Mekanika Teknik.doc

7
SATUAN ACARA PERKULIAHAN Mata kuliah : Mekanika Teknik (T. Industri / S1) Bobot / Kode : 2 SKS / IT043216 Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang hukum fisika (Hukum Newton I, II dan III) mekanika dalam teknik analisis dasar seperti vektor gaya, konsep kesetimbangan statis dari suatu partikel, kawat sampai dengan pegas, titik berat benda, reduksi gaya terdistribusi, kesetimbangan benda tegar, hukum friksi, sekrup dan tahanan guling. Standar Kompetensi : 1. Mahasiswa mampu mengetahui dan menggunakan hukum dasar fisika (Hukum Newton I, II dan III) 2. Mahasiswa mampu menghitung dan menganalisis dasar dari vector gaya dan beberapa konsep kesetimbangan statis dari suatu partikel, kawat sampai dengan pegas. 3. Mahasiswa mampu menentukan titik berat benda, titik berat suatu benda, reduksi gaya terdistribusi, keseimbangan benda tegar, hokum friksi, sekrup dan tahanan guling. Referensi : 1. Mekanika Teknik: Statika Jilid 1. RC Hibbeler. 1997. 2. Mekanika Teknik: Statika Jilid 2. RC Hibbeler. 1997. 3. Schaum's Outline Of Theory And Problems Of Engineering Mechanics - Statics And Dynamics. Fifth Edition. E.W. Nelson, C.L. Best, W.G. McLean. McGraw-Hill. 1998. Uraian KBM Min ggu Materi Pokok Sub Materi Tugas KBM Refere nsi Metode Media

description

teknin industri

Transcript of Mekanika Teknik.doc

Page 1: Mekanika Teknik.doc

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata kuliah : Mekanika Teknik (T. Industri / S1)Bobot / Kode : 2 SKS / IT043216Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang hukum fisika (Hukum Newton I, II dan III)

mekanika dalam teknik analisis dasar seperti vektor gaya, konsep kesetimbangan statis dari suatu partikel, kawat sampai dengan pegas, titik berat benda, reduksi gaya terdistribusi, kesetimbangan benda tegar, hukum friksi, sekrup dan tahanan guling.

Standar Kompetensi :1. Mahasiswa mampu mengetahui dan menggunakan hukum dasar fisika (Hukum Newton I, II dan III)2. Mahasiswa mampu menghitung dan menganalisis dasar dari vector gaya dan beberapa konsep kesetimbangan

statis dari suatu partikel, kawat sampai dengan pegas. 3. Mahasiswa mampu menentukan titik berat benda, titik berat suatu benda, reduksi gaya terdistribusi,

keseimbangan benda tegar, hokum friksi, sekrup dan tahanan guling.

Referensi :1. Mekanika Teknik: Statika Jilid 1. RC Hibbeler. 1997.2. Mekanika Teknik: Statika Jilid 2. RC Hibbeler. 1997.3. Schaum's Outline Of Theory And Problems Of Engineering Mechanics - Statics And Dynamics. Fifth Edition. E.W. Nelson,

C.L. Best, W.G. McLean. McGraw-Hill. 1998.

Uraian KBMMinggu

Materi Pokok Sub Materi Tugas KBM ReferensiMetode Media

1 Pengertian Dasar Mekanika

1. Definisi mekanika teknik2. Hukum fisika dalam mekanika

teknik (hukum Newton I, II, dan III)

Tatap muka Papan tulis, transparansi

1,3

2 Vektor Gaya 1. Definisi vektor gaya2. Formulasi skalar vektor gaya3. Metode grafis dalam analisis

vektor gaya4. Penguraian vektor gaya dalam

Tugas perorangan

Tatap muka Papan tulis, transparansi

1.3

Page 2: Mekanika Teknik.doc

sumbu kartesian4,5 Kesetimbangan 1. Syarat kesetimbangan partikel

2. Analisis kesetimbangan partikel dengan diagram benda bebas

3. Analisis kesetimbangan kawat4. Analisis kesetimbangan pegas

Tugas perorangan

Tatap muka Papan tulis, transparansi

1.3

6,7 Analisis Momen 1. Definisi momen2. Formulasi skalar momen3. Definisi kopel4. Formulasi skalar kopel5. Penguraian momen dalam sumbu

