Haluan 25 Februari 2012

24
SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 25 FEBRUARI 2012 M/3 RABIUL AKHIR 1433 H MEDIA GROUP Harga Eceran Rp2.500/eks, Harga Langganan Rp57.000/bulan Harian Umum Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat TERBIT 24 HALAMAN NOMOR 283 TAHUN KE 63 Iklan 0751 4488700 klan 0751 4488700 klan 0751 4488700 klan 0751 4488700 klan 0751 4488700 Berlangganan 0751 9559333 Berlangganan 0751 9559333 Berlangganan 0751 9559333 Berlangganan 0751 9559333 Berlangganan 0751 9559333 Pengaduan 0751 4488702 Pengaduan 0751 4488702 Pengaduan 0751 4488702 Pengaduan 0751 4488702 Pengaduan 0751 4488702 http://www.harianhaluan.com 05.13 WIB 12.34 WIB 15.48 WIB 18.39 WIB 19.48 WIB Ketahuilah, bahwa sesungguhnya Allah amat berat siksa-Nya dan bahwa sesungguhnya Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang. KHAS KHAS KHAS KHAS KHAS REFLEKSI REFLEKSI REFLEKSI REFLEKSI REFLEKSI (QS Al Maa-Idah ayat 98) Jalan Belum Bernama Diinventarisasi..…….. >> 02 Warga Tanah Datar Terancam………………. >> 07 Kisruh Macet Berujung ke Pengadilan….. >> 13 >> KAIN hal 11 >> AKHIRNYA hal 11 Akhirnya Angie Dipecat Juga Kain Kapan untuk Jenazah Suparwono 39 Meter SUPARWONO, orang tertinggi di Indonesia meninggal dunia, Rabu (22/2) lalu. Suparwono meninggal akibat serangan jantung saat menerima tamu di kediamannya. Dibutuhkan 39, 21 meter kain kapan untuk membalut jenazahnya, dan 18 orang untuk mengangkat jenazahnya. Media jejaring sosial, media massa cetak dan elektronik beramai-ramai memberitakan mening- galnya orang tertinggi di Indonesia secara mendadak. Suparwono, manusia tertinggi di Indonesia asal Kabupaten Tulangbawang, Lam- pung, sosok sederhana. Selama ini, ia ternyata enggan berobat ke rumah sakit dengan alasan keterbatasan biaya. Ia tutup usia dalam perjalanan ke rumah sakit. Suparwono memiliki tinggi badan 242 sentimeter dan berat 176 kg. Ia orang tertinggi di Baiyo-Batido Seniman Sumbar Oleh: Darman Moenir SENIMAN Sumatera Ba- rat menyelenggarakan pertemuan silaturahim di Galeri Taman Budaya Provinsi Sumatera Barat, Jalan Diponegoro, Padang, Minggu, 26 Februari 2012. Pem- rakarsa dan sekaligus pengundang pertemuan adalah penyair Rusli Marzuki Saria (RMS) yang persis 26 Februari ini berusia 76 tahun (lahir 26 Februari 1936). Selain pematung abstrak terkenal Arby Samah, Papa Rusli (demikian RMS sering dipanggil, dan pernah menjadi Redaktur Budaya Haluan selama lebih daripada 20 tahun) jadi seniman tertua provinsi ini. Setelah mereka, ada seniman senior lain: Darwis Loyang, Upita Agustine (Puti Reno Raudha Thaib), Akhyar Sikumbang, Nelwetis, Emral Djamal, Musra Dahrizal Katik Jo Mangkuto (sedang jadi dosen tamu di Amerika Serikat), Harris Effendi Thahar. >> BAIYO hal 11 PASCAGALODO PASAMAN Kondisi Mulai Pulih PEMBERSIHAN—Alat berat dikerahkan untuk membersihkan kayu gelondongan yang menumpuk di sebuah jembatan dan pemukiman warga Nagari Simpang Kecamatan Simpang Alahan Mati, Pasaman, Jumat (24/ 2). Dibutuhkan waktu beberapa hari untuk membersihkan kekayuan dan material batu. HASWANDI PASAMAN, HALUAN—Dua hari setelah banjir bandang atau galodo di tiga kecamatan di Pasaman, kondisi warga mulai berangsur- angsur membaik. Aktivitas warga mulai terlihat. Untuk tanggap darurat, hanya kebutuhan pakaian dan susu anak yang masih kekurangan. Untuk yang lainnya, telah diantisipasi dengan baik. Tiga kecamatan yang dilantak galodo itu adalah Kecamatan Tigo Nagari, Kecamatan Simpang Alahan Mati (Simpati), dan Kecamatan Bonjol. Kecamatan Simpati meru- pakan yang terpapar parah dilanda galodo. Masalah kesehatan misalnya, Pemkab Pasaman telah mendirikan posko kesehatan, dengan menem- patkan beberapa tenaga medis dan perobatan. Hingga Jumat (24/2) kemarin, sebagian besar warga korban banjir bandang tidak mengalami gangguan kesehatan yang serius. Begitu juga masalah kebutuhan makanan sehari-hari, Pemkab Pasa- Kondisi warga di tiga kecamatan yang dihantam galodo tampak mulai pulih. Bantuan terus mengalir dari berbagai pihak. Bupati bantah ada korban yang tewas seperti seperti dilansir sebuah surat kabar lokal. >> KONDISI hal 11 JAKARTA, HALUAN—Ange- lina Sondakh, politisi partai Demokrat yang juga bekas Putri Indonesia ini, akhirnya resmi dipecat dari jabatan sebagai Wakil Sekretaris Jenderal partai Demokrat. Pemecatan Angie diambil setelah Dewan Pengurus Pusat (DPP) Demokrat melakukan rapat pleno. “DPP memutuskan menindaklanjuti rekomendasi DK (Dewan Kehormatan) untuk memberhentikan AS sebagai pengurus DPP PD,” kata Juru Bicara Partai Demokrat, Andi Nurpati seoperti dikutip viva- news, Jumat (24/2). Surat pemecatan tersebut Penculikan, Siswi SMA Diikat dalam Mobil SOLOK, HALUAN— Aksi penculikan pelajar oleh pelajar terbongkar. Upaya jahat ini diketahui setelah mobil Toyota Rush BA 1982 BP yang dikemudikan RA (16) tergelincir di sebuah tikungan jalan dekat kedai nasi Sup Abang jalan lintas Solok - Padang batas Nagari Talang dengan Cupak, Kamis (23/1) selepas Magrib. Di dalam mobil itu, ada seorang gadis dalam kondisi terikat dengan tali plastik berwarna orange di jok bagian depan samping RA mengemudikan kendaraannya. Wanita ini terdengar berteriak- teriak minta tolong kepada warga sekitar. Warga lalu berhamburan mengepung mobil tersangka dan nyaris menghajarnya beramai-ramai, karena warga menduga tersangka adalah kawanan rampok bermobil. Sejumlah petugas Sat Lantas Polres Solok juga ikut melakukan pengepungan dan mengejar tersangka, yang saat itu terlihat berupaya melarikan diri dari mobil yang dikendarainya. Untungnya di saat kritis itu Kapolsek Talang AKP Irwan Zani dan anggotanya berhasil mengamankan tersangka yang bertubuh kurus ini, lalu membawanya ke Mapolsek Talang berikut kendaraannya. Tersangka Rio Afrianto mengaku beralamat di Kompleks Unand Blok B No 11 Ulu Gadut Padang sedang korbannya Slv tercatat sebagai siswi sebuah SMA beralamat Kompleks Nuansa Indah juga di Ulu Gadut Padang. Korban yang masih mengenakan seragam pramuka dan dalam keadaan trauma berat ketakutan ulah aksi penculikan dirinya, dibawa petugas ke Mapolres Solok di Lubuk Selasih. Heboh kabar kasus penculikan tersebut membuat ratusan warga Gunung Talang mendatangani Mapolsek Talang, guna melihat langsung siapa gerangan korban aksi penculikan itu dan siapa pula tersangka pelakunya. Wakapolres Solok Kompol Yunizar Yudistira juga ikut dibuat sibuk menangani kasus penculikan pelajar putri yang masih di bawah umur tesebut, karena warga terus saja berkerumun di depan halaman Mapolsek Talang.Kepada petugas yang memeriksanya, tersangka mengaku korban sudah diikatnya menggunakan tali plastik sejak dari Kota Padang. Dijelaskan tersangka, rencananya korban akan dibawanya ke kawasan perkebunan teh Kayu Jao Gunung Talang, namun dalam perjalanan pikirannya berubah lalu korban dibawa menuju ANTRE—Sejumlah warga Nagari Simpang Kecamatan Simpang Alahan Mati Kabupaten Pasaman, harus antre untuk mendapatkan air bersih, Jumat (24/2). Meski empat mobil dikerahkan untuk pengadaan air bersih, namun warga masih harus antre untuk mendapatkan air bersih. HASWANDI SEDANG MENGGALI TEBING Dua Warga Tertimbun Longsor BATUSANGKAR, HALUAN- Bencana tanah longsor di Jorong Ombilin Kecamatan Rambatan kabupaten Tanah Datar yang terjadi senja, Jumat (24/2) sekitar pukul 16.30, menga- kibatkan seorang pria Zulkifli ( 59) tewas tertimbun. Sementara temannya Buyun (38) yang siang kemarin bekerja bersama-sama mendatarkan lokasi perumahan dengan meng- gali tanah tebing yang tak jauh dari bentangan rel kereta api Ombilin, nyawanya sempat diselamatkan oleh warga yang ada di sekitar lokasi. Camat Rambatan Erizanur ketika dihubungi Haluan di TKP tadi malam menyebutkan, bahwa sejak pagi kemarin kedua korban bekerja mendatarkan lokasi perumahan milik adik korban Buyun Depi. Untuk memperluas lahan yang akan dijadikan lokasi perumahan tersebut, mereka bekerja menggali lokasi tebing, >> DUA hal 11 KEMUNGKINAN GEMPA 8,8 SR PULAU SIBERUT Skenario Evakuasi Harus Disiapkan >> SKENARIO hal 11 >> PENCULIKAN hal 11 Ekspos hasil penelitian Kerry Sieh bersama Danny Hilman dari LIPI, Jumat (24/2). Tim Peneliti ini merekomendasikan pemerintah untuk segera menyiapkan infrastruktur siaga bencana dan skenario evakuasi. (Amir) PADANG, HALUAN—Pemerintah dimin- ta menyiapkan skenario dan skema evakuasi untuk meminimalisasi risiko setelah bencana. Pemerintah tak bisa hanya menunggu bencana datang baru merespons. Pemerintah provinsi, kota, dan kabu- paten yang berada di jalur rawan bencana, diharapkan fokus menyosialisasikan potensi kebencanaan kepada masyarakat. masih dalam proses. “Segera akan dikeluarkan (SK),” kata dia.

