EKOMOMI MIKRO

9
EKONOMI KESEHATAN EKONOMI KESEHATAN HERA AVIYUNI, S.Kg.,M.Kes HERA AVIYUNI, S.Kg.,M.Kes

description

perekonomian mikro

Transcript of EKOMOMI MIKRO

  • EKONOMI KESEHATANHERA AVIYUNI, S.Kg.,M.Kes

  • EKONOMI MIKRODI BIDANG KESEHATANGEORGE BERNARD SHAW

    EKONOMI IS THE ART OF MAKING THE MOST OUT OF LIFE

    ILMU EKONOMI :A. EKONOMI MIKRO : BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU UNIT INDIVIDU (KONSUMEN) PERUSAHAAN,ORGANISASI DAN PEMEGANG SAHAM.

    B. EKONOMI MAKRO : BERHUBUNGAN DGN EKONOMI AGREGAT

  • MODEL CIRCULAR FLOW MENYATAKAN BAHWA KEGIATAN EKONOMI BERSIFAT MELINGKAR GAMBARPASAR PRODUKSIFIRMARUMAH TANGGAFAKTOR 2 PRODUKSI

  • DALAM PENGGUNAAN EKONOMI MIKRO DI BIDANG KESEHATANADA 2 ( ANALISIS) :ANALISIS POSITIF MEMBAHAS MASALAH SEBAB AKIBAT YG MENGGAMBARKAN FAKTA PERILAKU MANUSIA DLM PEREKONOMIAN. CONTOH Jika pemerintah menaikan pajak untuk obat, maka masyarakat miskin akan mengurangi konsumsi pembelian obat.

    2.ANALISIS NORMATIF MEMBAHAS KEPUTUSAN BERDASARKAN NILAI2 TERTENTU CONTOH Semua pasien miskin yg dirawat berhak mendptkan obat obat gratis dari rumah sakit.

    CONTOH FIRMA / LEMBAGA: JASA RUMAH SAKIT

  • DENGAN MENGGUNAKAN MODEL CIRCULAR FLOW, RUMAH SAKIT DAPAT DIANGGAP SBG SUATU LEMBAGA USAHA YG MEMBERI PASOKAN PELAYANAN KESEHATAN DI PASAR PRODUKSI.

    ADA 4 HAL YG HARUS DIPERHATIKAN :BARANG / JASA APA YG DIPRODUKSIBGM CARA MEMPRODUKSI BARANG / JASA TSBBRP OUT PUT YG HRS DIPRODUKSI & HRG JUALNYABAGAIMANA CARA MEMPROMOSIKAN PRODUKNYA.

    RUMAH TANGGA / KONSUMENPERILAKU KONSUMEN :APA YG DIKEHENDAKI OLEH KONSUMENAPA YG DPT DILAKUKAN OLEH KOMSUMENMENGANALISIS KEINGINAN KONSUMEN

  • GAMBAR :REFERENSIANGGARANKEPUTUSAN

  • II. GLOBALISASI DAN TANTANGAN SEKTOR KESEHATANEFEK PADA PELAYANAN KESEHATANHILANGNYA BATAS TEMPAT DAN WAKTULALU LINTAS MIKROBIOLOGI DAN VEKTORKOMUNIKASI DAN INFORMASIEXCHANGE, EVIDENCE DAN EMPATY

    Ad I : HILANGMNYA BATAS TEMPAT DAN WAKTU KONTAK INTERNASIONAL SCR INTENS BUKAN BARANG BARU. KT HARUS WASPADA THD IMPLIKASI DAN KENYATAAN INI THD KESEHATAN, KT HARUS MENGHADAPI DAMPAKNYA TERHADAP RESIKO KESEHATAN

  • Ad II : LALU LINTAS MIKROBIOLOGI & VEKTOR

    MIKROBA BARANG2 MATERIAL YG PINDAHDARI SATU NEGARA SATU KENEGARA LAINAKAN MENINGKATKAN KOMPLEKSITAS PENYKIT.

    CONTOHNYA : WABAH KOLERA DI PERU, AMERIKA SELATANMENYEBAR DGN CEPAT KESELURUH BENUA AMERIKA DI AWAL ABAD 21

    Ad III : KOMUNIKASI DAN INFORMASIPENINGKATAN KOMUNIKASI DAN DAMPAK SOSIALEKONOMI MENYEBABKAN LAHIRNYA REVOLUSITELEKOMUNIKASI .HAL INI MEMBUKA AKSES PELAYANAN POPULASI YG SEBELUMNYA TIDAK TERLAYANI

  • Ad IV3 E : exchange,Evidence & Emphaty ( Pertukaran, Bukti dan empati )

    Ada 3 kunci untuk menghadapi Arus Globalisasi :Kita harus bertukar pengalaman menghadapi problem yg terjadiKt membutuhkan bukti untk alternatif tindakan sehingga kita dpt membangun pengetahuan yg tepat ttg apa yg berhasil dan apa yg tidak. Oleh karena itu analisis komparatif sistem kesehatan sangat perlu untuk dibuat.Berempati dimana kita harus berpartisipasi secara mental di daerah lain, dan menghargai elemen utama yg bisa mempersatukan kita sebagai ras manusia.