Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

18

Click here to load reader

Transcript of Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

Page 1: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 1/18

KATA PENGANTAR 

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat

rahmat dan karunia-Nya saya dapat menyelesaikan penyusunan makalah ini tepat

 pada waktunya. Tak lupa juga ucapan terima kasih kepada Bapak Drs. Mhammad

!iduansyah M."i selaku dsen mata kuliah #rganisasi dan Metde karena berkat

 bimbingan beliau saya dapat menyelesaikan makalah yang berjudul $E%ekti&itas

#rganisasi PM! "M'N ( Bekasi Didasarkan atas )riteria "istem* dimana+ makalah

ini merupakan salah satu prasyarat dalam pemenuhan kegiatan perkuliahan dalam

satu semester ini.

Dalam penulisan makalah ini+ saya mendapat banyak tantangan dan hambatan.

Tetapi+ berkat bantuan dari berbagai pihak hal tersebut dapat teratasi. #leh karena itu+

saya mengucapkan banyak terima kasih kepada pihak yang telah dengan ikhlas

membantu dalam penyusunan makalah ini+ semga apa yang dilakukan mendapatkan

 balasan yang setimpal dari 'llah ",T.

"aya menyadari bahwa makalah yang telah diselesaikan ini jauh dari kata

sempurna+ maka akan lebih baik apabila pembaca berkenan untuk memberikan kritik 

dan saran demi penyempurnaan makalah ini. "aya berharap makalah ini dapat

 berma%aat bagi saya maupun bagi para pembaca.

Depk+ Desember /0(

1itriana 2erinska

Page 2: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 2/18

DAFTAR ISI

)'T' PEN3'NT'!.....................................................................................................i

D'1T'! 4"4.................................................................................................................ii

B'B 4.............................................................................................................................0

PEND'5676'N.........................................................................................................0

0.0 7atar Belakang....................................................................................................0

0. !umusan Masalah................................................................................................

0.8 Tujuan Penulisan..................................................................................................

0. Metde Penulisan................................................................................................

B'B 44...........................................................................................................................8

7'ND'"'N TE#!4....................................................................................................8

.0 )nsep Dasar Ekstrakulikuler.............................................................................8

.0.0 De%inisi Ekstrakulikuler................................................................................8

. )nsep Dasar PM!.............................................................................................8

.8 )nsep Dasar E%ekti&itas...................................................................................

. )nsep Dasar #rganisasi....................................................................................9

B'B 444..........................................................................................................................:

PEMB'5'"'N............................................................................................................:

8.0 #rganisasi PM! di "M'N ( Bekasi...................................................................:

8.0.0 )egiatan PM! "M'N ( Bekasi...................................................................;

8.0. Tujuan dan Pencapaian PM! "M'N ( Bekasi............................................;

8.0.8 )endala PM! "M'N ( Bekasi....................................................................<

8. E%ekti&itas PM! "M'N ( Bekasi didasarkan atas )riteria "istem.............0/

B'B 42........................................................................................................................08

PEN6T6P...................................................................................................................08

Page 3: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 3/18

.0 )esimpulan........................................................................................................08

. "aran..................................................................................................................08

D'1T'! P6"T')'..................................................................................................0

8

Page 4: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 4/18

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

)egaiatan ekstrakulikuler merupakan kegiatan yang menekankan kepada

kebutuhan siswa agar menambah wawasan+ sikap dan keterampilan siswa baik diluar 

 jam pelajaran wajib serta dilakukan di dalam dan di luar seklah. "alah satu kegiatan

ektrakulikuler di "eklah adalah PM! =Palang Merah !emaja>. 'nggta PM! 

memiliki peranan penting di dalam PM4+ yaitu memperkenalkan masalah seputar 

kesehatan di kalangan pelajar. 'nggta PM! diharap menjadi cnth bagi teman-

teman untuk hidup sehat.

PM! ,ira yang merupakan PM! tingkat murid "M' dirasa sudah memasuki

usia yang cukup matang untuk menjalankan kegiatan + tujuan+ dan tanggung jawab

sebagai anggta PM!+ sehingga keanggtaan tersebut harus dilengkapi dengan

 pengrganisasian yang baik. Pengrganisasian yang dimaksudkan adalah rganisasi

yang memiliki struktur rganisasi yang jelas sehingga anggta rganisasi dapat

 bekerja sesuai alur struktur yang telah ditentukan. PM! yang memiliki

 pengrganisasian yang baik dapat menjalankan kegiatan-kegiatan dengan baik dan

mencapai tujuannya secara e%ekti%.