description

Haluan 25 Februari 2012

Transcript of Haluan 25 Februari 2012

SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU25 FEBRUARI 2012 M/3 RABIUL AKHIR 1433 H

MEDIA GROUP

Harga Eceran Rp2.500/eks,Harga Langganan Rp57.000/bulan

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

TERBIT 24 HALAMANNOMOR 283 TAHUN KE 63

IIIIIklan 0751 4488700klan 0751 4488700klan 0751 4488700klan 0751 4488700klan 0751 4488700Berlangganan 0751 9559333Berlangganan 0751 9559333Berlangganan 0751 9559333Berlangganan 0751 9559333Berlangganan 0751 9559333

Pengaduan 0751 4488702Pengaduan 0751 4488702Pengaduan 0751 4488702Pengaduan 0751 4488702Pengaduan 0751 4488702

http://www.harianhaluan.com

05.13 WIB 12.34 WIB 15.48 WIB 18.39 WIB 19.48 WIB

Ketahuilah, bahwa sesungguhnya Allah amat beratsiksa-Nya dan bahwa sesungguhnya Allah Maha

Pengampun lagi Maha Penyayang.

K H A SK H A SK H A SK H A SK H A S

R E F L E K S IR E F L E K S IR E F L E K S IR E F L E K S IR E F L E K S I

(QS Al Maa-Idah ayat 98)

Jalan Belum BernamaDiinventarisasi..…….. >> 02

Warga Tanah DatarTerancam………………. >> 07

Kisruh Macet Berujungke Pengadilan….. >> 13

>> KAIN hal 11

>> AKHIRNYA hal 11

Akhirnya AngieDipecat Juga

Kain Kapan untukJenazah Suparwono39 MeterSUPARWONO, orang tertinggi di Indonesiameninggal dunia, Rabu (22/2) lalu. Suparwonomeninggal akibat serangan jantung saat menerimatamu di kediamannya. Dibutuhkan 39, 21 meterkain kapan untuk membalut jenazahnya, dan 18orang untuk mengangkat jenazahnya.

Media jejaring sosial, media massa cetak danelektronik beramai-ramai memberitakan mening-galnya orang tertinggi di Indonesia secaramendadak. Suparwono, manusia tertinggi diIndonesia asal Kabupaten Tulangbawang, Lam-pung, sosok sederhana. Selama ini, ia ternyataenggan berobat ke rumah sakit dengan alasanketerbatasan biaya. Ia tutup usia dalam perjalananke rumah sakit.

