LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

10
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT Pengertian : 1. Peningkatan kemampuan masyarakat untuk berpartisipasi, bernegosiasi, mempengaruhi dan mengendalikan kelembagaan masyarakatnya secara bertanggung gugat demi perbaikan kehidupannya. 2. Upaya untuk memberikan daya (empowerment) atau kekuata (strenght) kepada masyarakat Keberdayaan Unsur-unsur yang memungkinkan masyarakat mampu bertahan dan mampu mengembangkan diri untuk mencapai tujuan-tujuannya

Transcript of LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

Page 1: LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

Pengertian :

1. Peningkatan kemampuan masyarakat untuk berpartisipasi, bernegosiasi, mempengaruhi dan mengendalikan kelembagaan masyarakatnya secara bertanggung gugat demi perbaikan kehidupannya.

2. Upaya untuk memberikan daya (empowerment) atau kekuata (strenght) kepada masyarakat

Keberdayaan

Unsur-unsur yang memungkinkan masyarakat mampu bertahan dan mampu mengembangkan diri untuk mencapai tujuan-tujuannya

Page 2: LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

Pemberdayaan

Keberdayaan

Kemandirianmasyarakat

Kepedulian orang(dalam/luar) untuk

-SDM-SDA

-Teknologi

Page 3: LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

LANGKAH-LANGKAHPEMBERDAYAAN

MASYARAKAT DESA NGABEAN RT 05/O4

Disusun Oleh

Sinta Amelya G0A007001Fauzan ma`ruf G0A007005Gramelia G0A007007Hadi Winarso G0A007009

Page 4: LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

A. PERSIAPAN

Analisi Situasi

Desa Ngabean Rt/05/04 memiliki 20 Kepala kerluarga daerah ini terdapat di dataaran rendah dengan curah huijan 500 mm/m dengan suhu rata-rata 27 0C daerah ini dibatasi di sebelah timur oleh pasar dengan nama pasar minggu dengan sebelah barat di batasi oleh sawah dan perempatan jalan sebelah selatan dibatasi dengan desa Sirnoboyo sedangkan sebelah utara dibatasi oleh sawah.

a. Keadaan Daerah

Luas Daerah

- Daerah ini memiliki luas 1,5 km2, iklim hujan dimulai bulan September- Desember sedankan bulan Januari - Agustus musim kemarau, daerah ini sarana penting berupa instalasi listrik yang sudah didistribusikan ke seluruh perumahan sejak tahun 1995, komunikasi berupa jaringan telepon rumah belum ada di daerah ini namun u/ komunikasi umumnya orang menggunakan telepon genggam, income perkapita dengan rata2 antara 700- Juta, karena mata pencaharian di daerah ini adalah petani.

b. Keadaan Demografi meliputi :

- Jumlah KK sebesar 20 , jumlah klp usia kerja sebanyak 50 orang, besarnya keluarga rata-rata memilikii anak antara 2 sampai dengan 6, dengan jumlah balita 7 anak, sehingga memiliki kepadatan penduduk sebesar 55/km2

Page 5: LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

c. Derajat Kesehatan

- 0/7 kelahiran dalam satu tahun, CFR 0/70 penduduk, Morbidity 7/70 penduduk/ tahun, Mortality 5/70 /tahun

d. Sarana Kesehatan

- Belum memiliki rumah sakit, belum memiliki puskesmas, belum memiliki Polindes, belum ada Bides, terdapat 1Posyandu,

e. Sarana khusus belum adanya kesadaran masyarakat terkait kebersihan lingkungan sehingga tingkat DBD di daerah ini cukup tinggi dan potensial dalam penularan.

