UTB CODAM 2011

27
Ujian Tengah Blok Pencernaan 2011© codam 1. Seorang wanita, 65 tahun, sedang menjalani kemoterapi. Untuk mengurangi keluhan mual muntah akibat obat sitostatika, penderita mendapat obat antiemetik Ondansetron. Obat tersebut bekerja sebagai : A agonis dopamine B antagonis dopamin C agonis serotonin D antagonis serotonin E agonis kolinergik 2. Efek hormon sekretin adalah : A Merangsang pengosongan lambung B Merangsang sekresi getah empedu C Merangsang sekresi ekbolik pancreas D Merangsang kontraksi kandung empedu E Relaksasi sfingter Oddi 3. Jaudice merupakan manifestasi klinis kerusakan fungsi liver? A Hepatoprotektor B sekresi C eksresi D endokrin E biomarker 4. Seorang wanita usia 60 tahun datang ke UGD RS diantar keluarganya karena muntah dan berak darah. Penderita kemudian dirawat di ruang intensif karena kesadarannya menurun akibat perdarahan yang hebat. Saat dokter melakukan anamnesis terhadap

description

asasa

Transcript of UTB CODAM 2011

Page 1: UTB CODAM 2011

Ujian Tengah Blok Pencernaan 2011© codam

1. Seorang wanita, 65 tahun, sedang menjalani kemoterapi. Untuk mengurangi keluhan

mual muntah akibat obat sitostatika, penderita mendapat obat antiemetik Ondansetron. Obat

tersebut bekerja sebagai :

A agonis dopamine

B antagonis dopamin

C agonis serotonin

D antagonis serotonin

E agonis kolinergik

2. Efek hormon sekretin adalah :

A Merangsang pengosongan lambung

B Merangsang sekresi getah empedu

C Merangsang sekresi ekbolik pancreas

D Merangsang kontraksi kandung empedu

E Relaksasi sfingter Oddi

3. Jaudice merupakan manifestasi klinis kerusakan fungsi liver?

A Hepatoprotektor

B sekresi

C eksresi

D endokrin

E biomarker

4. Seorang wanita usia 60 tahun datang ke UGD RS diantar keluarganya karena muntah dan

berak darah. Penderita kemudian dirawat di ruang intensif karena kesadarannya menurun akibat

perdarahan yang hebat. Saat dokter melakukan anamnesis terhadap keluarga penderita,

didapatkan informasi adanya keluhan serupa sebelumnya. Sebagai dokter anda memberi terapi

nutrisi khusus pada fase akut tersebut. Apa tujuan terapi nutrisi khusus yang anda berikan?

A Mengistirahatkan rongga mulut

B Memberi makanan yang mengenyangkan

C Mengistirahatkan saluran cerna

D Merangsang saluran cerna agar mengeluarkan darah di usus

E Menetralkan ammonia yang terbentuk dalam usus

Page 2: UTB CODAM 2011

5. Berikut ini benar mengenai reflek defekasi adalah:

A Relaksasi otot perut

B Rangsangan saraf efferen memperkuat peristaltik

C Distensi rektum merangsang plexus Meissner

D Mendorong dasar pelvis

E Kontraksi sphincter ani internum

6. Fungsi kolesistokinin adalah :

A Menstimulasi pengosongan lambung

B Menghambat sekresi enzim pankreas

C Meningkatan kontraksi lambung

D Menghambat gerak usus

E Meningkatkan kontraksi kandung empedu

7. Lipatan mukosa dan submukosa pada gaster disebut:

A Plika

B Villi

C Microvilli

D Rugae

E Foveola

8. Seorang pria, 30 tahun datang ke dokter karena sakit perut disertai diare lebih dari 10 kali

sejak tadi pagi. Faeces lembek s/d cair disertai darah dan lendir. Selain diberikan antibiotic

penderita juga mendapat obat yang bertujuan untuk adsorbsi toksin di intestinal dan memperbaiki

konsistensi faeces. Obat yang dimaksud adalah

A Kaolin

B Loperamid

C Ipratropium Bromide

D Magnesium sulfat

E Ducosate sodium

9. Seorang pria, 30 tahun datang ke dokter karena sakit perut disertai diare lebih dari 10 kali

sejak tadi pagi. Faeces lembek s/d cair disertai darah dan lendir.Untuk mengurangi frekuensi

BAB nya, dapat diberikan obat antiperistaltik. Manakah berikut ini antiperistaltik yang paling

tepat diberikan untuk kasus tersebut ?

