UML 1 2 3 Praktikum Rec

Post on 18-Jul-2015

82 views 1 download

Transcript of UML 1 2 3 Praktikum Rec

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 1/37Praktikum UML [1-2-3]

Unified Modeling Language[UML]

Use Case Diagram [1]Class Diagram [2]StateChart Diagram [3]

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 2/37Praktikum UML [1-2-3]

UML? The Unified Modeling Language (UML) adalah

bahasa standart untuk melakukan spesifikasi,visualisasi, konstruksi, dan dokumentasi dari

komponen-komponen perangkat lunak, dandigunakan untuk pemodelan bisnis.

UML menggunakan notasi grafis untuk menyatakan suatu desain

Pemodelan dengan UML berartimenggambarkanyang ada dalam dunia nyatake dalam bentuk yang dapat dipahamidengan menggunakan notasi standart UML

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 3/37Praktikum UML [1-2-3]

Cakupan UML Menggabungkan konsep berarah objek 

seperti Booch, OMT, OOSE, dsb sehingga

menjadi bahasa pemodelan tunggal UML menekankan pada apa yang dapat

dikerjakan dengan metode-metode tersebut

UML berfokus pasa suatu bahasa pemodelanstandar bukan pada proses standar

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 4/37Praktikum UML [1-2-3]

UML Tidak Mencakup Bahasa Pemrograman

Tools pemodelan

Proses Rekayasa

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 5/37Praktikum UML [1-2-3]

Model Diagram UML Business Use-case diagram Use-case diagram Class diagram Behavior diagram

State chart diagram  Activity diagram Interaction diagram

Sequence diagram

Collaboration diagram Implementation diagram

Component diagram Deployment diagram

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 6/37

Praktikum UML [1-2-3]

I. Use Case Diagram Use case diagram menggambarkan

fungsionalitas yang diharapkan dari

sebuah sistem. Yang ditekankan adalah “apa” yang

diperbuat sistem, bukan “bagaimana”. 

Sebuah use case merepresentasikansebuah interaksi antara aktor dengansistem.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 7/37

Praktikum UML [1-2-3]

Use Case Diagram Use case merupakan sebuah pekerjaan

tertentu, misalnya login ke sistem, meng-

create sebuah daftar belanja, dansebagainya.

Seorang/sebuah aktor adalah sebuah entitasmanusia atau mesin yang berinteraksi dengan

sistem untuk melakukan pekerjaan-pekerjaantertentu.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 8/37

Praktikum UML [1-2-3]

Use Case Diagram Use case diagram dapat sangat

membantu bila kita sedang menyusun

requirement sebuah sistem. Mengkomunikasikan rancangan dengan

klien, dan merancang test case untuk 

semua feature yang ada pada sistem.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 9/37

Praktikum UML [1-2-3]

Use Case Diagram Sebuah use case dapat meng-include 

fungsionalitas use case lain sebagai

bagian dari proses dalam dirinya. Secara umum diasumsikan bahwa use 

case yang di-include akan dipanggil

setiap kali use case yang menginclude dieksekusi secara normal.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 10/37

Praktikum UML [1-2-3]

Use Case Diagram Sebuah use case dapat di-include oleh

lebih dari satu use case lain, sehingga

duplikasi fungsionalitas dapat dihindaridengan cara menarik keluarfungsionalitas yang common .

Sebuah use case  juga dapatmengextend use case lain denganbehaviour -nya sendiri.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 11/37

Praktikum UML [1-2-3]

Use Case Diagram Sementara itu, hubungan generalisasi

antar use case menunjukkan bahwa use 

case yang satu merupakan spesialisasidari yang lain.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 12/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen dari Use Case Diagram

1.  Actor

 Actor menggambarkan

pengguna software aplikasi(user). Actor membantumemberikan suatu gambaran

 jelas tentang apa yang harus

dikerjakan software aplikasi.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 13/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen dari Use Case Diagram

2. Use Case

Use-case menggambarkan

perilaku software aplikasi,termasuk didalamnyainteraksi antara actordengan software aplikasitersebut.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 14/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen dari Use Case Diagram

3. Association / Directed Association Asosiasi, yaitu hubungan statis antar element.Umumnya menggambarkan element yang memiliki

atribut berupa element lain, atau element yang harusmengetahui eksistensi element lain. Panahnavigability menunjukkan arah query antar element

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 15/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen dari Use Case Diagram

4. Generalization & Pewarisan

Pewarisan, yaitu hubungan hirarkis antar element .

Element dapat diturunkan dari element lain danmewarisi semua atribut dan metoda element asalnyadan menambahkan fungsionalitas baru, sehingga iadisebut anak dari element yang diwarisinya. Kebalikandari pewarisan adalah generalisasi

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 16/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen dari Use Case Diagram

5. DependencyDependency/ketergantungan adalahsuatu jenis hubungan yang menandakanbahwa satu element, atau kelompok element, bertindak sebagai klientergantung pada unsur lain ataukelompok element yang berlaku sebagaipenyalur. Ini merupakan suatu hubunganlemah yang menandakan bahwa jikapenyalur klien diubah maka klien secara

otomatis akan terpengaruh olehperubahan tersebut. Ini merupakansuatu hubungan searah

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 17/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen dari Use Case Diagram

6. Include

Include dapat diartikan suatuhubungan yang menggambarkanbahwa suatu use case mengandungpenggunaan behavior  use case lain.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 18/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen dari Use Case Diagram

7. Extend

Extend dapat diartikan hubungan yang

menggambarkan kejadian suatu use case  yang mungkin ditambahkan denganbeberapa behavior tambahan yangmendefinisikan suatu pengambangan use case .