PM! di "M'N ( Bekasi menjadi cnth kasus bagi saya untuk menganalisa

kee%ekti%an pengrganisasiannya. 'lasan yang mendasari keinginan saya untuk 

memilih PM! di "M'N ( Bekasi sebagai cnth kasus dalam makalah ini karena

"M'N ( Bekasi merupakan almamater saya+ dan pengalaman sehari-hari ketika

masih berseklah di "M'N ( Bekasi+ PM! merupakan salah satu rganisasi yang

akti% melaksanakan kegiatan-kegiatan rutin.

0

Page 5: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 5/18

1.2 Rumusan asala!

7atar belakang )egiatan Ekstrakulikuler PM! "M'N ( Bekasi dan

hubungannya dengan alasan saya memilih rganisasi tersebut sebagai bahan riset

saya+ memberikan serta memunculkan beberapa pertanyaan+ yaitu?

0. 'pa saja kegiatan dan tujuan rganisasi PM! di "M'N ( Bekasi @

. 'pakah kegiatan rganisasi PM! di "M'N ( Bekasi dilaksanakan dengan

 baik @8. 'pakah tujuan rganisasi PM! di "M'N ( Bekasi tercapai secara e%ekti% @

1." Tu#uan Penul$san

Tujuan kami adalah untuk mengin%rmasikan e%ekti&itas rganisasi PM! di

"M'N ( Bekasi.

1.% et&'e Penul$san

Makalah ini disusun dengan mengambil data-data berupa hasil wawancara

kepada salah satu anggta rganisasi PM! di "M'N ( Bekasi yang menjabat sebagai

"ekretaris. Data-data pelengkap seperti teri diperleh dari )BB4+ Aurnal nline+ dan

 buku tentang #rganisasi dan Metde.

BAB II

LANDASAN TE(RI

Page 6: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 6/18

7apran ini memerlukan pendukung berupa hal-hal atau teri-teri yang

 berkaitan dengan permasalahan dan ruang lingkup pembahasan sebagai landasan

dalam pembuatan lapran ini.

2.1 K&nse) Dasar Ekstrakul$kuler

2.1.1 De*$n$s$ Ekstrakul$kuler

Pengertian ekstrakurikuler menurut kamus besar bahasa

4ndnesia =//?<0> yaitu?*suatu kegiatan yang berada di luar prgram yang

tertulis di dalam kurikulum seperti latihan kepemimpinan dan pembinaan

siswa*. )egiatan ekstrakurikuler sendiri dilaksanakan diluar jam pelajaran

wajib. )egiatan ini memberi keleluasaan waktu dan memberikan kebebasan

 pada siswa+ terutama dalam menentukan jenis kegiatan yang sesuai dengan

 bakat serta minat mereka.

Menurut !usli 7utan =0<;9?:> ekstrakurikuler adalah? Prgram

ekstrakurikuler merupakan bagian internal dari prses belajar yang

menekankan pada pemenuhan kebutuhan anak didik. 'ntara kegiatan

intrakurikuler dan ekstrakurikuler sesungguhnya tidak dapat dipisahkan+

 bahkan kegiatan ekstrakurikuler perpanjangan pelengkap atau penguat

kegiatan intrakurikuler untuk menyalurkan bakat atau pendrng

 perkembangan ptensi anak didik mencapai tarap maksimum.

2.2 K&nse) Dasar PR 

Palang Merah !emaja =PM!> adalah wadah kegiatan remaja di

seklah atau lembaga pendidikan nrmal dalam kepalangmerahan melalui

 prgram kegiatan ekstra kurikuler =Palang-Merah-4ndnesia+ /08>.

2.2.1 Keg$atan PR 

6mumnya PM! memiliki kegiatan-kegiatan yaitu?

