Asparagus

download Asparagus

of 17

description

Presentation

Transcript of Asparagus

Asparagu

AsparagusAnggota:Aqid HandianDidiq Ade M.Ibnu VazarNehemiaSilverter K. B

Asal-UsulBerasal dari daratan Mediterania, Eropa SelatanDiperkenalkan bangsa Romawi 200 tahun SM.Zaman kejayaan kerajaan Lois XIV (1600an) di Perancis, tanaman Asparagus ditanam secara intensif di rumah kaca.Menyebar ke Eropa (Belanda & Jerman), Amerika (Washington, A.S.),Asia (China,Thailand, Korea,Jepang, Filipina,dan Indonesia)

DeskripsiJenis tanaman sayur bagian konsumsi tunas muda (rebung)Klasifikasi:Kingdom:PlantaeDivisi:MagnoliophytaKelas:LiliopsidaOrdo:AsparagalesFamili:AsparagaceaeGenus:AsparagusSpesies:Asparagus officinalis

Syarat TumbuhDataran tinggi (600 1900 mdpl)Suhu optimum 10 25CCurah hujan 2000 3500 mm/thTanah gembur berpasir (sandy-loam)pH tanah 6-7

Pembibitan BedenganBak bedengan (seperti bedengan pada umumnya)

Kompos:Tanah:Pasir(2:1:1)Timur30 45 cmPermukaan Tanah15 20 cmJarak tanam10 x 15 cm150 cm120 cmpanjang= sesuai kebutuhan/ keadaanlebar= 1 1,2 mAtap= paranet/ plastik putihSekam/ potongan jerami

Perawatan Bibit & SeleksiSiram pagi dan sore, terutama bila tanah cukup kering.Penjarangan bibit yang tumbuh terlalu rapat.Penyiangan seminggu sekali bila tumbuh gulma.Penjagaan bibit dari serangan hama dan penyakit.Bibit dipindah harus sehat, gemuk, bebas dari hama & penyakit, tumbuh seragam yang lain diafkir.

TransplantingUsia 5 6 bulan tinggi bibit 30 cmAkar dipotong disisakan 20 cm, batang dipotong disisakan 20 cmDiletakkan dalam lubang tanam berbentuk parit (timur barat)Jarak tanam:Dalam baris: 50 60 cm / 35 45 cmAntar baris: 75 90 cm / 105 110 cmDitimbun dengan tanah sampai rataDilakukan pagi sampai sebelum matahari terik

75 90 cm / 105 110 cm

30 cm50 60 cm/ 35 45 cm

Pembumbunan & PenyianganMemperkokoh tanaman, memperbanyak sistem perakaran sehingga lebih memperbanyak rebungTiap bulan sekali, atau tergantung banyak sedikitnya gulma atau hujanBersamaan dengan perawatan parit drainaseBersamaan dengan penyiangan

PemangkasanUntuk mengoptimalkan pembentukan rebungDilakukan setelah tardapat 8 10 batang lebih dari itu dipangkas1 bulan sebelum panen dipangkas disisakan 3 5 batangPada batang terserang hama & penyakit, mati, dan tua

Pengairan (Irigasi)Dilakukan saat musim kemarauDengan metode LebDilakukan seminggu sekali

PemupukanUntuk menambah unsur haraAplikasi:Membuat parit 20 cm dari tanaman kedalaman 15 cmPupuk ditaburkanTutup kembali dengan tanahPupuk organik tiap 3 bulan 200 300 kw/HaPupuk kimia:Urea 3 kw/Ha (tiap bulan sekali)TSP 3 kw/Ha (tiap 2 bulan)KCl 2 kw/Ha (tiap bulan sekali)

Pengendalian Hama & PenyakitTidak banyak hama & penyakit yang menyerangUlat grayak & ulat tanah penyemprotan dengan pestisida organikPenyakit bercak daun (jamur) dipangkas

PanenKriteria panen4 5 bulan setelah transplantingMasih dalam keadaanmenguncupMutu I (dipanen satuhari setelah munculdipermukaan)Mutu II (dipanen 2 3 hari setelah muncul dipermukaan)Mutu III (dipanen lebih dari 3 hari)

Cara, interval, & frekuensi panenMemilih rebung yang gemuk, lunak, dan masih menguncupDengan memotong dekat pangkal batang/ rebung, diusahakan jangan mencabut supaya perakaran tidak rusakDilakukan sebelummatahari terikPanen dua bulanpertama 2 harisekali, bulanberikutnya bisa tiaphari

There is a question..??

Sekian. Terima Kasih.