Page 3: UTB CODAM 2011

A Kaolin

B Loperamid

C Ipratropium Bromide

D Magnesium sulfat

E Ducosate sodium

9. Seorang pria, 30 tahun datang ke dokter karena sakit perut disertai diare lebih dari 10 kali

sejak tadi pagi. Faeces lembek s/d cair disertai darah dan lendir.Untuk mengurangi frekuensi

BAB nya, dapat diberikan obat antiperistaltik. Manakah berikut ini antiperistaltik yang paling

tepat diberikan untuk kasus tersebut ?

A Kaolin

B Loperamid

C Ipratropium Bromide

D Magnesium sulfat

E Ducosate sodium

10. Laki-laki 55 tahun datang dengan keluhan muntah darah disertai perut sebah dan sclera

berwarna kuning. Hasil anamnesa didapatkan berak seperti dempul, urine warna seperti teh.

Hasil pemeriksaan fisik didapatkan varises di oesophagia, caput medusa dan haemoroid interna.

Tejadinya caput medussa akibat pelebaran dari vena

A vena paraumbulicalis

B vena porta

C vena oesophagus

D vena gastrica brevis

E vena gastroepiploica

11. Pernyataan yang benar mengenai kontraksi ritmik GIT adalah :

A Akibat efflux ion natrium

B Timbul karena stimulasi dari stretch reflex

C Terjadi pada gelombang mencampur

D Merupakan suatu potensial aksi pada GIT

E Benar semua

12. Pada ikterus post hepatik terjadi :

A urobilinogen urin ?, bilirubin urin ?

Page 4: UTB CODAM 2011

B warna feces seperti dempul, bilirubin urin negatif

C bilirubin indirect ?, urobilinogen ?

D urobilinogen urin ?, bilirubin direct ?

E bilirubin indirect ?, stercobilin ?

13. Semua faktor pembekuan darah dibuat di sel-2sel yang termasuk K depending

A Faktor trombosit

B Feritin

C antibody virus

D Jalur APTT

E jalur ekstrinsik memanjang

14. Seorang wanita usia 30 tahun datang ke tempat praktek dokter dengan keluhan nyeri ulu

hati sampai dada terasa seperti terbakar. Setelah dilakukan anamnesis dan pemeriksaan fisik,

dokter mendiagnosa penderita mengalami esofagitis. Faktor resiko apa yang dapat ditemukan

dari anamnesis pada penderita tersebut sehingga mengalami esofagitis?

A Kebiasaan minum antibiotic secara bebas

B Penggunaan kontrasepsi hormonal progesterone

C Rutin olahraga setelah makan

D Frekuensi makan sering

E Sering minum obat omeprazole

15. Seorang Laki-laki 55 tahun datang dengan keluhan utama testis kanan bengkak sebesar

bola tenis. Jika mengejan bengkaknya semakin mengeras. Riwayat pekerjaannya sebagai tukang

angkut barang di pelabuhan Batas bawah dari trigonum hasselbach adalah

A Ligamentum inguinal

B Tepi atas dari m. Abdominis internus

C Vasa epigastrica superior

D Vasa epigastrica inferior

E M. Transversus abdominis

16. Seorang pria, 53 tahun, perokok berat, menderita ulkus peptikum Selain diberikan terapi

farmakologi pada penderita tersebut, penderita juga harus menghentikan kebiasaanya merokok

karena rokok :

A Meningkatkan sekresi pepsin

Page 5: UTB CODAM 2011

B Meningkatkan sekresi asam lambung

C Menghambat sintesa prostaglandin

D Meningkatkan sekresi karbonat

E Meningkatkan sintesa mucin

17. Seorang pria berusia 25 tahun didiagnosa Hepatitis B akut. Penderita mempunyai istri

dan 3 orang anak. Pemeriksaan di bawah ini diperlukan untuk mengetahui apakah penderita

dalam kondisi infeksius atau tidak, yaitu dengan pemeriksaan :

