Presentation Kajoran I Pemberian Fe

70
LAPORAN HASIL MANAJEMEN DAN MUTU PELAYANAN PUSKESMAS KAJORAN I KECAMATAN KAJORAN KABUPATEN MAGELANG PERIODE DESEMBER 2012

Transcript of Presentation Kajoran I Pemberian Fe

Bramana Putra Aulia Arief R. H. Darwin Fitria Ika Priliana Galleta Selena Boer Gina Maulani Mentari

(01.206.5147) (01.207.5359) (01.208.5658) (01.208.5661) (01.208.5664)

LATAR BELAKANG Puskesmas adalah unit pelaksana teknis terdepan dalam usaha pemerataan pelayanan kesehatan. Sesuai dengan tujuan pembangunan kesehatan

Indonesia Sehat 2015 adalah meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatan masyarakat yang (Trihono, 2005)

Misi pembangunan kesehatan 2015 di Indonesia menggerakkan pembangunan nasional berwawasan

kesehatan mendorong kemandirian masyarakat untuk hidup sehat memelihara dan meningkatkan pelayanan kesehatan yang bermutu, rata dan terjangkau memelihara dan meningkatkan pelayanan kesehatan individu, keluarga, dan masyarakat beserta lingkungannya.

6 Upaya Kegiatan Pokok Pelayanan upaya kesehatan di Puskesmas KIA/ KB, Upaya Peningkatan Gizi, Kesehatan Lingkungan,

Pemberantasan Penyakit Menular (P2M), Promosi Kesehatan, Pengobatan.

Upaya kegiatan pengembangan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS), Kesehatan Olah Raga,

Perkesmas, Kesehatan Kerja, Kesehatan Gigi dan Mulut, Kesehatan Jiwa,

Kesehatan Mata, Laboratorium Sederhana, Kesehatan Usia Lanjut, Pembinaan Pengobatan Tradisional dan Pencatatan dan Pelaporan.

Sedangkan Upaya Kesehatan Pengembangan terdiri dari Usaha Kesehatan Perorangan meliputi kuratif dan rehabilitatif dan Usaha Kesehatan Masyarakat meliputi promotif dan preventif.

Menurut survey yang telah dilakukan di Puskesmas

Kajoran I berdasarkan SPM (Standart Pelayanan Minimal) didapatkan 21 masalah menggunakan metode hanlon kuantitatif ditentukan 2 prioritas masalah. Berdasarkan data sekunder dan konfirmasi dari kepala Puskesmas Kajoran I, pencapaian kegiatan gizi dan KIA terkait cakupan ibu hamil yang di beri 90 tablet Fe di wilayah kerja Puskesmas Kajoran I sebesar 64%. Sedangkan target menurut SPM Dinkes Tahun 2012 dari bulan Januari September adalah 90 %, sehingga ditemukan besar masalah adalah sebesar 26 %.

Perumusan MasalahApakah manajemen Puskesmas dan mutu pelayanan Puskesmas pada periode Januari September 2012 di Puskesmas Kajoran I Kabupaten Magelang terlaksana dengan baik?

Tujuan UmumMengetahui pelaksanaan manajemen dan mutu pelayanan di Puskesmas Kajoran I Periode Januari September 2012.

Tujuan KhususMencari data umum dan khusus tentang SPM (standar pelayanan medik) di Puskesmas Kajoran I Periode Januari September 2012. 2. Mengidentifikasi masalah manajemen dan mutu pelayanan di Puskesmas Kajoran I Periode Januari September 2012. 3. Memprioritaskan masalah manajemen dan mutu pelayanan di Puskesmas Kajoran I Periode Januari September 2012. 4. Mencari dan menganalisa penyebab masalah dalam manajemen dengan pendekatan sistem dan mutu pelayanan dengan simple problem dan complex problem di Puskesmas Kajoran I Periode Januari September 2012.1.

Menganalisis dan mengkonfirmasi penyebab masalah manajemen dan mutu pelayanan di Puskesmas Kajoran I Periode Januari September 2012. 6. Menentukan urutan penyebab masalah yang akan diintervensi dalam manajemen dan mutu pelayanan di Puskesmas Kajoran I Periode Januari September 2012. 7. Mencari alternatif pemecahan masalah dari penyebab masalah dalam manajemen dan mutu pelayanan di Puskesmas Kajoran I Periode Januari September 2012. 8. Mengambil keputusan terpilih dari alternatif pemecahan masalah dalam manajemen dan mutu pelayanan di Puskesmas Kajoran I Periode Januari September 2012. 9. Mampu menyusun rencana kegiatan pemecahan masalah (POA) dalam manajemen Puskesmas dan mutu pelayanan di Puskesmas Kajoran I Periode Januari September 2012.5.

METODOLOGIPengumpulan data dilakukan data primer dan data sekunder yang diperoleh selama hari pada tanggal 29 Desember 2012 -3 Januari 2013 di Puskesmas Kajoran I.

Data

primer berupa pelaksanaan proses manajemen (P1, P2, P3) diperoleh dari dokter Puskesmas beserta staf serta observasi terhadap kondisi lingkungan Puskesmas

Data sekunder

diperoleh dari data tertulis yang ada di Puskesmas.

Penilaian manajemen Puskesmas di lakukan dengan membandingkan antara hasil cakupan pada bulan berjalan dengan target pemerintah pada tahun 2012. Data yang digunakan adalah data hasil kegiatan sampai bulan berjalan (Januari September 2012).

Masalah didapatkan jika pencapaian