Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD), PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS PT. Pelindo IV - Makasar

11
Pelaksanaan Pelatihan: 1. ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD) 2. PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS bagi para Karyawan PT. Pelindo IV (Persero) - Makasar di Hotel Grand SOVIA-Bandung, 23-24 Maret 2017 Pelatihan “ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD)” Introduction Pengembangan organisasi, dari hari ke hari semakin menjadi aktivitas yang crucial bagi Perusahaan. Perkembangan lingkungan organisasi yang begitu cepat sulit dibendung efeknya bagi organisasi. Karenanya satu2 nya cara adalah untuk organisasi bisa secara berkesinambungan melakukan respond optimal terhadap berbagai perubahan tersebut, termasuk perubahan kepentingan dari para stake holders. Sistem, orang dan budaya selalu menjadi 3 faktor yang akan menentukan competitive advantage seperti apa yang akan dibangun Perusahaan. Recruitment yang berhasil mendatangkan orang yang berkualitas akan menjadi ‘percuma’ bila sistem yang ada di Perusahaan tidak bisa mem fasilitasi munculnya kinerja yang diharapkan dari orang tersebut. OD professionals mempunyai

Transcript of Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD), PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS PT. Pelindo IV - Makasar

Page 1: Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD),  PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS PT. Pelindo IV - Makasar

Pelaksanaan Pelatihan:

1. ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD)2. PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS

bagi para Karyawan PT. Pelindo IV (Persero) - Makasar di Hotel Grand SOVIA-Bandung, 23-24 Maret 2017

Pelatihan “ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD)”

IntroductionPengembangan organisasi, dari hari ke hari semakin menjadi aktivitas yang

crucial bagi Perusahaan. Perkembangan lingkungan organisasi yang begitu cepat sulit dibendung efeknya bagi organisasi. Karenanya satu2 nya cara adalah untuk organisasi bisa secara berkesinambungan melakukan respond optimal terhadap berbagai perubahan tersebut, termasuk perubahan kepentingan dari para stake holders.Sistem, orang dan budaya selalu menjadi 3 faktor yang akan menentukan competitive advantage seperti apa yang akan dibangun Perusahaan. Recruitment yang berhasil mendatangkan orang yang berkualitas akan menjadi ‘percuma’ bila sistem yang ada di Perusahaan tidak bisa mem fasilitasi munculnya kinerja yang diharapkan dari orang tersebut. OD professionals mempunyai peran sentral dalam membantu mengelola perubahan organisasi yang ada agar selalu dapat menjadi ‘wadah’ yang memfasilitasi munculnya kinerja yang diharapkan. Dengan demikian seorang OD professional dituntut untuk memiliki wawasan mengenai strategic management, proses organisasi dan tahap pengembangan organisasi yang sesuai dengan tuntutan kebutuhan Perusahaan.Workshop ini bertujuan untuk memberikan overview dan refreshing perspective mengenai peran OD professional di Perusahaan serta memberikan perspektif dan ketrampilan dasar yang dibutuhkan agar seorang OD professional bisa menjalankan perannya dengan optimal.

Page 2: Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD),  PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS PT. Pelindo IV - Makasar

PesertaPeserta pelatihan ini:Pelatihan ini sangat tepat untuk diikuti oleh para karyawan di bidang HR, SDM dan level manajerial dalam perusahaan.

Page 3: Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD),  PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS PT. Pelindo IV - Makasar

ObjectivesPeserta pelatihan akan memahami dengan baik tentang:1. Definisi, peran dan job desc dari OD proffesionals 2. Membuat perencanaan dan evaluasi dari suatu Unit/Departement OD3. Meningkatkan efektivitas keterkaitan antar Departemen OD dan Unit2 Organisasi

lainnya4. Bagaimana mengaitkan inisiatif OD dengan arah Strategis Perusahaan5. Analisis kepentingan stake holders dan inisiatif OD6. Mengoptimalkan komponen OD: Organisasi, Proses Tools, Link antara Sistem,

Organisasi, People Budaya Perusahaan7. Metodologi pengumpulan data di dalam OD8. Berbagai tools dan intervensi dalam OD9. Memonitor dan mengukur efektivitas suatu intervensi OD10. Memahami berbagai komponen sistem: kompetensi, sturktur gaji dan reward, sistem

karir, dll serta proses menentukan prioritas intervensi11. Mengembangkan organisasi secara berkelanjutan melalui learning organisation

knowledge management

Page 4: Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD),  PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS PT. Pelindo IV - Makasar

Pelatihan “SHARPEN YOUR SKILL PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS”

IntroductionHampir semua perusahaan yang melakukan hubungan bisnis tidak lepas dari apa

yang disebut dengan komunikasi, lebih khususnya presentasi dan negosiasi. Negosiasi sering diawali terlebih dahulu dengan proses presentasi, sehingga keterampilan presentasi yang baik tentu akan mempermudah dalam mencapai tujuan negosiasi. Kemampuan faktor ini sangat berpengaruh terhadap peningkatan dan pengembangan profit perusahaan. Keterampilan presentasi dan negosiasi ini menjadi begitu penting pada fungsi kerja yang memerlukan proses tawar-menawar seperti bidang penjualan, pembelian, customer service, dan lain-lain. Keterampilan ini juga menjadi penting bagi para manajer dan pengambil keputusan dalam perusahaan.Program pelatihan Presentation & Negotiation Skills ini didesain dengan metode interaktif, dipandu oleh pakar dalam bidangnya, dan dirancang untuk membantu para peserta mengevaluasi dan meningkatkan ketrampilan dalam presentasi dan negosiasi. Pelatihan ini akan memberikan pemahaman mengenai langkah-langkah melakukan presentasi dan negosiasi serta mengoptimalkan kemampuan perusahaan untuk mencapai tujuan perusahaan. Diharapkan nantinya peserta dapat mengerti tentang proses, strategi, teknik dan gaya dalam negosiasi dan presentasi, mengasah keterampilan peserta untuk memiliki mindset dan keterampilan strategi win-win negotiation, prinsip-prinsip penting dalam negosiasi & presentasi, serta mengukur keberhasilannya.