Suparwono memiliki tinggi badan 242sentimeter dan berat 176 kg. Ia orang tertinggi di

Baiyo-BatidoSeniman SumbarOleh: Darman Moenir

SENIMAN Sumatera Ba-rat menyelenggarakanpertemuan silaturahimdi Galeri Taman BudayaProvinsi Sumatera Barat,Jalan Diponegoro,Padang, Minggu, 26Februari 2012. Pem-

rakarsa dan sekaligus pengundang pertemuan adalahpenyair Rusli Marzuki Saria (RMS) yang persis 26Februari ini berusia 76 tahun (lahir 26 Februari1936). Selain pematung abstrak terkenal Arby Samah,Papa Rusli (demikian RMS sering dipanggil, danpernah menjadi Redaktur Budaya Haluan selamalebih daripada 20 tahun) jadi seniman tertua provinsiini. Setelah mereka, ada seniman senior lain: DarwisLoyang, Upita Agustine (Puti Reno Raudha Thaib),Akhyar Sikumbang, Nelwetis, Emral Djamal, MusraDahrizal Katik Jo Mangkuto (sedang jadi dosen tamudi Amerika Serikat), Harris Effendi Thahar.

>> BAIYO hal 11 PASCAGALODO PASAMAN

KondisiMulai Pulih

PEMBERSIHAN—Alat beratdikerahkan untukmembersihkan kayugelondongan yangmenumpuk di sebuahjembatan dan pemukimanwarga Nagari SimpangKecamatan Simpang AlahanMati, Pasaman, Jumat (24/2). Dibutuhkan waktubeberapa hari untukmembersihkan kekayuan danmaterial batu. HASWANDI

PASAMAN, HALUAN—Dua harisetelah banjir bandang atau galododi tiga kecamatan di Pasaman,kondisi warga mulai berangsur-angsur membaik. Aktivitas wargamulai terlihat. Untuk tanggapdarurat, hanya kebutuhan pakaiandan susu anak yang masih

kekurangan. Untuk yang lainnya,telah diantisipasi dengan baik.

Tiga kecamatan yang dilantakgalodo itu adalah Kecamatan TigoNagari, Kecamatan Simpang AlahanMati (Simpati), dan KecamatanBonjol. Kecamatan Simpati meru-pakan yang terpapar parah dilandagalodo.

Masalah kesehatan misalnya,Pemkab Pasaman telah mendirikanposko kesehatan, dengan menem-patkan beberapa tenaga medis danperobatan. Hingga Jumat (24/2)kemarin, sebagian besar wargakorban banjir bandang tidakmengalami gangguan kesehatan yangserius.

Begitu juga masalah kebutuhanmakanan sehari-hari, Pemkab Pasa-

Kondisi warga di tigakecamatan yang dihantamgalodo tampak mulaipulih. Bantuan terusmengalir dari berbagaipihak. Bupati bantah adakorban yang tewas sepertiseperti dilansir sebuahsurat kabar lokal.

>> KONDISI hal 11

JAKARTA, HALUAN—Ange-lina Sondakh, politisi partaiDemokrat yang juga bekasPutri Indonesia ini, akhirnyaresmi dipecat dari jabatansebagai Wakil SekretarisJenderal partai Demokrat.

Pemecatan Angie diambilsetelah Dewan Pengurus Pusat(DPP) Demokrat melakukanrapat pleno. “DPP memutuskanmenindaklanjuti rekomendasiDK (Dewan Kehormatan) untukmemberhentikan AS sebagaipengurus DPP PD,” kata JuruBicara Partai Demokrat, AndiNurpati seoperti dikutip viva-news, Jumat (24/2).

Surat pemecatan tersebut

Penculikan, SiswiSMA Diikatdalam MobilSOLOK, HALUAN— Aksi penculikan pelajar olehpelajar terbongkar. Upaya jahat ini diketahuisetelah mobil Toyota Rush BA 1982 BP yangdikemudikan RA (16) tergelincir di sebuah tikunganjalan dekat kedai nasi Sup Abang jalan lintasSolok - Padang batas Nagari Talang dengan Cupak,Kamis (23/1) selepas Magrib.

Di dalam mobil itu, ada seorang gadis dalamkondisi terikat dengan tali plastik berwarna orangedi jok bagian depan samping RA mengemudikankendaraannya. Wanita ini terdengar berteriak-teriak minta tolong kepada warga sekitar.

Warga lalu berhamburan mengepung mobiltersangka dan nyaris menghajarnya beramai-ramai,karena warga menduga tersangka adalah kawananrampok bermobil. Sejumlah petugas Sat LantasPolres Solok juga ikut melakukan pengepungandan mengejar tersangka, yang saat itu terlihatberupaya melarikan diri dari mobil yangdikendarainya.

Untungnya di saat kritis itu Kapolsek TalangAKP Irwan Zani dan anggotanya berhasilmengamankan tersangka yang bertubuh kurusini, lalu membawanya ke Mapolsek Talang berikutkendaraannya.

Tersangka Rio Afrianto mengaku beralamatdi Kompleks Unand Blok B No 11 Ulu GadutPadang sedang korbannya Slv tercatat sebagaisiswi sebuah SMA beralamat Kompleks NuansaIndah juga di Ulu Gadut Padang.

Korban yang masih mengenakan seragampramuka dan dalam keadaan trauma beratketakutan ulah aksi penculikan dirinya, dibawapetugas ke Mapolres Solok di Lubuk Selasih.

Heboh kabar kasus penculikan tersebutmembuat ratusan warga Gunung Talangmendatangani Mapolsek Talang, guna melihatlangsung siapa gerangan korban aksi penculikanitu dan siapa pula tersangka pelakunya.

Wakapolres Solok Kompol Yunizar Yudistirajuga ikut dibuat sibuk menangani kasus penculikanpelajar putri yang masih di bawah umur tesebut,karena warga terus saja berkerumun di depanhalaman Mapolsek Talang.Kepada petugas yangmemeriksanya, tersangka mengaku korban sudahdiikatnya menggunakan tali plastik sejak dariKota Padang.

Dijelaskan tersangka, rencananya korban akandibawanya ke kawasan perkebunan teh Kayu JaoGunung Talang, namun dalam perjalananpikirannya berubah lalu korban dibawa menuju

ANTRE—Sejumlah warga Nagari Simpang Kecamatan Simpang Alahan MatiKabupaten Pasaman, harus antre untuk mendapatkan air bersih, Jumat (24/2).Meski empat mobil dikerahkan untuk pengadaan air bersih, namun warga masihharus antre untuk mendapatkan air bersih. HASWANDI

SEDANG MENGGALITEBING

Dua WargaTertimbunLongsorBATUSANGKAR, HALUAN-Bencana tanah longsor di JorongOmbilin Kecamatan Rambatankabupaten Tanah Datar yangterjadi senja, Jumat (24/2)sekitar pukul 16.30, menga-kibatkan seorang pria Zulkifli( 59) tewas tertimbun.

Sementara temannya Buyun(38) yang siang kemarin bekerjabersama-sama mendatarkanlokasi perumahan dengan meng-gali tanah tebing yang tak jauhdari bentangan rel kereta apiOmbilin, nyawanya sempatdiselamatkan oleh warga yangada di sekitar lokasi.

Camat Rambatan Erizanurketika dihubungi Haluan di TKPtadi malam menyebutkan, bahwasejak pagi kemarin kedua korbanbekerja mendatarkan lokasiperumahan milik adik korbanBuyun Depi.

