SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

24
MANFAAT SHOLAT BAGI KESEHATAN DAN TUNTUNAN SHOLAT BAGI ORANG SAKIT Endang Lestari

Transcript of SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Page 1: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

MANFAAT SHOLAT BAGIKESEHATAN DAN

TUNTUNAN SHOLAT BAGIORANG SAKIT

Endang Lestari

Page 2: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

4 perkara yang diwajibkan bagiseorang muslim

BerilmuBeramal dengan ilmu tersebutMendakwahkan ilmu tersebutBersabar dalam mencari ilmu, beramaldan berdakwah

Page 3: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Syarat diterimanya amalIslam

“Barangsiapa mencari agama selain Islam maka sekali-kali tidaklah akan diterima (agama itu) dari padanya dandia di akhirat termsuk orang-orang yang merugi (QS AliImran (3): 85)MengilmuiItiba’ RosulIhlas

Page 4: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

PERINTAH SHOLAT

Al Baqoroh (2) : 3, 45, 83, 110, dll.An Nisa’ (4): 101-103, 142, 162Al Maidah (5): 6, 12, 55, 91, dll.Al An’am (6): 72, 170Al anfal (8): 3At Taubah (9): 11, 54, 71Yunus (10): 87

Dst.

Page 5: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK
Page 6: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Keutamaan sholat1. Penolong

“Jadikanlah sabar dan sholat sebagai penolongmu. Dansesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagiorang-orang yang khusyuk “ (QS. Al Baqoroh: 45)

2. Memperoleh janji surgaSabda Rosulullah: Ada lima sholat yang Allah wajibkan kepada hamba-

hambaku, barangsiapa yang mengerjakannya dan tidak menyia-nyiakan sedikitpun karena menganggap remeh akan haknya makaAllah akan memberikan janji akan memasukkannya ke dalamsurga. Barangsiapa yang tidak mengerjakannya maka Allah tidakmemberikan janji kepadanya, jika berkehendak maka Allah akanmengadzabnya dan jika berkehendak maka Dia akanmemasukkannya ke dalam surga (Al Iraqi berkata, Riwayat AbuDawud dan An Nasai dan disahihkan oleh Ibnu Abdil Barr), Al-Ihya

Page 7: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

3. Membersihkan dari kotoran dosa“Perumpamaan shalat-shalat lima waktu adalah seperti

sebuah sungai jernih yang mengalir di depan pinturumah salah seorang di antara kalian, dia mandi di sanasetiap hari sebanyak lima kali, maka apakah kalianmelihat akan ada kotoran yang tersisa padanya? Parasahabat menjawab, “Tentu tidak ada.” Maka RosulullahSAW bersabda, “Maka sesungguhnya shalat lima waktuitu akan membersihkan dosa-dosa sebagaimana airyang membersihkan kotoran (HR Muslim)

“ Sesungguhnya sholat itu pelebur dosa (yang dilakukan) diantara waktu shalat itu, selagi dosa besar dijauhi” (HRMuslim)

Page 8: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Pembeda antara muslim dan munafiq“Perjanjian antara kami dan antara mereka (orangmunafiq) adalah shalat, barangsiapa yangmeninggalkannya maka dia telah kafir.” (HR Ahmad, AbuDawud, Nasa’I dan Tirmidzi, hasan – sahih)

Pemisah seseorang dengan kesyirikan“ Pemisah antara seseorang dengan kesyirikan adalahmininggalkan shalat (HR Muslim)

Amal yang dihisab pertama kali“Amalan pertama yang akan dihisab dari seorang hambaadalah shalat, dan perkara pertama kali yang akandiputuskan di antara manusia adalah urusan darah” (HRAn-Nasa’i dan Ath-Thabrani)

Page 9: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Sanksi bagi yang meninggalkan sholat

Saqar (neraka)

Page 10: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Rasul berlepas tangan darinya

Diriwayatkan oleh Ibnu Majah dan Al-Baihaqidari Abu Drda’ dia berkata “ Kekasihku(Rasulullah SAW) telah berwasiat kepadaku,“janganlah engkau menyekutukan Allah dengansesuatu walaupun engkau dipenggal, walaupunengkau dibakar, dan jangnlah engkaumeninggalkan shalat maktubah (wajib) dengansengaja. Barangsiapameninggalkannya dengansengaja maka aku berlepas diri darinya.

