HASIL PENELITIAN

23
HASIL PENELITIAN Oleh : Kokom Komariah

description

HASIL PENELITIAN. Oleh : Kokom Komariah. Posisi y ang d apat Dimasuki o leh Lulusan. Manajer Chef Cook / Kepala Produksi Purchasing dan pengadaan bahan R & D Produk Supervisor Produksi /cook Pelayanan Tenaga lepas S taf Promosi dan Pemasaran. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of HASIL PENELITIAN

HASIL PENELITIAN

Oleh :Kokom Komariah

Manajer Chef Cook/Kepala Produksi Purchasing dan pengadaan bahan R & D Produk Supervisor Produksi/cook Pelayanan Tenaga lepas Staf Promosi dan Pemasaran

Posisi yang dapat Dimasuki oleh Lulusan

No Aspek Prioritas Keterangan

1. Pengetahuan

(knowledge)

3

2. Kemampuan (Skill) 4

3. Sikap (Attitude) 1

4. Kebijaksanaan

(Wisdom)

5 (sesuai level )

5. Penampilan 2

Tuntutan Kompetensi yang Dibutuhkan DUDI

No Kompetensi yang dibutuhkan

1. Mampu melakukan perencanaan menu sesuai dengan kebutuhan.

2. Memahami tentang keselamatan kerja

3 Mampu menentukan bahan pangan sesuai dengan kebutuhan.

4. Mampu melakukan “preparing “ secara tepat.

5. Mampu menggunakan alat secara tepat.

6. Mampu menggunakaan teknik dasar memasak .

7. Mampu melakukan pengolahan makanan sesuai dengan tuntutan

resep.

8 Mampu melakukan tata saji dengan tepat

9. Menerapkan prinsip sanitasi dan hygiene dalam pengolahan dan

penyajian.

10. Mampu menerapkan prinsip-prinsip manajemen dalam pengolahan

dan penyajian..

Kompetensi Produktif yang Dibutuhkan DUDI

Merencanakan Menu

Memahami Keselamatan Kerja

Menentukan Bahan Pangan

Melakukan "Preparing"

Menggunakan Alat

Menggunakan Teknik Olah

Melakukan Proses Memasak

Melakukan Tata Saji

Menerapkan Sanitasi & Higiene

Menerapkan Prinsip Manajemen

Kompetensi Bidang Produksi di Restoran

Kompetensi Bidang Service

Kompetensi Kerja Bidang Restoran

Personal42%

Interpersonal25%

Disiplin25%

Komitmen8%

Kompetensi Sikap Bidang Produksi  

Pengetahuan Dasar80%

Pengetahuan Lanjut20%

Kompetensi Pengetahuan Bidang Produksi

Kompetensi Dasar50%

Kompetensi Lanjut50%

Sales

Kompetensi Keterampilan Bidang Produksi

Kompetensi Bidang

Service di Restoran

Personal 38%

Inter Personal 44%

Disiplin 13%

Komitmen6%

Kompetensi Sikap Bidang Service

Pengetahuan Dasar91%

Pengetahuan Lanjut9%

Kompetensi Pengetahuan Bidang Service

Ketrampilan Dasar54%

Ketrampilan lanjut46%

Kompetensi Keterampilan Bidang Service

Contoh Teladan15%

Organisator 31%

Inisiator31%

Motivator15%

Kerjasama8%

Kompetensi Profesional Tenaga Pendidik untuk Melatih Tenaga Kerja Bidang Restoran.

No Kelemahan yang dirasakan Urutan

1 Bahasa Inggris 1

2. Kepemimpinan 6

3. Team Work 4

4. Hubungan manusia 5

5. Negosiasi 7

6. Presentasi/Penampilan 2

7. Business 3

Kelemahan-kelemahan Lulusan yang Dirasakaan oleh Industri

SIMPULAN DAN SARAN

Posisi yang dapat dimasuki oleh lulusan sangat lebar, mulai sebagai tenaga lepas sampai manajer, dengan kualifikasi kerja tertentu. Namun umumnya dunia usaha menentukan para lulusan harus mau melakukannya mulai pekerjaannya dari

(1)

Secara umum kompetensi yang dibutuhkan oleh DUDI adalah sikap, penampilan, pengetahuan dan keterampilan. Sikap merupakan indikator yang utama yang ditetapkan oleh industri.

Berdasarkan kebutuhan untuk bekerja dalam bidang restoran ada 10 (sepuluh) kompetensi produktif yang dibutuhkan untuk bidang pengolahan makanan

(2) Kompetensi bidang kerja restoran yang dibutuhkan stakeholder (DU/DI)

Pada kompetensi sikap aspek personal (42%) lebih dominan dibanding yang lain.

Pada kompetensi pengetahuan dibutuhkan pengetahuan dasar 80% dan pengetahuan lanjut 20%.

Pada aspek keterampilan dibutuhkan 50% keterampilan dasar dan 50% keterampilan lanjut.

a. Kompetensi Kerja Pada Bidang Produksi

Pada kompetensi sikap aspek aspek interpersonal (43,75%) lebih dominan dibanding yang lain.

Pada kompetensi pengetahuan dibutuhkan pengetahuan dasar 91% dan pengetahuan lanjut 9%,

Pada aspek keterampilan dibutuhkan 46% keterampilan dasar dan 54% keterampilan lanjut.

b. Kompetensi Kerja pada Bidang Service

Organisator, inisiator dan motivator dalam membentuk kompetensi.

Mampu melaksanakan kerjasama dengan industri untuk meningkatkan kualitas lulusan.

c. Kompetensi Professional Guru Untuk Menyiapkan Tenaga Kerja Bidang Restoran

Kelemahan lulusan yang dirasakaan oleh stakeholder bidang kerja restoran adalah kemampuan bahasa Inggris, performance, bisnis, kerja dalam team, hubungan manusia , kepemimpinan dan negosiasi.

Pembelajaran harus menyiapkan kondisi fisik dan mental mahasiswa agar siap memasuki dunia kerja mulai dari awal. Karena itu pembelajaran harus disiapkan mendekati situasi yang riil.

Pembentukan sikap harus selalu terintegrasi dalam setiap mata kuliah, terutama dikaitkan dengan kegiatan-kegiatan pembelajarannya. Pembentukan aspek personal, interpersonal harus mendapat perhatian yang serius.

Kompetensi pengetahuan dan keterampilan pada Kompetensi produksi dan layanan Restoran harus diperkuat pada kompetensi dasarnya, karena

Saran