Teknik Penulisan Skripsi

20
TEKNIK PENULISAN SKRIPSI drg. Sulastrianah, M. Kes

description

asdadasd

Transcript of Teknik Penulisan Skripsi

Page 1: Teknik Penulisan Skripsi

TEKNIK PENULISAN SKRIPSI

drg. Sulastrianah, M. Kes

Page 2: Teknik Penulisan Skripsi

Isi SkripsiSAMPULHALAMAN JUDULHALAMAN PENGESAHANDAFTAR ISIDAFTAR TABELDAFTAR GAMBARDAFTAR LAMPIRANBAB I. PENDAHULUAN

Latar Belakang Rumusan MasalahTujuan penelitianManfaat Penelitian

BAB II. TINJAUAN PUSTAKAKajian Umum KepustakaanKerangka TeoriKerangka KonsepHipotesis Penelitian

BAB III. METODE PENELITIANRancangan PenelitianWaktu dan Lokasi PenelitianPopulasi dan SampelTeknik Pengumpulan DataDefinisi Operasional dan Kriteria

Objektif Alur PenelitianTeknik Analisis Data

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASANGambaran Umum Lokasi PenelitianHasil PenelitianPembahasanKeterbatasan Penelitian

BAB V. PENUTUPSimpulan & saran

DAFTAR PUSTAKALAMPIRAN

Page 3: Teknik Penulisan Skripsi

BAB 1 PENDAHULUANLatar Belakang Mengikuti metode berpikir secara

deduktif,yaitu mengungkap fenomena secara

umumkemudian dipersempit ke aspek

khusussehingga mampu mengarahkan

permasalahanpenelitian dan alasan logis tentang

pentingnyapenelitian dilakukan

Page 4: Teknik Penulisan Skripsi

• Rumusan MasalahPertanyaan penelitian yang

dirumuskan berdasarkan masalah penelitiaan

• Tujuan penelitianHal yang ingin dicapai oleh

peneliti berdasarkan masalah yang diteliti. Latar belakang, rumusan masalah dan tujuan penelitian mempunyai hubungan yang spesifik secara jelas

Page 5: Teknik Penulisan Skripsi

• Manfaat PenelitianMenggambarkan manfaat dan

pentingnya hasil penelitian bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan bagi pembangunan.

Uraian dapat berupa alasan kelayakan atas topik yang diteliti sehingga mempertegas pentingnya topik untuk diteliti.

Page 6: Teknik Penulisan Skripsi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA• Kajian Umum Kepustakaan

Dimaksudkan untuk memberikan kerangka dasar yang komprehensif mengenai konsep, prinsip atau teori yang digunakan untuk pemecahan masalah.

Dapat didasarkan pada hasil-hasil penelitian yang relevan.

Page 7: Teknik Penulisan Skripsi

• Kerangka TeoriMenggambarkan ringkasan atau pokok-pokok pikiran (kerangka pikir), berdasarkan rangkuman teori yang telah dikemukakan pada tinjauan umum variabel/tinjauan pustaka.

Page 8: Teknik Penulisan Skripsi

• Kerangka KonsepMenggambarkan hubungan

variabel-variabel yang akan diteliti maupun variabel yang tidak diteliti (variabel bebas, terikat, pengganggu, antara) yang yang telah disesuaikan dengan kerangka teori.

Page 9: Teknik Penulisan Skripsi

• Hipotesis PenelitianJawaban sementara terhadap

rumusan penelitian yang belum didasarkan pada fakta-fakta empiris yang diperoleh melalui pengumpulan data.

Page 10: Teknik Penulisan Skripsi

BAB III METODE PENELITIAN• Rancangan Penelitian Merupakan strategi untuk

melaksanakan penelitian• Waktu dan Lokasi Penelitian

waktu yang dibutuhkan untuk menjalankan penelitian setelah proposal dinyatakan layak teliti, minimal 1 bulan & maksimal 6 bulan

Page 11: Teknik Penulisan Skripsi

• Lokasi penelitian adalah gambaran tempat dan kondisi wilayah penelitian dengan identifikasi karakteristik lokasi dan alasan memilih lokasi jika perlu sertakan peta lokasi.

Alasan seperti dekat rumah, kampung halaman, pernah bekerja di tempat itu atau peneliti mengenal baik orang-orangnya harus dihindari.

Page 12: Teknik Penulisan Skripsi

• Populasi dan Sampel–Populasi adalah kumpulan dari

objek yang diteliti–Sampel adalah wakil dari populasi

• Teknik pengambilan dan besar sampel harus dicantumkan

• Sertakan pula kriteria inklusi, eklusi dan pertimbangkan drop out

Page 13: Teknik Penulisan Skripsi

• Teknik Pengumpulan DataMemuat uraian lengkap tentang prosedur pengambilan dan pengumpulan data.– Bahan dan alat (alat/bahan lab, kuesioner,

perekam suara, kamera, dll)– Cara Pengumpulan Data (Pengukuran

langsung, wawancara, kuesioner dll)– Aspek Etik Penelitian

• Cantumkan hal-hal etis ataupun masalah etika yang diterapkan dalam pelaksanaan penelitian, dimana dalam pelaksanaannya tidak melanggar hak asasi manusia (HAM) serta menjamin kerahasiaan responden penelitian.

Page 14: Teknik Penulisan Skripsi

• Definisi OperasionalDefinisi atau batasan dari variabel–variabel yang diteliti secara operasional di lapangan

• Kriteria objektif Berisi deskripsi terhadap skala pengukuran yang dipakai sesuai dengan maksud dari definisi operasional

Page 15: Teknik Penulisan Skripsi

• Alur PenelitianMerupakan prosedur penelitian dalam bagan sistimatis

• Teknik Analisis Data univariat dan bivariat

Page 16: Teknik Penulisan Skripsi

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

• Gambaran Umum Lokasi Penelitianmenggambarkan secara ringkas, tentang lokasi penelitian yang berkaitan dengan variabel yang diteliti

• Hasil PenelitianMenggambarkan semua penemuan yang didapatkan dalam penelitian (tabel, grafik, foto, dll)

Page 17: Teknik Penulisan Skripsi

• Pembahasan– Berupa penjelasan teoritik tentang hasil

yang diperoleh, baik secara kualitatif, kuantitatif, atau secara statistik yang bukan merupakan suatu ringkasan

– dibandingkan dengan hasil penelitian terdahulu yang sejenis

– Jelaskan tentang perbedaan hasil yang diperoleh dan kemungkinan faktor yang menyebabkannya (misal metode penelitian, besarnya sampel dll)

Page 18: Teknik Penulisan Skripsi

• Keterbatasan PenelitianMerupakan kelemahan dan kekurangan selama melakukan penelitian

Page 19: Teknik Penulisan Skripsi

BAB V PENUTUP• Simpulan Merupakan jawaban dari rumusan

masalah• Saran

– Dibuat berdasarkan pengalaman dan pertimbangan penulis

– Ditujukan kepada para peneliti yang mengkaji topik sejenis yang ingin melanjutkan atau pengembangan penelitian yang sudah dilakukan

Page 20: Teknik Penulisan Skripsi

DAFTAR PUSTAKAMenggunakan metode HarvardLAMPIRANKuesioner, data primer, hasil olah data, dokumentasi dll.