Efect Size

16
ISSN 0215-8250 META-ANALISIS PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN TERHADAP KEMAMPUAN BERBAHASA INGGRIS oleh A.A. Istri Ngurah Marhaeni Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris Fakultas Pendidikan Bahasa dan Seni, IKIP Negeri Singaraja ABSTRAK Meta- anali sis ini menggun akan hasil penelitian eksper iment al mengena i  pengaruh strategi pembelajaran terhadap kemampuan berbahasa Inggris. Dari lima  buah penelitian, diperoleh 26 buah temuan penelitian yang selanjutnya merupakan subj ek penel it ian ini. Rumus Glass di gunakan untuk me ngh it ung besarnya  pengaruh. Me ta-anal is is ini bert uj uan untuk menget ahui pengar uh secara keseluruhan strategi pembelajaran terhadap kemampuan berbahasa Inggris, serta  pengaruh tiga aspek yang ditemukan dalam eksperimen-eksperimen tersebut, yaitu tingkat pendidikan, jenis strategi yang digunakan, dan jenis properti kebahasaan yang dipengaruhi. Hasil analisis menunjukkan bahwa strategi pembelajaran efektif dal am mening kat kan kemampuan ber baha sa Inggri s, ter uta ma pada ti ngka t sekolah menengah. Temuan lain menunjukkan bahwa strategi-strategi metakognisi  be rpe nga ruh lebih besar ter uta ma pada kemamp uan memba ca pemahaman, dibandingkan strategi-strategi non-metakognisi. Kat a-ka ta kunc i: met a-a nal isi s, strate gi pembel aja ran, kemampuan ber bahasa Inggris ABSTRACT The meta-analysis involved results of experimental studies concerning the eff ect s of instructi ona l str ate gies upon English language abilities. Fr om five studies, 26 findings were documented, which were then, the subjects of the study. Gla ss’ formula was appli ed to comput e the effec t siz es. The stu dy aimed at investigating the whole effect of the instructional strategies, as well as the effects of three aspects of the research, namely levels of education, kinds of instructional strategies, and kinds of lan guag e properties aff ect ed. Res ults of the anal ysi s rev eal ed tha t the ins tru cti ona l str ate gie s wer e eff ect ive in imp roving Englis h language abilities, particularly at high school level. Furthermore, it was found out that meta- cognit ively oriented strat egies affected bette r especi ally on readi ng comprehension, than the non meta-cognitive ones.  _________ Jur nal Pendidikan dan Pengajaran IK IP Negeri Singaraja, No.  4 TH. XXXVI Oktober 2003

Transcript of Efect Size

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 1/16

 

ISSN 0215-8250

META-ANALISIS PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN

TERHADAP KEMAMPUAN BERBAHASA INGGRIS

oleh

A.A. Istri Ngurah MarhaeniJurusan Pendidikan Bahasa Inggris

Fakultas Pendidikan Bahasa dan Seni, IKIP Negeri Singaraja

ABSTRAK 

Meta-analisis ini menggunakan hasil penelitian eksperimental mengenai

 pengaruh strategi pembelajaran terhadap kemampuan berbahasa Inggris. Dari lima buah penelitian, diperoleh 26 buah temuan penelitian yang selanjutnya merupakan

subjek penelitian ini. Rumus Glass digunakan untuk menghitung besarnya

  pengaruh. Meta-analisis ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh secarakeseluruhan strategi pembelajaran terhadap kemampuan berbahasa Inggris, serta

 pengaruh tiga aspek yang ditemukan dalam eksperimen-eksperimen tersebut, yaitu

tingkat pendidikan, jenis strategi yang digunakan, dan jenis properti kebahasaan

yang dipengaruhi. Hasil analisis menunjukkan bahwa strategi pembelajaran efektif dalam meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris, terutama pada tingkat

sekolah menengah. Temuan lain menunjukkan bahwa strategi-strategi metakognisi

  berpengaruh lebih besar terutama pada kemampuan membaca pemahaman,dibandingkan strategi-strategi non-metakognisi.

