Survey Prevalensi

20
SURVEI EPIDEMIOLOGI

Transcript of Survey Prevalensi

Page 1: Survey Prevalensi

SURVEI EPIDEMIOLOGI

Page 2: Survey Prevalensi

KONTRAK PERKULIAHAN

PAKAIAN RAPI (KEMEJA)ETIKA ( SOPAN DALAM PERKULIAHAN )

Keterlambatan 15 Menit TENANG DAN SANTAI

PAKAIAN RAPI (KEMEJA)ETIKA ( SOPAN DALAM PERKULIAHAN )

Keterlambatan 15 Menit TENANG DAN SANTAI

Page 3: Survey Prevalensi

METODE PENILAIAN

QUIZ ; TUGAS + Keaktifan (Diskusi) :

Final : KEHADIRAN :

QUIZ ; TUGAS + Keaktifan (Diskusi) :

Final : KEHADIRAN :

Page 4: Survey Prevalensi

Teknik Pengumpulan data pada Penelitian Survey

Kuesioner langsung Kuesioner via pos Wawancara tatap muka Wawancara via telepon Pengisian kuesioner via komputer Wawancara online (chatting, dsb) Polling

Page 5: Survey Prevalensi

Pokok bahasan

• Survei Prevalensi

• Survei Surat

• Survei Jajak Pendapat

• Survei Telepon

• Survei Cepat

• Latihan Survei

Page 6: Survey Prevalensi

Survei prevalensi

• Survei Prevalensi (Prevalence Survey) pada dasarnya inilah yang disebut survei karena survai prevalensi merupakan bentuk pertama dari jenis survei itu sendiri.

• Tujuan survei prevalensi yakni untuk mengetahui frekuensi prevalensi masalah yang disurvei.

• Populasi survei prevalensi (SP) cukup luas dan sampelnya cukup besar.

Page 7: Survey Prevalensi

Ciri utama survei prevalensi :

a. Umumnya menghasilkan informasi prevalensi

b. Bermanfaat untuk informasi deskriptif, penyaringan, dan penaksiran

c. Tidak bermanfaat untuk penyakit atau kejadian yang jarang timbul

Page 8: Survey Prevalensi

Lanjutan....

• Tidak bermanfaat untuk penyakit yang berlangsung sakit

• Mudah dan cepat mengorganisasinya

• Menghasilkan data prevalensi yang mungkin sukar ditafsirkan

• Dapat memberikan taksiran insidensi bila dilakukan dua kali survei.

Page 9: Survey Prevalensi

Lanjutan....

• Pada survei prevalen penyakit, data yang dikumpulkan adalah semua peristiwa penyakit, baik yang baru saja terjadi (Kasus Baru) maupun yang telah lama terjadi (Kasus Lama)....

• Dibandingkan data survei Insiden, data Prevalensi lebih lengkap dan dapat menggambarkan keadaan kesehatan Masyarakat...

Page 10: Survey Prevalensi

Lanjutan....

• Survei Prevalensi Kebenaran data yang diperoleh sedikit diragukan, apalagi jika mengumpulkan keterangan penyakit yang telah lama terjadi

• Contoh Survei Prevalensi yakni :

1. Survei Kesehatan Rumah Tangga (SKRT)

2. Survei Demografi

3. kesehatan Indonesia

Page 11: Survey Prevalensi

Perhitungan Tingkat PenyakitPrevalence Rate Terhadap seluruh populasi Thd tiap kategori sifat host

Kelemahan Survey1 x uji Prevalensi

Tergantung pd kejadian (insidensi) pd lama peny

Contoh peny yg waktu lama Brucellosis peny waktu pendek Rabies

Anthrax

Page 12: Survey Prevalensi

Langkah-langkah dalam penelitian survey

• Menentukan masalah penelitian• Membuat desain survei• Mengembangkan instrumen survei• Menentukan sampel• Melakukan pre-test• Mengumpulkan data• Memeriksa data(editing)• Mengkode data• Data entry• Pengolahan dan analisis data• Interpretasi data• Membuat kesimpulan serta rekomendasi.

Page 13: Survey Prevalensi

Tahap Pengumpulan data

a. Sumber Data

Sumber Data dapat dibedakan atas 3 macam yakni sumber primer, sekunder.

b. Menentukan ukuran sampel• Menggunakan rumus• Menggunakan pedoman yang sudah ada

Page 14: Survey Prevalensi

Sample Acak

14

Page 15: Survey Prevalensi

• Sample acak sederhana: sample acara secara acak sederhana. Syaratnya: jumlah populasi relatif kecil; populasi relatif homogen

• Sample acak sistematis: teknik penarikan sample yang dilakukan secara sistematis (dihitung berdasarkan kelipatan tertentu)

15

Page 16: Survey Prevalensi

• Sample acak stratifikasi: peneliti membagi populasi ke dalam strtata penting. Selanjutnya, baru ditarik sample.

• Teknik penarikan sample acak klaster, yakni penarikan sample didasarkan pada gugus. Asumsinya, individu anggota dari gugus tertentu.

16

Page 17: Survey Prevalensi

• Sample acak wilayah: merupakan bagian dari acak klaster, tetapi basisnya wilayah.

• Penelitian survei yang ditujukan untuk melihat kebiasaan bermedia masyarakat Yogya, biasanya, menggunakan jenis sampel acak wilayah

17

Page 18: Survey Prevalensi

D. Cara Pengumpulan Data

Instrumen yang akan dipergunakan untuk mengumpulkan keterangan tentang penyakit tersebut.

Jenis – jenis pengumpulan Data : WawancaraPemeriksaanPengamatan (Observation) Peran serta (participation)

Page 19: Survey Prevalensi

Tahap pengolahan data

• Menyusun data yang tersedia sedemikian rupa sehingga jelas sifat – sifat yang dimilikinya.

• Sesuai dengan tujuan epidemiologi deskriptif, sifat yang dimaksudkan disini adalah yang menunjuk kepada frekuensi (Jumlah) Penyakit di satu pihak serta penyebaran penyakit tersebut di pihak lain.

• Cara Pengolahan data : Manual, Komputer

Page 20: Survey Prevalensi

Tahap penyajian data

• Jenis Penyajian Data Bentuk tekstular Bentuk Tabular Bentuk Grafikal