Metpen definisi

Click here to load reader

download Metpen definisi

of 13

Transcript of Metpen definisi

1. DefinisiMetode riset.Business research method langkah-langkah dalam penelitian Metodologi Penelitian 2. Anggota Kelompok 1.Resa Alfian (041211231033) 2.Hilda Ainun R (041211231035) 3.Evi Maria Ulfah (041211231097) 4.Ria Rizki N (041211231254) 5.Nur Hidayati (041211231268) 3. Definisi Metode Riset Sugiyono (2004: 1) =>Metode riset merupakan cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan dan kegunaan tertentu. Winarno (1994) =>Metode riset adalah suatu kegiatan ilmiah yang dilakukan dengan teknik yg teliti dan sistematik. Muhiddin Sirat (2006) =>Metode riset adalah suatu cara memilih masalah dan penentuan judul penelitian. Metode riset adalah cara alamiah untuk memperoleh data dengan kegunaan dan tujuan tertentu. Jadi setiap penelitian yang dilakukan itu memiliki kegunaan serta tujuan tertentu. 4. Business Research Metod Metode riset bisnis adalah sebuah metode yang sistematis yang berguna untuk meneliti berbagai aspek yang terkait dengan bisnis. Metode riset bisnis sebagian besar menggunakan ide penyelesaian yang sama dengan metode riset ilmiah lainnya. Metode Penelitian Bisnis adalah cara ilmiah untuk mendapatkan data yang valid dengan tujuan dapat ditemukan, dibuktikan, dan dikembangkan suatu pengetahuan sehingga pada gilirannya dapat digunakan untuk memahami, memecahkan dan mengantisipasi dalam bidang Bisnis 5. Langkah-langkah dalam Penelitian Secara Garis Besar ada Empat Bagian 1.Membuat Sebuah rancangan Penelitian 2.Pengumpulan Data 3.Pengolahan Data 4.Penyusunan Laporan 6. Langkah-langkah lain Pemilihan bidang, topik atau judul penelitian. Mengadakan survei lapangan untuk merumuskan masalah-malalah yang ingin dipecahkan. Membangun sebuah bibliografi. Memformulasikan dan mendefinisikan masalah. Membeda-bedakan dan membuat out-line dari unsur-unsur permasalahan. Mengklasifikasikan unsur-unsur dalam masalah menurut hu-bungannya dengan data atau bukti, baik langsung ataupun tidak langsung. Menentukan data atau bukti mana yang dikehendaki sesuai dengan pokok-pokok dasar dalam masalah. . 7. Menentukan apakah data atau bukti yang dipertukan tersedia atau tidak. Menguji untuk diketahui apakah masalah dapat dipecahkan atau tidak. Mengumpulkan data dan keterangan yang diperlukan. Mengatur data secara sistematis untuk dianalisa. Menganalisa data dan bukti yang diperoleh untuk membuat interpretasi. Mengatur data untuk persentase dan penampilan. Menggunakan citasi, referensi dan footnote (catatan kaki). Menulis laporan penelitian 8. Arti dan Tujuan Penelitian . Penelitian Kualitatif menekankan pada makna dan terikat nilai. Penelitian kualitatif digunakan jika masalah belum jelas, untuk mengetahui makna yang tersembunyi, untuk memahami interaksi sosial, untuk mengembangkan teori, untuk memastikan kebenaran data, dan meneliti sejarah perkembangan. 9. Pengetian Konsep Menurut Bahri (2008:30) Bahri, menguraikan Pengertian Konsep adalah satuan arti yang mewakili sejumlah objek yang mempunyai ciri yang sama. Orang yang memiliki konsep mampu mengadakan abstraksi terhadap objek-objek yang dihadapi, sehingga objek-objek ditempatkan dalam golongan tertentu. Objek-objek dihadirkan dalam kesadaran orang dalam bentuk representasi mental tak berperaga. Konsep sendiri pun dapat dilambangkan dalam bentuk suatu kata 2. Menurut Soedjadi (2000:14) Soedjadi, memberikan Pengertian Konsep adalah ide abstrak yang dapat digunakan untuk mengadakan klasifikasi atau penggolongan yang pada umumnya dinyatakan dengan suatu istilah atau rangkaian kata (lambang bahasa). 3. Menurut Singarimbun dan Effendi (2009) Singarimbun dan Effendi, menguraikan Pengertian Konsep adalah generalisasi dari sekelompok fenomena tertentu, sehingga dapat dipakai untuk menggambarkan barbagai fenomena yang sama. Konsep merupakan suatu kesatuan pengertian tentang suatu hal atau persoalan yang dirumuskan. Dalam merumuskan kita ha 4. 4. 10. 4.Menurut Woodruf Woodruf, mendefinisikan Konsep adalah suatu gagasan/ide yang relatif sempurna dan bermakna, suatu pengertian tentang suatu objek, produk subjektif yang berasal dari cara seseorang membuat pengertian terhadap objek-objek atau benda-benda melalui pengalamannya (setelah melakukan persepsi terhadap objek/benda). Pada tingkat konkrit, konsep merupakan suatu gambaran mental dari beberapa objek atau kejadian yang sesungguhnya. Pada tingkat abstrak dan komplek, konsep merupakan sintesis sejumlah kesimpulan yang telah ditarik dari pengalaman dengan objek atau kejadian tertentu. 11. Definisi Konstruk Menurut para ahli Menurut Kerlinger, 1971 Konstruk adalah konsep yang dapat diamati dan diukur. Abstraksi yang dibentuk dengan menggeneralisasikan hal-hal khusus. Setelah pengertiannya dibatasi secara khusus sehingga dapat diamati, konsep berubah menjadi konstruk. Konstruk adalah konsep hipotesis yang digunakan oleh para ahli yang berusaha membangun teori untuk menjelaskan tingkah laku. Menurut Kelly Konstruk adalah konsep yang digunaknan untuk menginterpretasikan atau menerjemahkan dunia. Orang-orang menggunkanan konsep ini untuk mengategorisasikan peristiwa dan memetakan serangkaian perilaku. Konstruk adalah konsep yang digunaknan untuk menginterpretasikan atau menerjemahkan dunia. Orang-orang menggunkanan konsep ini untuk mengategorisasikan peristiwa dan memetakan serangkaian perilaku. Menurut Kelly, orang-orang mengantisipasi peristiwa dengan mengobservasi pola dan regularitas., orang-orang mengantisipasi peristiwa dengan mengobservasi pola dan regularitas. 12. Variabel Dependen ,Independen a. Variabel Independent (bebas) Variabel yang disebut sebagai variabel stimulus, prediktor, antecedent. Yang dalam bahasa Indonesia disebut dengan variabel bebas. Dan merupakan variabel yang mempengaruhi atau yang menjadi sebab perubahan nya atau timbulnya variabel terikat. b. Variabel Dependent Disebut juga sebagai variabel output, kriteria dan konsekuen. Dalam bahasa Indonesia disebut sebagai variabel terikat atau variabel yang dipengaruhi oleh variabel bebas. 13. Sumber http://penalaran-unm.org/artikel/penelitian/132- metode-penelitian-kualitatif.html