Download - P r o p o s a l KPU-M

Transcript
Page 1: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

P R O P O S A L

PEMILU RAYA LEGISLATIF DAN PEMILU PRESIDEN DAN WAKIL

PRESIDENUNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWAUNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI

2011

Page 2: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

PROPOSAL KEGIATAN

I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Dalam jajaran Mahasiswa ada 2 macam organisasi, yaitu Lembaga Tinggi

Mahasiswa (LTM) dan Organisasi Mahasiswa (Ormawa). LTM terdiri dari Legislatif

(MPM, DPM), dan Eksekutif (Badan Eksekutif Mahasiswa/BEM). Berbeda dengan

ormawa yang bersifat independen, LTM dipilih dari Mahasiswa oleh mahasiswa dan

untuk mahasiswa. Kehadiran LTM di Universitas PGRI Banyuwangi (UNIBA) adalah

untuk menyalurkan dan menindaklanjuti aspirasi mahasiswa, seperti yang tertuang dalam

UU Mahasiswa UNIBA No. 01 Tahun 2010.

Untuk dapat mewujudkan hal di atas, maka perlu diadakannya Pemilu Legislatif dan

Pemilu Eksekutif. Pemilu Legislatif adalah Pemilu Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM)

dan Pemilu Eksekutif yaitu pemilu Presiden dan Wakil Presiden Mahasiswa. Pemilu raya

ini di pilih mahasiswa langsung, sehingga benar-benar menjadi wakil mahasiswa serta

mampu menampung aspirasi dan menjembataninya dengan pihak lembaga. Oleh karena

itu, Komisi Pemilihan Umum Mahasiswa (KPU-M) yang telah terpilih oleh tim seleksi

sesuai dengan hasil sidang paripurna membuat proposal Kegiatan Pemilu Legislatif dan

Eksekutif Mahasiswa Universitas PGRI Banyuwangi (UNIBA) ini.

B. Dasar Pemikiran

1. Tri Darma Perguruan Tinggi

2. Habisnya masa periodesasi Lembaga Tinggi Mahasiswa (DPM dan BEM) Periode

2009/2010.

3. UU Mahasiswa UNIBA No. 01 dan 02

C. Tujuan

Tujuan diadakannya Pemilu Raya Legislatif dan Eksekutif ini adalah :

1. Memilih pengurus Dewan Perwakilan Mahasiswa (untuk komposisi Majelis

Permusyawaratan Mahasiswa seperti yang tertuang dalam UU Mahasiswa UNIBA).

2. Memilih Presiden dan Wakil Presiden dari Mahasiswa oleh Mahasiswa dan untuk

Mahasiswa secara langsung.

3. Melaksanakan proses Organisasi Kampus yang berkesinambungan.

Page 3: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

D. Sasaran

Sasaran Kegiatan Pemilu Raya Legislatif dan Eksekutif ini adalah :

1. Perwakilan setiap kelas di setiap jurusan dan tiap-tiap angkatan yang masih tercatat

menjadi Mahasiswa (independent).

2. Perwakilan dari pengurus Ormawa.

II. Pelaksanaan Kegiatan

A. Nama Kegiatan

Nama kegiatan ini Pemilu Legislatif dan Pemilu Presiden dan Wakil Presiden.

B. Penyelenggaraan Kegiatan

Kegiatan ini diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum Mahasiswa (KPU-M)

UNIBA yang telah terpilih oleh tim seleksi dan disyahkan oleh Dewan Perwakilan

Mahasiswa melalui penerbitan SK KPU-M Tahun 2011. (susunan Pengurus terlampir)

C. Pelaksanaan Kegiatan

Kegiatan Pemilu Legislatif dan Pemilu Presiden & Wakil Presiden ini akan dilaksanakan

bersamaan dengan tata tertib (terlampir) dan proses pelaksanaan yang berbeda.

