Penyulingan minyak serai wangi

14
PENYULINGAN MINYAK serai wangi Oleh: Afriyan Kasman Rici Mainaki

description

Uji coba

Transcript of Penyulingan minyak serai wangi

Page 1: Penyulingan minyak serai wangi

PENYULINGAN MINYAK sera i wangi

Oleh:Afriyan

KasmanRici Mainaki

Page 2: Penyulingan minyak serai wangi

PENDAHULUAN• Menurut ilmu taksonomi, sereh wangi

ini termasuk dalam famili gramineae (rumput-rumputan)dan genus Cymbopogon.

• Sereh wangi merupakan tanaman tahunan (perennial) dan stolonifera (berbatang semu).

Page 3: Penyulingan minyak serai wangi

Botaniklasifikasi sereh wangi Divisi: Spermatophyta Subdivisi : Angiospermae Kelas : Angiospermae Subkelas : Monocotyledonae Ordo : Graminales Famili : Panicodiae Subfamili : Panicodiae Tribe : Andropoginae Genus : Cymbopogon Spesies : Cymbopogon nardus L.

Page 4: Penyulingan minyak serai wangi

Morfologi Sereh Wangi Di Indonesia sendiri, terdapat 2 jenis

tanaman serai yaitu:

lemabatu dan mahapengiri

Page 5: Penyulingan minyak serai wangi

Lanjutan… Jenis mahapengiri mempunyai ciri-ciri

sebagai berikut: daunnya lebih luas dan pendek, disamping itu menghasilkan minyak dengan kadar sitronellal dan geraniol yang tinggi.

Sedangkan jenis lenabatu menghasilkan dengan kadar sitronellal dan genariol yang lebih rendah.

Page 6: Penyulingan minyak serai wangi

Ciri-ciri serai wangi Tumbuh berumpun. Akar serabut dengan jumlah yang cukup banyak.

Akarnya mampu menyerap unsur hara di dalam tanah cukup baik sehingga pertumbuhannya lebih cepat.

Daun pipih memanjang menyerupai daun alang-alang. Panjang daun dapat mencapai 1 meter. Melengkung antara pertengahan daun hingga ujung. Bila pertumbuhan normal, lebar daun berkisar 1-2 cm.

Bila daunnya diremas tercium aroma khas serai wangi.

Warna daun hijau muda sampai hijau kebiru-biruan. Batang berwarna hijau dan merah keunguan.

Page 7: Penyulingan minyak serai wangi

Senyawa penyusun minyak sereh wangi

Beberapa senyawa penyusun minyak atsiri seperti: Sitronellal Geraniol Mirsen Nerol Farnesol metil heptenol Dipenten n-desialdehid Linalool dan Metal heptenon

Page 8: Penyulingan minyak serai wangi

Panen dan Proses penyulinganPanen Pemanenan I dilakukan pada saat tanaman

berumur 7 – 8 bulan. Dan Pemanenan II saat umur 10 – 12 bulan.

Setelah tahun ke-2, tanaman memasuki tanaman produktif sehingga dapat dipanen setiap 3 – 4 bulan sekali.

Page 9: Penyulingan minyak serai wangi

Kegunaan sereh wangi Minyak sereh wangi juga digunakan : pewangi sabun, detergen, pembersih lantai, aerosol, dan aneka jenis produk teknis lainnya.

Dalam jumlah yang kecil digunakan pada industri makanan dan minuman seperti anggur, saus, permen, rempah, dan lainnya

Page 10: Penyulingan minyak serai wangi

Alat dan BahanAlat yang digunakan adalah : Alat penyulingan Bak Pendingin Tangki pemisah

Bahan yang digunakan adalah : Bahan yang digunakan adalah sereh

wangi dan air

Page 11: Penyulingan minyak serai wangi

Proses penyulingan

Menyiapkan bahan yang akan digunakan yaitu sereh wangi yang masih segar.

Daun sereh dirajang dahulu sampai panjangnya menjadi sekitar 10 – 15 cm dan secepatnya dimasukkan ke dalam ketel suling selama 1-3 jam.

Hasil uap air dan minyak tersebut kemudian di tampung dalam tangki pemisah dan tunggu sampai dingin.

Minyak yang sudah dingin kemudian dikemas dalam botol.

Page 12: Penyulingan minyak serai wangi

Rendemen minyak pada sereh wangi terutama dipengaruhi oleh:

Tingkat kesegaran bahan olah. Semakin segar bahan olah, semakin tinggi rendemennya. Bahan yang kering/layu kemungkinan telah terjadi penguapan sejumlah kecil minyak ke udara bebas.

Kualitas bahan olah. Bahan olah yang mengandung banyak batang semu dibandingkan daunnya akan menghasilkan rendemen minyak yang kecil. Minyak atsiri banyak terdapat dalam daun, sedangkan tangkai/batangnya sedikit menghasilkan minyak padahal kehadiran batang pada bahan olah berkontribusi besar terhadap berat bahan olah.

Perlakuan awal bahan olah. Perajangan akan menurunkan rendemen minyak namun

Page 13: Penyulingan minyak serai wangi

KesimpulanSereh wangi adalah tumbuhan layaknya famili rumput- rumputan yang panjang daunnya berkisar 0,6-1,2m tersusun pada setolon.

Tanaman serai wangi mempunyai beberapa kegunaan salah satunya adalah sebagai vegetasi konservasi yaitu potensial untuk mencegah terjadinya erosi tanah dan merehabilitasi lahan-lahan kritis.

Page 14: Penyulingan minyak serai wangi

Sekian dan

terima kasih