Terrigeneous Clastic Sediments

3
TERRIGENEOUS CLASTIC SEDIMENTS GRAVEL,SAND,MUD Terrigeneous clastic material terbentuk dari partikel/clast yang berasal dari batu asal(pre-existing rock).Litifikasi adala proses pembatuan. Klasifikasi Batuan Sedimen menurut Gary Nichols Dalam penamaan batuan juga bisa berdasarkan ukuran butir.Ukuran butir bisa dihitung menggunakan skala wentworth.Gravel-Conglomerat berasal dari material boulders,cobbles,pebbles,granule.Sand- Sandstone berasal dari material sand,dan Mud-Mudrock berasal dari material silt-clay. Selain dengan menggunakan skala wentwoth,ukuran butir bisa diukur dengan phi scale (phi scale =-log2 ,grain diameter in mm).Nilai phi scale akan bertambah untuk butiran yang semakin halus. a. Gravel dan conglomerate Perbedaan konglomerat dan breksi adalah pada bentuk butir.Breksi memiliki bentuk butir yang lebih angular.Bentuk dari clast dipengaruhi oleh proses jatuh dan tranportasi dari bedrock asal.Bentuk dari clas dapat berupa : equant,rod,disc,blade. b. Sand dan sandstone

description

Merupakan penjelasan singkat tentang Terrigeneous Clastic Sediment

Transcript of Terrigeneous Clastic Sediments

Page 1: Terrigeneous Clastic Sediments

TERRIGENEOUS CLASTIC SEDIMENTS

GRAVEL,SAND,MUD

Terrigeneous clastic material terbentuk dari partikel/clast yang berasal dari batu asal(pre-existing rock).Litifikasi adala proses pembatuan.

Klasifikasi Batuan Sedimen menurut Gary Nichols

Dalam penamaan batuan juga bisa berdasarkan ukuran butir.Ukuran butir bisa dihitung menggunakan skala wentworth.Gravel-Conglomerat berasal dari material boulders,cobbles,pebbles,granule.Sand-Sandstone berasal dari material sand,dan Mud-Mudrock berasal dari material silt-clay.

Selain dengan menggunakan skala wentwoth,ukuran butir bisa diukur dengan phi scale (phi scale =-log2 ,grain diameter in mm).Nilai phi scale akan bertambah untuk butiran yang semakin halus.

a. Gravel dan conglomerate

Perbedaan konglomerat dan breksi adalah pada bentuk butir.Breksi memiliki bentuk butir yang lebih angular.Bentuk dari clast dipengaruhi oleh proses jatuh dan tranportasi dari bedrock asal.Bentuk dari clas dapat berupa : equant,rod,disc,blade.

b. Sand dan sandstone

Butir pasir terbentuk dari pecahan batuan sebelumnya karena pelapukan dan erosi dan dari material yang membentuk pengendapan di lingkungan.Hasil pemecahan ini terbagi 2 yaitu butiran mineral detritus (tererosi dari batuan asal) dan lithic fragment.Mineral yang umum dijumpai di sand and sandstone adalah kuarsa,feldspar,mica,heavy mineral,dan miscellaneous mineral.Pada sanstone,sering juga dijumpai biogenic fragment,authigenic mineral (Minerals yang tumbuh menjadi Kristal di lingkungan pengendapan),dan matrix (berupa silt/clay). Matrix berbeda dengan cement.Matrix dalah material yang terendapkan bersama dengan grain,dan cement diendapkan secara kimia setelah pengendapan.

Page 2: Terrigeneous Clastic Sediments

Klasifikasi sandstone menurut Pettihjohn berdasarakan kandungan kuarsa,feldspar,dan lithic fragment

Hal-hal yang harus diperhatikan petrographic analysis pada batuan sediment (thin section) adalah

Grain shape,relief,cleavage/belahan,colour nd oppacity,pleochoroism,birefringence colurs,angle of extinction,twinning of crystal.Mineral-mineral yang umum pada batuan sedimen adalah Kuarsa,feldspar,mica,glauconite,carbonate minerals,silicate minerals,oxides and sulphides,heavy mineral.Litic fragment yang umu mpada batuan sediment adalah

Chert and chalcedony,organic material,fragment batuan sedimen,fragment batuan beku,fragment batuan metamorf.

c. Clay,Silt,and Mudrock

Mud adalah silt dan clay yang bercampur dalam suatu unconsolidater sediment.Mud yang terlitifikasi menjadi mudrock.Jika clay lebih banyak disebut claystone,jika silt lebih banyak disebut siltstone.

Mineral clay merupakan produk dari feldspar dan silicate mineral.Merupakan phylosilicate dengan layered crystal strucrure.Contoh mineral: kaolinite (kandite group-2 layer pattern), montmorillonite, illite, chlorite (smectite group-3 layer pattern).

Penilaian kuantitatif dari persentasi perbedaan ukuran butir pada batuan sedimen dan sedimen klastik disebut Analisis Granulometri.

Parameter deskripsi dan analisis Terrigeneous Clastic Sedimentary Rocks adalah

Clast dan matrixSorting/pemilahanBentuk butir (roundness and sphericity)Kemas/Fabric