Adapun rangkai kegiatannya sebagai berikut:

1. Pemilu Legislatif

a. Intern

1) Menyiapkan dan viksasi jumlah Dapil,

2) Menyiapkan jumlah kursi Dewan Perwakilan Mahasiswa untuk tiap-tiap Dapil,

3) Pendaftaran Calon Legislatif tiap Dapil,

4) Verifikasi Calon Legislatif

5) Kampanye,

6) Pemilihan Umum Tiap Dapil.

b. Ekstern

1) Sosialisasi Pemilu Legislatif,

2) Penyebaran Pamflet,

3) Membuat dan menyebarkan kartu pemilih.

2. Pemilu Presiden dan Wakil Presiden

a. Intern

1) Pendaftaran calon Presiden dan Wakil Presiden Mahasiswa,

2) Verifikasi calon presiden dan wakil presiden mahasiswa.

3) Pengundian Nomor Urut.

Page 4: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

4) Kampanye dan depat Capres dan Cawapres,

5) Pencoblosan.

b. Ekstern

1) Sosialisasi Pemilu

2) Penyebaran Pamflet

D. Estimasi Dana

Terlampir

E. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Kegiatan Pemilu Legislatif dan Pemilu Presiden & Wakil Presiden ini akan dilaksanakan

pada:

Hari : Rabu

Tanggal : 27 April 2011

Waktu : 12.00 WIB – Selesai

Tempat : Auditorium Kampus UNIBA

F. PENUTUP

Demikian proposal ini disusun sebagai dasar dan bahan pertimbangan, demi

kelancaran pelaksanaan kegiatan yang dimaksud, atas segala perhatian dan kerja samanya

disampaikan terima kasih.

Page 5: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

HALAMAN PENGESAHAN

Nama Kegiatan : Pemilu Legislatif dan Pemilu Presiden & Wakil Presiden Mahasiswa

Universitas PGRI Banyuwangi.

Banyuwangi, 31 Januari 2011

Komisi Pemilihan Umum Mahasiswa(KPU-M) Universitas PGRI Banyuwangi

Ketua

HERU WIBOWO

Sekretaris

NUR FILAILI

Menyetujui,

Pembantu Rektor II

Drs. SYAIFUL HADI, M.M

Pembantu Rektor III

Drs. H. MANSHUR, M.M

Page 6: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

Lampiran 1

SUSUNAN ANGGOTA KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA (KPU-M) UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI

TAHUN 2011

KETUA

HERU WIBOWO(Pend. Matematika 2008A)

SEKRETARIS

NUR FILAILI(Pend. Matematika 2008B)

BENDAHARA

IIN WITANINGSIH(Pend. Matematika 2008A)

SEKSI-SEKSI

DISTRIBUSI & PENGADAAN

IRWAN SETIAWAN(FPOK 2009)

NURUL ALFIYAH(Bhs. Inggris 2009A)

PERLENGKAPAN

FARIDILAH(PKn 2008)

NUR SOFIYATUL R.(Matematika 2009B)

HUMAS

INA SUKMAWATI(Matematika 2008A)

VICKY NURI MAYLA(Matematika 2009B)

LOGISTIK

ARIF SETIAWAN(PKn 2008)

A. ZIAD ZABADI(PKn 2008)

Page 7: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

Lampiran 2

ESTIMASI DANA

Pengeluaran:

1. Kesekretariatan : Rp. 325.000,-

2. Konsumsi : Rp. 1.080.000,-

3. Perlengkapan : Rp. 7.750.000,-

4. Pusdekdok : Rp. 630.000,-

5. Transportasi dan Akomodasi : Rp. 900.000,-

6. Lain-lain : Rp. 315.000,-

Rp. 11.000.000,-

Menyetujui,

Pembantu Rektor II

Drs. SYAIFUL HADI, M.M

Pembantu Rektor III

Drs. H. MANSHUR, M.M

Page 8: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

RINCIAN ANGGARAN

NO URAIAN JUMLAH

1 KESEKRETARIATAN

a. Pengadaan Proposal 5 buah x 10.000 50.000

b. Stempel KPU-M 2 buah x 25.000 50.000

c. ATK 100.000

d. Pengadaan LPJ 5 buah x 25.000 125.000

e. Komputer 1 set + printer

Jumlah 325.000

2 KONSUMSI

a. Aqua 15 dos @ 12.000 180.000

b. Konsumsi Rapat Panitia 10 kali @ 50.000 500.000

c. Konsumsi Kegiatan Debat Capres & Cawapres 150.000

d. Konsumsi Kegiatan hari H 10.000 X 15 orang 150.000

e. Mamiri Kegiatan Hari H 100.000

Jumlah 1.080.000

3 PERLENGKAPAN

a. Baju KPU-M 11 orang x 50.000 550.000

b. Surat panggilan 5.000 lbr x 250 1.250.000

c. Surat Suara Pemilu Presiden & Wapres 5.000 x 500 2.500.000

d. Surat Suara Legislatif 5.000 x 500 2.500.000

e. Kotak dan Bilik Suara 10 buah 800.000

f. Gembok 7 buah x 10.000 70.000

g. Tinta + Lap 30.000

h. Pamflet 50.000

Jumlah 7.750.000

4 PUBDEKDOK

a. Banner

1. Selamat Datang ukurang 4 x 1 m 80.000

2. Debat Capres & Cawapres 4 x 2 m 160.000

3. Kegiatan Pemilu 6 x 2 240.000

b. Sosialisasi 50.000

c. Dokumentasi 100.000

Jumlah 630.000

Page 9: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

5 TRANSPORTASI DAN AKOMODASI

a. Akomodasi Panitia 550.000

b. Komunikasi Panitia 150.000

c. Akomodasi Panelis Debat 2 orang x 100.000 200.000

Jumlah

JUMLAH TOTAL 900.000

Menyetujui,

Pembantu Rektor II

Drs. SYAIFUL HADI, M.M

Pembantu Rektor III

Drs. H. MANSHUR, M.M

Page 10: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

Lampiran 3

TATA TERTIB PEMILU PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDENTahun 2011

BAB IPERSYARATAN ADMINISTRASI

Pasal 1Calon Presiden Mahasiswa dan Calon Wakil Presiden Mahasiswa didukung oleh minimal 100

mahasiswa aktif yang dibuktikan dengan KTM pendukungnya beserta foto kopinya.

Pasal 2Calon Presiden Mahasiswa adalah mahasiswa aktif yang sedang berada pada minimal semester V

dan Wakil Presiden Mahasiswa adalah mahasiswa aktif yang sedang berada pada minimal semester III yang dibuktikan dengan Surat Keterangan mahasiswa aktif dari universitas

Pasal 3Capres dan Cawapresma mengetahui sejarah dan perkembangan kampus yang tertuang dalam

essay Wiyata Mandala Universitas PGRI Banyuwangi

Pasal 4Capresma dan Cawapresma berpengalaman berorganisasi

Pasal 5Capresma dan Cawapresma mengisi formulir yang telah disediakan oleh KPU-M

Pasal 6Capresma dan Cawapresma melampirkan Lembar Visi dan Misi

Pasal 7Capresma dan Cawapresma melampirkan Curriculum Vitae

Pasal 8Capresma dan Cawapresma menandatangani Surat Pernyataan bermaterai 6000 dari KPU-M

Pasal 9Capresma dan Cawapresma menyerahkan pas photo( beralmamater ) dalam bentuk digital / CD

Pasal 10Capresma dan Cawapresma memiliki IPK minimal 3.00 dengan menunjukan KHS

(kartu hasil studi)

BAB IIKAMPANYE

Pasal 1Masa kampanye capresma dan cawapresma dimulai tanggal 12 April 2011 s.d 16 April 2011 dan

diadakan Debat Capresma dan Cawapresma yang wajib diikuti pada tanggal 23 April 2011

Pasal 2Kampanye dilakukan secara terbuka, yaitu dengan cara sosialisasi langsung di ruang kelas

Pasal 3

Page 11: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

Capresma dan Cawapresma tidak diperkenankan melakukan kampanye terbuka di luar ruang kelas

