VIRUS POLIO

17
VIRUS POLIO

description

VIRUS POLIO. DEMAM POLIO. TERMASUK GOLONGAN VIRUS RNA DARI GROUP VIRUS PICORNA KELOMPOK ENTEROVIRUS. UKURAN SANGAT KECIL,TIDAK BERSELUBUNG GARIS TENGAH 30 nM,BENTUK BULAT YG TERSUSUN DALAM SIMETRI IKOSAHEDRON. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of VIRUS POLIO

Page 1: VIRUS POLIO

VIRUS POLIO

Page 2: VIRUS POLIO

DEMAM POLIO

• TERMASUK GOLONGAN VIRUS RNA DARI GROUP VIRUS PICORNA KELOMPOK ENTEROVIRUS.

• UKURAN SANGAT KECIL,TIDAK BERSELUBUNG GARIS TENGAH 30 nM,BENTUK BULAT YG TERSUSUN DALAM SIMETRI IKOSAHEDRON.

• JENIS POLIO DIBAGI DALAM TIPE1,TIPE 2 DAN TIPE 3 PEMBAGIAN JENIS TIPE INI BERDASARKAN UJI NETRALISASI.

• VIRUS POLIO TIPE 1 MRPK PENYEBAB TERBANYAK DAN DAPAT MENIMBULKAN EPIDEMI.

Page 3: VIRUS POLIO

3

Virus Polio & Eradikasi Polio

Pemberantasan terhadap penyebab penyakit polio (virus polio liar), sehingga dunia bebas dari polio

Tidak ditemukan virus polio liar regional (minimal 3 tahun berturut-turut).

Eradikasi Polio

Virus Polio

Mempunyai 3 serotipe yaitu tipe 1, 2 & 3. Type 1 sering menimbulkan KLB sedang tipe 2 &

3 lebih jarang

Page 4: VIRUS POLIO

4

1. Tidak mati dg sabun, detergen, alcohol, ether, chloroform

2. Mati dengan formaldehyde, chlorine, pemanasan, ultraviolet

3. Berkembang biak dl usus manusia, keluar mel tinja (3 -6 minggu)

4. Di alam sementara (2 – 14 hr)

VIRUS POLIO LIAR (VPL)Type 1,2,3

Page 5: VIRUS POLIO

5

Un-immunizedChild

ImmunizedChild

Recently ImmunizedChild

Transmission +Becomes sick + Transmission +

Becomes sick -Transmission -Becomes sick -

Page 6: VIRUS POLIO

PATOGENESIS

• VIRUS MASUK KE DALAM TUBUH MELALUI MAKANAN/MINUMAN ATAU UDARA PERNAFASAN.

• VIRUS KEMBANG BIAK DI SALURAN NAFAS BAGIAN ATAS/TONSIL/OROFARING, SELANJUTNYA MENYEBAR SAMPAI KE PLAQUE DI USUS.

• SELANJUTNYA MELALUI KELENJAR BENING SETEMPAT KE PEREDARAN DARAH MENUJU KE SUNSUM TULANG BELAKANG DAN OTAK.

• VIRUS MERUSAK SYARAF/NEURON TERJADI DEGENERASI BADAN NISSLE.DAN KELAINAN SEBAGIAN BESAR DI CORNU ANTERIORMEDUAL SPINALIS DAN KADANG2 KE OTAK/ENSEAFLITIS.

• MASA INKUBASI 4 HARI SAMPAI 4 MG RATA2 10 HR.

Page 7: VIRUS POLIO

Poliovirus Life Cycle

1) The capsid binds to host receptors and releases Viral RNA into the cell.

2) Translation of the released RNA produces a polyprotein that is processed by the 2A and 3CD proteinases to form the viral gene products.

3) RNA synthesis is initiated by the 3AB proteins and elongated by the 3D protein.

4) As proteins viral capsid assembly begins in the cytoplasm from P1 products.

Page 8: VIRUS POLIO

TYPE PENYAKIT POLIO

• SEBAGIAN BESAR PENYAKIT POLIO SUBKLINIK,DAN HANYA 1% TIMBUL GEJALA KLINIK.

