Kata Pengantar

3
KATA PEsNGANTAR Assalamu Alaikum Wr. Wb Segala puji dan syukur senantiasa penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT, atas segala nikmat yang tak bertepi dan rahmat yang luasnya seluas langit dan bumi, sehingga dengan keridhaan-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai manifestasi kecintaan hamba kepada sang khalik sebagai kewajiban yang diwujudkan dalam bentuk ilmiah. Adapun tujuan dari penyusunan skripsi ini sebagai salah satu persyaratan Tugas Akhir pada Jurusan Teknik Pertambangan Fakultas Teknologi Industri Universitas Muslim Indonesia Makassar, yang berjudul ANALISIS PENGARUH MINERAL SILIKA (SIO 2 ) TERHADAP KUALITAS KADAR BIJIH NIKEL LATERIT PADA PT. ANUGRAH NUSANTARA TEKNOMINERAL KABUPATEN KONAWE SELATAN dimana Kata pengantar iii

description

kata pengantar

Transcript of Kata Pengantar

Page 1: Kata Pengantar

KATA PEsNGANTAR

Assalamu Alaikum Wr. Wb

Segala puji dan syukur senantiasa penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT,

atas segala nikmat yang tak bertepi dan rahmat yang luasnya seluas langit dan bumi,

sehingga dengan keridhaan-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai

manifestasi kecintaan hamba kepada sang khalik sebagai kewajiban yang diwujudkan

dalam bentuk ilmiah.

Adapun tujuan dari penyusunan skripsi ini sebagai salah satu persyaratan

Tugas Akhir pada Jurusan Teknik Pertambangan Fakultas Teknologi Industri

Universitas Muslim Indonesia Makassar, yang berjudul “ ANALISIS PENGARUH

MINERAL SILIKA (SIO2) TERHADAP KUALITAS KADAR BIJIH NIKEL

LATERIT PADA PT. ANUGRAH NUSANTARA TEKNOMINERAL

KABUPATEN KONAWE SELATAN ” dimana penelitian ini dimulai bulan

Februari sampai bulan april tahun 2016.

Selama menempuh pendidikan hingga penyusunan proposal penelitian ini,

penyusun banyak menerima bantuan dari berbagai pihak. Terbersik suci dalam hati,

tersirat ikhlas dalam diri dan bertutur tulus tak bertepi, doa suci sebagai ungkapan

terima kasih penulis kepada :

1. Ayahanda Dr. Phil. nat. Sri Widodo, ST MT, selaku ketua jurusan Teknik

Pertambangan yang senantiasa membimbing dan memberikan nasehat

Kata pengantar iii

Page 2: Kata Pengantar

agar kami bisa menjadi orang yang berhasil dan bertanggung jawab atas

amanah orang tua yaitu menyelesaikan studi dengan baik.

2. Ayahanda Ir. H. Djamaluddin, MT. selaku pembimbing I yang telah

banyak memberikan arahan dalam pembuatan proposal penelitian.

3. Ibu Ir. Nurliah Jafar, ST. MT. selaku pembimbing II yang telah banyak

memberikan arahan dalam pembuatan proposal penelitian.

4. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada teman-teman angkatan

2012 dan teman-teman mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan FTI-

UMI atas partisipasi dan kerjasama serta dorongannya yang bersifat

positif selama ini.

5. Orang Tua Tercinta yang telah memberikan dukungan do’a, materi dan

moril yang tak terhingga.

Jazakallah/jazakillah khairan katsiran. Semoga laporan penelitian ini

bermamfaat dan memberikan kontribusi ilmu pengetahuan kepada pembaca. Semoga

esok hari penulis mempunyai kesempatan untuk memberikan karya/hasil yang jauh

lebih baik buat ummat. Amin.

Wallahu Waliyyut Taufiq Wal Hidayah,

Wassalamu Alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Makassar, Februari 2016

Penyusun

Kata pengantar iv