Tumor Jinak Ovarium

2
TUMOR JINAK OVARIUM Definisi: suatu masa berupa pembesaran dari jaringan ovarium normal tanpa menunjukkan tanda perubahan ke arah keganasan. Klasifikasi: 1. Tumor ovarium non neoplastik: a. Kista folikel b. Kista korpus luteum c. Kista lutein d. Kista inklusi germinal e. Kista endometrium f. Kista Stein Leventhal 2. Tumor neoplastik: a. Kistik: 1. Kista ovarium simpleks 2. Kista ovarium serosum 3. Kista ovarium musinosum 4. Kista endometroid 5. Kista dermoid b. Solid: 1. Fibroma, leomioma, fibroadenoma, papiloma, angioma, limfangioma 2. Tumor Brenner 3. Tumor sisa adrenal (maskulinovo-blastoma) Gejala Klinik: Kebanyakan tumor tidak bergejala, sebagian besar gejala adalah akibat dari partumbuhan, aktivitas endokrin atau komplikasi tumor, berupa: 1. Penonjolan perut, penekanan kandung kencing sehingga menimbulkan gangguan miksi 2. Kolik (akut abdomen) untuk torsi kista ovarium 3. Tumor ovarium yang besar: menimbulkan rasa di perut obstipasi, edema tungkai dan nafsu makan menurun, sesak 4. Fibroma ovatii: 40% ditemukan asites + hidrotoraks Pemeriksaan penunjang:

description

obgyn

Transcript of Tumor Jinak Ovarium

Page 1: Tumor Jinak Ovarium

TUMOR JINAK OVARIUM

Definisi: suatu masa berupa pembesaran dari jaringan ovarium normal tanpa menunjukkan tanda perubahan ke arah keganasan.

Klasifikasi:

1. Tumor ovarium non neoplastik: a. Kista folikel b. Kista korpus luteum c. Kista lutein d. Kista inklusi germinale. Kista endometrium f. Kista Stein Leventhal

2. Tumor neoplastik:a. Kistik:

1. Kista ovarium simpleks 2. Kista ovarium serosum 3. Kista ovarium musinosum4. Kista endometroid 5. Kista dermoid

b. Solid:1. Fibroma, leomioma, fibroadenoma, papiloma, angioma, limfangioma2. Tumor Brenner3. Tumor sisa adrenal (maskulinovo-blastoma)

Gejala Klinik: Kebanyakan tumor tidak bergejala, sebagian besar gejala adalah akibat dari partumbuhan, aktivitas endokrin atau komplikasi tumor, berupa:

1. Penonjolan perut, penekanan kandung kencing sehingga menimbulkan gangguan miksi2. Kolik (akut abdomen) untuk torsi kista ovarium3. Tumor ovarium yang besar: menimbulkan rasa di perut obstipasi, edema tungkai dan nafsu

makan menurun, sesak4. Fibroma ovatii: 40% ditemukan asites + hidrotoraks

Pemeriksaan penunjang:

Lakukan USG untuk menentukan letak, batas, permukaan tumor.

Penanganan:

1. Konservatif: bila tumor tidak memberikan gejala atau keluhan dan besar diameter < 5 cm kemungkinan adalah kista folikel atau kista korpus luteumdapat mengecil spontan, tunggu 2-3 bulan lalu kontrol ulang. Bila terjadi pembesaran pertimbangkan operatif

Page 2: Tumor Jinak Ovarium

2. Operatif: pengangkatan dengan reseksi pada bagian ovarium yang mengandung tumor. Inget pada wanita usia subur penting untuk menyisakan jaringan ovarium yang adekuat. Jika tumor besar dan komplikasi, lakukan pengangkatan tuba dan ovarium (salpingooforektomi).

3. Pengangkatan ovarium saat operasi harus diperiksa untuk menentukan ganas atau tidak, jika meragukan lakukan frozen section. Bila ganas sesuai tindakan kanker ovarium.