Qadha dan Qadar

26
SALAH PAHAM MENGENAI SALAH PAHAM MENGENAI QADA' dan QADAR QADA' dan QADAR Oleh: Erwin Syamsuddin Oleh: Erwin Syamsuddin

description

Daftar Isi: 1. Definisi Qadha dan Qadar 2. Iradah Kauniyah dan Syar'iyyah 3. Qadariyah dan Jabariyah 4. Hidayah dan Dalalah 5. Beriman Kepada Taqdir Baik dan Buruk 6. Manfaat Beriman Kepada Taqdir

Transcript of Qadha dan Qadar

Page 1: Qadha dan Qadar

SALAH PAHAM MENGENAI SALAH PAHAM MENGENAI QADA' dan QADARQADA' dan QADAR

Oleh: Erwin SyamsuddinOleh: Erwin Syamsuddin

Page 2: Qadha dan Qadar

SALAH PAHAM MENGENAI TAQDIR

““Seorang pemuda loncat dari tingkat lima, Seorang pemuda loncat dari tingkat lima, langsung menghunjam ke bawah dengan kepala langsung menghunjam ke bawah dengan kepala duluan menyentuh lantai. Tidak ayal si pemuda duluan menyentuh lantai. Tidak ayal si pemuda

langsung tewas seketika. Orangtuanya menerima langsung tewas seketika. Orangtuanya menerima dengan pasrah kematian si pemuda tersebut dengan pasrah kematian si pemuda tersebut

sambil berkata, “sambil berkata, “Kalau Allah mentakdirkan dia Kalau Allah mentakdirkan dia bunuh diribunuh diri, apa yang bisa kita katakan lagi?”, apa yang bisa kita katakan lagi?”

Page 3: Qadha dan Qadar

SALAH PAHAM MENGENAI TAQDIR

““Di sebuah harian nasional, Polan mengatakan, di usia Di sebuah harian nasional, Polan mengatakan, di usia 68 tahun saat ini, ia hanya berserah kepada Tuhan 68 tahun saat ini, ia hanya berserah kepada Tuhan atas apa yang dia alami. Ia menyebut dirinya atas apa yang dia alami. Ia menyebut dirinya hanya hanya sebagai wayangsebagai wayang yang digerakkan Tuhan sebagai yang digerakkan Tuhan sebagai

dalangnya. “Ada yg tersembunyi di balik cobaan ini,” dalangnya. “Ada yg tersembunyi di balik cobaan ini,” kata Polan tentang kasus dugaan pemerasan yang kata Polan tentang kasus dugaan pemerasan yang

masih belum jelas penyelesaiannya.”masih belum jelas penyelesaiannya.”

Page 4: Qadha dan Qadar

SALAH PAHAM MENGENAI TAQDIR

““Seorang penyanyi yang selalu tampil sexy Seorang penyanyi yang selalu tampil sexy memenangkan penghargaan bergengsi. Ketika memenangkan penghargaan bergengsi. Ketika

menerima hadiah, si penyanyi itu berucap, menerima hadiah, si penyanyi itu berucap, “Alhamdulillah, “Alhamdulillah, terima kasih kepada Allah yang terima kasih kepada Allah yang

telah membuat saya suksestelah membuat saya sukses sehingga mampu berdiri sehingga mampu berdiri di atas pentas ini untuk menerima piala ini.””di atas pentas ini untuk menerima piala ini.””

Page 5: Qadha dan Qadar

SALAH PAHAM MENGENAI TAQDIR

““Ada juga komentar dari seorang non-Muslim yang Ada juga komentar dari seorang non-Muslim yang menyatakan keheranannya dengan kata-kata berikut menyatakan keheranannya dengan kata-kata berikut

ini: If Allah guides whom he wills, then ini: If Allah guides whom he wills, then it’s not it’s not really somebody’s faultreally somebody’s fault that they are not Muslim that they are not Muslim

or not a good Muslim…. ????”or not a good Muslim…. ????”

Page 6: Qadha dan Qadar

DAFTAR ISI

Definisi Qadha dan QadarIradah Kauniyah dan Syar'iyyahQadariyah dan JabariyahHidayah dan DalalahBeriman Kepada Taqdir Baik dan BurukManfaat Beriman Kepada Taqdir

Page 7: Qadha dan Qadar

MAKNA QADA' DAN QADAR

PENDAPAT PERTAMAQada': Ilmu Allah swt tentang semua perkara yang akan terjadi di masa mendatang.Qadar: Allah swt mengadakan segala sesuatu bersesuaian dengan ilmu-Nya dan kehendak-Nya.

