Mito Kloroplass

16
Organela pembangkitan tenaga

Transcript of Mito Kloroplass

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 1/16

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 3/16

ORGANELA PEMBANGKITAN TENAGA 

1. MITOKONDRIA

2. KLOROPLAS

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 4/16

Mitokondria

• Mito = benang, chondrion = granula

• Pertama kali ditemukan oleh Kollicker (1850)

• Benda, menamakan mitochondrion (pl.,mitochondria) sebab kenampakannyaseperti benang di mikroskop cahaya

• Michaelis (1900) memberi pewarnaanJanus green B sebagai warna khas untukmitokondria

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 5/16

Mitokondria

• Bentuk jorong (seperti sosis)

• Diameter 0,5-1,0 µm, panjang 7 µm

Semakin sedikit jumlah mitokondriasemakin besar ukuran mitokondria di

dalam sel

Mitokondria tidak berhubungan dengansistem endomembran

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 6/16

Bagian-bagian mitokondria :

• Selaput sebelah luar (outer membrane)

• Selaput sebelah dalam (inner membrane)

• Matriks (berisi cairan kental/gel)

• Ruang antar selaput (inter-membrane)yang berisi cairan lebih encer 

• Mitokondria berisi bermacam-macam

enzim.• Di bagian matriks terdapat banyak enzim-

enzim untuk siklus asam trikarboksilat.

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 7/16

Mitokondria

• Selain enzim-enzim untuk reaksi dalamsiklus asam trikarboksilat juga terdapatgaram, air, benang DNA dan ribosoma.

• Selaput dalam berlekuk-lekuk sedemikianrupa sehingga memperluas bidangpermukaan yang dinamakan krista (-e).

Bentuk susunan krista bermacam-macam: seperti lembaran, sangat rapat sepertitumpukan uang logam, seperti jala.

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 10/16

Mitokondria

• Di bagian krista terdapat bangunan yang

berbentuk seperti knop dinamakan

oksisoma.

•  Apa peran oksisoma ?

• Susunan protein dan lipid pada membran

luar dan dalam berbeda begitu pula kedua

membran tersebut berbeda dengan sistem

sitoplasmik yang lainnya.

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 11/16

Membran pada mitokondria

• Membran luar 

• Macam dan jumlah

protein sedikit

• Jumlah fosfolipid lebihbanyak, sebagian

besar berisi kolesterol

• Membran dalam

• Lebih kaya protein

• Jumlah fosfolipid

kurang daripadamembran luar,

banyak berisi

kardiolipin

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 12/16

Permeabilitas membran pada mitokondria

• Membran luar 

• Permeabel bagi

molekul-molekul

sampai berbobot 5 kD

• Membran dalam

• Permeabel untuk

molekul-molekul

berbukuran lebih kecil100-150 D

Dengan melihat sifat ini dapat diketahui batasantara membran luar dan dalam dari suatumitokondrion

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 13/16

Jenis-jenis enzim

• Membran luar : MAO (monoamin

oksidase), tiokinase asam lemak, sitokrom

c reduktase

• Ruang antar membran : adenilat kinase

• Membran dalam : enzim-enzim rantai

respirasi, ATP-sintase

• Matriks : sitrat sintase, malat

dehidrogenase, reduktase asam lemak.

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 14/16

Kloroplas

• Plastida yang berwarna hijau

• Umumnya berbentuk lensa

Terdapat pada ; Bryophyta, Pteridophytadan Spermatophyta

• Diameter 2-6 µm, tebal 0,5-1,0 µm

Dengan mikroskop cahaya, kloroplastampak seperti butir 

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 15/16

Bagian-bagian kloroplas :

• Grana : tampak berwarna hijau lebih tua

• Stroma : tampak berwarna hijau lebih

muda

• Bagian yang sejajar dengan kloroplas

dikenal dengan nama lamela.

Suatu sel mesofil daun, secara umummengandung 30-500 butir kloroplas

7/28/2019 Mito Kloroplass

http://slidepdf.com/reader/full/mito-kloroplass 16/16

Bentuk kloroplas :

• Bentuk kloroplas untuk tumbuhan tingkat

tinggi biasanya cakram atau gelendong

• Bentuk kloroplas yang bermacam-macam

dijumpai pada tumbuhan algae

(ganggang) seperti :

• Bentuk Bintang : pada Zygnema sp

• Bentuk Pita spiral : Spirogyra sp

• Bentuk Jala : Cladophora sp