XChapter II tga

5
8/19/2019 XChapter II tga http://slidepdf.com/reader/full/xchapter-ii-tga 1/5 BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1. Sekilas Sistem Operasi Android Android merupakan sebuah sistem operasi sama halnya dengan sistem operasi Windows, Linux, maupun Mac OS. Aplikasi android dikembangkan menggunakan  bahasa pemrograman java dan bersifat open source. Yang mana artinya aplikasi android dapat dikembangkan oleh siapapun tanpa adanya license yang mengikatnya. Sistem operasi android dikembangkan oleh perusahaan google sama seperti halnya dengan windows yang dikembangkan oleh perusahaan microsoft. Sistem operasi android dirilis dalam versi beta pada tanggal 5 November 2007 yang kemudian versi-versi berikutnya telah tersedia untuk pengguna. Sekedar informasi telepon yang pertama kali menggunakan sistem operasi ini adalah HTC Dream yang dirilis pada Bulan Oktober 2008 yang menggunakan Android versi  pertama 2.2 Platform Android  Platform adalah arsitektur fondasi standar sebuah sistem aplikasi dapat berjalan, atau  bisa juga dikatakan  Platform adalah dasar dari teknologi dimana teknologi yang lain Universitas Sumatera Utara

Transcript of XChapter II tga

Page 1: XChapter II tga

8/19/2019 XChapter II tga

http://slidepdf.com/reader/full/xchapter-ii-tga 1/5

BAB 2

LANDASAN TEORI

2.1. Sekilas Sistem Operasi Android

Android merupakan sebuah sistem operasi sama halnya dengan sistem operasi

Windows, Linux, maupun Mac OS. Aplikasi android dikembangkan menggunakan

 bahasa pemrograman java dan bersifat open source. Yang mana artinya aplikasi

android dapat dikembangkan oleh siapapun tanpa adanya license yang mengikatnya.

Sistem operasi android dikembangkan oleh perusahaan google sama seperti halnya

dengan windows yang dikembangkan oleh perusahaan microsoft.

Sistem operasi android dirilis dalam versi beta pada tanggal 5 November 2007

yang kemudian versi-versi berikutnya telah tersedia untuk pengguna. Sekedar

informasi telepon yang pertama kali menggunakan sistem operasi ini adalah HTC

Dream yang dirilis pada Bulan Oktober 2008 yang menggunakan Android versi

 pertama

2.2 Platform Android

 Platform adalah arsitektur fondasi standar sebuah sistem aplikasi dapat berjalan, atau

 bisa juga dikatakan  Platform adalah dasar dari teknologi dimana teknologi yang lain

Universitas Sumatera Utara

Page 2: XChapter II tga

8/19/2019 XChapter II tga

http://slidepdf.com/reader/full/xchapter-ii-tga 2/5

atau proses-prosesnya dibuat. Sebuah  Platform  terdiri dari sistem operasi yaitu

 program sistem koordinasi komputer yang memberikan perintah-perintah kepada

 processor   dan hardware  untuk melakukan operasi-operasi logis dan mengatur

 pergerakan data di komputer. Banyak yang beranggapan bahwa  Platform dan Sistem

Operasi adalah sama, namun pada kenyataanya tidak. Platform merupakan dasar atau

tempat dimana sistem operasi bekerja, tanpa  platform  sistem operasi tidak akan bisa

 berjalan.

Didalam hal ini Android dibangun atas dasar sistem operasi linux, yang mana

sistem operasi linux bersifat open source.  Android memilih linux sebagai dasar

 pembuatannya dikarenakan linux itu memiliki probilitas yang baik, sistem keamanan

yang bagus dan fitur  –  fiturnya yang menarik.