Kata-kata kunci: meta-analisis, strategi pembelajaran, kemampuan berbahasa

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 2/16

 

ISSN 0215-8250

Key words: meta-analysis, instructional strategies, English language abilities

1. Pendahuluan

Dengan makin pesatnya pertumbuhan dan perkembangan dunia

 pendidikan, semakin beragam pula strategi pembelajaran yang diformulasikan dan

selanjutnya digunakan. Dalam konteks pembelajaran bahasa asing/bahasa kedua,

Gardner (2001) mengatakan bahwa strategi pembelajaran adalah salah satu dari

tiga faktor paling penting yang menentukan keberhasilan belajar, selain faktor 

motivasi dan bakat. Demikian pentingnya strategi pembelajaran, sehingga

dipandang perlu adanya suatu kajian tentang efektivitas strategi pembelajaran

terhadap kemampuan berbahasa. Salah satu cara yang dapat digunakan adalah

dengan melakukan meta-analisis. Tujuan meta-analisis ini adalah untuk 

mengetahui besarnya pengaruh strategi pembelajaran terhadap kemampuan

  berbahasa Inggris, baik pengaruhnya secara keseluruhan maupun ditinjau dari

aspek-aspek jenjang pendidikan subjek, jenis strategi instruksional yang

digunakan, dan jenis kemampuan berbahasa Inggris yang dipengaruhi.

Seperti umumnya penelitian sejenis, meta-analisis ini diharapkan dapat

 bermanfaat dalam bidang pendidikan khususnya pengajar bahasa Inggris dapat

memilih strategi pembelajaran yang tepat; maupun dalam bidang penelitian

terutama untuk memperkaya topik penelitian maupun mengembangkan kajian

 pustaka.

Telah banyak dilakukan penelitian mengenai efektivitas strategi

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 3/16

Telah banyak dilakukan penelitian mengenai efektivitas strategi 

ISSN 0215-8250

  behavioristik yang mengutamakan pada hal-hal yang bersifat kasat mata

(observed) terbukti mengabaikan peranan faktor kognitif. Chomsky

  berargumentasi bahwa apapun yang muncul kepermukaan (surface structure)

adalah hasil dari suatu proses yang ada di dalam otak (deep structure). Oleh karena

itu, tentu saja yang lebih penting adalah bagaimana deep structure itu terbentuk 

sehingga menghasilkan ekspresi-ekspresi bahasa yang sesuai.Pandangan kontemporer mengatakan bahwa bahasa bersifat holistik 

(Goodman,1986; Edelsky dan Altwelger, 1994; Weaver,1994). Karena holistik,

maka bahasa tidak bisa dipisah-pisah dalam bagian-bagian. Perlakuan terhadap

  bahasa dengan memisahkannya menjadi bagian-bagian bertentangan dengan

hakikat bahasa itu sendiri.

Dalam kaitannya dengan perkembangan kemampuan berbahasa, perspektif holistik yang berorientasi pada aliran konstruktivis berpendapat bahwa anak 

  belajar dengan cara membangun (to construct) pengetahuan. Dikatakan bahwa

setiap anak terlahir dengan membawa suatu  Learning Potential  (bertentangan

dengan Teori Tabularasa yang mengatakan bahwa anak terlahir bagai kertas putih,

kosong). Dalam teori skema (Weaver, 1994), potensi ini diibaratkan sebagai suatu

dam yang berisi berbagai informasi, hasil transaksi antara apa yang dimilikidengan apa yang dipelajari. Hasil belajar ini berbeda-beda antara satu dengan yang

lain, meskipun stimulus yang diberikan sama persis. Hal ini disebabkan oleh ‘isi

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 4/16

 

ISSN 0215-8250

teknik  journal writing dalam pembelajaran Reading I pada mahasiswa S1 jurusan

 bahasa Inggris. Satu self-selected text dibaca oleh setiap mahasiswa setiap minggu;

selanjutnya mahasiswa memberikan respons terhadap isi bacaan itu dalam bentuk 

tulisan pendek (sekitar 300 kata). Respons itu dapat berbentuk ringkasan dari teks,

komentar tentang isi teks, dan refleksi. Setiap penulisan lima buah jurnal

dilakukan reading conferences, dimana setiap mahasiswa memilih karyanya yangterbaik untuk didiskusikan dalam conference dengan dosen. Hasil kegiatan ini

menunjukkan adanya hasil belajar yang baik pada aspek kosakata dan pemahaman.