Page 5: Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD),  PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS PT. Pelindo IV - Makasar

ObjectivesPeserta pelatihan akan: Memahami teknik berkomunikasi dengan pihak lain secara efektif; Memahami konsep presentasi dan negosiasi; Mampu membuat presentasi negosiasi dengan baik dan efektif; Memahami cara menegosiasikan ide/gagasan/proposal agar didapat hasil yang win-

win solution; Menerapkan keterampilan presentasi dan negosiasi di banyak tempat dan

kesempatan; Mengetahui strategi negosiasi yang kooperatif dan kompetitif, yang hasil akhirnya

dapat meningkatkan hasil bersama dan mencegah kerugian bersama.

Materi Pelatihan

1. Komunikasi dan Manajemen: Prinsip-Prinsip Dasar Komunikasi & Keahlian Berkomunikasi

2. Konsep Presentasi  & Negosiasi                     Peran presentasi dan negosiasi dalam memperkenalkan ide baru dan

menjalankannya                     Mengenali kesalahan umum dalam presentasi maupun dalam negosiasi

3. Perencanaan dan Persiapan Presentasi yang Effektif                     Menentukan sasaran & target presentasi                     Menyusun struktur presentasi yang sistematis dan menarik                     Membuat visual audio yang menunjang isi dan tujuan presentasi

4. Penyajian Presentasi yang Komunikatif                     Membangun rasa percaya diri dalam presentasi                     Pembukaan yang impresif dan menarik                     Penyampaian isi presentasi yang sistematis dan efektif

Page 6: Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD),  PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS PT. Pelindo IV - Makasar

                     Teknik menutup/mengakhiri presentasi yang mengesankan5. Perencanaan dan Persiapan Negosiasi

                     Kriteria-Kriteria sukses negosiasi                     Perencanaan efektif bagi negosiasi yang sukses                     Identifikasi Point of Negotiation                     Mengenali budaya dan kebiasaan peserta negosiasi

6. Kunci Sukses Negosiasi                     Strategi-strategi pokok dalam negosiasi                     Teknik-teknik dalam bernegosiasi                     Teknik Komunikasi Effektif                     Teknik mengantisipasi strategi partner negosiasi                     Lobbying dalam proses negosiasi

7. Taktik Negosiasi (mind games, speed is matter, surprise, rubber time, master and slace, concession)

8. Gaya negosiasi: competing, acomodating, collaborating, compromising, avoiding9. Hambatan dalam Presentasi & Negosiasi dan Teknik Menanggulanginya10. Mereview, mengukur keberhasilan negosiasi11. Feedback & Improvement

Page 7: Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD),  PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS PT. Pelindo IV - Makasar

Pelaksanaan Pelatihan:

Pelatihan berlangsung di Grand SOVIA Hotel Bandung, selama 2 hari (23-24 Maret 2017)Penyelenggara : IDEA Consulting Yogyakarta.Pemateri : Kanaidi, SE., M.Si., cSAP

Respon Peserta Pelatihan:

Page 8: Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD),  PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS PT. Pelindo IV - Makasar

Penyampaian materi oleh Narasumber/ Pemateri dipandang oleh peserta sangat bagus dan berkesan, yaitu :- disampaikan secara runtut dan sistematis,- disampaikan dengan bahasa sehari-hari yang terasa sangat mudah untuk

dipahami peserta,- dilengkapi juga dengan contoh-contoh kejadian nyata sehari-hari, serta diulas

juga dengan tip-tip solusi pemecahannya. - terlebih lagi di sela-sela penyampaian materi juga diselingi dengan jok-jok

(humor-humor) segar, sehingga membuat peserta tertarik secara antusias untuk mengikuti sesi demi sesi kegiatan pelatihan.

Page 9: Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT (OD),  PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS PT. Pelindo IV - Makasar

INFORMASI Lengkap/ hubungi :

Kanaidi, SE., M.Si., cSAPe-mail : [email protected] atau [email protected] HP/wa. 0812 2353 284 – 0878 2298 4716 Telp/Fax : 022-4267749 Pin BB : 79D6107FFacebook : kanaidi.kenpartii

Link-Materi: “Pelatihan ORGANIZATION DEVELOPMENT” 1. https://www.slideshare.net/KenKanaidi/definisi-peran-dan-job-description-dari-

organization-development-proffessional2. https://www.slideshare.net/KenKanaidi/konsep-ruang-lingkup-organization-development-od 3. https://www.slideshare.net/KenKanaidi/perencanaan-dan-evaluasi-unitdepartemen-

organization-development4. https://www.slideshare.net/KenKanaidi/keterkaitan-organization-development-od-dengan-

arah-strategis-perusahaan5. https:// www.slideshare.net/KenKanaidi/keterkaitan-organization-development-od-dengan-

arah-strategis-perusahaan6. https://www.slideshare.net/KenKanaidi/organizational-development-odknowledge-

management-learning-organization

Link- Materi: “Pelatihan PRESENTATION & NEGOTIATION SKILLS” 1. https://www.slideshare.net/KenKanaidi/effective-communication-skills-training 2. https://www.slideshare.net/KenKanaidi/konsep-presentasi-working-with-your-audience 3. https://www.slideshare.net/KenKanaidi/persiapan-dan-penyajian-presentasi-yang-

komunikatif/edit4. https://www.slideshare.net/KenKanaidi/effective-negotiation-skills-training/edit