makalah sosiologi

7
OLEH : Nama : Junia Ariani Kelas : X.1 Tugas : Ringkasan bab 2 dan 6 Guru pembimbing : Darma Mulyawan SMA Negeri 12 Padang Dinas Pendidikan Kota Padang

Transcript of makalah sosiologi

Page 1: makalah sosiologi

OLEH :Nama : Junia ArianiKelas : X.1

Tugas : Ringkasan bab 2 dan 6 Guru pembimbing : Darma Mulyawan

SMA Negeri 12 PadangDinas Pendidikan

Kota Padang

KATA  PENGANTAR

Segala puji bagi Tuhan yang telah menolong hamba-Nya menyelesaikan makalah ini dengan penuh kemudahan. Tanpa pertolongan Dia mungkin penyusun tidak akan sanggup menyelesaikan dengan baik.

Page 2: makalah sosiologi

Makalah ini disusun agar pembaca dapat memperluas ilmu tentang pelajaran sosiologi. Makalah ini di susun oleh penyusun dengan berbagai rintangan. Baik itu yang datang dari diri penyusun maupun yang datang dari luar. Namun dengan penuh kesabaran dan terutama pertolongan dari Allah akhirnya makalah ini dapat terselesaikan.

Makalah ini memuat tentang “sosiologi kelas x bab 2 dan 6” yang menjelaskan pelajaran bab tersebut.

Penyusun juga mengucapkan terima kasih kepada guru sosiologi yang telah membimbing penyusun agar dapat menyelesaikan makalah ini.

Semoga makalah ini dapat memberikan wawasan yang lebih luas kepada pembaca. Walaupun makalah ini memiliki kelebihan dan kekurangan. Penyusun mohon untuk saran dan kritiknya. Terima kasih.

Penulis

Bab 2Nilai Dan Norma Sosial

a. Nilai sosialNilai adalah sesuatu yang di anggap baik atau benar dan

dipedomani dalam masyarakat.Nilai sosial adalah penghargaan yang diberikan oleh

masyarakat atas sesuatu yang di lakukan.

b.Macam-macam nilai sosial1. Nilai materil :segala sesuatu yang berguna bagi manusia.

Page 3: makalah sosiologi

2. Nilai vital : sesuatu yang berguna dan dapat melakukan kegiatan atau aktivitas.3. Nilai spiritual : segala sesuatu yang berfungsi bagi unsur rohani.

c.Norma sosialNorma adalah petunjuk hidup yang berisi perintah maupun

larangan.

Jenis-jenis dan tingkatan norma dalam masyarakat :1.dilihat dari sanksinya

a.cara (usage) :menunjuk pada sanksi yang ringan pada pelanggarannya. Ex: cara makan dan minum.

b.kebiasaan (folkways) : perbuatan yang diulang ulang dalam bentuk yang sama. Ex:menghormati orang yang lebih tua.

c.tata kelakuan (mores) : perbuatan yang mencerminkan sifat-sifat hidup guna melaksanakan pengawasan oleh maasyarakat terhadaap anggotanya. Ex:melarang perbuatan membunuh.

d.adat istiadat (costum) : kumpulan tata kelakuan yang paling tinggi kedudukannya karna bersifat kekal.

e.mode (fashion) : dimulai dengan meniru terhadap sesuatu

yang dianggap terbaru. Ex: pakaian.

2.dilihat dari aspek-aspeknyaa.norma agamab.norma kesusilaanc.norma kesopanand.norma kebiasaane.norma hukum

Page 4: makalah sosiologi

Bab 6Pengendalian sosial

a.pengertian pengendalian sosialpengendalian sosial adalah cara-cara yang bertujuan untuk

mendorong,mendidik,dan memaksa anggota masyarakat agar mematuhi norma dan nilai yang berlaku.

¤ Bruce j.Cohen : metode untuk mendorong seseorang supaya berprilaku selaras dengan kehendak-kehendak kelompok atau masyarakat luas tertentu.

¤ Peter el berger : cara-cara masyarakat untuk menertibkan anggota yang menyimpang.

¤ Joseph S roucek : segala proses terencana ataupun tidak yang bersifat mengajarkan,membujuk,atau memaksa seseorang untuk beradaptasi dengan kebiasaan-kebiasaan dan nilai-nilai kehidupan kelompok.

¤ Soetandyo wignyo subroto : sanksi yaitu suatu bentuk penderitaan yang secara sengaja diberikan oleh masyarakat.

Page 5: makalah sosiologi

b.cara pengendalian sosial

1. persuasif :pengendalian sosial persuasif adalah pengendalian sosial yang dilakukan tidak dengan kekerasan.

2. koersif :pengendalian sosial koersif dilakukan dengan kekerasan atau paksaan.

¤ Kompulsi (compulsion) : yaitu keadaan yang sengaja diciptakan sehingga seseorang terpaksa merubah sifatnya dan menghasilkan kepatuhan yang tidak langsung.

¤ Pengisian (pervasi) : yaitu suatu cara penanaman norma secara berulang-ulang.

c.peran lembaga formal dan informal dalam pengendalian sosial.

1.lembaga kepolisian.Polisi adalah penegak hukum yang bertugas untuk

memelihara dan meningkatkan tertib hukum guna mewujudkan ketertiban,keamanaan,dan ketentraman masyarakat.2.pengadilan.

Pengadilan merupakan lembaga resmi yang dibentuk pemerintah untuk menangani pelanggaran-pelanggaran norma/kaidah yang ada di masyarakat.3.lembaga adat.

Lembaga adat terdiri atas nilai-nilai budaya,norma-norma hukum adat,dan aturan-aturan yang saling berkaitan,lengkap dan utuh.4.tokoh masyarakat.

Page 6: makalah sosiologi

Tokoh masyarakat adalah seseorang yang memiliki pengaruh besar,dihormati,dan disegani dalam masyarakat karna pekerjaannya,kecakapannya,dan sifat-sifat tertentu yang dimilikinya.