Temuan yang juga menarik adalah berkembangnya unsur afeksi pada mahasiswa.

Mereka mulai suka membaca dan pilihannya adalah bacaan berbahasa Inggris.

Karena demikian pentingnya strategi pembelajaran, dan dengan banyaknya

strategi yang telah digunakan dalam penelitian-penelitian terutama dalameksperimen, diperlukan suatu meta-analisis untuk mengetahui dampaknya terhadap

kemampuan berbahasa Inggris.

Glass, dkk. (1981) mengatakan bahwa meta-analisis adalah an approach to

research integration. Dengan kata lain, meta-analisis adalah analisis integratif 

terhadap sejumlah hasil penelitian yang sejenis. Meta-analisis bertujuan untuk 

mendapatkan suatu kesatuan pemahaman atau konklusi umum tentang hasil-hasil penelitian tersebut.

Meta-analisis bersifat kuantitatif karena menggunakan penghitungan

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 5/16

 

ISSN 0215-8250

Besarnya delta (Δ) menunjukkan perbedaan antarkelompok dan dinyatakan

dalam satuan deviasi standar relatif terhadap deviasi standar kelompok kontrol.

Besar pengaruh yang bersifat positif menunjukkan bahwa pengaruh variabel yang

diteliti pada kelompok eksperimen lebih besar daripada kelompok kontrol;

demikian sebaliknya bila arahnya negatif.

2. Metode Penelitian

Penelitian meta-analisis ini menggunakan lima buah artikel hasil penelitian

yang dipilih sesuai dengan tujuan penelitian yaitu hasil-hasil penelitian tentang

 pengaruh strategi pembelajaran terhadap kemampuan berbahasa Inggris. Kelima

  penelitian tersebut dapat dilihat pada lampiran 1. Dari hasil pemberian kodetemuan-temuan penelitian, diperoleh 26 subpenelitian, yang selanjutnya disebut

sebagai subjek penelitian.

Dalam penelitian ini digunakan instrumen berupa lembaran pemberian kode

(coding sheet) seperti yang digunakan oleh Juliati S (1993) dan Soekamto (1989).

Coding sheet  tersebut berupa sebuah tabel, dengan kolom-kolom untuk 

menuliskan beberapa informasi maupun variabel dari artikel-artikel yangdianalisis. Informasi dan variabel yang ditabulasi adalah (a) nama peneliti dan

tahun publikasi, (b) jenjang pendidikan yang diteliti, (c) lama waktu perlakuan, (d)

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 6/16

 

ISSN 0215-8250

deviasi standar tersebut. Hasil penghitungan kemudian dimasukkan ke dalam

kolom yang sesuai. Hasil dari proses tabulasi data di atas dapat dilihat pada

lampiran 2.

3. Hasil Penelitian dan Pembahasan

3.1 Hasil PenelitianPemilahan dan pengelompokan subjek (subpenelitian) yang dilakukan sesuai

dengan jenis variabel yang diteliti ditampilkan dalam kelompok-kelompok,

sebagai berikut. (1) Kelompok jenjang pendidikan subjek dibagi menjadi jenjang

Perguruan Tinggi (PT) dan Sekolah Menengah (SM). (2) Kelompok jenis strategi

  pembelajaran yang digunakan dibagi menjadi Strategi Metakognisi (MK) dan

Strategi Non-Metakognisi (Non-MK). (3) Kelompok jenis kemampuan berbahasaInggris yang dipengaruhi dibagi menjadi Pemahaman Teks (PTs), Penguasaan

Kosakata (PK), Kemampuan Berbahasa Umum (KBU), dan Kemampuan Menulis

(KM).

Distribusi 26 subpenelitian kedalam kelompok-kelompok itu dapat dilihat

 pada tabel berikut.

