Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya...

17
Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya Dengan Perilaku Merokok Pada Remaja Di SMK 2 Mei Bandar Lampung FAKULTAS ILMU KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS INDONESIA, 2017 Gede Merta Mertana

Transcript of Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya...

Page 1: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman

Sebaya Dengan Perilaku Merokok Pada Remaja Di SMK

2 Mei Bandar Lampung

FAKULTAS ILMU KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS INDONESIA, 2017

Gede Merta Mertana

Page 2: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

OUTLINE OF PRESENTATION

1 LATAR

BELAKANG

4 KESIMPULAN

3 HASIL

2 METODOLOGI

PENELITIAN

Page 3: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

Latar Belakang

Page 4: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

Hasil survei World Health Organization (WHO) rokok

yang diisap di dunia mencapai 15 milyar setiap harinya.

Indonesia menduduki peringkat ke-5 dalam konsumsi

rokok di dunia setelah Cina 1.643 milyar batang rokok

tiap tahunnya, Amerika 451 milyar batang rokok tiap

tahunnya, Jepang 328 milyar batang rokok tiap

tahunnya, dan Rusia 258 milyar batang rokok tiap

tahunnya. Menurut Bank Dunia, konsumsi rokok

Indonesia setiap tahunnya sekitar 6,6% dari seluruh

konsumsi dunia.

Secara nasional, prevalensi tertinggi umur pertama kali

merokok terdapat pada kelompok umur 15-19 tahun

(43,3%), di susul kelompok umur 10-14 tahun (17,5%),

umur 20-24 tahun (14,6%). Terdapat 1,7 persen penduduk

yang mulai merokok pertama kali pada umur 5-9 tahun dan

3,9 persen pada umur lebih dari 30 tahun dan 4,3 persen

pada umur 25-29 tahun (Rikesda, 2010).

Secara nasional, rata–rata jumlah batang rokok

yang di hisap tiap hari oleh dari separuh (52,3%)

perokok adalah 1-10 batang. Sekitar dua dari lima

perokok saat ini rata-rata merokok sebanyak 11-

20 batang perhari. Sedangkan prevalensi yang

merokok rata-rata 21-30 batang perhari dan lebih

dari 30 batang perhari masing-masing sebanyak

4,7 persen dan 2,1 persen.

Page 5: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

Data terakhir tahun (2013) menurut

Depkes RI menyebutkan bahwa Provinsi

Lampung menduduki urutan ke 5 tingkat

konsumsi rokok mansyarakat secara

nasional dengan prosentasi perokok

mencapai 49,5%. Urutan tertinggi adalah

kepulauan Bangka Belitung 52,1%, Riau

51,3%, Sumsel 50,45% dan NTB 49,9%.

Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan

Pemberdayaan Masyarakat Dinas Kesehatan Provinsi

Lampung Tahun 2013 jumlah perokok di dominasi usia

produktif 25-64 tahun, kebiasaan merokok ternyata

sudah di mulai dari usia dini. Rata – rata usia merokok

secara nasional adalah 17,6 tahun dengan presentase

penduduk yang mulai merokok tiap hari terbanyak pada

umur 15 – 19 tahun.

Page 6: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

Pertanyaan Penelitian

Adakah hubungan perilaku merokok orang tua dan

teman sebaya dengan perilaku merokok pada

remaja di SMK 2 Mei Bandar Lampung.

Page 7: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

Jenis penelitian kuantitatif

Pendekatan cross sectional

Populasi 634 siswa, sampel 241 siswa

Page 8: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

Kuesioner yang berisi pertanyaan

tentang apakah memiliki orang

tua perokok dan teman sebaya

yang perokok

Page 9: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya
Page 10: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

No Perilaku Merokok

Remaja Responden

Frekuensi

(n) Persentase

(%) 1. Remaja Tidak

Merokok 114 47,3%

2. Remaja Merokok 127 52,7%

Jumlah 241 100%

Distribusi Frekuensi Perilaku Merokok

Remaja Di SMK 2 Mei

Page 11: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

No Perilaku Merokok

Teman Sebaya Responden

Frekuensi (n) Persentase

(%) 1. Teman Sebaya Tidak

Merokok 59 24,5%

2. Teman Sebaya Merokok 182 75,5%

Jumlah 241 100%

Distribusi Frekuensi Perilaku Merokok

Teman Sebaya Di SMK 2 Mei

Page 12: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

No Perilaku Merokok

Orang Tua Responden

Frekuensi

(n) Persentase

(%) 1. Orang Tua Tidak

Merokok 137 56.8%

2. Orang tua Merokok 104 43,2%

Jumlah 241 100%

Distribusi Frekuensi Perilaku Merokok

Orang Tua Di SMK 2 Mei

Page 13: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

Perilaku Merokok Remaja N % P

value OR

CI

95% Remaja Tidak

Merokok Remaja Merokok

n % n %

Tidak

Merokok 49 83,1 10 16,9 59 100 0,000 8,820

(4,189-

18,572) Merokok 65 35,7 117 64,3 182 100

Total 114 47,3 127 42,7 241 100

Hubungan Perilaku Merokok Teman Sebaya Dengan Perilaku

Merokok Remaja Di SMK 2 Mei Bandar Lampung

Page 14: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

Perilaku

Merokok Orang

Tua

Perilaku Merokok Remaja N % P

value OR

CI 95% Remaja Tidak

Merokok Remaja

Merokok n % n %

Orang Tua

Tidak Merokok 82 59,9 55 40,1 137 100 0,000 3,355

(1,958-

5,748) Orang Tua

Merokok 32 30,8 72 69,2 104 100

Total 114 47,3 127 52,7 241 100

Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dengan Perilaku Merokok

Pada Remaja Di SMK 2 Mei Bandar Lampung

Page 15: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

Ada hubungan perilaku merokok orang tua dengan perilaku merokok pada remaja

Di SMK 2 Mei Bandar Lampung Tahun 2014, dengan P- value = 0,000

Ada hubungan perilaku merokok teman sebaya dengan perilaku merokok pada

remaja di Di SMK 2 Mei Bandar Lampung Tahun 2014, dengan P-valu e= 0,000.

CONCLUSION

Page 16: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

Dijadikan acuan bagi orang tua yang memiliki anak remaja bahwa

perilaku merokok orang tua dan teman sebaya dapat mempengaruhi

perilaku merokok pada remaja.

sehingga orang tua tidak merokok dihadapan anaknya karena akan

berakibat ditirunya perilaku tersebut oleh remaja. dan orang tua

harus pintar memilih pergaulan untuk anak.

RECOMMENDATION

Page 17: Hubungan Perilaku Merokok Orang Tua Dan Teman Sebaya ...ictoh-tcscindonesia.com/wp-content/uploads/2017/05/... · Menurut data dari Kepala Bidang Promkes Dan ... berakibat ditirunya

THANKYOU