MERAWAT PERALATAN KONVERSI

26
KELOMPOK VI Nama kelompok: Aditya Aji Sakti (03) Agus Padma Diana (04) Herwin Hermawan (18) Merta Adiputra (20)

description

presentasi konversi cassette ke cd

Transcript of MERAWAT PERALATAN KONVERSI

KELOMPOK VI

A. Melakukan Proses Konversi Cassete ke CD

Alat da bahan1.Kaset yang akan dipindahkan filenya.2.Tape recorder ( yang ada port geag out / earphone out ) untuk memutar kaset.3.Komputer dengan sound card.4.Jack+kabel dari phone out tape.5.Konektor dari tape,Konektor dari sound card.6.Jack+kabel untuk mic pada komputer, tetapi suara diambil dari head out tape.

BackOm Swastyastu

Bendera Siap...!!7.Solder, timah, isolasi, konektor mini toa.8.CD / VCD / DVD writer.9.Softwere perekam suara.Softwere-softwerenyaa.Audacity b.Color7 Video studioc.Nero7

Langkah Persiapan1.Menyambung dua buah jack tadi dengan kabel secukupnya ( 1-2m ).2.Pada komputerinstallsoftwere perekam ( Audacity )3.Atur inputnya pada mic tape recorder.4.Masukkan kaset pada tape recorder.5.Pasang jack head out pada tape.6.Pasang jack mic pada computer diLine in.7.Putar kaset dengan tekan tombol play pada tape.8.Setting pada pengaturan di softwere Audacity.9.Tekan record untuk merekam kaset yangtelah di play tadi.

Langkah ke 2 adalah menginstall audacity terlebih dahulu.Klik 2 kali pada icon setup Audacity.Pilih Bahasa lalu OKKemudian klik Next >Pilih tempat penyimpanan padaBrowse, Lalu klik installTunggu proses install.Klik finish setelah selesaimenginstall.Buka softwere dimana tempat menyimpantadi pada icon audacity di klik 2 kali.

Langkah PerekamanKetika akan melakukan proses perekaman tadi, pastikan langkah persiapan sudah dilakukan setidaknya sampai nomor 6. Pastikan pemasangan input dan output sudah seperti kangkah diatas.Ketika akan melakukan langkah nomor 7, setidaknya pada nomor 8 diperhatikan. Langkah setting pastikan seperti gambar di bawah ini.Pada input device ubah menjadi line inPada input channel ubah menjadi stereo

Jika sudah melakukan setting pada langkah nomor 8, lalu mulai merekam dengan menekan tombol play pada tape dan menekan tombolrecpada audacity.Tunggu sampai kaset habis ( file yang dibutuhkan untuk dipindahkan ke dalam CD )kemudian tekanstopuntuk selesai rekaman.

Langkah PenyimpananKetika file sudah selesai direkam dan sudah berada dalam file di PC, lakukan penyimpanan file dengan klik file lalu klik eksport.Pilih tempat penyimpanan filedan nama buat file rekaman laluklik save untuk menyimpan.dengan apa yang data file pada kaset bisa sesuaiseperti nama penyanyi,dll. Lalu klik OK.proses penyimpanan data ke PC.

Setelah file tersimpan pada PC, file tersebut masih pada format WMA / WAV. Untuk itu perlu langkah untuk mengubah format tersebut kedalam format MP3 untuk dapat dimainkan/diplay dengan ukuran yang lebih kecil.12Langkah Konverter/Mengubah FormatGunakan softwereColor7 Video Studiosupaya lebih praktis dalam mengubah format atau konverter. Buka dengan klik dua kali pada icon setup.Pilih tempat menginstall pada browseKlik Next > untuk menginstallkemudian klik Next > sampe berikutnyaSampai tampilan berikut klik installTunggu sampai file menginstall selesaiBuka aplikasi dari Color7 Video StudioJika sudah selesai klik finishlalu klik keep testingKlik browse untuk mencari file yang tadi direkam padaPC kemudian file akan diGanti format menjadi MP3Apabila semuanyaSudah siap, laluKlik converttunggu sampai prosespengubahan format/convert selesaidengan demikian file yang tadinyadari format WAV diubah menjadiMP3, dan siap dijadikan CD.

Langkah Burning / Menjadikan dalam bentuk CD

File kaset yang sudah dipindahkan ke PC, kemudian juga sudah diubah dalam format MP3, kemudian akan dijadikan kepingan CD. Ini dinamakan dengan burning ( file ditransferkan kedalam CD ). Softwere Color7 tadi hanya mensuport burning dalam format DVD, sehingga apabila akan mengubahnya kedalam CD, dengan menggunakan softwereNero. Dengan cara menginstallnya terlebih dahulu, klik setup pada Nero :Kemudian klik Next >Klik next hingga tampilan installTunggu untuk persiapan install Softwere NeroKlik install untuk menginstal NeroTunggu sampai Nero selesai menginstallKlik finish karna Nero telah terinstallSetelah terinstall, buka aplikasi NeroGanti dari default CD / DVD ke CD sajaKlik Make Audio CD

Untuk menstransfer file audio dari PC keCD dengan cara memburning.Setelah ditambahkanfile akan muncul didalam aplikasi Nerodan siap untuk diburning untuk dijadikan kepingan CD.Klik add untuk mengambil filetadi yang akan diburningKlik Next untuk melanjutkan langkahmemburning supaya jadi kepingan CDLangkah berikutnya adalah langkah settingsebelum diburning, setelah langkah settingselesai, termasuk memasukkan CD ke dalam CDROM pada PC. Setelah itu lakukanpemburningan dengan klik pada burn,Dan terakhir setelah proses pemburninganselesai, lakukan penyimpanan di CD tsb.dan nikmatilah alunan file yang tadinyadalam kaset sekarang menjadi kepingan CD