8

Page 7: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 7/18

• Pengumpulan bantuan di seklah untuk krban bencana

• Bakti ssial dengan kunjungan ke rumah sakit atau panti jmppanti

asuhan untuk perawatan keluarga+ gerakan kebersihan lingkungan+ dsb

• Mengikuti gerakan kakeknenek angkat asuh

• Mengikuti pelatihan remaja sebaya di bidang kesehatan remaja dan

542'4D"

• Dnr darah siswa

• "eni =majalah dinding+ lmba-lmba>

• Prgram persahabatan remaja palang merah reginalinternasinal

• Aumbara =Aumpa Bakti 3embira> PM! 

2." K&nse) Dasar E*ekt$+$tas

2.".1 De*$n$s$ E*ekt$+$tas

Menurut "ekarn ). =0<;9?> e%ekti% adalah pencapaian tujuan atau

hasil dikehendaki tanpa menghiraukan %aktr-%aktr tenaga+ waktu+ biaya+

%ikiran alat dan lain-alat yang telah dikeluarkan digunakan. Aames 4. 3ibsn

=0<;<?8/> e%ekti&itas adalah menggambarkan seluruh siklus input-prses-

utput. 3ibsn dkk =0<:8> merumuskan e%ekti&itas rganisasi sebagai derajat

 pencapaian rganisasi terhadap tujuannya dengan hambatan dan sumber yang

terbatas.

2.".1 E*ekt$+$tas (rgan$sas$ D$'asarkan Atas K$ner#a S$stem

Penganut teri rganisasi mdern memandang rganisasi sebagai

suatu sistem yang terdiri dari sejumlah kmpnen yang saling berhubungan.

Dengan demikian+ penganut teri ini menilai e%ekti&itas rganisasi

 berdasarkan kriteria sistem yang dianggkat dari knsep $kebutuhan*

rganisasi sebagai suatu sistem ssial yang hidup. Dalam hal ini kebutuhan

dimaksudkan ialah persyaratan yang harus dipenuhi rganisasi untuk dapat

hidup dan berperasi secara e%ekti% dalam situasi tertentu =3hrpade+ 0<:0?

Page 8: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 8/18

;9>.

Dengan mengingat bahwa+ menurut teri sistem suatu e&aluasi harus

menggambarkan siklus+ input-prses-utput dan hubungan antara rganisasi

dan lingkungan yang luas+ 3ibsn Dkk =0<:8?8: C /> berpendapat? =0>

e%ekti&itas rganisasi merupakan knsep glbal yang meleliputi sejumlah

knsep kmpnen. => tugas pemimpin ialah menjaga keseimbangan antara

kmpnen-kmpnen itu. Berdasarkan pendapat ini+ 3ibsn Dkk menekankan

dimensi waktu ke dalam analisisnya apabila rganisasi dianggap suatu elemen

dalam sistem yang lebih besar. Dengan demikian+ pengujian terakhir untuk 

e%ekti&itas rganisasi ialah apakah rganisasi itu dapat mempertahankan diri

dalam lingkungannya. 3ibsn Dkk merumuskan kriteria untuk e%ekti&itas

rganisasi berdasarkan kepada dimensi waktu sebagai berikut?

=0> Aangka pendek? prduksi+ e%isiensi+ dan kepuasan.

=> Aangka menengah? kemampuan mengadaptasi dan kemampuan

 berkembang.

=8> Aangka panjang? kemampuan untuk bertahan hidup.

3ibsn Dkk percaya bahwa dengan memakai $waktu* memungkinkan

 peneliti menilai e%ekti&itas rganisasi untuk jangka pendek+ menengah+ dan

 panjang. Dalam studinya tentang kmpnen e%ekti&itas dalam rganisasi

kecil+ 1rank 1riedlander dan 5all Pickle =0<:0> menganggap rganisasi sebagi

kmpnen atau subsistem yang saling tergantung melalui mana tenaga

disalurkan =dipindahkan>. Pertukaran tenaga terjadi di dalam rganisasi itu

sendiri dan antara rganisasi itu dengan lingkungannya. Menurut de%inisi ini+kriteria e%ekti&itas memperhitungkan?

=0> kemampuan rganisasi memberikan keuntungan.

=> derajat sejauh mana rganisasi dapat memuaskan anggta-

anggtanya.

(

Page 9: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 9/18

=8> derajat sejauh mana rgnaisasi itu mempunyai nilai terhadap

masyarakat luar sekitarnya.

