Resume Survey Data Perencanaan

33
Resume Survey Data Perencanaan Jembatan Penghubung Ruas Jl. Dr Sutomo – Gg. Nibung Yunike 12 643 010 Andi Afdilla Amirudin 12 643 011 Shelly Puspita A.W 12 643 012 Arum Pramusinta 12 643 013 Rio Pambudi 12 643 016 Nurul Lailis Sa’adah 12 643 017 Putri Anggraini 12 643 018 K E L O M P O K II

description

Resume Survey Pendahuluan Jembatan

Transcript of Resume Survey Data Perencanaan

Page 1: Resume Survey Data Perencanaan

Resume Survey Data Perencanaan

Jembatan Penghubung Ruas Jl. Dr Sutomo – Gg. Nibung

Yunike 12 643 010

Andi Afdilla Amirudin 12 643 011

Shelly Puspita A.W 12 643 012

Arum Pramusinta 12 643 013

Rio Pambudi 12 643 016

Nurul Lailis Sa’adah 12 643 017

Putri Anggraini 12 643 018

K

E

L

O

M

P

O

K

II

Page 2: Resume Survey Data Perencanaan

Proses Perencanaan

Evaluasi

Desain

awal

Desain Akhir:

- Modifikasi akhir

- Model struktur akhir

- Hitungan akhir

- Gambar,

RKS, RAB

- Pelaksanaan

Survey

Data Kompilasi

Evaluasi

Data

Desain Awal (Penentuan) :

- Tipe Struktur

- Bahan struktur

- Model struktur

- Dimensi model struktur

- Hitungan awal

tidak Ok

Modifikasi

tidak

Ok

Page 3: Resume Survey Data Perencanaan

Survey Pendahu

luan

Pemilihan Lokasi

Bentang, Lebar &

Tipe Jembatan

Hidrologi

Penyelidikan

tanah

Data jembatan

lama

Material

Tenaga lapangan

Dokumentasi

Page 4: Resume Survey Data Perencanaan

a) Pemilihan Lokasi

Menetapkan lokasi dimana jembatan baru akan

dibangun dengan pertimbangan-pertimbangan

ekonomi, sosial, estetika yang mencakup aligmen

jalan, kecepatan rencana dan konstruksinya

sehingga lokasi jembatan baru sedapat mungkin

terletak pada lokasi yang ideal

Page 5: Resume Survey Data Perencanaan

Lokasi Jembatan Terletak di ruas jalan Dr sutomo yang

bersebrangan dengan Gg. Nibung dan dipisahkan oleh sungai

karang mumus.

Page 6: Resume Survey Data Perencanaan
Page 7: Resume Survey Data Perencanaan

Jembatan ini merupakan penghubung atau jalan pendekat bagi masyarakat yang menuju ke arah pusat kota tanpa harus memutar jalan ke arah yang lebih jauh.

Page 8: Resume Survey Data Perencanaan

Data Lokasi

JEMBATAN LAMA

Terletak pada daerah - Datar, berada dekat dengan belokan

sungai dan di arah hilir arah jl. Dr sutomo

kondisi medan bukit

Jenis tanah Lumpur, Lempung

JEMBATAN BARU

Terletak pada daerah Sama dengan jembatan lama

Jenis tanah Sama dengan jembatan lama

Jarak terhadap jembatan lama -

PENATAAN LOKASI PENYELIDIKAN TANAH

Penyelidikan tanah yang di perlukan Bor log, SPT

Page 9: Resume Survey Data Perencanaan

Menetapkan pajang bentang, lebar kelas dan tipe jembatan baru dengan

memperhatikan stabilitas tebing, profil sungai, arah aliran, sifat-sifat

sungai, bahan-bahan bawan sungai, scouring vertikal dan horizontal,

kepadatan dan pembebanan lalulintas,rencana oprit jembatan dan

apabila oprit jembatan terletak pada daerah rawa-rawa, diatas tanah

lembek, dan tanah kompresibel yang akan menimbulkan persoalan

stabilitas dan penurunan, dll. maka dapat disarankan penambahan

panjang bentang jembatan, perbaikan tanah atau kemungkinan cara

penanggulangan lainnya.

b) Bentang Lebar dan Tipe jembatan

Page 10: Resume Survey Data Perencanaan

Data Sungai

Lebar sungai ± 30 m

Muka air rendah terhadap muka jembatan lama -

Muka air normal terhadap muka jembatan lama 1,7 m

Muka air banjir terhadap muka jembatan lama 0,7 cm

Arah sungai Menuju sungai mahakam

Sifat tebing sungai Mengalami scoring

Sedimantasi material Tanah, lumpur

Benda hanyutan Sampah

Bangunan pengendali sungai Tidak ada

Lalulintas air Tidak ada

Lalulintas atas jembatan - dilewati kendaraan ringan (motor,

sepeda, pejalan kaki) dengan

intensitas cukup sering.

