SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking,...

18

Transcript of SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking,...

Page 1: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline
Page 2: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

SLU Peduli Risiko AndaSLU taking care of your risks

Page 3: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

DAFTAR ISIcontents

Identitas PerusahaanCorporate Identity

Visi & MisiVision & Mission

NilaiValue

Komitmen KamiOur Commitment

Pelayanan KamiOur Services

Sejarah PerusahaanCompany’s History

Sambutan DirekturMessage from Directors

Produk KamiOur Products

PenghargaanAward

Jaringan LayananNetwork Services

Page 4: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

IDENTITAS PERUSAHAANCorporate Identity

Bentuk logo menggambarkan bentuk “api” yang senantiasa menyala, tersirat bahwa Perusahaanmenggabungkan beberapa “elemen” menjadi satu kesatuan untuk menyalakan “api”.

The logo’s shape depicts the form of a perpetual "fire", symbolizing that the Company incorporatesa diverse number of "elements" into unity in order to lit the "fire".

03SLU Company Pro�le

Page 5: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

Menyediakan produk asuransi yang kompetitif untuk memenuhi kebutuhanmasyarakat yang dinamis.

Menyediakan layanan terpercaya bagi seluruh pemangku kepentingan.

To provide competitive insurance products that meet the needs of adynamic society.

To provide all stakeholders with trusted services.

Misi Kamiour mission

Visi Kamiour vision

Memberikan perlindungan bagi masyarakat kelas menengah di kota-kotamenengah yang terus berkembang di Indonesia untuk menjaga tingkatkesejahteraan ekonomi masyarakat.

To provide protection for the mid-class society in emerging cities thatcontinue to grow in Indonesia to maintain the level of economic prosperityof the community.

04 SLU Company Pro�le

Page 6: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

Nil

ai

JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak.

Honesty in thinking, speaking, and acting.

DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya.

Discipline in terms of time, life, and works.

PRESTASI yang tercermin dalam produktivitas kerja, kemakmuran

perusahaan dan kesejahteraan keluarga.Achievement as reflected in labor

productivity, prosperity of the company and welfare of the family.

value

05SLU Company Pro�le

Page 7: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

KOMITMENKAMI our

commitment

Membantu Menjaga Tingkat Kesejahteraan MasyarakatTo help maintaining the level of welfare in society

Melayani pelanggan dengan layanan primaTo serve customers with excellent service

Akurasi dan kecepatan dalam pelayanan Polis dan pembayaran klaimAccuracy and speed up in policy services and claim payments

06 SLU Company Pro�le

Page 8: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

PELAYANANKAMI

Memberikan konsultasi dan rekomendasi dalam pengelolaan risiko melalui tim teknik dan underwriting yang berpengalaman dan bersertifikat dari Asosiasi Ahli Manajemen Asuransi Indonesia (AAMAI).

To provide consultation and recommendations in risk management through experienced technical and underwriting teams and certified by Asosiasi Ahli Manajemen Asuransi Indonesia (AAMAI).

Melakukan proses pemetaan risiko melalui tim surveyor / risk engineer yang berpengalaman.

To perform a risk mapping process through an experienced surveyor / risk engineer team.

Memberikan solusi atas pengaduan dan keluhan nasabah melalui SLU Customer Care :

To provide solution for customer complaints through SLU Customer Care :

our services

24 jam / 7 hari kalender melalui [email protected] hours / 7 calendar days via [email protected]

Pukul 08.00 – 17.00 / 5 hari kerja melalui whatsapp, telepon, dan sms0878 0002 7758 dan 0878 0002 875808.00 – 17.00 / 5 working days via WhatsApp, telephone, and SMS0878 0002 7758 and 0878 0002 8758

Page 9: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

SEJARAHPERUSAHAAN

Asuransi SLU telah berdiri lebih dari 30 tahun di Indonesia dan telah menjadi perusahaan asuransi umum yang dapat dipercaya, dengan melayani banyak perusahaan dan menjangkau banyak lapisan masyarakat di Indonesia.