)etiga perspekti% ini mencangkup pembinaan dan pengembangan

sistem pemenuhan sub-sistem dan pemenuhan kebutuhan lingkungan.

Masing-masing perspekti% ini terdiri dari beberapa kmpnen yang secara

hiptesis berhubungan satu sama lain.

2.% K&nse) Dasar (rgan$sas$

2.".1 De*$n$s$ (rgan$sas$

Menurut  ,idyatmini =0<<9?0> #rganisasi dibagi menjadi dua yaitu

sebagai wadah dan prses. "ebagai wadah yaitu sekelmpk manusia untuk 

saling bekerja sama. "ebagai prses yaitu pengelmpkan manusia dalam

suatu kerja sama yang e%isien.

9

Page 10: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 10/18

 

i

l i

BAB III

PEBAHASAN

".1 (rgan$sas$ PR '$ SAN , Bekas$

"M'N ( Bekasi memiliki banyak macam kegiatan ekstrakulikuler+ salah

satunya adalah PM! =Palang Merah !emaja>. PM! menjadi ekstrakulikuler yang

terglng cukup akti% dan memiliki pengrganisasian yang baik. PM! memiliki

 pengrganisasian yang baik+ yaitu?

•Memiliki struktur rganisasi yang jelas

• Memiliki kegiatan yang berkaitan dengan waktu =Tahunan+ Bulanan+ Mingguan+

5arian>.

• Memiliki 3uru Pembina yang mengaymi.

• Mdal terrganisir dengan adanya uang kas per bulan+ dnasi+ dan dana dari

seklah untuk acara-acar besar =dnr darah dan seminar>.

:

Struktur (rgan$sas$ PR SAN , Bekas$

Page 11: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 11/18

".1.1 Keg$atan PR SAN , Bekas$

PM! "M'N ( Bekasi memiliki jadwal kegiatan yang diukur 

 berdasarkan jangka waktu. )egiatan-kegiatan tersebut adalah?

• )egiatan Tahunan

)egiatan jangka panjang yang dijadwalkan leh PM! "M'N

( Bekasi adalah 7mba 8 P se-)ta Bekasi =PM!+ Paskibra+

Pramuka>+ dnr darah di "M'N ( Bekasi+ "eminar kesehatan+

 pemeriksaan jajanan kantin+ dem ekstrakilukuler.

• )egiatan Bulanan

)egiatan jangka menengah yaitu 4n&entaris dan kerja bakti6)" bersama-sama leh anggta.

• )egiatan Mingguan dan 5arian.

)egiatan jangka pendek yaitu piket 6)" dan latihan.

".1.2 Tu#uan 'an Pen-a)a$an PR SAN , Bekas$

)egiatan yang dilakukan leh PM! "M'N ( Bekasi memiliki tujuan-

tujuan atau target yang jelas serta pencapaiannya terhadap target tersebut.

Target leh PM! "M'N ( Bekasi adalah?

• )egiatan Tahunan

Menjuarai lmba 8 P+ banyaknya partisipan dalam acara dnr 

darah dan seminar kesehatan+membangun kantin yang sehat+

dan menjaring banyak anggta baru.

• )egiatan Bulanan

6)" yang bersih dan tertata dengan baik serta adanya lapran

mengenai jumlah bat yang tersedia.

• )egiatan Mingguan dan 5arian

'nggta PM! akti% berpartisipasi dalam mengikuti piket dan

latihan.

Berdasarkan kegiatan yang telah dilakukan leh PM! "M'N (

Bekasi+ pencapaian target kegiatan berdasarkan jangka waktu adalah?

;

Page 12: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 12/18

• )egiatan Tahunan

o Membawa pulang 0 Piala di berbagai kejuaraan dalam

 bidang perawatan keluarga+ cepat tepat+ cerdas cermat

dan tandu darurat+

o Partisipan dnr darah mencapai kurang lebih seratus

rang.

o Partisipan seminar dari berbagai "M' Aabdetabek.

o Tidak ditemukan bahan berbahaya dalam jajanan

kantin.

• )egiatan Bulanan

Terwujudnya 6)" yang bersih dan bat-bat yang lengkap.

