nusantara expo.docx

1
Pontianak, 11/4/13. Sedang berlangsung pada hari ke-2 NUSANTARA EXPO, Pameran Nasional Hasil Produk Dalam Negeri yang dilaksanakan pada tanggal 10-13 april di Pontianak Convention Center (PCC) Terdapat banyak stan-stan dari berbagai kategori baik itu makanan,minuman sampai kerajinan tangan diseluruh Indonesia serta hiburan yang tak kalah menarik seperti ada tari daerah dll. Terlihat sebuah stan yang cukup menarik didalam ballroom yaitu Stan Sentra Kerajinan Anyaman “Muara Kaseh” Desa Meranggau Kecamatan Meliau Kabupaten Sanggau. Terdapat berbagai macam kerajinan tangan berupa anyaman dari bambu,rotan,perupok, sekek dan ladang, tutur PTR Didi Yusman selaku Kepala Sentra Kerajinan Anyaman “Muara Kaseh” Desa Meranggau Kecamatan Meliau Kabupaten Sanggau. Dari berbagai kerajinan ayaman masing-masing memiliki fungsi untuk bekerja serta souvenir dengan variasi harga mulai dari 30.000 sampai 300.000/barang. Terlihat juga pengrajin asal yang secara langsung sedang menganyam, “menganyam ini merupakan bakat alam serta turun temurun dari nenek moyang kami’ tutur salah satu penganyam. Barang yang dianyam bisa selesai 1 hari apabila tidak ada halangan, 1 hari kemungkinan bisa menghasilkan 2-3 anyaman per orang dan telah banyak pengunjung di stan serta membeli brang-barang yang sudah ada ”tutur salah satu anggota sentra. Hendaklah melestarikan kebudayaan-kebudayaan yang telah bersemi di daerah kita tutur Didi Yusman selaku Kepala Sentra Kerajinan Anyaman “Muara Kaseh” Desa Meranggau Kecamatan Meliau Kabupaten Sanggau. Lensamuda.co(bayu)

Transcript of nusantara expo.docx

Page 1: nusantara expo.docx

Pontianak, 11/4/13.

Sedang berlangsung pada hari ke-2 NUSANTARA EXPO, Pameran Nasional Hasil Produk Dalam Negeri yang dilaksanakan pada tanggal 10-13 april di Pontianak Convention Center (PCC)

Terdapat banyak stan-stan dari berbagai kategori baik itu makanan,minuman sampai kerajinan tangan diseluruh Indonesia serta hiburan yang tak kalah menarik seperti ada tari daerah dll.

Terlihat sebuah stan yang cukup menarik didalam ballroom yaitu Stan Sentra Kerajinan Anyaman “Muara Kaseh” Desa Meranggau Kecamatan Meliau Kabupaten Sanggau.

Terdapat berbagai macam kerajinan tangan berupa anyaman dari bambu,rotan,perupok, sekek dan ladang, tutur PTR Didi Yusman selaku Kepala Sentra Kerajinan Anyaman “Muara Kaseh” Desa Meranggau Kecamatan Meliau Kabupaten Sanggau.

Dari berbagai kerajinan ayaman masing-masing memiliki fungsi untuk bekerja serta souvenir dengan variasi harga mulai dari 30.000 sampai 300.000/barang.

Terlihat juga pengrajin asal yang secara langsung sedang menganyam, “menganyam ini merupakan bakat alam serta turun temurun dari nenek moyang kami’ tutur salah satu penganyam.

Barang yang dianyam bisa selesai 1 hari apabila tidak ada halangan, 1 hari kemungkinan bisa menghasilkan 2-3 anyaman per orang dan telah banyak pengunjung di stan serta membeli brang-barang yang sudah ada ”tutur salah satu anggota sentra.

Hendaklah melestarikan kebudayaan-kebudayaan yang telah bersemi di daerah kita tutur Didi Yusman selaku Kepala Sentra Kerajinan Anyaman “Muara Kaseh” Desa Meranggau Kecamatan Meliau Kabupaten Sanggau.

Lensamuda.co(bayu)