A HBs antigen

B HBe antigen

C HBs antibodi

D HBc antibodi

E Total anti HBc

18. Lamina anterior vagina mm. Recti abdominis dibentuk oleh fascia dari :

A M. Obliquus abdominis externus saja

B M. Obliquus abdominis internus saja

C M. Transversus abdominis saja

D M. Obliquus abdominis externus dan internus

E M. abdominis enternus dan m. Transvernus abdominis

19. Berikut ini yang benar mengenai Enterogastric reflex adalah:

A Bila usus terisi makanan merangsang gerak peristaltik.

B Adanya nyeri menghambat gerakan usus

C Bila pencernaan isi usus belum sempurna, terjadi hambatan pengosongan

lambung

D Bila lambung diisi makanan aktifitas colon meningkat

E Bila terjadi iritasi kolon, timbul reflek hambatan pengosongan ileum

20. Seorang laki-laki 47 th datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri perut kanan atas,

mual, muntah, badan lemas, serta gatal-gatal. Selain itu didapatkan warna kencing seperti teh dan

warna feces pucat seperti dempul. Dari pemeriksaan fisik didapatkan vital sign abnormal, sclera

icteric, hepar sedikit membesar, lien dalam batas normal, murphy sign +. Pemeriksaan penunjang

paling sederhana yang dapat anda usulkan adalah :

Page 6: UTB CODAM 2011

A Darah lengkap

B SGPT/SGPT

C Feses lengkap

D Urine lengkap

E Elektrolit

20. Seorang laki-laki 47 th datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri perut kanan atas,

mual, muntah, badan lemas, serta gatal-gatal. Selain itu didapatkan warna kencing seperti teh dan

warna feces pucat seperti dempul. Dari pemeriksaan fisik didapatkan vital sign abnormal, sclera

icteric, hepar sedikit membesar, lien dalam batas normal, murphy sign +. Pemeriksaan penunjang

paling sederhana yang dapat anda usulkan adalah :

A Darah lengkap

B SGPT/SGPT

C Feses lengkap

D Urine lengkap

E Elektrolit

22. Pemeriksaan bilirubin penting untuk diferensial diagnosis (dd) penyebab penyakit fungsi

liver:

A Hemolik

B faal hati

C fungsi immunitas

D faal hemostsis

E causa virus

23. Seorang wanita usia 60 tahun datang ke UGD RS diantar keluarganya karena muntah dan

berak darah. Penderita kemudian dirawat di ruang intensif karena kesadarannya menurun akibat

perdarahan yang hebat. Saat dokter melakukan anamnesis terhadap keluarga penderita,

didapatkan informasi adanya keluhan serupa sebelumnya. Pada saat fase akut tersebut, terapi

nutrisi apa yang anda berikan sebagai dokter?

A Diet enteral langsung ke jejunum

B Diet enteral melalui NGT selama perdarahan belum berhenti

C Diet parenteral dan enteral selama 2 hr

D Diet parenteral saja selama 1-2 hr

Page 7: UTB CODAM 2011

E Diet oral makanan lunak

24. Kelenjar Brunner didaptakan pada:

A Mucosa bibir

B Lidah

C Oesophagus

D Duodenum

E Gaster

25. Seorang laki-laki, perokok, usia 60 tahun datang ke poli penyakit dalam dengan keluhan

nyeri abdomen menjalar ke punggung, anoreksia, mual & muntah serat penurunan berat badan.

Dari pemeriksaan fisik didapatkan icterik. Oleh dokter didiagnosa Suspect Ca pancreas.