Untuk memperluas lahanyang akan dijadikan lokasiperumahan tersebut, merekabekerja menggali lokasi tebing,

>> DUA hal 11

KEMUNGKINAN GEMPA 8,8 SR PULAU SIBERUT

Skenario Evakuasi Harus Disiapkan

>> SKENARIO hal 11 >> PENCULIKAN hal 11

Ekspos hasilpenelitian Kerry

Sieh bersamaDanny Hilman dariLIPI, Jumat (24/2).

Tim Peneliti inimerekomendasikan

pemerintah untuksegera menyiapkan

infrastruktur siagabencana dan

skenario evakuasi.(Amir)

PADANG, HALUAN—Pemerintah dimin-ta menyiapkan skenario dan skemaevakuasi untuk meminimalisasi risikosetelah bencana. Pemerintah tak bisahanya menunggu bencana datang barumerespons.

Pemerintah provinsi, kota, dan kabu-paten yang berada di jalur rawan bencana,diharapkan fokus menyosialisasikanpotensi kebencanaan kepada masyarakat.

masih dalam proses. “Segeraakan dikeluarkan (SK),” katadia.

U TA M A2 SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

Semen Padang BukaRS Darurat di Pasaman

PASAMAN, HALUAN— PT Semen Padangmembuka RumahSakit Darurat dilokasi korban banjirbandang di Simpati,Pasaman.

RS darurat tersebut di-lengkapi tenaga medis danrelawan yang akan mem-berikan pelayanan pengobatangratis dengan persediaan obat-obatan untuk sekitar 2.000orang.

“Pengobatan gratis inihampir pada setiap lokasibencana alam kami berikan.Sebab, salah satu kendala disamping sembako pascaben-cana yaitu gangguan kese-hatan,” kata Kepala Biro Coor-porate Social Responsibility(CSR) PT Semen Padang,Ampri Setiyawan usai menye-rahkan bantuan tanggap da-rurat berupa kebutuhan pokokuntuk korban di Posko BencanaAlam Banjir Bandang Pasa-man, di SMP N 1 SimpangAlahan Mati, Jumat (24/2).

Menurut Ampri, padaJumat sore tim dari RumahSakit Semen Padang jugasudah berangkat ke Pasamanuntuk memberikan bantuanmedis pada korban banjir dangalodo di Pasaman. Tim medisyang dipimpin Yuzri Boy ituterdiri dari empat dokter, em-pat tenaga medis, dan ban-tuan obat-obatan untuk kebu-tuhan sekitar 2.000 pasien.

Bantuan sembako sertamemberikan pelayanan pengo-batan gratis tersebut meru-pakan bagian program CSRPT Semen Padang sebagaiwujud kepedulian lingkungan.Sebelum di Pasaman, SemenPadang yang terpilih sebagaiperusahaan BUMN Terbaikdalam Pelaksanaan CSR 2011

lalu ini juga membuka rumahsakit darurat di Pesisir Sela-tan beberapa waktu lalu.

“Seperti biasanya, bantuanawal ini sekaligus kami meli-hat langsung apa-apa kebu-tuhan paling mendesak yangdiperlukan. Setelah itu, kamiakan upayakan bantuan be-rikutnya,” ujarnya lagi.

Sementara itu, bantuanSemen Padang yang diserah-kan Kepala Biro CSR AmpriSetiyawan tersebut diterimasecara simbolis oleh KepalaDinas Sosial dan Tenaga KerjaKabupaten Pasaman, Da-lisman Darsah.

Bantuan berupa beras 1,5ton, minyak goreng 50 dus, airmineral 100 dus, dan mieinstan, dengan nilai Rp27juta.

PT Semen Padang setiapterjadi bencana di Sumbarselalu menurunkan bantuanpada korban bencana dengancepat. Sebelum di Pasaman,pada 2011, PT Semen Padangjuga mengirimkan bantuanuntuk korban banjir dangalodo di Pesisir Selatan. Padasaat terjadi gempa Mentawai,Semen Padang Peduli jugamenurunkan relawan, danbantuan lebih kurang Rp400juta.

Banjir dan galodo menim-pa dua kecamatan di Pasa-man, yakni Kecamatan Sim-pang Alahan Mati dan Keca-matan Tigo Nagari Rabu (22/2). Bencana itu mengakibat-kan 113 rumah dan masjidrusak, dan merusak tigajembatan. Banjir juga menga-kibatkan 90 ha lahan per-tanian masyarakat rusak.

Turut ikut dalam TimSemen Padang Peduli saatpenyerahan bantuan tersebutyakni, Staf CSR Rusdi Ha-run, Jhon Fery, Senserianus,Staf Pengamanan Ismet, danJon dari Koperasi SemenPadang. (h/vid)

PENGGELAPAN DANA PLASMA SAWIT

Penyidikan Masih Menggantung

Jalan BelumBernamaDiinventarisasiPADANG, HALUAN — Ketua DewanPerwakilan Rakyat Daerah (DPRD) SumbarYultekhnil mengatakan akan menginventarisasiruas jalan yang belum memiliki nama. “Belumada Peraturan Daerahnya. Ini perlu dikemas,”sebutnya di Padang, Kamis (23/2).

Ruas jalan utama yang belum memilikinama antara lain By Pass, yang membentangsepanjang 18 km.

Disebutkan Yultekhnil, perlu duduk semejapihak yang berkepentingan di antaranya DinasSosial dan Perhubungan untuk menga-pungkannya. Lebih jauh disebutkan, memberinama jalan, misalnya dengan nama pahlawandinilai penting untuk mengapungkan nilai-nilai.Dengan memberi nama Sjafroeddin Prawi-ranegara, orang yang melintasi jalan diharapkanterinspirasi dengan perjuangannya.

Sumbar, sebutnya, memungkinkan untukmemberi nama jalan dengan nama-namapahlawan. “Kita tidak kekurangan dengan sosokyang ditokohkan. Kalibernya nasional bahkaninternational,” sebutnya. Ke depan, ia memintapemerintah mulai memikirkannya.

Kepala Dinas Sosial Kota Padang HariadiDahlan mengatakan kemungkinan terbaik yaitupada 10 November, yang diperingati sebagaiHari Pahlawan. “Memang harus dibicarakandengan pihak-pihak yang berkepentingan untukmengusulkan,” sebutnya.

Dinas Sosial, katanya, lebih setuju memberinama jalan dengan nama pahlawan. Tapi iasangsi mengingat kondisi kekinian bangsa.“Apakah dengan memberi nama jalan dengannama pahlawan, lantas orang akan mengingat-nya?” tanyanya.

Sebab, menurut Hariadi, nilai-nilai pah-lawan tak lagi direnungi oleh generasisekarang, yang terjebak kehidupan pragmatis.Ia takut, dengan memberi nama jalan dengannama-nama pahlawan, sementara di ruas jalantersebut dijadikan sebagai tempat berbuatmaksiat atau kebut-kebutan.

