Produksi Enzim α-Amylase oleh Aspergillus niger

download Produksi Enzim α-Amylase oleh Aspergillus niger

of 8

Transcript of Produksi Enzim α-Amylase oleh Aspergillus niger

  • 7/24/2019 Produksi Enzim -Amylase oleh Aspergillus niger

    1/8

    Produksi Enzim -AmylaseolehAspergillus niger

    SABARIYANTO

    MUHAMMAD RIZKI AMIN

    IMAM NUR ARIF

  • 7/24/2019 Produksi Enzim -Amylase oleh Aspergillus niger

    2/8

    Enzim -Amylase Enzim -Amylase merupakan m

    membutuhkan cofactor kalsium untenzimatisnya.

    Enzim -Amylase berperan sebagai katalis ppati(polisakarida) menjadi glukosa dan mamenghidrolisisinternal-1, 4-glycosidic linka

    Menggantikan proses hidrolisis dengan ksuhu tinggi

    Enzim

    -Amylase kini banyak digunakan spada proses formulasi detergen. Penggunabersifat ramah lingkungan dan meningkatdetergen dalam menghilangkan noda.

    Pada produksi denganAspergillus niger, enzdisekresi secara ekstraseluler.

    http://pubs.sciepub.com/jaem/2/4/10/figure/1
  • 7/24/2019 Produksi Enzim -Amylase oleh Aspergillus niger

    3/8

    Produksi Enzim -Amylase oleh MikroorgaSmF vs SSF

    Produksi enzim -amylase dapat dilakukan dengan prosedur fermeSubmerged Fermentation maupun Solid-State Fermentation.

    Submerged Fermentation

    Fermentasi dengan substrat cair, seperti dengan molases. Cocok uproduksi dengan bakteria dan mikroorganisme yang sudah direkagenetik, seperti Bacillus subtilis. Lebih mudah dalam control suhudan oksigen transfer.

    Solid-State Fermentation

    Fermentasi dengan substrat berbentuk padat, seperti bagasse, dedaMoisture content SSFjauh lebih rendah daripada SmF. Cocok untudengan fungi sepertiRhizopus oryzae danPenicillium sp.

    Produksi denganAspergillus niger dapat menggunakan SmF ataup

  • 7/24/2019 Produksi Enzim -Amylase oleh Aspergillus niger

    4/8

    Parameter Produksi Enzim -Amylase olehAspergildengan Submerged Fermentation

    Agitasi (Pengadukan) Suhu

    pH

    Substrat

    Penambahan Garam

    Durasi Fermentasi/Inkubasi

  • 7/24/2019 Produksi Enzim -Amylase oleh Aspergillus niger

    5/8

    Agitasi (Pengadukan)Kecepatan pengadukan berefek positif pada pertumbuhan se

    Aspergillus niger, karena aerasi(pasokan oksigen) adalah fakto

    pada pertumbuhan mikoorganisme aerob.

    SuhuSuhu optimum untuk pertumbuhan sel dan sekresi enzim adasekitar 50C,Range suhu hidupAspergillus sp (30-90C).

    pHpH optimum untuk pertumbuhan sel dan sekresi enzim adala5-6. Pada pH ini, sekresi enzim ekstraseluler -Amylase akan odan akan menghindari kontaminasi bakteri.

  • 7/24/2019 Produksi Enzim -Amylase oleh Aspergillus niger

    6/8

    SubstratSumber karbon bisa diperoleh dari beragam sumber seperti glukmaltosa, sukrosa, selulosa limbah pertanian, dll. Sumber nitrogeberasal dari crude protein limbah pertanian, ammonium nitrat, c

    liquor, yeast extract, casein, peptone, bubuk kedelai dsb. Rasio Csubstat awal untuk pertumbuhan sel fungi dan sekresi enzim dija

    Penambahan GaramPenambahan garam CaCl2 meningkatkan sintesis dan aktivitas enamylase, karena enzim ini bersifat metalloenzyme. Peran Ca dala

    -amylase adalah sebagai cofaktor, mendukung stabilitas termal dmempertahankan bentuk (spatial conformation) enzim.

    Durasi FermentasiWaktu fermentasi yang optimum adalah 72 jam, setelah waktu tproduksi enzim akan menurun karena substrat sudah mulai habi

    mulai lepasnya senyawa toxic.

  • 7/24/2019 Produksi Enzim -Amylase oleh Aspergillus niger

    7/8

    Purifikasi

    Beberapa pilihan metode untuk purifikasiUntuk crude demandFiltrasi Sentrifugasi

    Untuk high purity demand

    Presipitasi Cromatografi Ekstraksi Cair-Cair

  • 7/24/2019 Produksi Enzim -Amylase oleh Aspergillus niger

    8/8

    Referensi

    Djekrif-Dakhmouche, S.,et.al. 2006.Application of a Statistical Optimization of Culture Medium for a-Amylase PAspergillus niger ATCC 16404 Grown on Orange Waste Pof Food Engineering (73):190197

    Sundarram.,et.al. 2014. -Amylase Production and Applications:Journal of Applied & Environmental Microbiology (24):16