Hipoglikemia Ringan

14
Hipoglikemia Ringan Bimbingan dokter muda PDL Periode 21 Maret-30 Mei 2016

description

Hipoglikemia, ringan, tatalaksana, manajemen

Transcript of Hipoglikemia Ringan

Page 1: Hipoglikemia Ringan

Hipoglikemia RinganBimbingan dokter muda PDL

Periode 21 Maret-30 Mei 2016

Page 2: Hipoglikemia Ringan

DD

Hipoglikemia karena,• Obat

• (Sering): Insulin, sulfonilurea, alkohol• (Kadang): kinin, pentamidine• (Jarang): salisilat, sulfonamid

• Hiperinsulinisme endogen• Insulinoma• Kelainan sel β jenis lain• Sekretagogue: sulfonilurea• Autoimun• Sekresi insulin ektopik

• Penyakit kritis• Gagal hati• Gagal ginjal• Gagal jantung• Sepsis• Starvasi dan inanisi

• Defisiensi endokrin• Kortisol, growth hormone• Glukogon, epiefrin

• Tumor non-sel β• Sarkoma• Tumor adrenokortikal, hepatoma• Leukemia• Limfoma• Melanoma

• Pasca-prandial• Reaktif (setelah operasi gaster)• Diinduksi alkohol

Page 3: Hipoglikemia Ringan

Working Diagnosis• Anamnesis

• Penggunaan obat hipoglikemik oral dosis, waktu pemakaian terakhir, perubahan dosis• Waktu makan terakhir, asupan gizi• Riwayat jenis pengobatan dan dosis sebelumnya• Lama menderita DM, komplikasi DM• Penyakit penyerta : ginjal, hati. Dll• Penggunaan obat sistemik : penghambat adrenergic

• Pemeriksaan Fisik• Pucat, diaphoresis• Tekanan darah • Frekuensi denyut jantung• Penurunan kesadaran• Defisit neurologic fokal transien

Page 4: Hipoglikemia Ringan

Kriteria Diagnosis• Pada pemeriksaan kadar glukosa darah < 60 mg/dl, atau kadar

glukosa darah < 80 mg/dl dengan gejala klinis seperti,• Stadium Parasimpatik : lapar, mual, tekanan darah turun• Stadium gangguan otak ringan : lemah lesu, sulit bicara, kesulitan menghitung

sementara• Stadium simpatik : keringat dingin pada muka, bibir, atau tangan gemetar• Stadium gangguan otak berat : tidak sadar, dengan atau tanpa kejang

• Meredanya gejala ketika gula darah meningkat• Hipoglikemia ringan (gejala ringan atau tidak ada)

Page 5: Hipoglikemia Ringan

Definisi• Hipoglikemia adalah keadaan dimana konsentrasi glukosa darah

<60mg/dl atau <80mg/dl disertai gejala klinis • Hipoglikemia dapat terjadi pada pasien diabetes mellitus (DM)

maupun non-DM

Page 6: Hipoglikemia Ringan

Etiologi• DM• Defisiensi insulin endogen• Terapi DM agresif, terlihat dari rendahnya target terapi, baik glukosa darah,

HbA1C, atau keduanya.• Riwayat Hipoglikemia• Latihan jasmani dengan instensitas menengah hingga berat• Tidur• Kebutuhan tubuh akan insulin menurun : gagal ginjal, gagal hati, pasca

persalinan pada ibu yang menggunakan terapi insulin saat hamil• Asupan makan tidak adekuat

Page 7: Hipoglikemia Ringan

• Non-DM• Dalam pengobatan

• Obat• Alkohol• Obat lain

• Penyakit kritis• Gagal hati, ginjal, atau jantung• Sepsis• Inanition (kurang asupan nutrisi)

• Defisiensi hormone• Kortisol• Glukagon dan epinefrin

• Tumor non-sel islet

Page 8: Hipoglikemia Ringan

• Non-DM• Pasien yang tampak sehat

• Hiperinsulinisme endogen• Insulinoma• Gangguan sel beta fungsional• Hipoglikemia akibat insulin autoimun• Insulin sekretagog

• Hipoglikemia accidental, surreptitious, malicious

Page 9: Hipoglikemia Ringan

Patofisiologi• Pada pasien DM hipoglikemia• Terjadi

• Konsentrasi Insulin yang tidak menurun• Konsentrasi glucagon tidak meningkat• Terjadi penurunan ambang batas konsentrasi gula darah untuk memulai sekresi epinefrin

Page 10: Hipoglikemia Ringan

Manifestasi Klinis86 mg/dl

Inhibisi sekresi insulin endogen

68 mg/dlPelepasan hormon counter-regulatory• Glukagon• Epinefrin

<27 mg/dlNeuroglikopenia berat• Penurunan

kesadaran• Kejang • Koma

50-58 mg/dlAwitan gejala• Otonom• Neuroglikopenik

(mual, keringat dingin, lapar, gemetar, penurunan tekanan darah

43-54 mg/dlDisfungsi neurofisiologisEvoked responses

54 mg/dlPerubahan luas pada EEG

50 mg/dlGangguan kognitifTidak dapat melakukan tugas yag kompleks, misal berhitung

Page 11: Hipoglikemia Ringan

Tatalaksana• Stadium Permulaan (Sadar)• Gula murni 30gr (2 sendok makan) atau sirop/permen gula murni (bukan

pemanis pengganti gula/gula diet/gula diabetes) dan makanan yang mengandung karbohidrat• Stop obat hipoglikemik sementara• Pantau glukosa darah sewatu tiap 1-2 jam• Pertahankan GD sekitar 200mg/dl (bila sebelumnya tidak sadar)• Cari penyebab

Page 12: Hipoglikemia Ringan

Komplikasi• Hipoglikemia sedang (terdapat gejala namun dapat diatasi sendiri

oleh pasien).• Hipoglikemia berat (gejala yang timbul sangat berat sehingga

membutuhkan bantuan orang lain untuk mengatasinya).• Kerusakan otak• Koma• Kematian

Page 13: Hipoglikemia Ringan

Prognosis• Umumnya baik jika penanganan cepat dan tepat

Page 14: Hipoglikemia Ringan

Terima Kasih