ppt

13
KULTUR SOMATIK EMBRIO ENNI AYU SAFITRI SITI HARDIYANTI R. L

Transcript of ppt

Page 1: ppt

KULTUR SOMATIK EMBRIO

ENNI AYU SAFITRISITI HARDIYANTI

R. L

Page 2: ppt

Pendahuluan

Hasil perkembangan

zigot EMBRIO

Embriogenesis adalah tahapan perkembangan zigot / sel / jaringan / organ menjadi tanaman lengkap.

Embrio somatikDapat secara alami atau melalui teknik in vitro

(kultur jaringan).

Page 3: ppt

Embriogenesis Somatik

Pembentukan embrio dari non gametic cells

Tidak ada segregasi seksual

Membentuk struktur dengan primordia tunas dan akar

Embrio somatik mengalami perkembangan membentuk plantlet biasanya tanpa memerlukan zat pengatur tumbuh

Page 4: ppt

Teknologi Somatic Embryogenesis (SE) dapat digunakan untuk mengeliminasi beberapa penyakit

KEUNGGULAN

mampu menyediakan bibit tanaman dalam jumlah banyak dan relatif seragam dalam waktu yang bersamaan

Page 5: ppt
Page 6: ppt

Faktor-faktor

SomatiK Embriogenesis dimulai dengan penanaman bagian vegetative tanaman seperti daun, akar, bunga dari tanaman induknya.Faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan SE antara lain genotip tanaman, komposisi media kultur, tipe dan umur eksplan yang digunakan.

Page 7: ppt

Embrio Somatik Dari Kotiledon Kedelai

Regenerasi kedelai dapat

dilakukan 2 cara

Proses Organogenesis(pembentukan

tunas adventif)

Proses Embriogenesis somatik dari

eksplan kotiledon

muda

Page 8: ppt

ALAT DAN BAHAN

Alat : Pot plastik,Inkubator.

Bahan :Genotip kedelai,Campuran

tanah:pasir:pupuk kandang (2:1:1)

BayClean 30 % (berbahan aktif NaClO 5,25 %)

Air Steril Media MS (Murashige

dan Skood 1962) Vitamin B5 sukrosa 15 g/L NAA 10 ppm

Page 9: ppt

Prosedur Kerja

14 buah genotip kedelai dari biji kedelai unggul

Masing-masing ditanam dalam pot plastik berisi media tanah:pasir:pupuk

kandang

Polong-polong kedelai direndam dalam BayClean 30 % (berbahan

aktif NaClO 5,25 %) selama 15 menit dan dibilas air steril 3 kali

Page 10: ppt

Eksplan kotiledon dengan panjang 2- 3 mm diuji dalam media MS dimodifikasi dengan vitamin B5, sukrosa 15 g/L dan

NAA 10 ppm.

Dipelihara selama 1 bulan dan diinkubasi dengan suhu antara 230 C – 250 C dengan

pencahayaan 1000 lux selama 24 jam.

Page 11: ppt

Terima Kasih

Wassalam

Createdby.ntie

Page 12: ppt

Beberapa jenis tanaman : Jeruk pepayaWortelManggisAnggrek