".1." Ken'ala PR SAN , Bekas$

Tidak semua kegiatan PM! "M'N ( Bekasi terlaksana dengan lancar.

)endala-kendala yang dihadapi leh PM! "M'N ( Bekasi sehingga tujuan

tidak tercapai adalah?

• Tidak tercapainya tujuan jangka panjang yaitu banyaknya

anggta baru yang menda%tar. )endala yang dihadapi adalahkesulitan menjaring anggta baru walaupun sudah mengikuti

dem ekskul.

• Tidak tercapainya tujuan jangka pendek yaitu anggta akti% 

mengikuti kegiatan piket atau latihan. )endala yang dihadapi

adalah karena tidak ada mti&asi dari anggta untuk 

menjalankan kegiatan harian sehingga harus ada paksaan agar 

anggta ikut akti% pada kegiatan harian.

".2 E*ekt$+$tas PR SAN , Bekas$ '$'asarkan atas Kr$ter$a S$stem

Pengujian e%ekti&itas rganisasi dirumuskan dengan berbagai kriteria. "aya

melakukan analisis dengan dasar kriteria sistem. Dalam kriteria sistem terdapat

kriteria berdasarkan dimensi waktu. E%ekti&itas PM! "M'N ( Bekasi jika

<

Page 13: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 13/18

dibandingkan dengan dimensi waktu memiliki kecckan karena PM! "M'N (

Bekasi memiliki jadwal dan target yang disesuaikan kepada dimensi waktu.

Perumusannya adalah?

=0> Aangka pendek 

• Prduksi+ yaitu output  berupa kegiatan yang telah dijadwalkan

yang dibandingkan dengan input berupa dana dan latihan.

• E%isiensi+ yaitu tidak adanya pembrsan input.

• )epuasan+ yaitu pencapaian yang memuaskan dalam hal batin dan

 psiklgis. )epuasan tercapai karena telah memenangkan lmba

serta banyaknya partisipan dnr darah dan seminar+ namun tidak mencapai kepuasan karena jumlah anggta baru yang sedikit.

=> Aangka menengah

• )emampuan mengadaptasi+ yaitu sejauh mana rganisasi itu

mampu menghadapi perubahan yang diakibatkan dari dalam atau

dari luar. "itutasi yang terjadi adalah banyak anggta yang tidak 

mampu mengadaptasi diri sendiri terhadap mti&asinya dan

kesibukannya sehingga banyak anggta yang enggan mengikuti

 piket dan latihan. Namun kendala tersebut dapat teratasi karenaanggta-anggta lainnya memti&asi dan atau memaksa anggta

yang malas tersebut untuk ikut kegiatan mingguan dan harian+

sehingga data absen dan keterlambatan anggta tidak buruk.

• )emampuan berkembang+ yaitu kemampuan rganisasi untuk 

hidup dalam jangka panjang. 6saha yang dilakukan leh PM! 

"M'N ( Bekasi adalah latihan bersama dan pendekatan bersi%at

kejiwaan yang dilakukan Pembina = support).

=8> Aangka panjang)emampuan hidup+ yaitu kemampuan rganisasi untuk hidup panjang.

)emampuan tersebut tercapai apabila perumusan jangka pendek dan

menengah terpenuhi. 5al yang terjadi pada PM! "M'N ( Bekasi adalah

0/

Page 14: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 14/18

 jika ada dan tetap berdirinya 6)" di seklah+ maka rganisasi akan tetap

hidup.

Dalam studinya tentang kmpnen e%ekti&itas dalam rganisasi kecil+ 1rank 

1riedlander dan 5all Pickle =0<:0> membentuk kriteria e%ekti&itas yang memiliki

 beberapa perhitungan. Aika PM! "M'N ( Bekasi menggunakan peritungan

e%ekti&itas tersebut+ maka didapatkan hasil?

• )emampuan rganisasi memberikan keuntungan

PM! "M'N ( Bekasi memberikan banyak keuntungan bagi

anggtanya. )euntungan yang diperleh adalah+ memperleh banyak  prestasi nn akademik+ menambah pengetahuan mengenai kesehatan+

menambah teman+ memperleh pengslsmsn berkntribusi dengan

rgsnisasi kecil

• Derajat sejauh mana rganisasi dapat memuaskan anggta-anggtanya

PM! "M'N ( Bekasi membuktikan tercapainya kepuasan yang

dibuktikan dengan banyaknya keuntungan yang diterima anggtanya.