B. Melakukan perawatan peralatan konversi cassette ke CD1. PERAWATAN PLAYER (VERSA CORDER)a) Baca dan pahami cara pengoperasian dengan benarb) Ikuti peringatan yang tertera pada playerc) Jangan didekatkan dengan air atau benda caird) Cabut kabel adaptor sebelum melakukan pembersihan. Gunakan kain kering dan halus untuk membersihkannyae) Jangan menaruh VersaCorder di tempat yang panas (terkena sinar matahari langsung)Back f) Jangan memasukkan benda-benda lain ke dalam VersaCorder ketika terbuka. Pada kondisi lembab benda tersebut dapat menyebabkan aliran arus yang akhirnya terjadi hubung singkat.g) Jika tidak digunakan dalam waktu yang lama, lepas batere dan beserta adaptor dari listrik jala-jala.

2. Perawatan CDBanyak orang yang hobi mengkoleksi CD/DVD tapi tidak tahu bagaimana merawatnya. Tak jarang, keping ajaib itu hanya berserakan di kamar saja. Padahal untuk bisa tetep awet, membutuhkan perlakuan yang baik.Perawatan CD/DVD yang baik bisa dibaca pada petunjuk pada saat membeli keping CD/DVD.

Perawatan dasar untuk CD/DVD :a) Tidak memegang CD/DVD pada permukaannya, tapi peganglah lubang di tengahnya,b) Tidak mencuci CD/DVD dengan air dan sabun biasa,c) Tidak menulisi label dengan alat tulis berujung runcing,d) Selalu menempatkan CD/DVD dalam suhu antara -5 - 55 derajat celcius.e) Tempat CD/DVD dijaga kebersihannya untuk menghindari goresan.f) Jauhkan CD/DVD dari sinar matahari langsung. Karena sinar matahari yang mengenai CD/DVD secara langsung bisa menghilangkan data yang tersimpang) Membersihkan Secara Berkalah) Bersihkan CD/DVD secara berkala dengan blower, kain lembut ataucairan pembersih dengan cara mengusapkan secara perlahan dari dalam ke arah luar. Jangan pernah membersihkan CD/DVD dengan gerakan memutar.i) Letakkan pada tempat khusus CD/DVD yang disebut CD Holder (mengindarkan tergores, rapi, memudahkan dicari.3. Perawatan Lensa CD-ROM Bersihkan lensa laser disc dengan pembersih lensa compact disc laser.Langkah-langkah :a) Siapkan laser lens cleaning disc yaitu sebuah CD yang digunakan untuk membersihkan lensa opticb) Masukkan cleaning disc ke dalam trayc) Tekan tombol OPEN/CLOSEd) Biarkan selama kurang lebih 20 detik, hingga optik bersih.e) Tekan tombol OPEN/CLOSE untuk mengeluarkan disc.

Tips cara merawat playerSimpan player kamu ditempat yang jaun dari kelembaban dan udara panas. Jangan taruh player di samping kompor atau dalam kulkas. Karena seperti perangkat elektronik lainnya, player baik yang standar maupun yang portable alias bisa dibawa-bawa nggak tahan dengan cuaca ekstrim baik terlalu panas atau terlalu dingin, apalagi uap air.Bersihkan secara berkala. Jangan hanya bagian luar saja yang dibersihkan, bagian dalam yang banyak bekerja juga perlu dibersihkan. Bersihkan bagian luar dengan kain lembab dan bagian dalam cukup dengan CD pembersih yang banyak dijual di toko peralatan elektronik.

Jika ingin memutar CD/VCD/DVD pastikan kepingan tersebut bersih dari noda, baik berupa debu maupun minyak. Kotoran yang menempel pada kepingan CD/VCD/DVD akan merusak bagian optik dari player kamu semua. Jadi buat amannya bersihkan terlibih dahulu kepingan CD/VCD/DVD sebelum kamu memasukkannya ke player.Perlakukan player secara hati-hati.Cabut listrik dari stop kontak jika player tidak digunakan dalam waktu yang lama atau sedang hujan petir. Ingat mencegar lebih baik dari pada memperbaiki.

Cara ngerawat kepingan CD/VCD/DVDSimpan kepingan CD/VCD/DVD ditempat yang aman dan terhindar dari kemungkinan tergores. Misal kalau dilengkapi dengan kotak selalu kembalikan kepingan tersebut kedalam kotaknya selesai dipergunakan. Atau kalau tidak dilengkapi dengan kotak kamu bisa memanfaatkan tas CD yang dijual dengan harga sangat terjangkau.Usahakan jangan menyentuh bagian bawah dari kepingan CD/VCD/DVD tersebut.Tangan kita pasti berminyak dan berkeringat, maka akan ada noda tangan yang tertinggal pada bagian permukaannya, ini akan merusak optik player kamu.Jika kepingan CD/VCD/DVD kamu kotor dan tergores jangan sedih bin kesel dulu, kamu bisa mencoba membersihkannya dengan kain lembab, atau alkohol. Kalau cara ini tidak ampuh kamu bisa mencoba cairan pemoles motor atau mobil untuk menghilangkan goresan-goresan halus pada kepingan CD/VCD/DVD kamu.

Sekian dan TerimakasihOm Santih, Santih, Santih Om

Sumber : www.google.co.id