“Saya kira, ini perlu dikaji lebih dalam.Memberi nama jalan dengan nama pahlawansangat baik. Tapi memikirkan ‘untuk apa’ sayakira juga penting dipertanyakan,” katanya.Dikuatirkan, katanya, memberi nama jalandengan nama pahlawan justru memberikan citrayang negatif.

Bagi warga, kata Bagindo (55), pemiliksebuah warung nasi yang letaknya tak jauh dariBandara International Minangkabau (BIM),pemberian nama jalan selain untuk menge-depankan nilai-nilai juga sebagai pengingat.Bahkan tak jarang, katanya, nama jalan lebihdikenal dari nama warung nasinya sendiri. “Bagipedagang ini lebih menguntungkan,” sebutnya.

Dalam catatan Haluan, Di Sumatera Barat,kota terakhir yang membuat Perda nama-namajalan antara lain di Pasaman Barat, yangdisyahkan pada 2011. Ketua DPRD SumbarYulteknil setuju di kota dan kabupaten lainmulai merembukkannya. (h/adk)

Mahasiswa Unand Tuntut Pembatalan DO

LINTASI PERSAWAHAN — Sejumlah warga Nagari Simpang Kecamatan Simpang Alahan Mati Kabupaten Pasaman, melintasipersawahan yang masih digenangi sisa-sisa air dari banjir bandang. Saat ini korban banjir bandang lebih memilih tinggal di tempat sanakkeluarga dan tetangganya, ketimbang harus tinggal di tempat pengungsian. HASWANDI

PADANG, HALUAN—Ratusanmahasiswa Universitas Andalas(Unand) kembali berunjuk rasa, direktorat perguruan tinggi itu, Jumat(24/2) kemarin. Mereka menuntutpembatalan rencana drop out (DO)bagi 159 mahasiswa angkatan 2009dari berbagai fakultas.

Sebelumnya, para mahasiswayang yang tergabung dalam ForumMusyawarah Mahasiswa (Formus)juga telah melakukan unjuk rasadi halaman kantor DPRD Sumbardan kantor Komisi Hak AsasiManusia (Komnas HAM) per-

wakilan Sumbar 31 Januari lalu.Koordinator aksi mahasiswa

Muknizar Siregar mengatakan,mahasiswa mendesak pembatalansanksi DO akademis yang sudahdirancang pihak kampus bagiratusan mahasiswa angkatan 2009.

“Selain menuntut pembatalanrencana sanksi tersebut, mahasiswajuga meminta pihak kampus mem-perbaiki sistem akademis Unandagar lebih baik, perbaikan sistemkeamanan kampus, dan pembatalanpungutan uang praktikum di Fakultasnon-eksekta,” katanya.

Dia menambahkan, empattuntutan mahasiswa tersebutdiharapkan dapat dipenuhi pihakkampus. Mahasiswa mengancamakan melakukan aksi yang lebihbesar jika unjuk rasa kali ini tidakdirespons dengan baik oleh pihakkampus.

Mahasiswa menganggap hakmereka sebagai mahasiswa sudahterampas oleh kebijakan-kebijakanyang tidak berpihak kepadamahasiswa.

Semantara itu, Ketua BadanEksekutif Mahasiswa (BEM) UnandEfri Yunaidi mengatakan, aksi yangdilakukan mahasiswa merupakanpuncak dari kesabaran dalammenunggu realisasi janji yangpernah dilontarkan pihak kampus.“Mahasiswa melakukan protes atasSurat Edaran Rektor Unand Nomor655 tahun 2012 tentang proses pindahmahasiswa dan sanksi DO yang jugatelah disuarakan pada aksi-aksisebelumnnya,” katanya.

Pembantu Rektor III UnandNovesar Jamarun yang menemuimahasiswa saat berunjuk rasamenjelaskan, tuntutan tersebutakan disampaikan dalam rapatsenat Unand.

“Kami akan mengadakanrapat khusus membahas tuntutanmahasiswa ini dan diharapkanmahasiswa untuk bersabar,” ujardia. (h/rvo)

UNJUK RASA — Ratusan mahasiswa Universitas Andalas (Unand) berunjuk rasa, di rektoratperguruan tinggi itu, Jumat (24/2) kemarin. Mereka menuntut pembatalan rencana drop out (DO)bagi 159 mahasiswa angkatan 2009 dari berbagai fakultas. RIVO

PADANG, HALUAN — Kasusdugaan penggelapan dana plasmaKUD Mutiara Sawit Jaya (MSJ)masih mengantung. Penasihathukum (PH) warga Tiku V Jorong,Agam, Adi Warman mendesakpenyidik Direktorat Reskrim Um-um (Ditreskrimum) Polda Sumbarsegera menuntaskan penyidikankasus tersebut.

Diduga hasil penjualan sawititu tidak diberikan pada anggotaKUD semenjak 1994, senilai Rp129miliar. Merasa dirugikan, danpendekatan kekeluargaan jugatidak membuahkan hasil wargamelaporkan ke Polda Sumbar.

Berdasarkan laporan itu penyi-dik menindaklanjutinya denganmenangkap Ketua KUD MSJ AndiWahab, Sekretaris LazuardiErman, Bendahara Ermal. Namunsetelah ketiganya ditangkap,proses penyidikannya tidak jelashingga sekarang.

Andi Wahab, yang juga mantananggota DPR RI itu, menurutinformasi berada di Surabaya,setelah penyidik melakukan pem-bantaran (pemindahan) ke rumah

sakit. Begitu juga Lazuardi Ermanjuga dibantarkan ke RS Bhayang-kara, dengan alasan sakit.

Sementara itu, KoordinatorPolice Wacth Sumbar, IlhamdiTaufik menyebutkan pembantaranyang diberikan kepada WakilKetua DPRD Agam dan mantananggota DPR RI sah-sah saja dandiperbolehkan dalam proses hukum.

Tapi dalam pembantaran itupenyidik harus menjelaskan alasanyang jelas kenapa kedua tersangkatersebut diberikan pembantaran.Dikhawatirkan, pembantaran yangdilakukan penyidik hanya untukmemperlambat proses hukum kedua-nya. “Penyidik jangan sampaimembentuk opini atau memunculkanpandangan yang negatif di tengahmasyarakat,” kata Ilhamdi Taufik.

Pjs Kabid Humas Polda Sum-bar, AKBP Mainar Sugianto me-ngakui, Lazuardi Erman telahkeluar dari Rumah Sakit Bhayang-kara seminggu yang lalu. Saat ini,dia telah dikembalikan ke selMapolsek Padang Barat.

Sebelumnya, Andi Wahab usaiditangkap di Tanggerang, Banten

dirawat di RS Yos Sudarso duabulan lebih. Kemudian, dipin-dahkan ke RS Siti Rahmah danbeberapa hari di sana, Andi Wahabdipindahkan ke RS Karang Me-jangan, Surabaya untuk men-dapatkan perawatan intensif.