Gambar 2.1 Platform Android

Linux merupakan sistem operasi dengan keamanan yang tinggi. Android

mengandalkannya karena keamanan yang dimiliki Linux. Seluruh aplikasi Android

 berjalan sesuai dengan proses-proses Linux dengan izin-izin yang diatur oleh sistem

Linux itu sendiri. Linux hadir dengan banyak fitur-fitur yang bermanfaat. Android

Universitas Sumatera Utara

Page 3: XChapter II tga

8/19/2019 XChapter II tga

http://slidepdf.com/reader/full/xchapter-ii-tga 3/5

mengambil banyak keuntungannya, seperti dukungan manajemen memori, manajemen

 power , dan jaringan (Gargenta, 2011). 

2.3 Versi –  Versi Android

Sebagai perangkat lunak, Android memiliki pembaharuan. Yang mana kreadibilitas-

nya terus ditingkatkan dan lebih baik dari versi sebelumya. Berikut ini daftar versi  –  

versi Android :

Tabel 2.1 Versi-versi Android

Versi Android Tanggal Rilis API Level Nama Kode

1.5 30 April 2009 3 Cupcake

1.6 15 September 2009 4 Donut

2.0 - 2.1 26 Oktober 2009 7 Eclair

2.2 20 Mei 2010 8 Froyo

2.3 –  2.3.2 6 Desember 2010 9 Gingerbread

2.3.3 –  2.3.7 9 Pebruari 2011 10 Gingerbread

3.1 10 Mei 2011 12 Honeycomb

3.2 15 Juli 2011 13 Honeycomb

4.0.3 –  4.0.4 16 Desember 2011 15 Ice Cream Sandwich

4.1 9 Juli 2012 16 Jelly Bean

4.2 13 November 2012 17 Jelly Bean

4.3 24 Juli 2013 18 Jelly Bean

4.4 31 Oktober 2013 19 Kitkat

Universitas Sumatera Utara

Page 4: XChapter II tga

8/19/2019 XChapter II tga

http://slidepdf.com/reader/full/xchapter-ii-tga 4/5

 

Angka versi Android menceritakan tentang besar dan kecil  platform yang dirilis. Yang

 paling penting adalah level API dari setiap versi. Angka versi berubah setiap waktu.

Terkadang disebabkan oleh perubahan API, dan bisa juga karena kecilnya perbaikan

bug terhadap kemajuan kinerja.

2.4 Xampp

XAMPP merupakan tool yang menyediakan paket perangkat lunak ke dalam satu

 buah paket. Dengan menginstall XAMPP maka tidak perlu lagi melakukan instalasi

dan konfigurasi web  server  Apache, PHP dan MySQL secara manual. XAMPP akan

menginstalasi dan mengkonfigurasikannya secara otomatis untuk anda atau auto

konfigurasi. Anda bis mendownload aplikasi xampp di

 //www.apachefriends.org/en/xampp-window.html . 

2.5 PHP dan MySQL Sebagai Web Service  

Web Service ternyata sangat berbeda dengan website. Website dibuat untuk memiliki

tampilan atau user interface  yang bagus sedangkan Web Service  tidak memiliki

tampilan. Web Service  tidak dibuat untuk berinteraksi langsung dengan user . Sesuai

dengan kata service yang ada pada namanya, Web Service hanya menyediakan service

atau layanan.

Universitas Sumatera Utara

Page 5: XChapter II tga

8/19/2019 XChapter II tga

http://slidepdf.com/reader/full/xchapter-ii-tga 5/5

  Jadi Web Service  adalah aplikasi yang dibuat agar dapat dipanggil atau

diakses oleh aplikasi lain melalui internet dengan menggunakan format pertukaran

data sebagai pengiriman pesan. Web Service  juga memungkinkan untuk dipanggil

dengan menggunakan protocol lain seperti SMTP (Simple Mail Transfer Protocol ),

namun paling umum digunakan HTTP. Karena Web Service menggunakan protocol

HTTP, tentu PHP sebagai bahasa pemrograman web menjadi salah satu kekuatan

dalam bahasa pemrograman yang mengelola Web Service. Banyak teknik dan metode

untuk menghasilkan Web Service dengan php , pembuatan Web Service dengan format

XML dan JSON yang diambil dari database MySQL lewat bahasa pemrograman PHP.

Universitas Sumatera Utara