Hukum Newton I, II, III

11
Kinemarika: didasarkan pada definisi pergeseran, kecepatan dan percepatan Pertanyaan: Mekanisme apakah yang menyebabkan sebuah benda bergerak ? Mengapa benda-benda dapat memiliki percepatan yang berbeda-beda ? Perubahan Gerak: dijelaskan dengan konsep gaya, massa dan momentum

description

makalah yang di susun oleh teman-teman stkip di literatur dari berbagai sumber, silahkan di copas dan masukkan nama penulisnya (penyusunnya)...

Transcript of Hukum Newton I, II, III

Kinemarika:

didasarkan pada definisi pergeseran, kecepatan dan percepatan

Pertanyaan:

Mekanisme apakah yang menyebabkan sebuah benda bergerak ?

Mengapa benda-benda dapat memiliki percepatan yang berbeda-beda ?

Perubahan Gerak:

dijelaskan dengan konsep gaya, massa dan momentum

Kontak langsung

Jarak jauh medan magnet

INTERAKSI

Medan gaya (Interaksi) yang terjadi di alam : medan gaya grafitasi : Antara benda bermassa gaya elektromagnetik : Antara benda bermuatan Gaya kuat : antara partikel subatomik Gaya lemah : Proses peluruhan radioaktif

FISIKA DASAR

TentangHUKUM – HUKUM NEWTON

Dosen pembimbing : yus’iran, S.Si

Di susun oleh

Nama : Yani FitrianiNPM : 10.3.02.0423Kelas / semester : H / IJurusan : MIPAProdi : Matematika

SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP) BIMA

TAHUN AKADEMIK 2010 / 2011