Tabel 1: Distribusi Subjek/Subpenelitian Berdasarkan Aspek-Aspek yang Diteliti

 N = 26

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 7/16

ISSN 0215-8250

Interval rerata besar pengaruh ( α = 0,05) dihitung dengan rumus:

 

± N 

 ZxS ∆ 

Dalam mana:

 N : jumlah subjek/subpenelitian

∑Δ : jumlah besar effect size semua N

: Rata-rata effect size semua N

SΔ : Deviasi standar effect size semua N

Z : Nilai pada kurva normal untuk α = 0,05

Dengan memasukkan angka-angka di atas kedalam rumus maka,

0,77 ±26

76,096,1 x

= 0,77 ± 0,29

= 0,48 --------1,06

Jadi, interval rerata besar pengaruh berada pada rentangan 0,48 sampai dengan

1,06.

 

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 8/16

ISSN 0215-8250

 N 15 11

∑∆ 6,089 13,83

0,38 1,26

ЅΔ 0,41 0,89

Hasil perhitungan di atas menunjukkan bahwa rerata pengaruh yang besar 

terjadi pada jenjang Sekolah Menengah (SM), yaitu sebesar 1,26, sedangkan rerata pengaruh pada jenjang Perguruan Tinggi (PT) hanya 0,38. Demikian pula bila

dilihat dari konsistensi pengaruh berdasarkan jenjang ini, ternyata pada jenjang

sekolah menengah pengaruhnya konsisten karena deviasi standarnya lebih kecil

daripada reratanya, yang hampir sebesar satu setengah kali deviasi standarnya.

Sebaliknya, pada jenjang perguruan tinggi, deviasi standarnya lebih besar daripada

reratanya, yang berarti bahwa tidak terjadi konsistensi pengaruh.Berdasarkan Jenis Strategi Pembelajaran yang digunakan, besarnya rata-

rata pengaruh dihitung sebagai berikut.

MK Non-MK  

 N 23 3

∑∆ 18,49 1,43

0,80 0,48

ЅΔ 0,79 0,50

 

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 9/16

ISSN 0215-8250

PTs PK KBU KM

 N 23 1 1 1

∑∆ 17,70 1,91 0,26 0,06

0,77 1,91 0,26 0,06

ЅΔ 0,75 0 0 0

Perhitungan di atas menunjukkan bahwa dari empat kelompok 

kemampuan yang dipengaruhi, tiga di antaranya hanya meliputi satu subpenelitian.

Sebagian besar (23 subpenelitian) mengenai pengaruh strategi pembelajaran

terhadap pemahaman teks (PTs). Hasil analisis menunjukkan, rerata pengaruh

strategi pembelajaran terhadap kemampuan pemahaman teks adalah 0,77, dengan

deviasi standar sebesar 0,75. Hasil ini menunjukkan bahwa terjadi pengaruh yangcukup besar dan konsisten dari strategi pembelajaran terhadap kemampuan

memahami teks. Sementara itu, terjadi pengaruh yang besar pada kemampuan

kosakata, yaitu sebesar 1,91.

3.2 Pembahasan

Secara keseluruhan, ternyata strategi pembelajaran dapat meningkatkankemampuan berbahasa Inggris. Hasil ini sesuai dengan temuan pada studi meta-

analisis keefektifan strategi instruksional yang dilakukan oleh Soekamto (1989), 

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 10/16

ISSN 0215-8250

tinggi terhadap hasil belajar. Pemilihan strategi yang tepat oleh guru dapat

memberikan hasil belajar yang baik.

Sementara itu, dalam aspek pemilihan strategi pembelajaran ternyata

strategi metakognisi berpengaruh lebih besar daripada strategi non-metakognisi,

yang berarti bahwa strategi metakognisi sangat efektif untuk meningkatkan

kemampuan berbahasa Inggris, terutama pada kemampuan kosakata dan membaca pemahaman. Brown dalam Nolan (1991) mengatakan bahwa ada dua faktor yang

terlibat dalam metakognisi siswa, yaitu (1) kesadaran pebelajar tentang proses

kognitifnya dan (2) pemahaman pebelajar tentang sumber-sumber kognitif dan

 pemanfaatan cara-cara mengatur diri, seperti merencanakan. Hal ini berarti bahwa

stimulasi terhadap kesiapan belajar (learning readiness) sangat penting dilakukan

sebelum pelajaran dimulai, untuk dapat menyentuh mental state siswa, sehinggadia menyadari apa yang akan dipelajari dan siap untuk belajar hal itu. Hasil ini

sekaligus pula menunjukkan bahwa orientasi behavioristik saja (yang menekankan

 pada habit formation melalui repeated exercises) tidak cukup untuk memfasilitasi

kemampuan berbahasa seseorang.