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 19/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen dari Use Case Diagram

8. System Boundry

System Boundry/Batas Sistem adalah suatu jenispembatas/sekat yang menggambarkan batasan

antara hal yang sedang mewakili dengan use case  (di dalam batas) dan para aktor ( di luar batas itu ).Pemakaian yang paling sering digunakan adalahuntuk membatasi dari suatu keseluruhan sistem. Use Case dapat digunakan untuk menggambarkan

subsistem dan class dan sebuah batasan mungkinlebih spesifik dibanding suatu keseluruhan sistem.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 20/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen dari Use Case Diagram

9. Package

Package adalah suatu pengelompokan

element-element model. Package itu sendirikemungkinan bisa juga dipaketkan di dalampackage lain. Suatu package boleh berisipackage bawahan/subordinat seperti halnyamacam unsur-unsur model. Bermacam-macam model UML element-elementnyadapat digabungkan ke dalam sebuahpackage .

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 21/37

Praktikum UML [1-2-3]

Contoh Use Case

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 22/37

Praktikum UML [1-2-3]

Pre Test 1 (15 menit)

 Analisa use casedisamping, buat

di kertaslembarankemudiankumpul!!!!

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 23/37

Praktikum UML [1-2-3]

II. Class Diagram

Class adalah sebuah spesifikasi yang jikadiinstanisasi akan menghasilkan sebuah objek 

dan merupakan inti dari pengembangan dandesain berorientasi objek.

Class menggambarkan keadaan(atribut/properti) suatu sistem, sekaligus

menawarkan layanan untuk memanipulasikeadaan tersebut (metode/fungsi).

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 24/37

Praktikum UML [1-2-3]

Class Diagram

Class diagram menggambarkan struktur dandeskripsi class, package dan objek besertahubungan satu sama lain seperticontainment , pewarisan, asosiasi, dan lain-lain.

Class memiliki tiga area pokok :

1. Nama (dan stereotype)2. Atribut

3. Metode/operasi

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 25/37

Praktikum UML [1-2-3]

 Attribut Class

 Atribut dan metode dapat memilikisalah satu sifat berikut :

Private , tidak dapat dipanggil dari luarclass yang bersangkutan

Protected , hanya dapat dipanggil oleh class 

yang bersangkutan dan anak-anak yangmewarisinya

Public , dapat dipanggil oleh siapa saja

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 26/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen Class Diagram

1. Subsystem

Sedangkan suatu

package adalah suatumekanisme umumuntuk mengorganisirelement-elementmodel, suatu subsistemmenggambarkan suatuunit tingkah laku didalam sistem fisik.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 27/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen Class Diagram

2. Class

Suatu class adalah

mendeskripsikan untuk satu set object denganstruktur serupa,

perilaku/behavior, danhubungan/relation.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 28/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen Class Diagram

3. Interface

Suatu interface adalah

untuk menspesifikasikansuatu externally-visibleoperasi suatu kelas,komponen, atau lainpenggolong/classifier (mencakup subsistem) tanpaspesifikasi dari strukturinternal.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 29/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen Class Diagram

4. Signal

Signal adalah suatu

yang menggambarkanspesifikasi dariasynchronous stimulus  

yang berkomunikasiantar kejadian.

Signal1<<signal>>

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 30/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen Class Diagram

5. Exception

Suatu Exception adalah

suatu isyarat yangdiangkat oleh behaviordalam suatu ketika

terjadi kesalahan.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 31/37

Praktikum UML [1-2-3]

Komponen Class Diagram

5. Port

Port adalah suatu struktural

suatu peng-class -an yangmenetapkan suatu interaksibeda yang menunjukanantara peng-class -an dan

lingkungannya atau antara (perilaku) peng-class -an danbagian internal nya

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 32/37

Praktikum UML [1-2-3]

III. Statechart Diagram

Statechart diagram menggambarkan transisidan perubahan keadaan (dari satu state ke

state lainnya) Suatu objek pada sistem sebagai akibat dari

stimuli yang diterima.

Pada umumnya statechart diagram menggambarkan class tertentu (satu class dapat memiliki lebih dari satu statechart diagram ).

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 33/37

Praktikum UML [1-2-3]

Statechart Diagram

Dalam UML, state digambarkanberbentuk segiempat dengan sudut

membulat dan memiliki nama sesuaikondisinya saat itu.

Transisi antar state umumnya memiliki

kondisi guard yang merupakan syaratterjadinya transisi yang bersangkutan,dituliskan dalamn kurung siku.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 34/37

Praktikum UML [1-2-3]

Statechart Diagram

 Action yang dilakukan sebagai akibatdari event tertentu dituliskan dengan

diawali garis miring. Titik awal dan akhir digambarkan

berbentuk lingkaran berwarna penuh

dan berwarna setengah.

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 35/37

Praktikum UML [1-2-3]

Contoh Statechart Diagram

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 36/37

Praktikum UML [1-2-3]

Soal Latihan

Gambarkan statechart diagram dari

proses pengiriman sebuah email daripengirim sampai dengan tujuan !

5/14/2018 UML 1 2 3 Praktikum Rec - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/uml-1-2-3-praktikum-rec 37/37

Praktikum UML [1-2-3]

Soal Latihan

Seorang mahasiswa STIKOM Bali inginberinternet ria, untuk mendapatkan koneksiinternet melalui hotspot mahasiswa tersebutharus melalui beberapa tahap sampaimendapat koneksi internet.Tahapan : WifiCard Access Point LAN

GateWay DNS Server Proxy Server  Internet . Gambarkan Statechartnya !!!!!