Soal Bandung

download Soal Bandung

of 7

description

Soal Bandung

Transcript of Soal Bandung

Laporan Kunjungan Bandung.Anggota KelompokTommy ManikRonald RegenWilliam SanjayaA. Pudak Scientific1. Bagaimana sejarah berdirinya Pudak! Jelaskan

Pudak Scientific didirikan pada tahun 1978 di Bandung. Sebuah kota yang majemuk dan kondusif,dan menjadi tempat berbagai jenis industri berat dan ringan, sekolah-sekolah umum berkualitas, universitas-universitas ternama dan juga lembaga penelitian yang pada akhirnya mewujudkan sumber daya manusia yang unggul. Menempati areal seluas 3,2 hektar dan bangunan seluas 12.000m2 untuk kegiatan administrasi, fasilitas produksi, gudang, dan departemen R&D, 1000 orang staff dan tenaga ahli.

2. Tata Letak Pabrik di Bandung (Gambarkan dan jelaskan)Hampir keseluruhan proses produksikomponen dan peralatandilakukan sendiri di pabrik.Produk alat peraga dibuat mulai dari desain rancangan CAD, pembuatan prototipe, pemesinan dengan CNC, pembuatan matres plastik dan seterusnya sampai selesai dengan didukung oleh divisi-divisi yang ada.

3. Jelaskan produk apa saja yang dibuat manual? Jelaskan gambar foto?Secara umum, barang yang ada diproduksi di Pabrik Pudak scientific ini, menggunakan bahan baku yang sudah diproses oleh alat berat CNC. Namun untuk proses perakitan untuk sampai menjadi barang jadi masih menggunakan tenaga manusia (manual). Adapun contoh hasil perakitan manual adalah:a. Molymodb. Tabung reaksi kacac. Generator vibrasi

4. Berapa lama pekerjaan produksi 1 produk dan berapa produk yang dihasilkan dalam 1 hari?Secara umum pekerjaan untuk produksi satu produk beragam waktunya. Bergantung dengan produk apa yang dihasilkan. Jika tingkat kesulitan produk tinggi, maka dibutuhkan waktu yang tidak singkat. Jumlah semua hasil produk yang dihasilkan dalam satu hari dapat mencapai ribuan produk mulai dari jenis plastic, logam, alat peraga, alat elektronik, dan lain-lain.

5. Berikan contoh nya 5 produk bahan yang berbeda!a. Molymod, menggunakan bahan plastic

b. Tabung reaksi dengan bahan kaca,c. Tempat tabung reaksi dengan bahan kayu

d. Gambar peraga dengan bahan kertas

e. Kereta dinamika dengan dengan bahan logam

f. Kabel penghubung untuk elektronika dengan bahan tembaga dan plastic sebagai pembungkus.6. Bagaimana proses pembuatan tempat untuk pengepakan barang jadi yang berasal dari bahan plastic dan mesin apa dengan tipe apa plastic jenis apa untuk pak7. Apakah ada produk yang diproduksi dgn menggunakan mesin non tradisional? Secara umum semua produk dibuat dengan menggunakan alat modern. Hanya beberapa saja produk yang dibuat dengan alat tradisional, salah satu nya proses sablon nama alat-alat menggunakan alat yang tradisional dan dengan cat khusus untuk sablon.

8. Jelaskan mengenai rangka atap pabrik.

Rangka atap yang digunakan untuk pabrik adalah rangka atap baja ringan, dengan atap yang dilengkapi pelapis aluminium foil. Hal ini dimaksudkan agar pabrik tahan rayap, tahan lama dan panas yang diterima tidak terperangkap banyak di dalam pabrik. Dengan ini membuat kegiatan produksi di pabrik dapat berjalan dengan baik.

B. Telkom1. Gambarkan Denah pabrik Telkom!ECDBA

Gedung Utama RDC PT.TELKOM adalah terletak di Bandung. Gedung Utama RDC PT.TELKOM - Bandung pada peta Kota terdekat: Bandung, Lembang, Cicalengka Town Koordinat: 652'23"S 10735'14"EKeterangan:a. RDC Tower PT TELKOMb. Gedung Utama PT Telkomc. Lapangan Tembak PT Telkomd. Tennis Indoor Telkom Learning Centere. Widyaloka 3