Sementara Lazuardi Ermanmendapat pembantaran usaimengeluhkan sakit di perut. Olehpenyidik, karena sakit dia takditahan di Mapolsek Padang Barat,tapi menjalani perawatan di RSBhayangkara.

Kepala RS Bhayangkara PoldaSumbar, AKP Dr Mintaria menga-takan setelah menjalani perawatanselama satu minggu, LazuardiErman telah pulih. Setelah itu, RSBhayangkara kembali menye-rahkan tersangka pada penyidikPolda Sumbar.

“Kami telah mengembalikantersangka Lazurdi Erman padapenyidik, karena sesuai denganhasil pemeriksaan kami ia telahbisa melakukan rawat jalan dantidak perlu lagi mendapatkanperawatan intensif,” katanya,Jumat (24/2) kemarin. (h/wan)

DAK BKKBN SUMBAR RP4 MILIAR LEBIH

Pusat dan DaerahHarus SepahamPADANG, HALUAN — Dana Alokasi Khusus(DAK) untuk Kependudukan dan KeluargaBerencana (KKB) di Sumbar mencapai Rp4miliar lebih. Namun dana ini tidak akan terserapdengan baik jika komitmen pemerintah pusatdengan pemerintah daerah masih tidak sama.Hal ini terbukti dari masih banyaknya tenagaPLKB yang merangkap jabatan dan institusiKKB yang masih amburadul di daerah.

Hal ini disampaikan Deputi Pelatihan danPengambangan BKKBN, Kasmiati, dalamRapat Kerja Daerah pembangunan Kepen-dudukan dan KB Sumbar 2012, Kamis (23/2)di Hotel Pangeran Beah Padang.

Dijelaskan Kasmiati, stagnansi pencapaianKB di beberapa provinsi di Indonesia termasukSumbar disebabkan terutama oleh belumsepahamnya pemerintah pusat dengan pemerin-tah di daerah. “Dipusat pemerintah telahmenfokuskan program untuk peningkatanpencapaian KB namun tidak banyak daerah yangmendukung dengan mengalokasikan danmenyediakan tenaga ahli yang bisa bekerjasamauntuk mencapai tujaun tersebut. Masih banyaktenaga PLKB di daerah yang menjadi camat,sekretaris camat, anggota DPRD dan lain-lain.Institusi pun masih beragam ada yang melekat,ada, ada yang gabung dengan institusi lain adapula yang tidak ada,”jelasnya.

Hal ini diakui Wakil Gubernur Sumbar,Muslim Kasim, yang dalam sambutannyamengatakan pentingnya kerjasama lintassektoral antara BKKBN dengan SKPD lainseperti pendidikan, kesehatan dan ekonomiuntuk menunjang pencapaian RPJMD. Untukitu perlu diberikan motivasi kepada Bupati danWalikota agar menganggarkan dana untukprogram KB di daerah masing-masing,” tegasWagub.

Ditambahkan kepala BKKBN Sumbar, M.Yamin Waisale, tahun 2012 BKKBN Sumbarmasih akan memfokuskan program revitalisasiKB dan penganggaran daerah tertinggal,terpencil dan perbatasan.

“Untuk menurunkan angka unmet need, ditingkat pusat telah ada nota kesepakatan tentangpelaksanaan Jaminan Persalinan (Jampersal),Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas)dan Jaminan Kesehatan Daerah (Jamkesda)yang disediakan Pemda,” jelas Yamin.

Sementara untuk penggarapan KB, Pemdaperlu membuat pemetaan kebutuhan pelayananKB-KR di daerah tersebut. Sedangkan untukmenyiapkan generasi muda berencana, lanjut-nya, BKKBN akan lebih intensif mengem-bangkan kegiatan-kegiatan yang berkaitandengan penyiapan kehidupan bagi keluargaberencana. (h/dla)

Lagi, Dua PengedarGanja DicokokPASBAR, HALUAN — Peredaran daun ganja diPasaman Barat sudah memprihatinkan. Buktinya, duawilayah hukum Polsek di Pasbar berhasil menggerebekganja yaitu di Ranah Batahan dan Ujuang Gading.

Di Ujung Gading keberhasilan polisi di bawahkomando Satuan Narkoba Polres Kabupaten PasamanBarat (Pasbar), kembali berhasil mencokok dua pelakupengedar daun ganja kering di jalan Simpang MANRanah Salido Nagari Ujung Gading Kecamatan LembahMelintang sekitar pukul 20.30 WIB Kamis (23/2).

Sedangkan di Ranah Batahan keberhasilan gemilangKapolsek Ranah Batahan Boy Agustianto SH, MH.,beserta jajaran menangkap 1 kg ganja di wilayahhukumnya. Direncanakan Sabtu pagi ini Kapolsek RanahBatahan akan membawa barang bukti (BB) bersamaseorang tersangka. Belum dijelaskan kronologispenangkapannya. “Besok saja kita ekspos di MapolresPasbar,” ujar Kapolsek Ranah Batahan Boy, kepadaHaluan kemarin malam via telepon seluler.

Di Ujung Gading dari tangan pelaku masing-masing,Aktar (23) dan Dasman (21) ini polisi berhasilmengamankan satu paket ukuran sedang daun ganjayang dibungkus dalam plastik hitam,1 unit sepadamotor Jupiter MX warna hitam tanpa nopol serta satuunit handphone merek Nokia c 3.

Hal itu disampaikan Kapolres Pasbar AKBP PrabowoSantoso didampinggi Kasat Narkoba AKP Iqbal Harundan Kasubag Humas Polres Pasbar Aiptu Akmal Rajabkepada Haluan Jumat, (24/2) kemarin.

Dijelaskan, kedua pelaku ini adalah warga UjungGading dan merupakan pemain lama yang sudah lamadiincar oleh Sat Narkoba Polres Pasbar. Saatpenangkapan, kedua pelaku itu tidak ada perlawanandan tidak bisa mengelak lagi sehingga mudahditangkap.

Diakui penangkapan itu, berawal dari Informasimasyarakat bahwa pada daerah Ujung Gading itu ,masyarakatnya sudah resah dengan peredaran narkotikajenis daun ganja.

Menurut Kapolres setelah dilakukan pengembangandan pengintaian, didapat informasi dari masyrakatbahwa pada kawasan Jorong Ranah Salido ini seringdijadikan tempat transaksi jual beli daun ganja.

Berbekal informasi itu pihak kepolisian menurunkanempat orang anggota polisi yang berpakai preman untukmengecek kebenaran itu. Setelah turun ke lapanganmemang benar apa yang dikatakan masyarakat.

Saat ditangkap Aktar dan Dasman berusahamembuang bungkusan, setelah dicek ternyata betulisinya daun ganja kering.