Page 11: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Manfaat gerakan sholat

Page 12: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Takbiratul ihramPostur: berdiri tegak, mengangkat kedua tangan sejajartelinga, lalu melipatnya di depan perut atau dada bagianbawah.

Manfaat: Gerakan ini melancarkan aliran darah, getahbening ( limfe ) dan kekuatan otot lengan. Posisi jantungdi bawah otak memungkinkan darah mengalir lancar keseluruh tubuh. Saat mengangkat kedua tangan, ototbahu meregang sehingga aliran darah kaya oksigenmenjadi lancar.Kemudian kedua tangan didekapkan di depan perut ataudada bagian bawah. Sikap ini menghindarkan dariberbagai gangguan persendian, khususnya pada tubuhbagian atas.

Page 13: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Ruku’Postur: Rukuk yang sempurna ditandai tulangbelakang yang lurus sehingga bila diletakkan segelasair di atas punggung tersebut tak akan tumpah. Posisikepala lurus dengan tulang belakang.

Manfaat: Postur ini menjaga kesempurnaan posisi danfungsi tulang belakang ( corpus vertebrae ) sebagaipenyangga tubuh dan pusat syaraf. Posisi jantungsejajar dengan otak, maka aliran darah maksimalpada tubuh bagian tengah. Tangan yang bertumpu dilutut berfungsi relaksasi bagi otot-otot bahu hingga kebawah. Rukuk juga berfungsi sebagai latihan kemihuntuk mencegah gangguan prostat.

Page 14: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

I’tidalPostur: Bangun dari rukuk, tubuh kembali tegak setelah, mengangkat keduatangan setinggi telinga.Manfaat: Itidal adalah variasi postur setelah rukuk dan sebelum sujud.Gerak berdiri bungkuk berdiri sujud merupakan latihan pencernaan yangbaik. Organ organ pencernaan di dalam perut mengalami pemijatan danpelonggaran secara bergantian. Efeknya, pencernaan menjadi lebih lancar.

SujudPostur: Menungging dengan meletakkan kedua tangan, lutut, ujung kaki,dan dahi pada lantai.Manfaat: Aliran getah bening dipompa ke bagian leher dan ketiak. Posisijantung di atas otak menyebabkan darah kaya oksigen bisa mengalirmaksimal ke otak. Aliran ini berpengaruh pada daya pikir seseorang.Karena itu, lakukan sujud dengan tumaâninah, jangan tergesa gesa agardarah mencukupi kapasitasnya di otak. Postur ini juga menghindarkangangguan wasir. Khusus bagi wanita, baik rukuk maupun sujud memilikimanfaat luar biasa bagi kesuburan dan kesehatan organ kewanitaan.

Page 15: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Duduk diantara dua sujudPostur: Duduk ada dua macam, yaitu iftirosy ( tahiyyat awal ) dantawarruk ( tahiyyat akhir ). Perbedaan terletak pada posisi telapakkaki.

Manfaat: Perbedaan terletak pada posisi telapak kaki. Posisi padasaat melakukan Iftirosy tubuh bertumpu pada pangkal paha yangterhubung dengan syaraf Nervus Ischiadius, posisi ini bermanfaatuntuk menghindarkan nyeri pada pangkal paha yang kadangmembuat penderitanya tidak dapat berjalan. Sedangkan posisiTawarruk sangat baik untuk pria dikarenakan tumit menekan alirankandung kemih, kelenjar kelamin pria dan saluran Vas Deverens.Jika dilakukan dengan benar posisi ini dapat mencegah terjadinyaimpotensi pada pria. Variasi posisi telapak kaki pada iftirosy dantawarruk menyebabkan seluruh otot pada tungkai turut meregangdan kemudian relaks kembali. Gerak dan tekanan harmonis inilahyang mampu menjaga kelenturan dan kekuatan organ-organ gerakkita.