Kemungkinan lokasi Ca Pancreas pasien diatas berada di :

A Korpus

B Kaput

C Kauda

D Difuse

E Asinus

26. Jika kasus benjolan di daerah lipat paha pada bayi usia 1 bulan, di diagnosa hernia

ingunialis lateralis, maka yang terjadi sebenarnya

A Tidak menutupnya processus vaginalis

B Tidak menutupnya foramen ovale

C Lemahnya canalis inguinalis

D Lemahnya linea alba

E Spasme dari trigonum hasselbach

27. Berikut ini benar tentang potensial aksi otot polos GIT :

A Terjadi pada saat RMP lebih besar -40 mV

B Stimulasi Ach meningkatkan depolarisasi membran sel otot polos GIT

C Akibat masuknya ion kalsium dan natrium secara pelan

D Menimbulkan kontraksi tonik

E Benar semua

28. Laki-laki 55 tahun datang dengan keluhan muntah darah disertai perut sebah dan sclera

berwarna kuning. Hasil anamnesa didapatkan berak seperti dempul, urine warna seperti teh.

Page 8: UTB CODAM 2011

Hasil pemeriksaan fisik didapatkan varises di oesophagia, caput medusa dan haemoroid interna.

Pembuluh darah tersebut diatas adalah muara dari

A vena gastrica sinistra

B vena gastrica brevis

C arteri gastroepiploica

D vena gastrica dextra

E arteri gastrica sinistra

29. Sifat dari otot polos GIT :

A Kontraksi terjadi akibat ikatan ion kalsium dengan troponin dan calmodulin

B Berfungsi sebagai sinsitium

C Gap junction pada otot polos GIT menyebabkan gerakan ion bertahanan tinggi

dari satu sel ke sel yang lain

D Sel otot polos GIT berkontraksi secara segmental

E Benar semua

30. Seorang Laki-laki 55 tahun datang dengan keluhan utama testis kanan bengkak sebesar

bola tenis. Jika mengejan bengkaknya semakin mengeras. Riwayat pekerjaannya sebagai tukang

angkut barang di pelabuhan Dari kasus diatas, kira – kira pasien menderita sakit

A Hernia inguinalis

B Hernia scrotalis

C Hernia femoralis

D Hernia umbilicalis

E Hematochele

31. Vaskularisasi Fundus gastrica dilakukan oleh :

A A.gastrica sinistra

B A.gastrica dextra

C A.gastrica brevis

D A.gastroepiploica sinistra

E A.gastroepiploica dextra

32. Koma hepatikum disebabkan oleh kegagalan fungsi metabolik hepar terhadap:

A Sekresi empedu

B Lemak

Page 9: UTB CODAM 2011

C Protein

D Senyawa amphibolik

E SGOT dan SGPT

33. Seorang pria, 56 tahun, paska serangan stroke perdarahan (CVA-ICH) untuk

mempermudah defeksinya sehingga ia tidak perlu mengejan kuat, dokter memberinya laksan

osmotik. Manakah berikut ini yang termasuk laksan osmotik ?

A senna

B bisacodyl

C garam Magnesium

D Antrakinon

E minyak parafin

34. Seorang pria berusia 55 tahun menjalani rawat inap karena perutnya membesar. Pada

pemeriksaan tampak ikterik, masa di perut kanan atas berdungkul-dungkul. 20 tahun yang lalu

pernah menderita Hepatitis B. Di bawah ini adalah pemeriksaan yang tepat untuk menentukan

diagnosanya

A Alkali fosfatase

B HBs antigen

C HBs antibodi

D Hbe antigen

E Alfa feto protein

35. Seorang Laki-laki 55 tahun datang dengan keluhan utama testis kanan bengkak sebesar

bola tenis. Jika mengejan bengkaknya semakin mengeras. Riwayat pekerjaannya sebagai tukang

angkut barang di pelabuhan Kemungkina kasus diatas terjadi karena

A Intestinumnya terjepit

B Lemahnya linea alba

C Lemahnya anulus femoralis

D Terbukanya tunica vaginalis

E Spasme dari trigonum hasselbach

36. Seorang pria, 27 tahun, penderita AIDS, mengalami diare kronik. ? Penderita mendapat

terapi antidiare dengan Loperamid. Obat tersebut bekerja dengan cara :

A Hambat aktivasi kolinergik melalui blok reseptor M3

Page 10: UTB CODAM 2011

B Hambat release ACh melalui aktivasi reseptor opioid

C menurunkan tonus spinkter rektum

D mengurangi kemampuan absorbsi mukosa

E Aktivasi reseptor M2 sebagai autoreseptor

37. Seorang laki-laki berusia 38 tahun datang ke poli dengan keluhan nyeri perut sejak 3

bulan yang lalu. Dia juga mengeluhkan mual sejak 1 minggu terakhir. Pada pemeriksaan feces

didapatkan darah (+). Hasil endoscopy tidak didapatkan lesi di esophagus, tetapi terdapat ulcus

berbatas jelas, diameter 2 cm dig aster. Manakah pernyataan berikut yang paling

menggambarkan lesi diatas?