Ditambahkan Iqbal, tersangka diduga tidak bermainsendiri dan masih ada orang lainya yang ikut di dalamnya.Atas Perbuatannya, mereka dijerat dengan pasal 111ayat 1 Jo pasal 115 ayat 1 Undang-Undang Nomor 35tahun 2009 tentang narkotika , dengan ancaman penjaramaksimal 5 hingga 15 tahun . (h/nir)

EKBIS 3SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M3 RABIUL AKHIR 1433 H

IPAD — Karyawan J Bros Computer di Jl. AR Hakim No. 3B Padang, memperlihatkan perangkat IPad yang dijual di toko computerterlengkap di Sumbar ini. WINDA

J BROS COMPUTER

Murah untuk SemuaProduk iPad

Bonus Hingga 30 Persenuntuk Isi Ulang AxisJAKARTA, HALUAN — Biayakebutuhan sehari-hari belakanganini semakin meningkat, sehinggamasyarakat harus mencari carauntuk terus berhemat. Karena itu,operator selular Axis, kembalimenghadirkan program yangmembantu pelanggannya untuklebih berhemat melalui programBonus Isi Ulang Pulsa Axis, lewatlayanan isi ulang pulsa elektronikyang tersedia di berbagaiBank mitra Axis.

Setiap pelanggan yangmelakukan isi ulang pulsaAxis melalui jalur layananperbankan elektronik, sepertiATM, mobile banking, internetbanking, dan sebagainya,dari berbagai Bank yangmenyediakan layanan isiulang pulsa Axis, akanmendapat bonus pulsahingga 30 persen yang dapatdigunakan untuk menelepon, SMS,maupun akses internet. Programini berlaku bagi semua pelangganAxis di seluruh wilayah jangkauanAxis, mulai 23 Februari hingga 31Mei 2012.

Dalam siaran persnya akhirpekan lalu, Syakieb A. Sungkar,Direktur Sales Axis mengatakan,“Axis terus berupaya menghadirkanlayanan yang terjangkau, mudah,dan sesuai dengan kebutuhanpelanggan.

Program Bonus Isi Ulang Pulsaini dirancang untuk memenuhikebutuhan komunikasi pelanggansetia Axis, sekaligus memberikesempatan pada mereka untuklebih berhemat.

Biaya komunikasi, baikmenelepon, mengirim SMS,maupun akses internet dapatdikurangi dengan menggunakan

bonus pulsa ini. Siapa pun dapatmenikmati Bonus Isi Ulang PulsaAxis, dengan melakukan isi ulangpulsa melalui jalur layananperbankan elektronik dari berbagaibank yang menyediakan layananisi ulang pulsa Axis.”

Program ini dapat dinikmatisemua pelanggan Axis di seluruhwilayah jangkauan Axis di In-donesia. Semua pelanggan aktif

Axis yang melakukan isi ulangpulsa elektronik melalui layananyang tersedia di berbagai Bank yangbekerja sama dengan Axis akanlangsung mendapat bonus isi ulangpulsa hingga 30 persen dari nilaiisi ulang pulsanya.

Pelanggan yang melakukan isiulang pulsa Rp50.000 akanmendapat bonus pulsa 20 persen,sedangkan yang melakukan isiulang pulsa Rp100.000 akanmendapat pulsa 30 persen. Bonusakan diterima paling lambat dalam2x24 jam.

Bonus pulsa dapat digunakanuntuk telepon dan SMS keseluruh operator yang ada diIndonesia, serta menikmati aksesinternet, sepanjang hari. Masaaktif bonus 15 hari setelah bonusditerima. Program Bonus IsiUlang Pulsa ini berlaku hingga31 Mei 2012. (h/*)

PADANG, HALUAN —Pesona iPad memangselalu menggoda.

Perkembangan teknologi yangterus berkembang memang terusmenyihir para penggila teknologiuntuk memilikinya. Tidak hanyadi kota-kota besar, namun di KotaPadang peminat layar sentuh inijuga banyak.

Hal ini diakui oleh pengelolaJ Bros, Hendri Gunawan sebagaisalah satu distributor komputerterbesar di Sumatera Barat,menyediakan semua jenis iPad.J Bros memberikan harga yangjauh lebih murah dibandingkandistributor yang lain.

“Kami tahu, teknologi terusberkembang termasuk iPad yangsaat ini menjadi incaran bagipecinta teknologi. Kami menye-diakan semua merek, denganharga terjangkau tentunya,”ujarnya pada Haluan di J BrosComputerr, Jl. AR. Hakim No. 3BPadang, Jumat (24/2).

J Bros menawarkan banyakpilihan bagi yang ingin memilikitablet canggih ini. Mulai daritablet PC produk lokal sepertiTabulet Octa yang processornyasetara dengan iPad 2, hingga merekterkenal seperti Thoshiba, Sony,

Axioo, Samsung, iPad 2 dan iPod.Tabulet Octa yang dirakit di

China, memiliki kapasitas pro-sesor Cortex A8 (1 Ghz) yang sudahsetara dengan prosesor milikSamsung Galaxy Tab.

“Meski layarnya 8 inci, tapiterbukti 47 persen lebih lebardari tablet ukuran 7 inci. Untukproduk ini harganya hanya Rp-2,799 juta dan mendapatkan freeLather Case” jelas Hendri.

Sementara itu tabulet Troy,hanya dibandrol seharga Rp1,699juta. Untuk Toshiba J Bros mem-berikan penawaran harga Rp5,199juta.

Tabulet Sony, bisa didapatkandengan harga Rp5,999 juta.

Axioo Pico Pad mempunyaiharga yang jauh lebih murah yaituRp2,999 juta.

Untuk tabuet Samsung J Brosmemberikan penawaran special

harga. Mulai dari Rp5,399 juta,Rp5,499 juta dan Rp5,99 juta.Tidak hanya itu untuk yangmembeli produk ini di J Brosmendapatkan free XL selama 6bulan.

Untuk iPad 2 32GB 3G J Brosmemberikan harga special, dariRp7,099 juta turun menjadiRp6,999 juta. Dan untuk iPad 264 Gb 3G turun dari Rp8,099 jutamenjadi Rp7,999 juta. (h/win)

E K B I S4 SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

OtomotifPasang Iklan Anda disini ...KOMPLEK BANDARA TABING, JL. HAMKA PADANG

Telp. (0751) 4488700 - 703, Fax. (0751) 4488704

Email Divisi Iklan : [email protected]

SmartIklan Baris

Rp. 20.000,- / terbit

� PROPERTI� OTOMOTIF

� ELEKTRONIK�

KOMPUTER

ALAT KOMUNIKASI

FASHION

BIRO JASA

RUPA RUPA

INFO BISNIS

Pasang Iklan Anda disini ...

