Manfaat Tape Ketan Hitam

1
Manfaat Tape Ketan Hitam 1. Mengandung probiotik yang dapat membantu proses pencernaan di dalam tubuh. 2. Dapat mengikat dan mengeluarkan Aflatoksin (racun) dari tubuh. 3. Dapat mencegah anemia karena mengandung Vitamin B12. 4. Mengandung komponen bioaktif yg berperan sbg antioksidan utk menangkal radikal bebas. 5. Mengandung Vit B1(Tiamina) yg diperlukan oleh sistem saraf, sel otot, dan pencernaan. 6. Dikonsumsi dalam jangka waktu yang lama (dalam takaran tertentu), dapat mencegah stroke dan serangan jantung. 7. Mengandung antioksidan yang berguna untuk pencegahan kanker, penuaan dini, dan berbagai penyakit degeneratif. 8. Mengkonsumsi Tape Ketan Hitam dapat menimbulkan rasa hangat. Selain dapat dikonsumsi secara langsung, tape dapat dijadikan olahan lain atau dicampur dengan makanan dan minuman lainnya. Contohnya: tape pulut untuk campuran cendol, es krim dan es campur, atau dapat juga diolah kembali menjadi wajik dan dodol.

description

kuliner

Transcript of Manfaat Tape Ketan Hitam

Page 1: Manfaat Tape Ketan Hitam

Manfaat Tape Ketan Hitam1. Mengandung probiotik yang dapat membantu proses pencernaan di dalam

tubuh.2. Dapat mengikat dan mengeluarkan Aflatoksin (racun) dari tubuh.3. Dapat mencegah anemia karena mengandung Vitamin B12.4. Mengandung komponen bioaktif yg berperan sbg antioksidan utk menangkal

radikal bebas.5. Mengandung Vit B1(Tiamina) yg diperlukan oleh sistem saraf, sel otot, dan

pencernaan.6. Dikonsumsi dalam jangka waktu yang lama (dalam takaran tertentu), dapat

mencegah stroke dan serangan jantung.7. Mengandung antioksidan yang berguna untuk pencegahan kanker, penuaan

dini, dan berbagai penyakit degeneratif.8. Mengkonsumsi Tape Ketan Hitam dapat menimbulkan rasa hangat.

Selain dapat dikonsumsi secara langsung, tape dapat dijadikan olahan lain atau dicampur dengan makanan dan minuman lainnya. Contohnya: tape pulut untuk campuran cendol, es krim dan es campur, atau dapat juga diolah kembali menjadi wajik dan dodol.