A lokasi di antrum

B potensial terjadi metastasis

C meningkatnya asam lambung

D tidak diperlukan biopsy

E berhubungan dengan pancreatic gastrinoma

38. Seorang laki-laki usia 40 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan sulit menelan sejak 3

bulan yang lalu. Penderita memiliki riwayat stroke 3 bulan yang lalu. Setelah diperiksa, dokter

mengatakan bahwa penderita mengalami disfagia karena gangguan saraf menelan pasca stroke.

Dokter lalu memberi saran terapi dietetic khusus untuk penderita tersebut. Mengapa penderita

tersebut perlu terapi dietetic khusus?

A Karena penderita ingin menurunkan berat badan

B Karena adanya resiko aspirasi pada penderita tersebut

C Karena nafsu makan penderita menurun

D Karena penderita mengalami gangguan absorbsi

E Karena kondisi metabolic penderita tidak stabil

39. Struktur antara hepatosit dengan kapiler disebut:

A Space of Disse

B Sinusoid

C Canalis Hering

D Canaliculi biliaris

E Ductus biliaris

Page 11: UTB CODAM 2011

40. Seorang wanita usia 30 tahun datang ke tempat praktek dokter dengan keluhan nyeri ulu

hati sampai dada terasa seperti terbakar. Setelah dilakukan anamnesis dan pemeriksaan fisik,

dokter mendiagnosa penderita mengalami esofagitis. Edukasi apa yang dapat anda berikan

sebagai dokter kepada penderita?

A Hindari menggunakan sepatu hak tinggi

B Hindari memakai pakaian dan ikat pinggang ketat

C Hindari makan makanan tinggi karbohidrat dan lemak

D Hindari makan dalam porsi kecil dan sering

E Hindari olahraga setelah makan

41. Seorang anak berusia 10 tahun dibawa ke dokter oleh keluarganya karena menderita

demam 1 minggu ini. Kulit penderita kekuning-kuningan dan ada rasa tidak nyaman di perutnya.

Teman sekolahnya beberapa ada yang sakit demikian. Pemeriksaan serologis apakah yang tepat

untuk penderita ini ?

A HBs antigen

B HBs antibodi

C Anti HCV

D Ig M anti HAV

E Hbe antigen

42. Pada GIT, plexus Meissner didapatkan pada bagian:

A Lamina propria

B Muscularis mucosa

C Submucosa

D Muscularis externa

E Serosa/adventitia

43. Seorang anak berusia 10 tahun dibawa ke dokter oleh keluarganya karena menderita

demam 1 minggu ini. Kulit penderita kekuning-kuningan dan ada rasa tidak nyaman di perutnya.

Teman sekolahnya beberapa ada yang sakit demikian. Pemeriksaan apakah yang tepat untuk

penderita ini ?

A Alkali fosfatase

B gama glutamil transferase

C SGOT dan SGPT

Page 12: UTB CODAM 2011

D Albumin

E Kolinesterase

44. Laki-laki 55 tahun datang dengan keluhan muntah darah disertai perut sebah dan sclera

berwarna kuning. Hasil anamnesa didapatkan berak seperti dempul, urine warna seperti teh.