• MASA INKUBASI 7-14 HARI DAN DAPAT BERLANGSUNG 1 BL

ADA 3 TIPE PENYAKIT POLIO A.POLIOMIELITIS ABORTIF/INFEKSI SUBKLINIS B.POLIOMIELITIS NON PARALITIK. C.POLIOMIELITIS PARALITIK

Page 9: VIRUS POLIO

TYPE PENYAKIT POLIO

A.POLIOMIELITIS ABORTIF/INFEKSI SUBKLINIS• BENTUK RINGAN SEPERTI DEMAM,LESU,SAKIT

KEPALA,SAKIT TENGGOROK,KAKU OTOT,KEMUDIAN PENDERITA SEMBUH HANYA BEBERAPA HARI

B.POLIOMIELITIS NON PARALITIK.• SELAIN GEJALA DIATAS SEDIKIT LEBIH

BERAT,KEKAKUAN OTOT BERTAMBAH DENGAN NYERI,KADANG2 TONUS OTOT TUNGKAI MENINGGI (HIPERTONI) KARENA ADANYA RANGSANGAN AKIBAT INFEKSI VIRUS DI BATANG OTAK

• PENYAKITNYA BERLANGSUNG BEBERAPA HARI DAN SEMBUH TOTAL NAMUN SEBAGIAN BERLANJUT TERJADI KELUMPUHAN.

Page 10: VIRUS POLIO

TYPE PENYAKIT POLIO

C.POLIOMIELITIS PARALITIK• TERJADI KELEMAHAN PADA OTOT,UMUMNYA

SIFAT ASIMETRIS BERLANJUT TIMBUL LAYUH /PARALISE TIPE FLASID, TEMPAT LAYUH TERGANTUNG DARI SPINAL CORD YG MENGALAMI KERUSAKAN.

• UMUMNYA YANG MENONJOL KELUMPUHAN PADA TUNGKAI BAWAH

• KOMPLIKASI DAPAT TERJADI PARALISE OTOT PERNAFASAN SEHINGGA TERJADI ASPIKSIA.RADANG OTAK,

Page 11: VIRUS POLIO

11

Konsep Surveilans kasus Polio

Gejala polio adalah lumpuh layuh akut

Jika semua penyakit dengan gejala lumpuh layuh akut

ditemukan (Surveilans AFP)

Penderita polio ditemukan

Page 12: VIRUS POLIO

12

Skema Klasifikasi Virologis

Polio

VPL+

VPL-

Kasus Polio

Polio Kompatibel

Bukan Polio

- Tidak ada Spesimen atau

- Spesimen tdk adekuat

Spesimen adekuat

1. Paralysis residual (+)

2. Meninggal

Paralysis residual -

Komisi Ahli

Page 13: VIRUS POLIO

DIAGNOSIS

• BERDASARKAN ISOLASI VIRUS DARI TENGGOROKAN (STADIUM DINI) DAN DARI TINJA PADA STADIUM LEBIH LANJUT ATAU PADA MASA SAKIT.

• DI BIAKAN PADA JARINGAN DAN DILIHAT SITOPATIK SETELAH 2-3 HARI

• REAKSI SEROLOGI MELALUI UJI NETRALISASI DAN REAKSI PENGIKATAN KOMPLEMEN

Page 14: VIRUS POLIO

14

KASUS LUMPUH

KONFIRMASI LABORATORIU

M

Polio Non Polio

Page 15: VIRUS POLIO

15

Keberadaan kasus PolioSebelum & Sesudah Program Imunisasi Polio

NonPOLIO

POLIO

Sebelum Sesudah

NonPOLIO

Page 16: VIRUS POLIO

PENGOBATAN DAN PENCEGAHAN

PENGOBATAN:• TIDAK ADA OBAT UNTUK

PENY.POLIO ,NAMUN DAPAT DIBERIKAN IMUNOGLOBULIN UNTUK MENCEGAH KERUSAKKAN SYARAF LEBIH LANJUT

PENCEGAHAN:• IMUNISASI DENGAN MEMBERI VAKSIN.

VAKSIN TERDIRI DARI : .

Page 17: VIRUS POLIO

VAKSINASIA.VAKSIN SALK • MERUPAKAN VIRUS POLIO MATI YG DIINAKTIFKAN

DNG DIBERI FORMALIN DAN DIBERIKAN SECARA SUNTIKAN

CARA INI 80%-90% MAMPU MEMBERI PERLINDUNGAN TERHADAP SERANGAN POLIOMIELITIS

B.VAKSIN SABIN MERUPAKAN VIRUS HIDUP YG DILEMAHKAN

DIBIAKAN PADA SEL GINJAL MONYET. MUDAH DIBERIKAN OK SECARA ORAL, EKONOMIS

SEBAB DOSIS TUNGGAL DPT MEMBERIKAN PERLINDUNGAN YG CUKUP LAMA DAN JUGA MEMBERIKAN KEKEBALAN LOKAL DI USUS