file · Web viewPerawatan, kebersihan dan keamanan tahunan: 7,5% dari biaya pembangunan....

2

Click here to load reader

Transcript of file · Web viewPerawatan, kebersihan dan keamanan tahunan: 7,5% dari biaya pembangunan....

Page 1: file · Web viewPerawatan, kebersihan dan keamanan tahunan: 7,5% dari biaya pembangunan. Tentukan besaran tariff biaya Milling per jam! ... Tarif blacken Rp. 2.000,-/pc

REMIDI KEWIRAUSAHAAN KELAS XISEMESTER GENAP TAHUN 2015/2016

1. Diketahui data teknis untuk divisi Milling sebagai berikut:a. Jumlah mesin milling : 20 unitb. Luas bengkel untuk mesin milling : 300 m2

c. Biaya pembangunan bengkel : Rp. 800.000.000,-d. Harga mesin milling : Rp. 180.000.000,- / unite. Replacement factor untuk mesin milling : 1,5f. Maintenance factor : 5% / tahung. Bungainvestasi : 12% / tahunh. Umur teknis mesind iperhitungkan : 15 tahuni. Jam penggunaan mesin per tahun : 2000 jamj. Penggunaan listrik per mesin per jam rata-rata : 10 kwhk. Tarif per kwh dari PLN : Rp. 1500,-l. Nilai sisa mesin diperkirakan : 10% dari harga belim. Upah per hari : Rp. 80.000,-n. Jam kerja per hari : 8 jamo. Suplemen atas upah (jaminan sosial karyawan) : Rp. 25.000,- / harip. Luas fondasi mesin per unit : 4 m2

q. Faktor biaya bangunan bengkel : Penyusutan bangunan bengkel per tahun : 5% dari biaya pembangunan Perawatan, kebersihan dan keamanan tahunan : 7,5% dari biaya pembangunan

Tentukan besaran tariff biaya Milling per jam!

2. Bila diketahui : Harga perkakas baru Brazed on carbide Rp. 180.000,- / pcs Nilai sisa perkakas diperkirakan 0.5% dari harga beli Upah pengasahan (gerinda) Rp. 10.000,- / jam Tarif biaya mesin gerinda Rp. 20.000,- / jam Overhead cost diperkirakan 50% dari upah Estimasi waktu pengasahan dan administrasinya 20 menit / pcs. Estimasi umur perkakas per sisi / mata potong diambil 1 jam ( 60 menit ) Estimasi waktu pembentukan chip berlangsung selama 25% dari waktu / umur perkakas maka

besarnya ongkos perkakas per jam kerja : KT x 1/4 Rp / hourHitung biaya perkakasnya!

3. Ketentuan tariff :a. Bubut Rp. 15.000,-/jamb. Milling Rp. 20.000,-/jamc. Gerinda Tool Rp. 20.000,-/jamd. Gerinda Surface Rp. 25.000,-/jame. BW Rp. 5.000,-/jamf. Biaya mesin sudah diperhitungkan upahg. Overhead 50% dari biaya mesinh. Administrasi dan umum 50% dari overheadi. Pemasaran = administrasi dan umumj. Tarif pengerasan Rp. 25.000,-/kgk. Tarif blacken Rp. 2.000,-/pcl. Material Rp. 15.000,- / pcDengan menggunakan tariff diatas, hitunglah harga dari benda kerja terlampir (handle tap), jika :a. Bagian yang dikeraskan hanya bagian jaw saja dengan berat sekitar 1 onsb. Laba yang diharapkan 25%c. Durasi waktu proses machining untuk setiap bagian tentukan sendiri sesuai pengalaman anda

masing-masing

Page 2: file · Web viewPerawatan, kebersihan dan keamanan tahunan: 7,5% dari biaya pembangunan. Tentukan besaran tariff biaya Milling per jam! ... Tarif blacken Rp. 2.000,-/pc

4. Perusahaan Mebel “BERES” pada tahun 2016 merencanakan untuk memproduksi dan menjual Meja-Kursi sebanyak 200.000 set. Perusahaan bekerja sebulan rata-rata 25 hari. Setiap set meja-kursi membutuhkan bahan kayu senilai Rp. 5.000.000,-. Pembelian bahan baku selalu dilakukan secara tunai. Setelah dibeli sambil menunggu proses produksi, bahan baku di simpan di gudang selama 15 hari. Proses produksi per set membutuhkan waktu selama 5 hari. Penjualan meja-kursi dilakukan secara kredit dan baru dapat di tagih selama 3 bulan hari. Upah tenaga kerja angsung Rp. 675.000,- per set. Biaya pemasaran dan administrasi ditaksir sebesar Rp. 100.000.000 per bulan. Sedang untuk berjaga-jaga disediakan kas kecil sebesar Rp. 100.000.000. Dari data diatas, hitunglah besarnya kebutuhan modal kerja perusahaan tersebut untuk tahun 2016.

5. PT. PASTI memproduksi produk X setiap hari sebanyak 200 unit, 25 hari kerja perbulan. Biaya yang dikeluarkan meliputi: Bahan mentah Rp 12.500,-/unit dan upah Rp 7.500,-/unit Biaya administrasi Rp 1.250.000,- perbulan. Gaji pimpinan Rp 2.500.000,- perbulan. Bahan dibayar dimuka 5 hari sebelum diterima. Proses produksi 3 hari, barang jadi disimpan 2 hari, dan rata-rata pelunasan piutang 5 hari. Hitung berapa jumlah kebutuhan modal kerjanya!

---oo0oo---