PENDAPAT KEDUATerbalik

Qada' sebagai Qadar, dan Qadar sebagai Qada'

PENDAPAT KETIGAQada' dan Qadar memiliki arti yang samaKetentuan yang telah ditetapkan oleh Allah untuk segala sesuatu yang wujud di alam semesta ini, undang-undang umum, serta ketentuan yang diikat oleh sebab-akibat (Sayyid Sabiq)

Page 8: Qadha dan Qadar

IMAN KEPADA TAKDIR

Al-'ILMUKita beriman bahwa Allah mengetahui apa yang akan dan telah terjadi.

Al-KITAABAHKita beriman bahwa ilmu Allah tersebut telah ditulis-Nya di Lawh Mahfuz.

AL-MASHI'AHSegala sesuatu tidak akan terjadi di alam semesta ini melainkan dengan kehendak-Nya.

AL-KHALQ (Ciptaan Allah)Beriman bahwa segala sesuatu yang ada di alam ini adalah makhluk ciptaan Allah, termasuk perbuatan manusia juga

Page 9: Qadha dan Qadar

SUMBER KEBINGUNGAN

““KALAU SEMUANYA TERJADI ATAS KALAU SEMUANYA TERJADI ATAS KEHENDAKKEHENDAK ALLAHALLAH, DIMANA , DIMANA

LETAKNYA LETAKNYA KEHENDAK MAKHLUKKEHENDAK MAKHLUK? ? DAN KALAULAH SEMUA YANG DAN KALAULAH SEMUA YANG

TERJADI ADALAH TERJADI ADALAH CIPTAANCIPTAAN ALLAHALLAH, , MAKA DIMANA LETAKNYA MAKA DIMANA LETAKNYA

USAHA MANUSIAUSAHA MANUSIA?”?”

Page 10: Qadha dan Qadar

KEHENDAK ALLAH

Kehendak Allah ada dua

Kehendak Kejadian (Iradah Kawniyyah)

Kehendak Agama (Iradah Syar'iyyah)

Page 11: Qadha dan Qadar

KEHENDAK KEJADIANIRADAH KAWNIYYAH

Kehendak yang pasti terjadi walaupun Allah redha ataupun tidakContoh yang Allah tidak redha:

Bunuh diriAdanya mukmin dan kafirPembunuhan, kejahatan, dllPeperanganPekerjaan yang tidak IslamiDll

Allah tidak akan menciptakan keburukan tanpa ada kebaikan di dalamnya.

Page 12: Qadha dan Qadar

KEHENDAK ALLAHCONTOH 1

Page 13: Qadha dan Qadar

KEHENDAK ALLAHCONTOH 2

Page 14: Qadha dan Qadar

KEHENDAK AGAMAIRADAH SYAR'IYYAH

Hanya yang Allah sukai atau cintai saja

Tidak semestinya terjadi.

Ada kebebasan memilih diantara dua jalan.Jalan ketakwaanJalan kefasikan

““Demi jiwa serta penyempurnaan (ciptaannya), maka Demi jiwa serta penyempurnaan (ciptaannya), maka Allah Allah mengilhamkan kepada jiwamengilhamkan kepada jiwa itu (jalan) kefasikan itu (jalan) kefasikan dan ketakwaannya, sesungguhnya beruntunglah orang dan ketakwaannya, sesungguhnya beruntunglah orang yang mensucikan jiwa itu, dan sesungguhnya merugilah yang mensucikan jiwa itu, dan sesungguhnya merugilah orang yang mengotorinya.” (Surah al-Shams 91:7-10)orang yang mengotorinya.” (Surah al-Shams 91:7-10)

Page 15: Qadha dan Qadar

KEHENDAK AGAMAKEBEBASAN MEMILIH

Allah memberi manusia hak memilihal-Kahfi 18:29Keimanan atau Kekufuran

Allah memberi manusia dua jalanAl-Syams 91:7-10Ketaqwaan atau Kefasikan

Allah memberi ganjaran setiap amalan manusia

Amal baik mendapat ganjaran baikAmal buruk mendapat ganjaran buruk

Allah memberi manusia akal untuk membedakan yang baik dan buruk, serta panduan melalui

Rasul-Nya untuk dijadikan teladanKitab-Nya untuk dijadikan pedoman

Page 16: Qadha dan Qadar

KEHENDAK AGAMAHIDAYAH & DALALAH

Hidayah berarti petunjuk

Dalalah berarti kesesatan

Apa hubungan antara petunjuk/kesesatan Apa hubungan antara petunjuk/kesesatan dengan usaha manusia?dengan usaha manusia?

