Dislipidemia

10
Dislipidemia Oleh : dr. Hiratna, SpPK

description

tentang dislipidemia

Transcript of Dislipidemia

  • Dislipidemia

    Oleh : dr. Hiratna, SpPK

  • Pendahuluan

    Dislipidemia : suatu peny yg berhub dgn konsentrasi lipid yg abnormal.Dpt disebabkan secara lgsg oleh kel genetik atau melalui ketdkseimbangan lingk / gaya hidup, atau terjadi secara sekunder, sbg akibat peny lain.Dislipidemia biasanya dihubkan dgn CHD atau arteriosclerosis.
  • Arteriosclerosis

    Merupakan penyebab kematian terbesar di AS.Hub antara peny jantung & kel lipid berasal dari deposisi lipid, tu dlm btk cholesterol yg teresterifikasi, di ddg arteri.Deposisi lipid dimulai dari lap tipis yg disebut fatty streak plaque yg menyumbat sebag aliran darah.Bila plaque terbtk di arteri perifer (PVD), di jantung (CAD), di pemb drh otak (CVD).CAD dihubkan dgn angina & infark miokard, CVD dgn stroke.
  • Deposit lipid di kulit : Xanthoma ( nodul pd kulit).Pembtkan plaque : proses injury sel yg diikuti infiltrasi & proliferasi sel utk memperbaiki tpt luka sel busa mempersempit lumen aliran darah tersumbat.Deposit lipid di ddg pemb drh biasanya dihubkan dgn pean konsentrasi LDL atau pean konsentrasi HDL.
  • Hyperlipoproteinemia

    Lipoprot : suatu kompleks alat transport cholesterol, cholesteryl ester & Tg dlm drh.Peny ini dihubkan dgn lipid drh yg abnormal yg biasanya disebabkan malfungsi dlm sintesis, transport, atau katabolisme lipoprot.Hyperlipoprot emia dpt dibagi atas : hypercholesterolemia, hypertrigliseridemia & combined hyperlipidemia.
  • Hypercholesterolemia

    Hypercholesterolemia : pean kadar cholesterol dlm darah.Biasanya dihubkan dgn pean kadar LDL dimana sintesis cholesterol intraseluler N tetapi kekurangan reseptor LDL aktif LDL menumpuk dlm drh krn tdk adanya reseptor yg mengikat LDL & mentransfer cholesterol kedlm sel.
  • Hypertrigliseridemia

    Hypertrigliseridemia dpt dikrnkan kel genetik atau krn penyebab sekunder spt kel hormon yg dihubkan dgn pankreas, kelenjar adrenal, & pituitary, atau dari DM atau nephrosis.Pd DM, kekurangan insulin pean sintesis asam lemak.Nephrosis menekan pengeluaran Tg shg kadarnya meningkat dlm darah.Hypertrigliseridemia umumnya krn ketdkseimbangan sintesis & pembersihan VLDL dlm sirkulasi.Hypertrigliseridemia berat umumnya disebabkan def LPL atau def apo CII (kofaktor aktivitas LPL) dimana LPL berfungsi menghidrolisis Tg.
  • Combined Hyperlipoproteinemia

    Combined Hyperlipoproteinemia : pean total cholesterol & Tg.Biasanya akibat pean VLDL & chylomicron dlm darah.
  • Hypoalfalipoproteinemia

    Hypoalfalipoproteinemia : pean HDL dlm darah.Cth : Tangier disease, dimana konsentrasi HDL dpt mencapai 1 2 mg/dl.