansi bunyi berdasarkan masalah awal yang diberikan

d) Siswa mampu menghasilkan alat musik sederhana sesuai dengan rancangan percobaan yaitu terompet.

2. Proses

a) Siswa dapat merumuskan masalah dalam percobaan resonansi bunyi

b) Siswa dapat merumuskan hipotesis dalam percobaan pengaruh tebal selaput terompet terhadap bunyi yang dihasilkanc) Siswa mampu mengidentifikasi variabel-variabel dalam percobaan resonansi bunyi yaitu membuat terompet sederhana

d) Siswa dapat menganalisis data dari hasil percobaan pengaruh tebal selaput terompet terhadap bunyi yang dihasilkan

e) Siswa dapat menyimpulkan pembelajaran dari hasil percobaaan.B. PSIKOMOTOR

a) Siswa dapat melakukan percobaan dalam membuat alat peraga sederhana yaitu terompet dengan menggunakan konsep resonansi bunyi.C. AFEKTIF

1. Karakter

a) Siswa dilatih meningkatkan kejujuran dalam melakukan eksperimen

b) Siswa dilatih membentuk sifat saling menghormati pendapat siswa yang lain.

2. Keterampilan Sosial

a) Meningkatkan kerjasama dalam melakukan eksperimen

b) Mendengarkan dengan aktif

c) Berada dalam kelompokd) Menghargai pendapat teman Menggali pengetahuan awal tentang resonansi bunyi Membuat alat rancangan resonansi bunyi

Menghubungkan masalah otentik dengan rancangan alat yang dibuat Tes Tulis

Tes TulisTes Kinerja

Tes Kinerja

Esai

Lembar Penilaian Psikomotor

Lembar Penilaian Afektif

1x 45 menit Buku Siswa

Lembar Kegiatan Siswa ( LKS )

Lembar Evaluasi Siswa ( LES )