Pasal 4Capresma dan Cawapresma diperkenankan melakukan kampanye terbuka di luar ruang kelas

hanya dalam bentuk pamflet dan selebaran bukan dalam bentuk orasi

Pasal 5Capresma dan Cawapresma tidak diperkenankan menerapkan money politik dan menggunakan

fasilitas kampus sebagai sarana kampanye kecuali ruang kelas

Pasal 6Tanggal 25 April 2011- 26 April 2011 merupakan hari tenang. Capresma dan Cawapresma tidak

diperkenankan melakukan aktivitas kampanye dalam bentuk apapun

BAB IIITATA CARA PENCOBLOSAN

Pasal 1Pemilih adalah mahasiswa aktif Universitas PGRI Banyuwangi yang membawa kartu panggilan

dari KPU-M

Pasal 2Pelaksanaan pencoblosan dilakukan di TPS ( Tempat Pemungutan Suara ) yang telah ditentukan

oleh KPU-M

Pasal 3Masing – masing Capresma dan Cawapresma hanya diperbolehkan menempatkan 1 orang saksi

pada TPS yanh telah disiapkan KPU-M

Pasal 4Pencoblosan dilakukan pada hari Rabu, 27 April 2011 pukul 12.00 s.d. 19.00 WIB

Pasal 5a. Pemilih dinyatakan sah oleh panitia pemilihan selama waktu yang ditentukan.

b. Surat suara yang sah adalah surat yang telah di tentukan oleh KPU-M yang memiliki stempel KPU-M. Satu surat suara hanya untuk satu pemilih.

c. Mahasiswa yang tidak mendapatkan kartu panggilan bisa mngikuti penconterengan dengan syarat menunjukkan KTM aktif dan buku Administrasi

d. Mahasiswa dari cabang mendapatkan pemberitahuan Pemilu Raya melalui Koordinator masing – masing cabang

e. KPU- M tidak menyediakan kartu panggilan untuk Mahasiswa dari cabang

f. Mahasiswa dari cabang bisa mengikuti pencoblosan dengan menunjukkan KTM aktif dan buku Administrasi,

g. Surat suara dianggap sah apabila dicoblos tepat didalam kotak salah satu gambar pasangan calon

Pasal 6

Page 12: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

a. Penghitungan suara dilakukan 15 menit setelah pelaksanaan pencoblosan selesai sesuai waktu yang telah ditentukan

b. Setelah penghitungan surat suara selesai, seluruh panitia dan saksi-saksi menandatangani berita acara hasil penghitungan suara

Pasal 7Hasil penghitungan suara dilaporkan kepada Pembantu Rektor III selaku kepala bidang

kemahasiswaan melalui KPU-M

BAB IVSANKSI – SANKSI

Pasal 1Pelanggaran pertama dikenakan sanksi dengan pemberian Surat Peringatan I oleh KPU-M

Pasal 2Pelanggaran kedua dikenakan sanksi dengan pemberian Surat Peringatan II oleh KPU-M

Pasal 3Pelanggaran ketiga dikenakan sanksi dengan pemberian Surat Peringatan III oleh KPU-M

Pasal 4Pasangan Capresma – Cawapresma yang melakukan pelanggaran lebih dari tiga kali, dikenakan

sanksi diskualifikasiPasal 5

Segala bentuk pelanggaran didasarkan atas rekomendasi Panwaslu

BAB VMEKANISME PELAPORAN

Pasal 1KPU-M mengalokasikan waktu selama dua kali dua puluh empat jam untuk melaporkan adanya tindak kecurangan, yaitu pada tanggal 28 April 2011 – 29 April 2011.

BAB VIPENGUMUMAN PEMENANG PEMILU PRESMA DAN WAPRESMA

Pasal 1Pemenang di umumkan apabila tidak ada pihak yang mengajukan gugatan akan hasil pemilihan

selama batas waktu yang ditentukanPasal 2

Hasil Pemilu Presma dan Wapresma disampaikan kepada Pembantu Rektor III selaku Kepala Bidang Kemahasiswaan dan mahasiswa sebagai hasil bukti.

