Laporan Pendahuluan Dermatitis

download Laporan Pendahuluan Dermatitis

of 1

description

dermatitis

Transcript of Laporan Pendahuluan Dermatitis

LAPORAN PENDAHULUAN DERMATITISPADA LANSIA

KONSEP DASAR LANSIA KONSEP DASAR DERMATITISDefinisiDermatitis adalah peradangan kulit ( epidermis dan dermis ) sebagai respon terhadap pengaruh faktor eksogen atau pengaruh faktor endogen, menimbulkan kelainan klinis berupa efloresensi polimorfik ( eritema, edema, papul, vesikel, skuama) dan keluhan gatal (Djuanda, Adhi, 200 ).Dermatitis adalah peradangan pada kulit ( imflamasi pada kulit ) yang disertai dengan pengelupasan kulit ari dan pembentukkan sisik ( Brunner dan Suddart 2000 ).

Jadi dermatitis adalah peradangan kulit yang ditandai oleh rasa gatal.

KlasifikasiDermatitis KontakDermatitis AtopikDermatitis NumularisDermatitis Seboroik

Etiologi Patofisiologi Manifestasi KlinisPemeriksaan Penunjang dan DiagnostikPenatalaksanaan Medis dan KeperawatanKomplikasi