Teori teori behavioristik

11
TEORI-TEORI BEHAVIORISTIK (STIMULUS-RESPON—Teori Laboratorium)

Transcript of Teori teori behavioristik

Page 1: Teori teori  behavioristik

TEORI-TEORI BEHAVIORISTIK(STIMULUS-RESPON—Teori Laboratorium)

Page 2: Teori teori  behavioristik

TEORI–TEORI BEHAVIORISTIK

• menekankan proses belajar dan peran lingkungan (eksternal) yang merupakan kondisi langsung belajar, dalam menjelaskan tingkah laku

Semua bentuk tingkah laku manusia merupakan hasil belajar yang bersifat mekanis-tik lewat proses perkuatan.

Alhamdulillah …

Page 3: Teori teori  behavioristik

LANDASAN PSIKOLOGIS TEORI BEHAVIORISTIK (John R Waston, 1913)

`All organism adjust to the environment through responses`

Human personality developed through the conditioning of various reflexes

An adult`s emotion life is the result of the conditioning of responses to a variety of situation

Page 4: Teori teori  behavioristik

1. Teori S-R (Pavlov)

“ bahwa melalui penyajian serentak suatu stimulus tak terkondisi (daging) dan suatu stimulus terkondisi (garpu tala) lama kelamaan stimulus terkondisi mampu membangkitkan respon (keluarnya air liur) yang mula-mula hanya dapat dibangkitkan oleh stimulus terkondisi”.

Page 5: Teori teori  behavioristik

2. Teori Dollar & Miller (Eksperimen Tikus)

Eksperimen dengan TIKUS

Page 6: Teori teori  behavioristik

Teori Dollard & Miller …

S—kejutan R—emosi Sd—dorongan R—emosi

SK (stimulus terkondisi)

kebiasaan

Page 7: Teori teori  behavioristik

Teori Dollard & Miller …

• Setiap stimulus internal dan eksternal, jika cukup kuat, mampu membangkitkan dorongan dan memicu tindakan.

• Belajar digambarkan sebagai hubungan asosiatif antara stimulus terkondisi (bunyi bel) dan respon (emosi) berupa kebiasaan (habit).

• Agar terbentuk kebiasaan, selain stimulus dan respon terjadi berdekatan dalam ruang dan waktu, maka respon tersebut harus disertai perkuatan atau hadiah

Page 8: Teori teori  behavioristik

3. Teori Koneksionisme (Edward Thorndike): eksperimen pada anak ayam, anjing, ikan, dan kera

Page 9: Teori teori  behavioristik

Teori Koneksionisme …

• “The response gradually become assosiated with the stimulus situation in trial and error learning”

Disebut koneksionisme karena:

ada “Connection were established between

particular stimuli and voluntary behavior” (ada hubungan antara perilaku secara sukarela/disengaja dengan rangsangan tertentu).

Page 10: Teori teori  behavioristik

Teori Perkuatan Operan – Skinner

Pandangan: Tingkah laku dapat dikendalikan semata-mata dengan manipulasi lingkungan dimana organisme yang bertingkah laku berada.

Asumsi: perubahan perilaku adalah fungsi dari peristiwa-peristiwa dan kondisi lingkungan

Belajar: perubahan perilaku yang direpresentasikan oleh peningkatan keseringan respon.

Page 11: Teori teori  behavioristik

• Skinner …

• Outcome Belajar: respons2 baru • Komponen belajar: S-R-S reinf • Issue Utama dalam Perancangan

Pembelajaaran: transfer stimulus, waktu penguatan, dan hukuman.