Hasil pemeriksaan fisik didapatkan varises di oesophagia, caput medusa dan haemoroid

interna.penyebab muntah darah akibat dari

A pecahnya vena oseophagus

B pecahnya vena gastrica brevis

C pecahnya arteri gastroepiploica

D pecahnya vena gastrica dextra

E pecahnya arteri gastrica sinistra

45. Seorang wanita usia 35 tahun, pekerja kantoran datang ke poli penyakit dalam dengan

keluhan ulu hatinya sering terasa perih dan sering muntah darah. Dari hasil endoscopy

didapatkan ia menderita ulcus pepticum. Selain ulcus pepticum, yang dapat menyebabkan

hematemesis adalah :

A Varices esofagus

B Adeno Ca colon

C Gastritis kronis non erosif

D Invasive enterocolitis

E Ulceratif colitis

46. Seorang wanita, 32 tahun datang ke dokter untuk meminta resep obat anti muntah. Pasien

hendak pergi ke luar daerah dengan kapal laut. Riwayat sering muntah saat perjalanan dengan

kapal laut. Pasien mempunyai sakit magh. Obat anti muntah manakah di bawah ini yang paling

tepat untuk pasien tersebut ?

A Fenotiazin

B metoclopramide

C Cisapride

D Dimenhidrinat

E Ondansetron42.

Pada GIT, plexus Meissner didapatkan pada bagian:

A Lamina propria

Page 13: UTB CODAM 2011

B Muscularis mucosa

C Submucosa

D Muscularis externa

E Serosa/adventitia

43. Seorang anak berusia 10 tahun dibawa ke dokter oleh keluarganya karena menderita

demam 1 minggu ini. Kulit penderita kekuning-kuningan dan ada rasa tidak nyaman di perutnya.

Teman sekolahnya beberapa ada yang sakit demikian. Pemeriksaan apakah yang tepat untuk

penderita ini ?

A Alkali fosfatase

B gama glutamil transferase

C SGOT dan SGPT

D Albumin

E Kolinesterase

44. Laki-laki 55 tahun datang dengan keluhan muntah darah disertai perut sebah dan sclera

berwarna kuning. Hasil anamnesa didapatkan berak seperti dempul, urine warna seperti teh.

Hasil pemeriksaan fisik didapatkan varises di oesophagia, caput medusa dan haemoroid

interna.penyebab muntah darah akibat dari

A pecahnya vena oseophagus

B pecahnya vena gastrica brevis

C pecahnya arteri gastroepiploica

D pecahnya vena gastrica dextra

E pecahnya arteri gastrica sinistra

45. Seorang wanita usia 35 tahun, pekerja kantoran datang ke poli penyakit dalam dengan

keluhan ulu hatinya sering terasa perih dan sering muntah darah. Dari hasil endoscopy

didapatkan ia menderita ulcus pepticum. Selain ulcus pepticum, yang dapat menyebabkan

hematemesis adalah :

A Varices esofagus

B Adeno Ca colon

C Gastritis kronis non erosif

D Invasive enterocolitis

E Ulceratif colitis

Page 14: UTB CODAM 2011

46. Seorang wanita, 32 tahun datang ke dokter untuk meminta resep obat anti muntah. Pasien

hendak pergi ke luar daerah dengan kapal laut. Riwayat sering muntah saat perjalanan dengan

kapal laut. Pasien mempunyai sakit magh. Obat anti muntah manakah di bawah ini yang paling

tepat untuk pasien tersebut ?

A Fenotiazin

B metoclopramide

C Cisapride

D Dimenhidrinat

E Ondansetron4

47. Seorang wanita, 23 tahun datang ke dokter karena 2 bulan ini sering mengalami

konstipasi. Dokter memberikan obat Laktulosa yang bekerja dengan cara :

A Merangsang mukosa, saraf intramural atau otot polos usus sehingga

meningkatkan peristaltik dan sekresi lendir usus

B menahan cairan dalam usus secara osmosis sehingga menstimuli efek peristaltik

C mengubah penyebaran air dalam tinja

D mengikat air dan ion dalam lumen kolon

E melunakkan tinja tanpa merangsang peristaltik usus4

48. Seorang anak laki-laki, 8 tahun diantar ibunya ke dokter karena leher kaku dan tidak bisa

menoleh setelah minum obat antimuntah Metoklopramid dari dokter. Dokter menduga hal

tersebut disebabkan efek ekstrapiramidal metoklopramid yang terkait dengan kerjanya pada

reseptor :

A Kolinergik

B Dopaminergik

C Adrenergik

D Serotonergik

E Histaminergik

49. Laki-laki 55 tahun datang dengan keluhan muntah darah disertai perut sebah dan sclera

berwarna kuning. Hasil anamnesa didapatkan berak seperti dempul, urine warna seperti teh.