BAB VIIPELANTIKAN

Pasal 1Pelantikan Presiden Mahasiswa dan Wakil Presiden Mahasiswa dilakukan oleh MPM (Majelis Permusyawaratan Mahasiswa) yang disahkan oleh sumpah jabatan dan penanda tanganan SK

(Surat Keputusan), disaksikan Pembantu Rektor III selaku bidang Kemahasiswaan dan segenap undangan.

Ditetapkan di : BanyuwangiPada tanggal : 31 Januari 2011Ketua KPU-M UNIBA

HERU WIBOWO

Page 13: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

TATA TERTIB PEMILU LEGISLATIFTahun 2011

BAB IPERSYARATAN ADMINISTRASI

Pasal 1Calon Dewan Perwakilan Mahasiswa adalah mahasiswa aktif yang sedang berada pada minimal

semester 3 untuk calon ketua Dewan Perwakilan Mahasiswa Pasal 2

Dewan Perwakilan Mahasiswa mengetahui sejarah dan perkembangan kampus yang tertuang dalam essay Wiyata Mandala Universitas PGRI Banyuwangi

Pasal 3Dewan Perwakilan Mahasiswa berpengalaman berorganisasi

Pasal 4Dewan Perwakilan Mahasiswa mengisi formulir yang telah disediakan oleh KPU-M

Pasal 5Dewan Perwakilan Mahasiswa melampirkan Lembar Visi dan Misi

Pasal 6Dewan Perwakilan Mahasiswa melampirkan Curriculum Vitae

Pasal 7Dewan Perwakilan Mahasiswa menandatangani Surat Pernyataan bermaterai 6000 dari KPU-M

Pasal 9Dewan Perwakilan Mahasiswa menyerahkan pas photo( beralmamater ) dalam bentuk digital /

CD

BAB IIKAMPANYE

Pasal 1Masa kampanye Dewan Perwakilan Mahasiswa dimulai tanggal 12 April 2011 s.d 16 April 2011

Pasal 2Kampanye dilakukan secara terbuka, yaitu dengan cara sosialisasi langsung di ruang kelas

Pasal 3 Dewan Perwakilan Mahasiswa tidak diperkenankan melakukan kampanye terbuka di luar ruang

kelas

Pasal 4Dewan Perwakilan Mahasiswa diperkenankan melakukan kampanye terbuka di luar ruang kelas

hanya dalam bentuk pamflet dan selebaran bukan dalam bentuk orasi

Pasal 5

Page 14: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

Dewan Perwakilan Mahasiswa tidak diperkenankan menerapkan money politik dan menggunakan fasilitas kampus sebagai sarana kampanye kecuali ruang kelas

Pasal 6Tanggal 25 April 2011- 26 April 2011 merupakan hari tenang. Dewan Perwakilan Mahasiswa

tidak diperkenankan melakukan aktivitas kampanye dalam bentuk apapun

BAB IIITATA CARA PENCOBLOSAN

Pasal 1Pemilih adalah mahasiswa aktif Universitas PGRI Banyuwangi yang membawa kartu panggilan

dari KPU-M

Pasal 2Pelaksanaan pencoblosan dilakukan di TPS ( Tempat Pemungutan Suara ) yang telah ditentukan

oleh KPU-M

Pasal 3Masing – masing Dewan Perwakilan Mahasiswa hanya diperbolehkan menempatkan 1 orang

saksi pada TPS yang telah disiapkan KPU-M

Pasal 4Pencoblosan dilakukan pada hari Rabu, 27 April 2011 pukul 12.00 s.d. 19.00 WIB

Pasal 5a. Pemilih dinyatakan sah oleh panitia pemilihan selama waktu yang ditentukan.

b. Surat suara yang sah adalah surat yang telah di tentukan oleh KPU-M yang memiliki stempel KPU-M. Satu surat suara hanya untuk satu pemilih.