• Derajat sejauh mana rganissi itu mempunyai nilai terhadap masyarkat

luar sekitarnya.

PM! "M'N ( Bekasi memberikan banyak nilai-nilai kepada

masyarakat luar sekitarnya yaitu seklah+ siswa-siswi "M'N ( Bekasi

dan masyarakt luar lainnya. PM! berbakti kepada masyarakat dengan

mengadakan dnr darah. PM! berbakti kepada seklah yaitu

mengella 6)" dengan baik dan melakukan pemeriksaan jajanan

kantin. PM! berbakti kepada siswa dengan cara melakukan P8) 

terhadap temannya yang sakit.

00

Page 15: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 15/18

BAB I

PENUTUP

%.1 Kes$m)ulan

)egiatan PM! "M'N ( Bekasi memiliki penjadwalan dengan menggunakan

 jangka waktu tertentu. Penjadwalan tersebut dilakukan dalam rangka mencapai

tujuan-tujuan PM!. )egiatan dilaksanakan dengan baik dan tertata walaupun

menemui beberapa kendala baik yang tertatasi maupun tidak tertatasi. )egiatan

dengan kendala yang teratasi membawa PM! "M'N ( Bekasi mencapai tujuan-

tujuannya.

Berdasarkan kriteria kee%ekti&an+ PM! "M'N ( Bekasi sudah terglng

menjadi rganisasi yang e%ekti%. 5al tersebut terbukti dari banyaknya rganisasi

0

Page 16: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 16/18

memberikan keuntungan kepada anggta+ memberikan kepuasan kepada anggta+ dan

memiliki nilai yang baik terhadap lingkungan luar sekitar.

%.2 Saran

)endala yaitu kurangnya mti&asi anggta sudah teratasi leh sikap dari PM! 

"M'N ( Bekasi yaitu paksaan. "aran yang dapat saya berikan mengenai kurangnya

minat siswa baru untuk bergabung dengan PM! "M'N ( Bekasi adalah selain

melakukan dem ekskul+ PM! sebaiknya terlihat akti% saat latihan+ yaitu tidak latihan

di dalam ruang 6)". "elain itu PM! dapat membuka knsultasi gratis yang

terjadwal agar mencerminkan bahwa PM! tidak terlihat hanya membantu hanya

ketika siswa sedang sakit+ namun PM! juga bersahabat dengan membantu siswa

mengenal gejala-gejala penyakit yang diderita. Melalui pendekatan-pendekatan

tersebut+ siswa baru akan tertarik untuk mengenal PM! dan bahkan ikut

 berpartisipasi menjadi anggta baru di PM!.

DAFTAR PUSTAKA

5utapea+ P.+ Thha+ N. =//;>. Kompetensi Plus Teori, Desain, Kasus dan

 penerapan untuk HR serta Organisasi yang Dinamis. Aakarta? PT 3ramedia

Pustaka.

Ahn+ M.+ )npaske+ !.+ Michael+ T. =//:>. Perilaku dan Manajemen

Organisasi. =3. 3ania+ Trans.> Aakarta? PT 3elra 'ksara Pratama.

)mpas. =/00+ "eptember 0;>. Tugas Mulia Palang Merah Remaja. !etrie&ed 0 9+

/0(+ %rm )mpas News?

http?edukasi.kmpas.cmread/00/<0;/8((:;Tugas.Mulia.Palang.

Merah.!emaja

Palang-Merah-4ndnesia. =/08+ "eptember ;>. Palang Merah Remaja. !etrie&ed 0

9+ /0(+ %rm Palang Merah 4ndnesia?

08

Page 17: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 17/18

http?www.pmi.r.idinde.phpkapasitassukarelawanpalang-merah-

remaja.html

,idyatmini. =0<<9>. Pengantar Organisasi dan Metode. Depk? Penerbit

3unadarma.

0

Page 18: Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

7/23/2019 Makalah efektivitas PMR SMAN 5 Bekasi

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-efektivitas-pmr-sman-5-bekasi 18/18

0(