Dalam eksperimen-eksperimen tersebut, berbagai bentuk strategi

metakognisi digunakan seperti  pre-questioning  dan  summarizing  dalam  pembelajaran membaca pemahaman (reading comprehension). Sementara itu,

dilihat dari kemampuan berbahasa Inggris yang dipengaruhi, ternyata kemampuan 

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 11/16

ISSN 0215-8250

Dari hasil penelitian dan pembahasan di atas, dapat disimpulkan bahwa

strategi pembelajaran terutama strategi metakognisi, efektif untuk meningkatkan

kemampuan berbahasa Inggris terutama di jenjang sekolah menengah.

Berdasarkan hasil meta-analisis ini, perlu disarankan kepada para guru

 bahasa Inggris untuk lebih mengoptimalkan penggunaan strategi metakognisi

dalam pembelajaran. Selanjutnya, mengingat manfaat yang diperoleh melalui penelitian meta-analisis, perlu dilakukan penelitian sejenis untuk bidang-bidang

lain dan menggunakan lebih banyak sampel penelitian eksperimental.

DAFTAR PUSTAKA

Edelsky, C. & Altwelger, B.(1994).Whole Language, What’s the Difference?. N.H: Heinemann

Gardner, R.C. (2001)  Language Learning Motivation, the Student, the Teacher,and the Researcher. Available at http://publish.uwo.ca/~gardner/

Glass, G.V., McGaw B. , & Smith, M.L. (1981). Meta-Analysis in Social 

 Research. London: Sage Publications.

Goodman, K. (1986). What’s Whole in Whole Language? N.H : HeinemannJuliati S. (1993). ‘Meta-Analisis Hubungan Hasil Belajar terhadap Sikap’. Jurnal 

 Lemlit dan P2M Univ. Darma Persada. Tahun II no. 1 (Sept.) (22-33) 

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 12/16

ISSN 0215-8250

Soekamto, Toeti. (1989).  Keefektifan Strategi Instruksional suatu Meta-Analisis

(laporan penelitian tak terpublikasikan). Jakarta: Lembaga Penelitian IKIP

Jakarta

Spada, N & Lightbown, P.M. (1993).  How Languages Are Learned . Oxford:Oxford Univ. Press

Weaver, C. (1994). Reading Process and Practice from Socio-Psycholinguistics toWhole language. N.H : Heinemann

 

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 13/16

ISSN 0215-8250

Lampiran 1.: DAFTAR JURNAL YANG DIANALISIS

 No. Judul Artikel Peneliti Nama Jurnal Tahun

Publikasi1. The Effect of Marginal Glosses on

Reading Comprehension and RetentionRoger A. Stewart, TracyL. Cross

InternationalReading

Association

1991

2. A Comparative Study of the Effect of 

Two Pre-Reading Formats on L2

Reading Comprehension

Ian Tudor RELC Journal 1988

3. Reading Instruction that Increases

Reading Ability

Cathy Collins International

ReadingAssociation

1991

4. Effectiveness of Journal Writing inSupporting Skills in Writing English

Essay

Bambang Yudi Cahyono Jurnal IlmuPendidikan

1999

5. Self-Questioning and Prediction:

Combining Metacognitive Strategies

Thomas E. Nolan International

ReadingAssociation

1991

Lampiran 2.: HASIL TABULASI DATA DAN PENGHITUNGAN EFFECT SIZES 

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10  NO NAMA PENELITI,

TAHUN

JENJANG

PENDD.

WAKTU JUMLAH

SUBJEK 

VARIABEL BEBAS VARIABEL

TERIKAT

JENIS STRATEGI

EKSP. KONT.

