Manajemen Jalan Nafas

download Manajemen Jalan Nafas

of 1

Transcript of Manajemen Jalan Nafas

MANJEMEN JALAN NAFASAktivitas :

Buka jalan nafas dengan teknik mengangkat dagu atau dengan mendorong rahang sesuai keadaan

Posisikan pasien untuk memaksimalkan ventilasi yang potensial

Identifikasi masukan jalan nafas baik yang aktual ataupun potensial

Masukkan jalan nafas/ nasofaringeal sesuai kebutuhan

Keluarkan sekret dengan batuk atau suction/pengisapan

Dorong nafas dalam, pelan dan batuk

Ajarkan bagaimana cara batuk efektif

Kaji keinsetifan spirometer

Auskultasi bunyi nafas, catat adanya ventilasi yang turun atau yang hilang dan catat adanya bunyi tambahan

Lakukan pengisapan endotrakeal atau nasotrakeal

Beri bronkodilator jika diperlukan

Ajarkan pasien tentang cara penggunaan inhaler

Beri aerosol, pelembab/oksigen, ultrasonic humidifier jika diperlukan

Atur intake cairan untuk mengoptimalkan keseimbangan cairan

Posisikan pasien untuk mengurangi dispnue Monitor pernafasan dan status oksigen.