Page 16: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

SalamGerakan: Memutar kepala ke kanan dan ke kiri secaramaksimal.

Manfaat: Relaksasi otot sekitar leher dan kepalamenyempurnakan aliran darah di kepala. Gerakan inimencegah sakit kepala dan menjaga kekencangan kulitwajah.

Page 17: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Sholat Bagi Orang Sakit

Page 18: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Bersuci bagi orang yang sakit

Dan jika kamu sakit atau dalam perjalanan ataukembali dari tempat buang air atau menyetubuhiwanita, lalu kamu tidak memperoleh air, makabertayamumlah dengan tanah yang baik, usaplahmukamu dan tanganmu dengan tanah itu (QS. Al-Maidah (5): 6)

Page 19: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Tata cara tayamum

Dari amar bin Yasir RA, ia berkata” (pada suatu hari) aku junub,lalu tidak mendapatkan air, kemudian aku berguling-guling diatastanah lalu shalat, setelah itu lusampaikan hal itu pada Nabi SAWkemudian Rosulullah bersabda, “Sebenarnya cukuplah bagimuhanya berbuat begini “ yaitu Nabi SAW menepukkan kedua telapaktangannya pada permukaan tanah, kemudian meniup keduanya,lalu Beliau mengusapkan keduanya pada wajah dan kedua telapaktangannya.(Mutaffaqun alaih)

Page 20: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Aku menderita sakit bawasir (ambaein) maka akubertanya kepada Nabi tentang cara mengerjakanshalat. Maka Rasulullah bersabda: Kerjakan shalatdengan berdiri, jika tak sanggup maka shalatlahdengan duduk, jika tidak sanggup maka shalatlahsambil berbaring di atas lambung (HR Bukhari)

Page 21: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Tata cara sholat sambil dudukNiat shalatTakbiratul ihram, tangan bersedekap membacaIftitah, al-fatihah, dan salah satu surat dalam Al-Qur’anRukuk dengan kepala menunduk sebagai isyaratrukukI’tidal dengan meluruskan kepala dan tangan danmembaca doa I’tidalTakbir dengan menggerakkkan kepala menunduksebagai isyarat sujud (isyarat sujud harus lebihrendah dari isyarat rukuk)Takbir meluruskan kepala lurus dan tangan lurussebagai isyarat duduk di antara dua sujud sambilmembaca doaTakbir dengan menunduk isyarat sujud danmembaca bacaan sujudTakbir dengan meluruskan kepala dan tanganbersedekap isyarat berdiri pada rekaat kedua.Dst.

Page 22: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Sholat bagi orang yang tidak mampududuk

Berbaring dengan miringke kanan menghadapkiblat. Semua gerakanshalatnya hanya denganisyarat gerak kepala ataugerakan tangan,sedangkan bacaan shalatkalau mampu dilakukansecara sempurna, jikatidak mampu dibacabacaan wajib

Orang yang sakitnya parah dan tidak mampu dudukdiperbolehkan sholat dengan cara sebagai berikut:

Page 23: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

Apabila tidak mampu miring kekanan maka shalat dilakukandengan berbaring tertelentang.Semua gerakan shalatnyadengan isyaratkepala atautangan. Jika tidak mampumeenggerakkan kepala dantangan maka isyarat dapatdilakukan dengan kedipanmataApabila sudah tidak bisabergerak sama sekali tetapimasih memiliki kesadaran,diperbolehkan mengerjakanshalat di dalam hati, selamaakal dan jiwa masih ada.

Page 24: SHOLAT BAGI ORANG SAKIT - PSPK

http://www.voa-islam.com/read/muslimah/2013/12/29/28391/subhanallahu-ada-banyak-manfaat-kesehatan-pada-gerakan-shalat/#sthash.hVoarPVa.dpufSifat Sholat Nabi Edisi Revisi, karya Muhammad Nashiruddin Al-AlbaniPenerbit : Media Hidayah, Yogyakarta, Cetakan Pertama, Terjemahan dariKitab Shifatu Shalaati an Nabiyyi Shallallahi ‘Alaihi wa Sallam min at-Takbiiri ilaa at Tasliimi Ka-annaka Taraahaa