Page 11: Resume Survey Data Perencanaan

Jembatan eksisting

Keterangan

Panjang Bentang jembatan 28 m

Lebar Jembatan 1 m

Lebar trotoar Tidak ada

Elevasi lantai dari MAN 1,7 m

Elevasi lantai dari MAB 0.7 m

Kondisi bangunan atas

Gelagar

Lantai

Balok Kayu

Kayu

Kondisi bangunan bawah

Pondasi / Pilar

Abutment

Balok Kayu

Beton dengan pelindung kayu di

sekelilingnya

Page 12: Resume Survey Data Perencanaan
Page 13: Resume Survey Data Perencanaan

Atas : Gambar abutment di kiri & kanan arah Gg. Nibung

Bawah : Gambar abutment di kiri & kanan arah Jl. Dr Sutomo

Page 14: Resume Survey Data Perencanaan

Kiri Atas : Kondisi jalan masuk

dari arah Gg. Nibung

Kanan Atas : Kondisi jalan masuk

dari arah Dr. Sutomo

Kiri bawah : Tampak bagian atas

eksisting jembatan

Page 15: Resume Survey Data Perencanaan

Kondisi lalulintas jl. Dr sutomo, yg

sangat padat diwaktu – waktu tertentu Kondisi jalan peralihan ke arah jl.

Dr Sutomo

Kondisi jalan peralihan ke arah

gang nibung, dengan intensitas

kendaraan bermotor yang cukup

sering melewati jembatan

Page 16: Resume Survey Data Perencanaan

c) Hidrolika / Hidrologi

Melakukan pemeriksaan data-data mengenai morfologi

sungai yang telah ada dengan kondisi lapangan saat ini.

Mengumpulkan data-data yang dapat digunakan langsung

untuk perencanaan dan mencatat keadaan-keadaan yg

dapat mempengaruhi rencana letak pondasi

Memperkirakan kondisi hidrologi dan hidrolika serta sifat-

sifat morfologi sungai

Perlu diketahui juga kapan banjir terbesar terjadi dan

perkiraan periode banjir yg di dapat dari data curah hujan

yg ada

Page 17: Resume Survey Data Perencanaan

Sungai Karang Mumus memiliki luas DAS sekitar 36.527,73 Ha. Panjang Alur utama sungai Karang Mumus sekitar 40 km, . Sedangkan jarak muara sungai Karang Mumus sampai Bendung Lempake sekitar 15 km. Bendung Lempake dibangun pada tahun 1977, dengan luas tangkapan air sekitar 195 km2.

Secara umum kondisi topografi daerah pengaliran sungai Karang Mumus berbukit-bukit dan juga terdapat daerah datar khususnya di alur sungai Karang Mumus yang berada dalam kota Samarinda. Di sepanjang alur sungai Karang Mumus masuk anak-anak sungai dan juga terdapat beberapa lokasi rawa. Beberapa anak sungai (SUB DAS) Karang Mumus antara lain sungai Lubang putang, sungai Siring, sungai Lantung, sungai Muang, sungai Selindung, sungai Bayur, sungai Lingai, sungai Bengkuring, Jayamulyo (Tanah Merah), Pampang, Karang Mumus Ilir, dan Karang Mumus Tengah dan lainnya.

Page 18: Resume Survey Data Perencanaan

Gambaran DAS Karang mumus

Page 19: Resume Survey Data Perencanaan
Page 20: Resume Survey Data Perencanaan

Gambar : Pintu Pelimpah Bendungan Lempake

Dan menuju ke Sungai Karang Mumus, Penumpukan Sampah di Sungai Karang Mumus

Dekat lokasi Pasar Segiri, Pemukiman di alur sungai Karang Mumus..

Page 21: Resume Survey Data Perencanaan

Atas : Kondisi aliran arah

Hilir sungai Bawah : Kondisi aliran arah

Hulu sungai

Page 22: Resume Survey Data Perencanaan

Data awal Hidrologi

Lebar eksisting sungai ± 30 m

Kedalaman eksisting sungai ± 3 m

Elevasi muka air normal 3 m

Elevasi muka air banjir 1 m

Intensitas banjir Sesekali

Dengan menggunakan data curah hujan, selanjutnya data hidrologi akan di lakukan perhitungan di survey hidrologi untuk mendapatkan debit banjir dan periode ulang banjir tersebut untuk selanjut nya dijadikan acuan untuk perencanaan bangunan bawah jembatan rencana

Page 23: Resume Survey Data Perencanaan

d) Penyelidikan Tanah

Menetapkan perkiraan lokasi untuk penyelidikan tanah dan

jenis penyelidikan tanah yg di perlukan (sondir, bor, SPT,

testpit, stabilitas).