Asuransi SLU didirikan oleh Yayasan Kesejahteraan Karyawan Bank Jateng bekerja sama dengan swasta, berkantor Pusat di Semarang.

SLU Insurance was established over 30 years ago in Indonesia and has evolved to become a general insurance company that is reliable, serving many companies and reaching many levels of society in Indonesia.

SLU Insurance was founded by the Yayasan Kesejahteraan Karyawan Bank Jateng in cooperation with the private sector, with headquarter in Semarang.

company’s history

08 SLU Company Pro�le

Page 10: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

Demi memenuhi visi kami untuk memberikan perlindungan bagi masyarakat di kota-kota menengah di Indonesia, kami akan terus memperluas jangkauan produk dan layanan dengan memperluas jaringan kantor.

To fulfill our vision to provide protection for the people in the emerging cities of Indonesia, we will continue to expand the range of our products and services as well as our reach by broadening our office network.

09SLU Company Pro�le

Page 11: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

SAMBUTANDIREKTURmessage from directors

Sejak awal berdiri pada tahun 1988, Asuransi SLU sudah dengan sengaja memilih untuk melayani pasar ritel, dengan backbone nasabah dari 4 BPD di pulau Jawa, yaitu: Bank Jateng, Bank Jatim, Bank DKI, dan Bank bjb.

Komitmen pilihan ini tidak pernah berubah. Bahkan banyak perusahaan asuransi umum yang tadinya tidak melirik segmen pasar ini sama sekali, sekarang mulai ramai melakukan penetrasi, sehingga tingkat persaingan menjadi jauh lebih tinggi dibandingkan masa sebelumnya.

Karena tekanan persaingan yang semakin tinggi, maka Asuransi SLU sejak tahun 2015 mempertajam pilihan target pasarnya. Di dalam segmen pasar ritel, terdapat beberapa celah potensi pasar yang selama ini underserved. Mereka adalah populasi masyarakat kelas menengah (bawah) dan usaha skala menengah di berbagai kota menengah di pulau Jawa yang terus tumbuh pesat perekonomiannya sejak Otonomi Daerah berlaku.

Urbanisasi yang terjadi dari desa ke kota merupakan fenomena yang menimbulkan kelas menengah baru di kota-kota menengah, dan dengan semangat entrepreneurial sebagian dari kaum urban ini mulai giat membangun home industry yang tidak terperhatikan geliatnya.

Since its establishment in 1988, SLU deliberately chooses to serve the retail market, with a backbone of clients from four regional development bank, or BPD, in Java, namely: Bank Jateng, Bank Jatim, Bank DKI, and Bank bjb.

This commitment is never compromised. The market segment that once was out of favor, now has attracted a large number of general insurance companies to penetrate this segment and increased the competitive environment to a much higher level compared to previous years.

The growing competition has led SLU to sharpen its target market in 2015. The Company saw a number of underserved but potential niche market. They are the lower-middle classes and mid-scale enterprises in a number of cities in Java with a fast growing economy since the regional autonomy policy was enacted.

Urbanization that takes place from rural to urban areas is a phenomenon that gives rise to new middle classes in medium-sized cities, and with such an entrepreneurial spirit, some urban dwellers began to give birth to home industries, which has a growing but rarely acknowledged dynamic.

10 SLU Company Pro�le

Page 12: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

Memberikan konsultasi dan rekomendasi dalam pengelolaan risiko melalui tim teknik dan underwriting yang berpengalaman dan bersertifikat dari Asosiasi Ahli Manajemen Asuransi Indonesia (AAMAI).

To provide consultation and recommendations in risk management through experienced technical and underwriting teams and certified by Asosiasi Ahli Manajemen Asuransi Indonesia (AAMAI).

Melakukan proses pemetaan risiko melalui tim surveyor / risk engineer yang berpengalaman.

To perform a risk mapping process through an experienced surveyor / risk engineer team.

