WHO Metrics

download WHO Metrics

of 13

description

Manajemen Keperawatan

Transcript of WHO Metrics

  • HMN/ Health Metrics NetworkOleh:Kelompok IIIAndi Nur RahmadCitra Arung PadangMaria Yunita DjongPSIK JALUR KERJASAMAFK UNHAS2015

  • HMN atau Jaringan Informasi Kesehatan merupakan Kemitraan global pertama yang didedikasikan untuk memperkuat sistem informasi kesehatan nasional yang didirikan pada tahun 2005. HMN ini juga merupakan bagian dari WHO HMN/ Health Metrics NetworkSIAPA MEREKA?WHO Metrics

  • APA YANG MEREKA LAKUKAN??..Mendukung meningkatkan pelaporan dari semua kelahiran, kematian dan penyebab kematian (pencatatan penting dinegara-negara berpenghasilan rendah)Membantu memperkuat system informasi kesehatan di Negara-negara berpenghasilan rendahPelacakan system informasi kesehatan di Negara-negara dan mengidentifikasi daerah-daerah prioritas untuk memperkuat sisem informas kesehatan

  • Lanjutan 4. Pengembangan pedoman dan alat untuk membantu Negara-negara untuk mengukur ksesehatan, memperbaiki system informasi di bidang pengumpulan data, transfer, analisi, diseminasi dan digunakan dalam pengambilan kebijakan dan keputusan program kesehatan5. Mobilisasi jaringa Negara regional untuk mendukung system penguatan informasi

  • Tujuan, Visi dan MisiApa Tujuan Mereka?

  • Mengapa Organisasi tersebut perlu kita ketahui?Untuk mengetahui perkembangan sistem informasi kesehatan di negara-negara lainUntuk mengetahui informasi terkini mengenai kesehatan di dunia khusunya negara-negara yang yang termaksud dalam HMNinformasi yang ada dalm HMn dapat dipercaya, lengkapdan dan up to date sehingga sangat membandtu dalam pengambilan keputusan dan tindakan publin khusunya dibidang kesehatan.Selain itu informasi tersebut juga bisa diakses oleh negara-negara yang perpenghasilan rendah.

  • Sistem Organisasi HMNBadan EksekutifBadan eksekutif adalah koordinasi tertinggi dan pembuat keputusan untuk jaringan.Badan eksekutif memberikan arahan strategis secara keseluruhan untuk jaringan dan secretariat.Sekretariat HMNSekretariat HMN berada di sekretariat WHO. Peran dan tanggung jawab sekretariat adalah untuk memobilisasi, mengkoordinasikan dan mendukung mitra jaringan

  • Apa yang telah dicapai HMN?Produksi kerangka HMN standar untuk system informasi kesehatan yang diadopsi pada World Health Assembly (2007)Pemanfaatn HMN framework oleh 85 negara di 6 wilayah untuk meningkatkan kesehatan dengan menggunakan system informasi kesehatan yang lebih baik.Hampir 70 % negara-negara berpenghasilan rendah dan menengah kebawah sementara dalam proses kerjasama dengan HMN framework untuk memperkuat system informasi kesehatan mereka dimasa yang akan datangMembantu pembiayaan bagi negara-negara yang berpenghasilan rendah untuk memperkuat system informasi kesehatan negara tersebut.Membantui kepemimpinan baru di negara-negara untuk menggunakan informasi kesehatan dan penduduk untuk meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan, untuk meningkatkan status kesehatan dan untuk meningkatkan harapan hidup

  • Lanjutan 6. Adopsi framework HMN oleh World Bank, Global Fund to Fight AIDS, TB and Malaria, USAID, United States Centers for Disease Control, and African Development Bank.7. HMN pertama kali mensponsori Global Health Information Forum (2010), menyatukan lebih dari 76 negara.8. Pembiayaan untuk digunakan oleh negara dalam memperkuat sistem informasi kesehatan mereka.9. Sebuah kampanye advokasi global yang sukses dilakukan dengan The Lancet pada pemantauan peristiwa penting

  • Country support

    Wave one countriesBreadth CountriesBelizeAfghanistanBurundiMaliSudanCambodiaAlbaniaCameroonMauritiusSurinameEthiopiaAngolaChinaRepublic of MoldovaSwazilandSierra LeoneArmeniaComorosMongoliaTajikistanSyrian Arab RepublicAzerbaijanCongoMozambiqueUnited Republic of TanzaniaZambiaBangladeshCte d'IvoireMyanmarTimor-LesteBeninEl SalvadorNamibiaTongaBhutanEritreaNicaraguaTunisiaBoliviaFijiNigeriaTurkeyBurkina FasoGambiaOmanUgandaIran (Islamic Republic of)GeorgiaPanamaVanuatuKenyaGhanaPhilippinesViet NamKyrgyzstanGuatemalaRwandaYemenLao People's Democratic RepublicGuinea-BissauSenegalZanzibar (United Republic of Tanzania)LesothoHondurasSouth AfricaZimbabweMalawiIndonesiaSri Lanka

  • HMN memberikan dukungan teknis dan keuangan untuk negara-negara dalam memperkuat sistem informasi kesehatan mereka.Dukungan keuangan akan diberikan hanya untuk negara yang berpenghasilan rendah dan menengah dengan kebutuhan terbesar dalam hal pengembangan sistem informasi kesehatan, komitmen nasional terkuat untuk mengubah status kesehatan, dan mitra yang paling mendukung.

    Keuntungan Suatu Negara Bergabung dengan HMN

  • Dapat Diakses melalu Link di Bawa ini

    http://www.who.int/healthmetrics/en/

  • Thank YouKingsoft OfficeMake Presentation much more fun