percobaan elektrolisis.docx

5
LAPORAN HASIL KERJA SISWA MATA PELAJARAN KIMIA TAHUN PELAJARAN 2013/2014 KELAS : XII PERCEPATAN PERCOBAAN ELEKTROLISIS Oleh: Indah Dwi Murti 1

Transcript of percobaan elektrolisis.docx

Page 1: percobaan elektrolisis.docx

LAPORAN HASIL KERJA SISWAMATA PELAJARAN KIMIA

TAHUN PELAJARAN 2013/2014KELAS : XII PERCEPATAN

PERCOBAAN ELEKTROLISIS

Oleh:

Indah Dwi Murti

SMA NEGERI 1 TERBANGGI BESARLAMPUNG TENGAH

2014

1

Page 2: percobaan elektrolisis.docx

1. Tujuan PraktikumTujuan dari praktikum ini adalah untuk memperlajari perubahan- perubahan yang terjadi pada elektrolisis larutan Kalium Iodida (KI)

2. Tinjauan Pustaka3. Prosedur Percobaan

A. Alat dan BahanAlat: Bahan:1. Tabung U 1. Larutan KI 0,5 M2. Catu Daya 2. Amilum3. Statif 3. Indikator fenolftalein4. Pipet Tetes 4. Elektroda Karbon5. Tabung Reaksi6. Rak Tabung Reaksi

B. CaraKerjaKegiatan 11. Masukkan 25 ml larutan KI 0,5 M ke dalam tabung U.2. Jepit tabung U pada statif.3. Pasanglah alat elektrolisis.4. Elektrolisislah larutan KI 0,5 M sampai terlihat perubahan pada

kedua electrode.5. Catat hasil pengamatan.

Kegiatan 21. Dengan menggunakan pipet tetes, ambil larutan dari ruang

katode ke dalam dua tabung reaksi.2. Tambahkan 2 tetes indicator fenolftalein ke dalam tabung 1,

dan 2 tetes larutan amilum ke dalam tabung 2.3. Catat hasil pengamatan.4. Lakukanlah hal yang sama di ruang anode.

4. Hasil PercobaanLarutan dalam

ruangPerubahan

selama elektrolisis

Perubahan setelah

ditambah fenolftalein

Perubahan setelah

ditambah amilum

Anode Berwarna merah

- Berwarna hitam

Katode Bergelembung Berwarna ungu -

5. Analisis Data1. Zat apakah yang terjadi di ruang anode sebagai hasil elektrolisis?

Jelaskan!2. Ion- ion apakah yang terdapat di ruang katode setelah

elektrolisis? Jelaskan!3. Tulislah persamaan setengah reaksi yang terjaid pada

a) Katode:b) Anode :

4. Berikan penjelasan mengenai hasil elektrolisis tersebut!

2

Page 3: percobaan elektrolisis.docx

Jawab:1. KI K+ + I-

I- terektroisis sehingga larutan barubah warna menjadi merah bata. I- terektrolisis karena anion tersebut mudah dioksidasi dari pada air.

2. Katode (yang terelektroisis adalah H2O)2H2O + 2e- H2 + 2OH-

Ion- ion yang terdapat di ruang katode setelah elektrolisis:H2 (Hidrogen) yang menyebabkan larutan mengeluarkan gelembung.OH- (Hidroksida) yang menyebabkan larutan bersifat basa.

3. Persamaan setengah reaksi pada:a) Katode

2H2O + 2e- H2 + 2OH-

b) Anode2I- I2 + 2e-

4. Hasil dari elektrolisis KI ini adalah amilum. Hal ini terbukti dari perubahan warna pada anode, karena I- terelektrolisis menjadi I. Sedangkan pada katode larutan KI bersifat basa, hal ini terbukti dengan perubahan warna menjadi ungu pada larutan di katode setelah ditetesi flaneltalein, hal ini dikarenakan pada katode H2O terelektrolisis dengan persamaan2H2O + 2e- H2

+ 2OH-

OH- menandakan larutan tersebut bersifat basa.

6. KesimpulanProses elektrolisis larutan KI menghasilkan larutan yang bersifat basa di katode karena menghasilkan OH-. Ion I- mudah larut dari pada H2O sehingga I- berubah menjadi I2. Hal ini juga membuktikan bahwa elektrolisis mengubah energy listrik menjadi energy kimia.

7. Daftar Pustaka

3