SPO

3
RSJ MUTIARA SUKMA PELAYANAN INFORMASI OBAT No. Dokumen : 012.06/000/ RSJMS/2015 No. Revisi : Halaman : 1/1 STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL Tanggal terbit Ditetapkan : DIREKTUR RSJ MUTIARA SUKMA DR. ELLY ROSILA WIJAYA, SP.KJ., MM Pembina Tk. I NIP :19610131 198801 2 001 PENGERTIAN Merupakan kegiatan pelayanan yang dilakukan oleh Apoteker untuk memberikan informasi secara akurat, tidak bias dan terkini kepada dokter, apoteker, perawat, profesi kesehatan lainnya dan pasien. TUJUAN Prosedur pelaksanaan kegiatan pelayanan yang dilakukan oleh Apoteker untuk ini dibuat untuk memberikan informasi dan konsultasi secara akurat, tidak bias, faktual, terkini, mudah dimengerti, etis dan bijaksana. KEBIJAKAN Peraturan DIREKTUR RSJ Mutiara Sukma PROSEDUR 1. Memberikan informasi kepada pasien berdasarkan resep atau kartu (medication record) atau kondisi kesehatan pasien baik lisan maupun tertulis. 2. Melakukan penelusuran fiteratur bila diperlukan, secara sistematis untuk memberikan informasi. 3. Menjawab pertanyaan pasien dengan jelas

description

lain

Transcript of SPO

Page 1: SPO

RSJ MUTIARA SUKMA

PELAYANAN INFORMASI OBAT

No. Dokumen :012.06/000/RSJMS/2015

No. Revisi : Halaman : 1/1

STANDAR PROSEDUR

OPERASIONAL

Tanggal terbit

Ditetapkan :

DIREKTUR RSJ MUTIARA SUKMA

DR. ELLY ROSILA WIJAYA, SP.KJ., MMPembina Tk. I

NIP :19610131 198801 2 001

PENGERTIAN

Merupakan kegiatan pelayanan yang dilakukan oleh Apoteker untuk

memberikan informasi secara akurat, tidak bias dan terkini kepada

dokter, apoteker, perawat, profesi kesehatan lainnya dan pasien.

TUJUAN

Prosedur pelaksanaan kegiatan pelayanan yang dilakukan oleh

Apoteker untuk ini dibuat untuk memberikan informasi dan konsultasi

secara akurat, tidak bias, faktual, terkini, mudah dimengerti, etis dan

bijaksana.

KEBIJAKAN Peraturan DIREKTUR RSJ Mutiara Sukma

PROSEDUR 1. Memberikan informasi kepada pasien berdasarkan resep atau

kartu (medication record) atau kondisi kesehatan pasien baik

lisan maupun tertulis.

2. Melakukan penelusuran fiteratur bila diperlukan, secara

sistematis untuk memberikan informasi.

3. Menjawab pertanyaan pasien dengan jelas dan mudah

dimengerti, tidak bias, etis dan bijaksana baik secara lisan

maupun tertulis.

4. Informasi yang pertu disampaikan kepada pasien :

Jumlah, jenis dan kegunaan masing-masing obat.

Bagaimana cara pemakaian masing-masing obat yang

meliputi : bagaimana cara memakai obat, kapan harus

mengkonsumsi atau memakai obat, seberapa banyak/dosis

waktu sebelum atau sesudah makan, frekuensi penggunaan

dikonsumsi sebelumnya, obat/rentang jam.

Penggunaan.

Page 2: SPO

RSJ MUTIARA SUKMA

PELAYANAN INFORMASI OBAT

No. Dokumen :012.06/000/RSJMS/2015

No. Revisi : Halaman : 1/1

Bagaimana cara menggunakan peralatan kesehatan .

Peringatan atau efek samping obat.

Bagaimana mengatasi jika terjadi masalah efeksamping obat.

Tata cara Penyimpanan obat.

Pentingnya kepatuhan penggunaan obat

5. Menyediakan informasi aktif (brosur, leaflet dll)

6. Mendokumentasikan setiap kegiatan pelayanan informasi obat

INSTALASI / UNIT TERKAIT

1. Dokter2. Perawat3. Tenaga kesehatan lainnya4. Pasien/keluarga pasien