Memberikan solusi atas pengaduan dan keluhan nasabah melalui SLU Customer Care :

To provide solution for customer complaints through SLU Customer Care :

24 jam / 7 hari kalender melalui [email protected] hours / 7 calendar days via [email protected]

Pukul 08.00 – 17.00 / 5 hari kerja melalui whatsapp, telepon, dan sms0878 0002 7758 dan 0878 0002 875808.00 – 17.00 / 5 working days via WhatsApp, telephone, and SMS0878 0002 7758 and 0878 0002 8758

Untuk itu, Asuransi SLU pasca transformasi tetap akan gigih melayani segmen pasar ritel dengan fokus utama pada celah pasar yang sangat berpotensi tapi underserved di kota-kota menengah di pulau Jawa. Manajemen baru sedang melakukan investasi secara agresif di bidang human capital, teknologi digital, dan pengembangan produk-produk Asuransi yang mudah dipahami untuk menjawab kebutuhan masyarakat luas.

Alasan utama keberadaan Asuransi SLU adalah mencegah masyarakat kelas menengah yang sudah keluar dari garis kemiskinan, kembali jatuh miskin. Karena itu, investasi kami sangat terpusat pada pembangunan kapasitas organisasi untuk melayani celah pasar ini dengan sebaik-baiknya.

Kami terus mencari dan mengembangkan kemitraan dengan bank, broker, agen, leasing, dealer, bengkel, reasuradur, sesama ceding serta semua pihak yang memiliki visi sama untuk bahu membahu membangun Indonesia yang lebih baik. Sebagaimana cita-cita Reformasi untuk membangun kekuatan bangsa ini dengan mengandalkan kelas menengahnya yang resilience, maka Asuransi SLU siap mendukungnya dengan sepenuh hati.

Fokus layanan kami ini tentu tidak akan mengorbankan layanan kepada segmen pasar lainnya yang menjadi tanggung-jawab perusahaan dalam melayani kepercayaan yang diberikan para customer kami.

Keterbukaan, kejujuran, disiplin, dan semangat berprestasi dalam melayani kepercayaan (trust) masyarakat adalah keyakinan dan komitmen kami untuk memacu pertumbuhan perusahaan yang berkelanjutan.

To that end, following its transformation, SLU persistently serves the retail market segment but primarily focuses on those underserved but potential niche market in medium-sized cities in Java. The Company’s new management invests heavily on human capital, digital technology, and on the development of insurance products that can be easily understood to meet the demands of the public at large.

The main reason for the existence of SLU is to help prevent individuals in the middle classes which have been stepped out of poverty from falling back in. Therefore, our investment is concentrated on building our capacity to best serve this market gap.

We continue to seek and develop partnerships with banks, brokers, agents, leasing, dealers, garages, reinsurers, other ceding companies and all parties that share a common vision to work together to build a better Indonesia, in line with the ideals of the Reformation to build the strength of this nation by relying on the resilience middle classes, and hence SLU is ready to wholeheartedly provide its support.

The focus of our services is certainly not going to compromise our services provided for other market segments, which became our responsibility in serving the trust given by our customers.

Openness, honesty, discipline, and the spirit of achievement in serving the trust of public is our belief and commitment to spur our sustainable growth.

11SLU Company Pro�le

Page 13: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

ASURANSIKEBAKARANFire Insurance

Memberikan jaminan atas kerugian harta benda akibat kebakaran, petir, peledakan (kecuali peledakan tenaga nuklir), kejatuhan pesawat terbang, huru-hara, gempa bumi dan letusan gunung berapi, badai, banjir, terbakar sendiri, arus pendek dan tanah longsor.

Covering damage or loss to property because of fire, lightning, explosion (except nuclear explosion), falling aircraft, riots, earthquakes and volcanic eruptions, hurricanes, floods, self combustion, short-circuit and landslides.

PRODUKKAMIour products

12 SLU Company Pro�le

ASURANSIKREDIT PEMBIAYAANConsumer Loan Insurance

Memberikan penggantian kepada Tertanggung atas kegagalan pembayaran atau pengembalian pinjaman dari Debitur Tertanggung.

Provides coverage in the event the Insured fails to receive payments from the Debtor.