Hasil pemeriksaan fisik didapatkan varises di oesophagia, caput medusa dan haemoroid interna.

terjadinya haemoroid diakibatkan pelebaran vena. Vena tersebut cabang dari

A vena porta

Page 15: UTB CODAM 2011

B vena lenalis

C vena mesenterica superior

D vena mesenterica inferior

E vena oesophagia

50. Seorang wanita, 32 tahun datang ke UGD karena muntah darah. Sebelumnya 5 minggu

ini ia sering mengeluh nyeri epigastrium Hasil endoskopi menunjukkan adanya ulkus gaster

dengan diameter 1 cm. Nyeri pada ulkus peptikum dapat diredakan dengan pemberian obat yang

menetralisir keasaman lambung. Manakah berikut ini obat yang dimaksud ?

A Simetidin

B Al(OH)3

C misoprostol

D omeprazol

E Propanthelin

51. Seorang pria, 60 tahun, datang ke dokter karena saat BAB dari dubur sering keluar darah.

Pada pemeriksaan didapatkan adanya hemoorhoid. Agar tidak terjadi perdarahan dari

hemorrhoidnya, Dokter memberikan laksansia osmotik. Manakah di bawah ini laksansia yang

dimaksud ?

A bisacodyl

B antrakinon

C kaskara

D laktulosa

E Senna

52. Fungsi garam empedu adalah :

A Membuat trigliserida berbentuk emulsi

B Membuat lemak mudah diabsorbsi

C Menghambat enzim lipase pankreas

D Membantu ekskresi kelebihan kolesterol plasma

E Membantu pemekatan empedu

53. Berikut ini benar tentang pengosongan empedu adalah :

A Muara keluar terletak pd Papilla Vateri di pancreas

B Relaksasi kandung empedu

Page 16: UTB CODAM 2011

C Kontraksi Sphincter Oddi

D Dirangsang oleh CCK

E Dirangsang oleh kimus yang mengandung banyak protein

54. Seorang wanita, 53 tahun, menderita ulkus peptikum. Pada hasil tes serologinya

didapatkan penderita terinfeksi H. pylori. Untuk eradikasi H. pylori maka penderita perlu

mendapat terapi antimikroba kombinasi , yaitu Amoksisilin dengan :

A Basitrasin

B Polimiksin

C Gentamisin

D Klaritromisin

E Siprofloksasin

55. Pernyataan yang benar tentang micelle :

A Membantu homeostasis kolesterol

B Micelle negatif menyebabkan absorbsi maksimal

C Bagian tengah micelle bersifat hidrofilik

D Micelle merupakan gabungan garam empedu dengan kolesterol

E Benar semua

56. Berikut ini yang benar mengenai Gastrocolic reflex adalah:

A Bila usus mengalami iritasi akan merangsang gerak mass

B Bila terjadi iritasi kolon, timbul reflek hambatan pengosongan ileum

C Adanya nyeri di lambung akan menghambat peristaltik usus

D Bila pencernaan isi usus belum sempurna, terjadi hambatan pengosongan

lambung

E Bila lambung diisi makanan aktifitas colon menurun

57. Seorang pria, 40 th datang ke dokter dengan keluhan nyeri perut di uluhati sejak 3 bulan

terakhir. Dari pemeriksaan didapatkan ulkus peptikum. Untuk mempercepat penyembuhan ulkus,

perlu diberikan obat yang dapat membentuk lapisan pelindung. Obat manakah yang dimaksud ?

A Misoprostol

B Pirenzepin

C Sukralfat

D Ranitidin

Page 17: UTB CODAM 2011

E Omeprazol

58. Pepsinogen pada gaster dihasilkan oleh:

A Parietal cell

B Chief cell

C Mucous neck cell

D Enteroendokrin cell

E

59. Seorang wanita, 53 tahun, menderita ulkus peptikum dan mendapat terapi dengan

Pantoprazol. Manakah berikut ini yang merupakan tujuan pemberian Pantoprazole pada kasus di

atas ?