Dalam menentukan jenis konstruksi bangunan bawah

diperkirakan juga jenis pondasi yang akan dipakai untuk

jembatan baru ini, antara lain dengan referensi pondais

jembatan lama.

Page 24: Resume Survey Data Perencanaan

e) Data Jembatan lama

Data dan kondisi jembatan lama perlu dicatat dalam form

pemerikasaan detail jembatan guna menetapkan urutan

prioritas penggantian jembatan dan jika jembatan tersebut

akan di ganti maka harus diperkirakan kekuatan jembatan

lama yang mungkin akan dipergunakan sebagai darurat bila di

perlukan.

Sehubung dengan sifat sungai agar diberikan saran-saran

terhadap jembatan lama ( dibongkar / di fungsikan/dibiarkan)

bila jembatan baru sudah selesai dibangun.

Page 25: Resume Survey Data Perencanaan

f) Material

Untuk menghindari harga material yang tinggi

diperlukan adanya data/tempat pengambilan

material/quarry yang dekat dengan lokasi jembatan

yang akan dibangun.

Dalam hal ini perlu ditentukan/dicarikan lokasi

pengambilan material dengan perkiraan mutunya

sedapat mungkin sesuai dengan mutu material yang

digunakan / diisyaratkan.

Page 26: Resume Survey Data Perencanaan

g) Tenaga Lapangan

Sangat diperlukan dokmentasi mengenai keadaan jembatan

lama, sungai, lokasi jembatan baru secara lengkap sehingga

foto tersebut dapat dipegunakan untuk ata dalam perencanaan

jembatan selanjutnya.

h) Dokumentasi

Untuk mendapatkan hasil survey pendahuluan yang baik

diperlukan tenaga yang berpengalaman dalam perencanaan

teknis jembatan maupun pelaksanaan jembatan.

Page 27: Resume Survey Data Perencanaan

Laporan

Semua hasil survey pendahuluan harus dibuat dalam bentuk

laporan survey pendahuluan jembatan secara lengkap dengan

foto-foto asli dan di tandatangani. Bentuk laporan harus sesuai

dengan bentuk dalam standar produk survey pendahuluan

jembatan .

Page 28: Resume Survey Data Perencanaan
Page 29: Resume Survey Data Perencanaan

Usulan Perencanaan Sementara

Permukaan tanah dalam sungai adalah lumpur dengan kedalaman 3 m sedang kondisi di pinggir sungai tanah stabil.

Lalulintas sungai tidak ada karena jarak jembatan dengan permukaan sungai rendah.

Bibir sungai berada di pinggiran jalan, terdapat gerusan dalam batas normal

Lokasi jembatan berada dekat dengan belokan sungai dan di arah hilir arah jl. Dr sutomo terdapat bukit.

Jarak antara jalan peralihan degan jalan Dr. Sutomo maupun gang nibung sangat dekat sehingga posisi perletakan jembatan / abutment di majukan di masing-masing sisi sejauh 1 m, dan membutuhkan bangunan pelindung.

Jalan pendekat hampir tidak ada perbedaan elevasi sehingga draft desain terkait pemilihan tipe abutment dan tinggi oprit untuk pondasi menunggu hasil uji tanah dan topografi.

Muka air banjir secara visual dan informasi masyarakat kisaran lutut orang dewasa 30 cm atau < 1 m dari eksisting jembatan perlu dikaji ulang dengan mencocokan dengan hasil survey hidrologi

Untuk kenyamanan pengguna jalan degan memperhitungkan MAB dan alinyemen vertikal elevasi jembatan naik 1 m dari kondisi eksisting.

Dengan memperhitungkan hal tersebut di atas bentang jembatan di ambil 26 m menggunakan tipe jembatan pelengkung dengan material komposit.

Page 30: Resume Survey Data Perencanaan

Saran dan Usulan

Tipe jembatan Pelengkung / Arch

Bentang 26 m

Lebar jalan 2 m

Trotoar 0.5 m

Tipe bangunan atas Gelagar baja komposit

Tipe bangunan bawah Pile Cap

Tipe pondasi Pondasi tiang pancang (Pile Foundations)

Pembebanan -

Relokasi / tetap Tetap

Page 31: Resume Survey Data Perencanaan

Denah Lokasi

Page 32: Resume Survey Data Perencanaan

Sketsa Jembatan Lama

Page 33: Resume Survey Data Perencanaan

Sketsa Jembatan Baru