ASURANSIKECELAKAAN DIRIPersonal Accident Insurance

Dengan memberikan jaminan keuangan atas kerugian, kepada Tertanggung ataupun ahli warisnya, yang timbul akibat kecelakaan yang menimpa diri tertanggung.

Providing the insured or the heir with financial coverage for the loss suffered by the insured arising from the accident.

ASURANSIOTOMOTIFVehicle Automotive Insurance

Memberikan jaminan keuangan atas kerugian pada kendaraan pribadimilik Anda.

Providing financial coverage for the loss or damages on personal vehicle.

ASURANSIKARGOCargo Insurance

Memberikan jaminan atas kerugian yang timbul karena bahaya laut dan bahaya kecelakaan yang mungkin terjadi selama pengangkutan barang, baik dengan menggunakan kapal laut atau lainnya.

Providing protection against all risks from any external cause or accident during shipping, whether by sea or other means of transportation.

Page 14: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

WE ADD VALUETO OURBUSINESS.

13SLU Company Pro�le

ASURANSIALMARI BESISafe Deposit Box Insurance

ASURANSIKONSTRUKSIConstruction Insurance

Memberikan jaminan keuangan atas kerugian pada masa pembangunan.

Providing financial guarantee for the losses occurred during construction.

Memberikan jaminan atas kerugian akibat kehilangan uang tunai yang disimpan dalam almari besi, kluis atas cash box karena pembongkaran dengan paksa.

Providing coverage for the losses in Safe Deposit Box or cash box due to destruction by force.

ASURANSIPENGANGKUTAN UANGMoney In Transport Insurance

Memberikan jaminan atas kerugian karena hilang atau rusaknya uang tunai yang atau menurut hukum disamakan dengan uang, selama perjalanan pengiriman, akibat kecelakaan alat pengangkut atau perampokan serta penodongan dan pencurian.

Providing coverage for the losses due to lost or damaged cash or its legal equivalent, during the delivery due to accident or robbery or muggings and theft.

ASURANSIMESINMachine Insurance

Memberikan perlindungan terhadap risiko kerugian atau kerusakan pada mesin selama masa operasional.

Providing protection against the risk of loss or damage to the machine during operation.

KANTOR PUSAT

SemarangJl. Pemuda No. 142 Gedung Grinatha Lt.03(Bank Jateng Kanpus)(024) 3566978, 3566979(024) [email protected]

Page 15: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

Asuransi SLU menduduki posisi no. 1 The Best Financial Performance untuk kategori perusahaan Asuransi Umum dengan skala aset Rp. 400-600 Miliar di tahun 2016.

Insurance SLU named as the winner of The Best Financial Performance for the category of General Insurance company with the scale of the assets of Rp. 400-600 Billion in 2016.

PENGHARGAAN

award

Page 16: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

JARINGAN LAYANAN

KANTOR PUSAT

SemarangJl. Kelud Raya No.58 Semarang(024) 850439, 8413446, 8411934 (Hunting)(024) [email protected]

network services

Page 17: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

JARINGAN LAYANAN

Semarang:Jl. Kelud Raya No.58 SemarangTelp : (024) 8318614, 76920603Fax : (024) 8318607Email : [email protected].

Jakarta:Gedung Tamansari Parama Lt.9Jl. KH. Wahid Hasyim Kav. 84-88 Telp : (021) 223 46099Fax : (021) 223 46055Email : [email protected]

Surabaya:Jl. Genteng Kali No.65-BTelp : (031) 5324512, 5324521, 5316926Fax : (031) 5316926Email : [email protected].

Bandung:Jl. BKR No. 98-D Lingkar SelatanTelp : (022) 5225788, 5223539Fax : (022) 5223539Email : [email protected].

Page 18: SLU Peduli Risiko Anda · Nilai JUJUR dalam berpikir, berkata, dan bertindak. Honesty in thinking, speaking, and acting. DISIPLIN dalam hal waktu, hidup, dan berkarya. Discipline

PT. SARANA LINDUNG UPAYAslu.id

[email protected] Asuransi Sarana Lindung Upaya

0878 0002 7758 0878 0002 8758

asuransislu