2. Potensi Peran Serta Masyarakat

a. Desa ini memiliki RT dan RW yang berkaitan dengan upaya kenersihan lingkungan, dusun ngabean Rt 5/4 awalmulanya hanya dua keluraga yaitu keluarga imandrewio dengan keluarga danuri yang menduduki daerah itu dengan bertambahnya tahun yang diiringi berkembangnya keturunan sampai saat ini dusun ngabean Rt 5/4 memiliki 20 kk, advokasi berupa organisasi karang taruna yg ada di daerah tersebutMekanisme koordinasi lintas sektoral setempat

b. Toma (kiyai, RT, Rw), Organisasi berupa Karang taruna, dusun ngabean Rt 5/4 meiliki 5 pengusaha / dan 3 PNS yang dapat berkontribusi dalam PSM (Social support)

c. Tingkat kesadaran masyarakat kaitanya dengan kebersihan liungkungan masih rendah sehingga tingkat risiko DBD di daerah ini tinggi

d. Merumuskan Permasalahan yang ada untuk pemecahannya adalah kegiatan PSN

Page 6: LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

1. Tujuan : PSN adalah intuk membangkitkan kesadaran msy dalam mengelola lingkungan agar DBD di daerah ini dapat terkurangi

a. Umum : Diperolehnya Kemandirian masyarakat dalam bidang Pemberantasan Sarang Nyamuk, dan pengelolaan lingkungan yang baik

b. Khusus :

- Terbentuknya kader kesehatan khusunya kader PSN di desa dusun ngabean Rt 5/4

- Terlaksananya kerja bhakti PSN dusun ngabean Rt 5/4

- Terbentuknya Pokja Kesling dusun ngabean Rt 5/4

B. PERENCANAAN

Page 7: LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

2. MENENTUKAN BERSAMA KEGIATAN YANG DAPAT DILAKUKAN MASYARAKAT / LSM DI BERBAGAI TINGKAT☻Pertemuan Tingkat Desa (ditemukan saat rapat dalam tahlilan setiap kamis malam)☻Survei mawas diri ☻Musyawarah mufakat desa (MMD)☻Latihan kader /diklat (Empowerment))☻Pelaksanaan upaya kesehatan oleh masyarakat (Empowerment)

Page 8: LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

☻Pembinaan kepada seluruh masyarakat yang ada di daerah itu

☻Perluasan berupa pemikiran kepada desa lain supaya melakukan upaya yang sama agar masyarakat terhindar dari masalah DBD

3. Menyusun tata laksana penyelenggaraan yang disepakati pada berbagai tingkat administrasi PSN memberi pelatihan kepada kader desa, mengkampanyekan lewat rapat desa serta menggiatakan program bersama (gotong royong)

4. Menyusun alokasi sumber daya masyarakat RAB yang dibutuhkan sekitar 2 juta untuk pembangunan sarana t4 sampah, dan kegiatan PSN sekaligus foging akan dilakukan bulan 12 mei 2009

Page 9: LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

C. PELAKSANAAN & PENGGERAKAN

Daerah dusun ngabean Rt 5/4 perlu ditingkatkan kaityanya dengan psan mengingat daerahnya di dataran rendah dan sarana kebersihannya yg kurang dan juga kiurangny partisipasi masyarakat dalam pengelolaan sampah

Pelaksanaan pada prinsipnya adalah mobilisasi melalui kegiatan PSN

Advokasi, Empowerment dan sosial support

☻Masyarakat yg ada dapat di berdayakan dengan kegiatan pelatihan kepada kader desa dan tomas, selanjutnya dapat dijalankan program PSN

☻Dana dapat diperolah melalui donatur kepada masyarakat dan tomas, pinjaman JPKM, dan jimpitan melalui kegiatan ronda.

☻Mobilisasi tenaga profesional melalui organisasi profesi Kesling

☻Mobilisasi tenaga kesehatan tradisional dari dukun akupunturis

☻Mobilisasi Institusi kesehatan melalui dari BP/BKIA dll

☻Mobilisasi LSM

Page 10: LANGKAH LANGKAH PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

D. PEMANTAUAN DAN PENILAIAN

Agar kegiatan berjalan sesuai dengan yang diharapkan, maka selalu diperlukan penilaian dan pemantauan yang berguna untuk feedback. Akan lebih baik jika indikator-indikator keberhasilannya juga sudah di tentukan sebelumnya (ini sangat terbantu dari tujuan yang spesifik)

INPUTINPUT PROSESPROSES OUTPUTOUTPUT OUTCOMEOUTCOME