Bolehkah seseorang menyalahkan Allah Bolehkah seseorang menyalahkan Allah kalau dia tidak mendapatkan petunjuk?kalau dia tidak mendapatkan petunjuk?

Page 17: Qadha dan Qadar

KEHENDAK AGAMAHIDAYAH & DALALAH

Sebab-sebab mendapat kesesatan

Surah al-Baqarah 2:26-27)

Melanggar perjanjian dengan AllahMemutuskan hubungan silaturahmiEnggan beriman kepada Allah dan RasulMembuat kerusakan di muka bumi

Page 18: Qadha dan Qadar

KEHENDAK AGAMAHIDAYAH & DALALAH

Sebab-sebab mendapat hidayah

Surah Muhammad 47:17Mengikuti petunjuk Allah dengan beriman dan beramal salih. Allah mempermudah jalan untuk mencapai hidayah.

Surah al-'Ankabut 29:69Bersungguh-sungguh mencari keredaan-Nya dan berjuang di jalan-Nya.

Surah al-Ra'd 13:27-28Mau bertobat kepada-Nya.

Page 19: Qadha dan Qadar

QADARIYAH DAN JABARIYAH

Page 20: Qadha dan Qadar

Bisakah Taqdir Diubah?

Taqdir bisa diubah jika Allah menghendaki

““Allah menghapuskan apa yang Dia kehendaki Allah menghapuskan apa yang Dia kehendaki dan menetapkan (apa yang Dia kehendaki), dan dan menetapkan (apa yang Dia kehendaki), dan di sisi-Nyalah terdapat Umm al-Kitab (Lawh di sisi-Nyalah terdapat Umm al-Kitab (Lawh Mahfuz).” (Surah al-Ra'd 13:39)Mahfuz).” (Surah al-Ra'd 13:39)

Page 21: Qadha dan Qadar

Bisakah Taqdir Diubah?

Caranya dengan berdo'a

““Barangsiapa yang ingin rezekinya di Barangsiapa yang ingin rezekinya di permurah dan umurnya dipanjangkan, maka permurah dan umurnya dipanjangkan, maka hendaklah ia menghubungkan silaturahmi.” hendaklah ia menghubungkan silaturahmi.” (Hadith Riwayat al-Bukhari dan Muslim)(Hadith Riwayat al-Bukhari dan Muslim)

““Sesungguhnya seseorang terhalang mendapat Sesungguhnya seseorang terhalang mendapat rezeki karena dosa yang ia lakukan, dan taqdir rezeki karena dosa yang ia lakukan, dan taqdir tidak dapat ditolak melainkan dengan doatidak dapat ditolak melainkan dengan doa, dan , dan umur tidak bertambah melainkan dengan amal umur tidak bertambah melainkan dengan amal kebaikan.” (Hadith Riwayat al-Nasa'i dan Ibnu kebaikan.” (Hadith Riwayat al-Nasa'i dan Ibnu Majah)Majah)

Page 22: Qadha dan Qadar

CARA MENDAPATKAN TAQDIR BAIK

Berdo'a

Memperbanyak amal saleh

Husno Zon (Bersangka Baik) Kepada Allah

Bersabar dan bertawakkal kepada Allah, tidak mensyirikkan-Nya dan tetaplah di atas kebenaran

Page 23: Qadha dan Qadar

BERIMAN DENGAN TAQDIR BAIK DAN BURUK

Page 24: Qadha dan Qadar

MANFAAT BERIMAN KEPADA TAQDIR

Hati akan tenang dan tentramBersyukur jika mendapat nikmatBersabar jika mendapat musibah

Tidak cepat putus asa dan tidak cepat sombong

Page 25: Qadha dan Qadar

THE END

Page 26: Qadha dan Qadar

PEMBAGIAN TAQDIR

KITABAHKita beriman bahwa ilmu Allah tersebut telah ditulis-Nya di Lawh Mahfuz.

Sebuah kitab yang berisikan segala ketentuan Allah

“Makhluk pertama yang diciptakan oleh Allah adalah Qalam (pena), lalu Allah berfirman kepadanya. “Tulislah!” Qalam menjawab: “Apa yang akan saya tuliskan?” Allah berfirman: “Tulislah olehmu apa saja yang akan terjadi hingga Hari Kiamat.” (Hadith Shahih Riwayat Ahmad, Abu Daud, Tarmidhiy)