A Menetralkan kelebihan asam lambung

B Sintesis musin dan bikarbonat

C Sintesa prostaglandin endogen

D Membentuk pasta yang melekat pada defek mukosa

E Menghambat sekresi asam lambung

60. Di bawah ini benar mengenai sekresi hormon gastrin :

A Disekresi di antrum (sel i)

B Dirangsang oleh penurunan regangan lambung

C Berfungsi merangsang gerak mass

D Menurunkan sekresi getah lambung

E Menghambat pengosongan lambung

61. Seorang Laki-laki 55 tahun datang dengan keluhan utama testis kanan bengkak sebesar

bola tenis. Jika mengejan bengkaknya semakin mengeras. Riwayat pekerjaannya sebagai tukang

angkut barang di pelabuhan Hernia inguinalis direct adalah hernia yang melewati

A trigonum hasselbach

B Annulus femoralis

C Canalis inguinalis

D Annulus inguinalis

E Foramen ovale

62. Untuk mengetahui kerusakan integritas sel hepar, diperlukan parameter/test

A Serum glutamic pyruvic transamenase

Page 18: UTB CODAM 2011

B Serum glutamic oxaloacid

C Ratio SGOT/SGPT

D semua benar

E semua salah

63. Tersebar di bagian dorsal lidah dan taste bud di bagian permukaan adalah ciri:

A papilla circumvalata

B papilla filiformis

C papilla fungiformis

D papilla foliata

E taste bud

64. Laki-laki 55 tahun datang dengan keluhan muntah darah disertai perut sebah dan sclera

berwarna kuning. Hasil anamnesa didapatkan berak seperti dempul, urine warna seperti teh.

Hasil pemeriksaan fisik didapatkan varises di oesophagia, caput medusa dan haemoroid interna.

Cabang dari mana pembuluh darah tersebut

A vena porta

B vena lenalis

C vena mesenterica superior

D vena mesenterica inferior

E vena oesophagia

65. A. Gastroepiploica dextra dipercabangkan dari :

A A. Hepatica communis

B A. Gastroduodenalis

C A. Lienalis

D A. Mesenterica cranialis

E A. Coeliaca

66. Seorang wanita usia 35 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan sering merasakan

perut terasa sebah, penuh, dan kembung. Keluhan sering dirasa sejak 2 tahun yang lalu. Dari

biopsi pada endoskopi didapatkan adanya displasia, metaplasia intestinal, dan atrofi.

Kemungkinan wanita tersebut menderita :

A Gastritis acuta

B Gastritis kronik

Page 19: UTB CODAM 2011

C Gastritis ulceratif

D Ulcus pepticum

E Ulcus duodenale

67. Laki-laki 55 tahun datang dengan keluhan muntah darah disertai perut sebah dan sclera

berwarna kuning. Hasil anamnesa didapatkan berak seperti dempul, urine warna seperti teh.

Hasil pemeriksaan fisik didapatkan varises di oesophagia, caput medusa dan haemoroid

interna.Vena mesenterica inferior akan bermuara ke

A vena porta

B vena lienalis

C vena mesenterica superior

D vena mesenterica inferior

E vena oesophagia

68. Innervasi GIT yang berfungsi mengontrol gerakan segmental usus adalah :

A Parasimpatis

B Simpatis

C Plexus Auerbach’s

D Plexus submucosal

E SSP

69. Papilla duodenalis major terletak di :

A Pars cranialis duodeni

B Pars descendens duodeni

C Pars transversus duodeni

D Pars ascendens duodeni

E Peralihan pylorus gastrica ke duodenum

70. Seorang pria, 53 tahun, menderita ulkus peptikum setelah 3 tahun menggunakan NSAID.

Terjadinya ulkus akibat pemakaian NSAID disebabkan karena NSAID :

A meningkatkan keasaman (pH) lambung

B menghambat sintesa leukotrien

C menghambat sintesa tromboksan

D menghambat sintesa prostaglandin

E meningkatkan sekresi bikarbonat

Page 20: UTB CODAM 2011

71. Pemeriksa rutin test fungsi liver yang sering dilakukan adalah

A bilirubin

B fungsi sintesa (Albumin)

C Aminotransferase (Enzyme test)

D semua benar

E semua salah