kartesian

Tugas individu Tatap muka Papan tulis, transparansi

1,3

8 Titik Berat dan Reduksi Gaya Terdistribusi

1. Titik berat partikel 2. Titik berat benda tidak beraturan3. Teorema Pappus dan Guldinus 4. Reduksi gaya terdistribusi

Tugas individu Tatap muka Papan tulis, transparansi

1,3

10 Kesetimbangan Benda Tegar

1. Syarat kesetimbangan benda tegar2. Jenis-jenis tumpuan3. Analisis reaksi tumpuan4. Analisis kesetimbangan benda

tegar dengan diagram benda bebas

Tugas individu Tatap muka Papan tulis, transparansi

1,3

11 UJIAN TENGAH SEMESTER12 dan13

Analisis Struktur 1. Definisi gaya dalam dan momen dalam

2. Menggambar diagram momen, gaya lintang, dan gaya normal

Tugas individu Tatap muka Papan tulis, transparansi

2,3

14dan15

Friksi 1. Definisi dan konsep dasar2. Hukum friksi3. Sekrup4. Tahanan guling

Tugas individu Tatap muka Papan tulis, transparansi

2,3

16 UJIAN AKHIR SEMESTER

Page 3: Mekanika Teknik.doc

SILABUS

Mata kuliah : Mekanika Teknik (T. Industri / S1)Bobot / Kode : 2 SKS / IT043216Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang hukum fisika (Hukum Newton I, II dan III)

mekanika dalam teknik analisis dasar seperti vektor gaya, konsep kesetimbangan statis dari suatu partikel, kawat sampai dengan pegas, titik berat benda, reduksi gaya terdistribusi, kesetimbangan benda tegar, hukum friksi, sekrup dan tahanan guling.

Standar Kompetensi :1. Mahasiswa mampu mengetahui dan menggunakan hukum dasar fisika (Hukum Newton I, II dan III)2. Mahasiswa mampu menghitung dan menganalisis dasar dari vector gaya dan beberapa konsep kesetimbangan

statis dari suatu partikel, kawat sampai dengan pegas. 3. Mahasiswa mampu menentukan titik berat benda, titik berat suatu benda, reduksi gaya terdistribusi,

keseimbangan benda tegar, hokum friksi, sekrup dan tahanan guling.

Uraian KBM

No Materi Pokok Kompetensi Dasar Indikator KBM Bentuk penilaianMetode Media

1 Pengertian Dasar Mekanika

Mahasiswa diharapkan mengerti dan memahami tentang hukum dasar fisika yang berlaku dalam mekanika teknik

Mengerti dan paham tentang Hukum Newton I, II dan III

Tatap muka

Papan tulis, transparansi

Tugas Perorangan

2 Vektor Gaya Mahasiswa dapat mengerti dan memahami tentang vektor beserta analisis dari penggambaran grafisnya.

Mahasiswa mampu untuk menghitung tentang besar dan arah vektor dari suatu produk kartesian

Tatap muka

Papan tulis, transparansi

Tugas Perorangan

3 Kesetimbangan Mahasiswa dapat mengerti dan memahami tentang faktor kesetimbang untuk partikel, kawat atau pegas

Mahasiswa dapat menghitung titik kesetimbangan yang terjadi dari partikel, kawat atau pegas

Tatap muka

Papan tulis, transparansi

Tugas Perorangan

Page 4: Mekanika Teknik.doc

4 Analisis Momen Mahasiswa dapat mengerti dan memahami tentang momen dan kopel agar dapat menguraikan momen dalam suatu sumbu kartesian

Mahasiswa dapat menghitung dan menganalisai suatu momen dari suatu sumbu kartesian

Tatap muka

Papan tulis, transparansi

Tugas Perorangan

5 Titik Berat dan Reduksi Gaya Terdistribusi

Mahasiswa dapat mengerti dan memahami tentang titik berat partikel, benda beraturan maupun tidak dan reduksi pada gaya terdistribusi

Mahasiswa mampu untuk menghitung titik berat partikel dari benda beraturan atau tidak beraturan beserta reduksi gaya terdistribusi

Tatap muka

Papan tulis, transparansi

Tugas Perorangan

6 Kesetimbangan Benda Tegar

Mahasiswa dapat mengerti dan memahami tentang syarat kesetimbangan, macam tumpuan, reaksi tumpuan serta menganalisis kesetimbangan menurut diagarm benda bebas

Mahasiswa dapat menghitung dan menganalisis kesetimbangan menurut diagram benda bebas

Tatap muka

Papan tulis, transparansi

Tugas Perorangan

7 Analisis Struktur Mahasiswa dapat mengerti dan memahami perbedaan dari gaya dalam dan momen dalam yang akan digambarkan dalam bentuk diagram momen, gaya lintang dan gaya normal

Mahasiswa mampu menghitung momen dalam bentuk diagram momen, gaya lintang dan gaya normal

Tatap muka

Papan tulis, transparansi

Tugas Perorangan

8 Friksi Mahasiwa dapat mengerti dan memahami tentang hukum friksi, sekrup dan tahanan guling

Mahasiswa dapat menjelaskan tentang hukum friksi, sekrup dan tahanan guling

Tatap muka

Papan tulis, transparansi

Tugas Perorangan