c. Mahasiswa yang tidak mendapatkan kartu panggilan bisa mengikuti pencoblosan dengan syarat menunjukkan KTM aktif dan buku Administrasi

d. Mahasiswa dari cabang mendapatkan pemberitahuan Pemilu Raya melalui Koordinator masing – masing cabang

e. KPU- M tidak menyediakan kartu panggilan untuk Mahasiswa dari cabang

f. Mahasiswa dari cabang bisa mengikuti pencoblosan dengan menunjukkan KTM aktif dan buku Administrasi,

g. Surat suara dianggap sah apabila dicoblos tepat didalam kotak salah satu gambar pasangan calon

Pasal 6a. Penghitungan suara dilakukan 15 menit setelah pelaksanaan pencoblosan selesai

sesuai waktu yang telah ditentukan

b. Setelah penghitungan surat suara selesai, seluruh panitia dan saksi-saksi menandatangani berita acara hasil penghitungan suara

Pasal 7Hasil penghitungan suara dilaporkan kepada Pembantu Rektor III selaku kepala bidang

kemahasiswaan melalui KPU-M

Page 15: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

BAB IVSANKSI – SANKSI

Pasal 1Pelanggaran pertama dikenakan sanksi dengan pemberian Surat Peringatan I oleh KPU-M

Pasal 2Pelanggaran kedua dikenakan sanksi dengan pemberian Surat Peringatan II oleh KPU-M

Pasal 3Pelanggaran ketiga dikenakan sanksi dengan pemberian Surat Peringatan III oleh KPU-M

Pasal 4Pasangan Dewan Perwakilan Mahasiswa yang melakukan pelanggaran lebih dari tiga kali,

dikenakan sanksi diskualifikasiPasal 5

Segala bentuk pelanggaran didasarkan atas rekomendasi Panwaslu

BAB VMEKANISME PELAPORAN

Pasal 1KPU-M mengalokasikan waktu selama dua kali dua puluh empat jam untuk melaporkan adanya tindak kecurangan, yaitu pada tanggal 28 April 2011 – 29 April 2011.

BAB VIPENGUMUMAN PEMENANG PEMILU DEWAN PERWAKILAN MAHASISWA

Pasal 1Pemenang di umumkan apabila tidak ada pihak yang mengajukan gugatan akan hasil pemilihan

selama batas waktu yang ditentukan

Pasal 2Hasil Pemilu Dewan Perwakilan Mahasiswa disampaikan kepada Pembantu Rektor III selaku

Kepala Bidang Kemahasiswaan dan mahasiswa sebagai hasil bukti.

BAB VIIPELANTIKAN

Pasal 1Pelantikan Dewan Perwakilan Mahasiswa dilakukan oleh MPM (Majelis Permusyawaratan

Mahasiswa) yang disahkan oleh sumpah jabatan dan penanda tanganan SK (Surat Keputusan), disaksikan Pembantu Rektor III selaku bidang Kemahasiswaan dan segenap undangan.

Ditetapkan di : BanyuwangiPada tanggal : 31 Januari 2011Ketua KPU-M UNIBA

HERU WIBOWO

Page 16: P r o p o s a l KPU-M

KOMISI PEMILIHAN UMUM MAHASISWA

KPU - M

UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI Sekretariat: Jl. Ikan Tongkol No. 22 Kertosari Banyuwangi

Lampiran 5

JADWAL KEGIATAN

Tanggal Kegiatan Keterangan

21 Maret 2011 Sosialisasi Kegiatan

28 Maret – 02 April

2011

Pendaftaran Caleg (DPM) dan Capres &

Cawapres

04 – 09 April 2011 Verivikasi

11 April 2011 Pengumuman Hasil Verifikasi

12 – 16 Apil 2011 Kampanye Calon Legislatif (DPM)

17-22 April 2011 Kampanye Capres dan Cawapres Mahasiswa

23 April 2011 Debat Capres dan Cawapres Mahasiswa

24 – 25 April 2011 Hari Tenang

26 April 2011Pemilu Raya Legislatif dan Pemilu Capres

& Cawapres Mahasiswa

02 Mei 2011Pengumuman hasil Pemilu Raya Legislatif

dan Pemilu Capres & Cawapres Mahasiswa

Catatan : Jadwal sewaktu-waktu dapat berubah sesuai situasi dan kondisi