Sambutan Gubernur Sulawesi Selatan

4
SAMBUTAN GUBERNUR SULAWESI SELATAN PADA ACARA PENERIMAAN KUNJUNGAN KERJA KOMITE II DPD RI DALAM RANGKA PELAKSANAAN SEMINAR RANCANGAN UNDANG-UNDANG TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NO. 18 TAHUN 2004 TENTANG PERKEBUNAN KERJASAMA ANTARA KOMITE II DPD RI DENGAN PEMERINTAH PROPINSI SULAWESI SELATAN RUANG POLA KANTOR GUBERNUR SULSEL, MAKASSAR, TANGGAL 4 JUNI 2013 BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM ASSALAMUALAIKUM WR.WB SELAMAT PAGI SALAM SEJAHTERA BAGI KITA SEMUA YANG TERHORMAT : - KETUA KOMITE II DPD RI DAN ROMBONGAN - PIMPINAN DAN ANGGOTA DPRD PROPINSI SULAWESI SELATAN - PIMPINAN DAN ANGGOTA DPRD KABUPATEN/KOTA - PARA BUPATI/WALIKOTA ATAU YANG MEWAKILI - PARA KEPALA DINAS YANG MEMBIDANGI PERKEBUNAN - PARA NARASUMBER - PARA DEKAN FAKULTAS PERTANIAN DARI PERGURUAN TINGGI DI MAKASSAR\ - PARA DEKAN FAKULTAS HUKUM DARI PERGURUAN TINGGI DI MAKASSAR - PARA PIMPINAN PERUSAHAAN PERKEBUNAN NEGARA DAN SWASTA - KETUA-KETUA ASOSIASI KOMODITI PERKEBUNAN - SERTA HADIRIN YANG BERBAHAGIA PERTAMA-TAMA SAYA MENGAJAK KITA SEMUA UNTUK SENANTIASA MEMANJATKAN PUJI SYUKUR KEHADIRAT TUHAN YANG MAHA ESA, PADA PAGI HARI INI KITA DAPAT BERSAMA-SAMA HADIR MENYERTAI SEMINAR UJI SAHIH RANCANGAN UNDANG- UNDANG TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UDANG NOMOR 18 TAHUN 2004 TENTANG PERKEBUNAN DI PROPINSI SULAWESI- SELATAN YANG DILAKSANAKAN OLEH SEKRETARIAT JENDERAL DEWAN PERWAKILAN DAERAH KERJASAMA ANTARA KOMITE II DPD RI DENGAN PEMERINTAH PROPINSI SULAWESI SELATAN. PADA KESEMPATAN YANG BAIK INI SAYA MENGUCAPKAN SELAMAT DATANG DAN PENGHARGAAN YANG SETINGGI-TINGGINYA ATAS KUNJUNGAN KERJA KEDATANGAN KETUA KOMITE II DPD RI DAN ROMBONGAN UNTUK HADIR BERSAMA-SAMA DALAM SEMINAR

description

Sambutan Kepala Daerah provinsi Sulawesi Selatan

Transcript of Sambutan Gubernur Sulawesi Selatan

Page 1: Sambutan Gubernur Sulawesi Selatan

SAMBUTAN GUBERNUR SULAWESI SELATAN

PADA ACARA PENERIMAAN KUNJUNGAN KERJA KOMITE II DPD RI DALAM RANGKA PELAKSANAAN

SEMINAR RANCANGAN UNDANG-UNDANG TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NO. 18 TAHUN 2004 TENTANG PERKEBUNAN

KERJASAMA ANTARA KOMITE II DPD RI DENGAN PEMERINTAH PROPINSI SULAWESI SELATAN

RUANG POLA KANTOR GUBERNUR SULSEL, MAKASSAR, TANGGAL 4 JUNI 2013

BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM

ASSALAMUALAIKUM WR.WB

SELAMAT PAGI SALAM SEJAHTERA BAGI KITA SEMUA

YANG TERHORMAT :