EFFECT

SIZE

RATA-

RATA

1. Roger A Stewart

 Nancy L. Cross

1991

Perguruan

tinggi

4 minggu 121 orang strategi membaca hasil belajar  

membaca info.

dlm. teks

a. sengaja

 b. tak sengaja

marginal teks

gloss+ teks

1,0339

0,3352

0,6848

 _________ Jurnal Pendidikan dan Pengajaran IKIP Negeri Singaraja, No. 4 TH. XXXVI Oktober 2003

 

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 14/16

ISSN 0215-8250

2. Ian Tudor  

1988

Perguruan

tinggi

tidak jelas 212 orang dua strategi pra-

membaca:  summarydan pre-question

Teks A: Japan

Teks B: Bribery

Teks A: Japan

Teks B: Bribery

hasil belajar 

memahami

teks

Kemampuan:

a. rendah

 b. sedang

c. tinggi

d. rendah

e. sedang

f. tinggi

Kemampuan:

a. rendah

 b. sedang

c. tinggi

d. rendah

e. sedang

f. tinggi

1) summary konvensi-

onal

2 ). Pre-question

0,6322

0,6986

0,0727

0,8947

0,7895

-0,263

0,1363

0,411

0,0364

0,6842

0,5436

0,0238

0,3305

0,4457

3. Cathy Collins

1991

sekolah

menengah

3,5 bulan 168 orang strategi membaca dan

menulis

hasil belajar 

 berbahasa:

a. Membaca

 b. Kosakata

c. umum

yg melatihkan biasa

8 domain

kemampuan

berfikir 

2,9086

1,9055

0,2567

1,6903

 _________ Jurnal Pendidikan dan Pengajaran IKIP Negeri Singaraja, No. 4 TH. XXXVI Oktober 2003

 

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 15/16

ISSN 0215-8250

4. B.Y. Cahyono

1999

 perguruan

tinggi

Tak jelas,

mungkin 1

semester 

28 orang Strategi menulis hasil belajar  

menulis

 Journal  konvensio

writing  nal

0,0567

0,05677

5. Thomas E. Nolan

1991

sekolah

menengah

3 minggu 42 orang Strategi metakognisi hasil belajar  

membaca

Kemampuan

(dibawah

standar):

a. agak 

 b. cukup

c. mendasar 

d. parah

e. agak f. cukup

g. mendasar 

h. parah

1)SQWP  hanya ko-

sakata

2 ) SQ

1,2264

1,9003

1,0849

1,8347

0,66041,6154

0,5896

-0,1537

1,5115

0,6779

CATATAN :

1. Penelitian no. 1 sebenarnya terdiri atas dua bagian penelitian; tetapi penelitian kedua tidak dilaporkan hasil analisis statistiknya sehingga tidak dapat

dihitung effect size-nya.

2. Pada penelitian 2. terdapat dua kelompok eksperimen ( summary dan pre-question) dan satu kelompok kontrol. Juga pengukuran hasil belajar dilakukan

lewat dua buah teks (berjudul Japan dan Bribery) dengan sekor yang berbeda. Disini masing-masing dihitung effect size-nya.

3. Pada penelitian 3. pengukuran hasil belajar dilakukan dengan ITBS (Iowa Tests of Basic Skills). Tes keempat adalah kecakapan umum. Karena disini

diteliti hanya hasil belajar bahasaInggris saja, maka hasil tes keempat diabaikan.

4. Pada penelitian 5. juga terdapat dua kelompok eksperimen, yaitu SQ (Self-questioning) dan SQWP (Self-questioning with prediction), yang

 pengaruhnya diukur berdasarkan empat level kemampuan dibawah standar, yaitu agak (slightly), cukup (moderately), mendasar (sunstantially), dan

 parah (severely)

 _________ Jurnal Pendidikan dan Pengajaran IKIP Negeri Singaraja, No. 4 TH. XXXVI Oktober 2003

 

5/6/2018 Efect Size - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/efect-size 16/16

ISSN 0215-8250

 _________ Jurnal Pendidikan dan Pengajaran IKIP Negeri Singaraja, No. 4 TH. XXXVI Oktober 2003