- KETUA KOMITE II DPD RI DAN ROMBONGAN

- PIMPINAN DAN ANGGOTA DPRD PROPINSI SULAWESI SELATAN

- PIMPINAN DAN ANGGOTA DPRD KABUPATEN/KOTA

- PARA BUPATI/WALIKOTA ATAU YANG MEWAKILI

- PARA KEPALA DINAS YANG MEMBIDANGI PERKEBUNAN

- PARA NARASUMBER

- PARA DEKAN FAKULTAS PERTANIAN DARI PERGURUAN

TINGGI DI MAKASSAR\

- PARA DEKAN FAKULTAS HUKUM DARI PERGURUAN TINGGI DI

MAKASSAR

- PARA PIMPINAN PERUSAHAAN PERKEBUNAN NEGARA

DAN SWASTA

- KETUA-KETUA ASOSIASI KOMODITI PERKEBUNAN

- SERTA HADIRIN YANG BERBAHAGIA

PERTAMA-TAMA SAYA MENGAJAK KITA SEMUA UNTUK

SENANTIASA MEMANJATKAN PUJI SYUKUR KEHADIRAT TUHAN

YANG MAHA ESA, PADA PAGI HARI INI KITA DAPAT BERSAMA-

SAMA HADIR MENYERTAI SEMINAR UJI SAHIH RANCANGAN

UNDANG-UNDANG TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UDANG

NOMOR 18 TAHUN 2004 TENTANG PERKEBUNAN DI PROPINSI

SULAWESI-SELATAN YANG DILAKSANAKAN OLEH SEKRETARIAT

JENDERAL DEWAN PERWAKILAN DAERAH KERJASAMA ANTARA

KOMITE II DPD RI DENGAN PEMERINTAH PROPINSI SULAWESI

SELATAN.

PADA KESEMPATAN YANG BAIK INI SAYA MENGUCAPKAN

SELAMAT DATANG DAN PENGHARGAAN YANG SETINGGI-

TINGGINYA ATAS KUNJUNGAN KERJA KEDATANGAN KETUA

KOMITE II DPD RI DAN ROMBONGAN UNTUK HADIR BERSAMA-

SAMA DALAM SEMINAR INI. TENTU DENGAN MAKSUD DAN TUJUAN

ADALAH UNTUK MENYERAP, MENGHIMPUN, DAN MENAMPUNG

ASPIRASI PARA PEMANGKU KEPENTINGAN SEKALIGUS

MELENGKAPI HAL-HAL YANG TERTINGGAL, TERLEWAT, DAN

BELUM DIPERTIMBANGKAN PADA SAAT MERUMUSKAN UNDANG-

UNDANG TERSEBUT PADA MASA LALU. UNTUK ITU, DALAM

MENGAWALI SAMBUTAN INI ATAS NAMA PEMERINTAH PROPINSI

Page 2: Sambutan Gubernur Sulawesi Selatan

SULAWESI SELATAN, KAMI MENYAMPAIKAN DUKUNGAN DAN

TERIMA KASIH ATAS TERSELENGGARANYA ACARA SEMINAR INI,

DAN TERIMA KASIH KEPADA PARA NARASUMBER YANG AKAN

MENYAMPAIKAN PANDANGANNYA TERHADAP RANCANGAN

UNDANG-UNDANG TERSEBUT DARI BERBAGAI PIHAK SERTA

SEMUA LAPISAN PEMANGKU KEPENTINGAN, BAIK DARI

PEMERINTAH, PENGUSAHA, PERGURUAN TINGGI, DAN TAK KALA

PENTINGNYA LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT, ASOSIASI

KOMODITI PERKEBUNAN. SERTA TERIMA KASIH PULA ATAS

KEHADIRAN BAPAK-IBU PARA UNDANGAN MENGHADIRI ACARA

YANG SANGAT PENTING INI. TENTUNYA SELURUH MASUKAN DAN

BERBAGAI KAJIAN ILMIAH YANG AKAN DIDISKUSIKAN PADA

SEMINAR HARI INI DAPAT BERMANFAAT BAGI DAERAH, MAUPUN

YANG TAK KALAH PENTINGNYA ADALAH MENENTUKAN ARAH

PEMBANGUNAN PERKEBUNAN DIMASA MENDATANG.

HADIRIN YANG KAMI HORMATI,

MENDESAKNYA RANCANGAN UNDANG-UNDANG TENTANG

PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 18 TAHUN 2004

TENTANG PERKEBUNAN DIDASARI BERBAGAI HAL DIANTARANYA:

- KEPUTUSAN MAHKAMAH KONSTISUSI NOMOR

55/PUU-VIII/2010 TENTANG PEMBATALAN PASAL 21 JUNTO

PASAL 47 UNDANG-UNDANG NOMOR 18 TAHUN 2004

TENTANG PERKEBUNAN

- KONFLIK LAHAN, KEMITRAAN, PEMBERDAYAAN PETANI

YANG MARAK KITA TEMUI AKHIR-AKHIR INI

- TELAH DIAGENDAKAN OLEH DPR RI SERTA DPD RI

PEMBAHASANNYA DALAM TAHUN 2013

HARAPAN KAMI, TERHADAP REVISI UNDANG-UNDANG NOMOR 18

TAHUN 2004 TENTANG PERKEBUNAN DALAM PERSPEKTIF

MEWAKILI PEMERINTAH PROPINSI DAN KABUPATEN, KAMI

BERHARAP DAPAT MEMBERIKAN DAMPAK POSITIF DARI

KEWENANGAN YANG BERADA PADA PEMERINTAH PROPINSI DAN

BERDAMPAK POSITIF PADA PEMERINTAH KABUPATEN TERHADAP

PENGEMBANGAN PERKEBUNAN, ANTARA LAIN : PROSES DAN

PROSEDUR PERIJINAN LEBIH MUDAH, CEPAT, DAN BIAYA RELATIF

LEBIH MURAH, TINGGINYA MINAT INVESTASI PADA USAHA

PERKEBUNAN, PERTUMBUHAN USAHA PERKEBUNAN SANGAT

CEPAT, USAHA PERKEBUNAN MASYARAKAT SEKITAR SEMAKIN

TERJAMIN DAN BERKEMBANG, TERBUKANYA LAPANGAN USAHA

DAN LAPANGAN KERJA, TUMBUHNYA PEREKONOMIAN

MASYARAKAT PADA WILAYAH-WILAYAH TERTENTU, SERTA

BERKEMBANGNYA KOMODITI ANDALAN DIDAERAH.

HADIRIN YANG KAMI HORMATI,

DEMIKIAN PULA DAPAT SAYA SAMPAIKAN HAL-HAL YANG

MENIMBULKAN DAMPAK NEGATIF DARI KEWENANGAN YANG

BERADA PEMERINTAH PROPINSI DAN PEMERINTAH KABUPATEN

TERHADAP PENGEMBANGAN PERKEBUNAN, ADALAH DALAM

PERATURAN-PERATURAN MENTERI PERTANIAN YANG TELAH

DIKELUARKAN PADA SEKTOR PERKEBUNAN UNTUK HAL-HAL

TERTENTU TIDAK DITETAPKAN SECARA TEGAS YANG AKHIRNYA

MENIMBULKAN MULTI TAFSIR, SEPERTI KEWAJIBAN-KEWAJIBAN

Page 3: Sambutan Gubernur Sulawesi Selatan

YANG HARUS DILAKUKAN OLEH PEMEGANG IZIN, SERTA

BERLAKUNYA KETENTUAN TERSEBUT. AMBIL CONTOH MISALNYA,

SALAH SATU INVESTOR MENGAJUKAN IZIN REKOMENDASI

PENGEMBANGAN USAHA PERKEBUNAN KEPADA PEMERINTAH

PROPINSI DAN PEMERINTAH KABUPATEN, DAN KETIKA SELURUH

PERSYARATAN-PERSYARATAN PERIZINAN BERDASARKAN

PERATURAN MENTERI PERTANIAN DAPAT DIPENUHI, DAN OLEH

PEMERINTAH PROPINSI MENGELUARKAN IZIN REKOMENDASI

HANYA BERLAKU SETAHUN, NAMUN OLEH PERUSAHAAN

TERSEBUT DALAM KURUN SATU TAHUN TIDAK DAPAT BERBUAT

APA-APA, SEHARUSNYA SECARA TEGAS DALAM UNDANG-

UNDANG TERMUAT, APABILA IZIN REKOMENDASI YANG TELAH

DIKELUARKAN DALAM KURUN WAKTU SETAHUN TERSEBUT TIDAK

MELAKSANAKAN KEGIATAN DILAPANGAN, MAKA IZIN

REKOMENDASI TERSEBUT DICABUT DAN TIDAK DAPAT

DIPERPANJANG LAGI.

AKHIRNYA, MELALUI SEMINAR UJI SHAHI INI KAMI

MENGHARAPKAN PERAN AKTIF MASUKAN DARI SELURUH

PEMANGKU KEPENTINGAN BERDASARKAN PENGALAMAN

SELAMA INI, SEHINGGA PENYEMPURNAAN UNDANG-UNDANG

NOMOR 18 TAHUN 2004 TENTANG PERKEBUNAN DAPAT

MEMBERIKAN PAYUNG HUKUM YANG LEBIH BAIK.

HADIRIN YANG KAMI HORMATI,

DEMIKIANLAH YANG DAPAT KAMI SAMPAIKAN,

DENGAN MENGUCAPKAN “BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM”

SEMINAR UJI SAHIH RANCANGAN UNDANG-UNDANG TENTANG

PERUBAHAN ATAS UNDANG-UDANG NOMOR 18 TAHUN 2004

TENTANG PERKEBUNAN, SAYA NYATAKAN DIBUKA DENGAN

RESMI. SELAMAT MELAKSANAKAN SEMINAR.

TERIMA KASIH.

WABILLAHI TAUFIK WAL HIDAYAH

WASSALAMUALAIKUM WR.WB

GUBERNUR SULAWESI SELATAN,

DR. H. SYAHRUL YASIN LIMPO, S.H., M.SI., MH