Email Divisi Iklan : [email protected]

KOMPLEK BANDARA TABING, JL. HAMKA PADANG

Telp. (0751) 4488700 - 703, Fax. (0751) 4488704SmartIklan Baris

Rp. 20.000,- / terbit

ATAKA ExpressExpressCOURIER & CARGO SERVICECOURIER & CARGO SERVICE

Jl. Teknologi Raya No. 104, Siteba Padang, Telp. (0751) 7871716, HP. 081374001716, FAX. (0751) 7056964

Lebih Cepat Lebih Baik

PENGIRIMAN DOKUMEN, PAKET & CARGO (Melayani Lokal & Dpmestik ke Seluruh Wilayah Nusantara)Jemput Antar AlamatCatt :

JASA PINDAH RUMAH/KOST, PINDAH KANTOR/TOKO/BARANG (Dalam / Luar Kota di Nusantara)

EKSPEDISI (PENGANGKUTAN BARANG) Sumatera-Jawa/Nusantara

PENGEPAKAN (PACKING) & PENYEDIA ARMADA ANGKUTAN (TRUCKING)CITY COURIER (Pengiriman Dalam Kota; Paket & Dokumen, Billing Statement,Kartu Kredit, Brosur, Undangan, dll.

MURAH, PRAKTIS

DAN BERSAHABAT

Cabang/Outlet (0751) 775824, (0751) 7809336, HP. 081320551548(0751) 484169, HP 081374883322, (0752) 7001516, HP. 081363573535, (0755) 22050,

HP. 085274022811, (0756) 22473, HP. 08126745508, (0754) 20250, HP.081374632998,(0755) 70592, HP. 081363814593, HP. 085263008432, 081363321678, (0754)40042, HP. 081374044040, (0741) 21545, HP. 081927513593, (0748) 323725, (021)8608003, 93443910, HP. 0811868308, (0761) 5522788, 085271945100 dan Agen/Outlet kami di kota anda

ZATAKA : PADANG, Cengkeh : Simp. Tinju Lapai :DUKU : BUKITTINGGI : SOLOK :

PAINAN : MUARO Sjj : MUARA LABUH :Simp. Empat Pasaman : Pulau Punjung :

Jambi : Sungai Penuh : JAKARTA :Pekanbaru :

S3

1. Perekat bata ringan2. Acian / skin coat3. Perekat keramik dinding & lantai4. Floor hordener / pengeras lantai5. Grouting6. Smart grout / tepung nat keramik

1. Perekat bata ringan2. Acian / skin coat3. Perekat keramik dinding & lantai4. Floor hordener / pengeras lantai5. Grouting6. Smart grout / tepung nat keramik

DRY MORTARDRY MORTAR

TECHNOLOGYTECHNOLOGY

Hubungi :

Jaya Mandiri

Jl. Pondok No. 90 E

(Samping Panin Bank)

Telp. 0751 - 35212 / 32402

SOLUSI PINTAR UNTUK BANGUNAN ANDA!!

YAYASAN BHINEKA TUNGGAL IKA SUMATERA BARAT

STIE PERDAGANGANSEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERDAGANGAN

TERAKREDITASI BAN-PT NOMOR : 001/BAN-PT/Ak-XI/S1/IV/2008

MENERIMA MAHASISWA BARU MAHASISWA TRANSFER

TAHUN AKADEMIK 2012/2013

SYARAT PENDAFTARAN

Lulusan SMU/SMK/Mahasiswa Transfer

Mengisi formulis pendaftaran

Foto Copy STTB/NEM/Ijazah terakhir

masing-masing rangkap 2

Pas photo 2x3 = 2 bh dan 3x4 = 2 bh

Membayar biaya pendaftaran

1.

2.

3.

4.

5.

BAGI MAHASISWA YANG TIDAK MAMPUDAN MAHASISWA YANG BERPRESTASI

HANYA MEMBAYAR BIAYA ADMINISTRASISEBESAR Rp.150.000,-

DIGRATISKAN!!BIAYA SPP DAN PEMBANGUNAN

TEMPAT PENDAFTARAN :

KAMPUS STIE PERDAGANGANJl. Prof. Dr. Hamka No. 252 Tabing - PadangTelp. 7055935 (Surti/Afdal)e-mail : [email protected]

GraPARIkios PAYAKUMBUH Telp. 0752796222JL. S. PARMAN NO. 150a ULAK KARANG PADANG Telp. 07517820666

HARGA EKONOMISHARGA EKONOMIS

T 3-GSM - GSM

Rp.169.000,-

# Radio FM# Senter# Buku Telp# Kalender# Alarm# Radio# Game

RM RIFDAH MOTORCASH & CREDIT

JUAL - BELI - TUKAR TAMBAH KENDARAAN BERMOTOR

Jl. Khatib Sulaiman No. 32 Telp. (0751) 7871513Jl. Prof. Dr. Hamka No. 364 Tabing Padang Telp. (0751) 7051768

SHOWROOM

HONDAVESPAYAMAHA

SUZUKIKAWASAKIDLL.

M A R C H

G. LIVINA

J U K E

X - T R A I L

4 Jtan

4 Jtan

7 Jtan

9 Jtan

15 Jt/angs

18 Jt/angs

35 Jt/angs

30 Jt/angs

DP

DP

DP

DP

READYSTOCK

Hub: ANDRI NISSAN0853 7447 33660751 7809766

BUKITTINGGI: Bangunan Jl.A. Yani Lokasi strategis +500m dari Jam Gadang, Lt.337m2 cocok untukpenginapan, Bank, ruko.Hubungi 0818-18-5678

Jl. Andalas No.7 ptk 1 Simp. Haru PadangTelp. (0751) 38573 / 38555

Jl. By Pass Baru Km.9,5 No.2 PadangTelp. (0751) 495411 / 495412

Jl. By Pass Baru Km.11 Balai Baru PadangTelp. (0751) 497403 / 497406

PUSAT GIPSUMProduksi, Distributor, Papan GipsumRangka Metal, Aksesoris, Lis Profil Gipsum

Melayani Siap Pasang dalam dan luar kota

DIJUALTOYOTA FORTUNER

Th. 2007, BA 1507 JDKondisi MulusHarga Nego

Hub: 0811763909

HP.085357527755TIDAK MELAYANI SMS

DP mulai

10Rp

jt*-anREADY STOCK :

Bunga ringan

mulai dari

3,99% pertahun

Cash Back

s/d

Rp jt*12

Informasi & Pemesanan Hubungi

All New Xenia, Terios, Granmax, Luxio

All New Sirion

BONUS LANGSUNG : Kaca Film, Console Box, Talang Air, Karpet Dasar, Dll

FERRY : 082173140240

NUSANTARA ACJl. Gajah Mada (Simp Tinju) Padang

Telp. (0751) 7711802

Mengerjakan / Menjual :

- Isi Freon AC Mobil- Service Perbaikan

- Spare Part- Pemasangan Bekas

/ Baru

ADEK : 08126752801

AKT Leveransir

H. DARMON

Produksi & Menjual :- Paving Block ( K 125 - 300)

(Bermacam) Model

- Hollow Brick Press, Canstin

- Bata Press, Biasa

- Pasir, Sirtukil

- Tanah Timbunan

- Mesin Hidrolik Press

- Cetakan Paving Block

Mutu Terjamin & Harga BersahabatDibuat oleh Tenaga Ahli & Profesional

Lokasi : 300 M dari Tugu Ikan Simp. Lubuk Alung arah Pariaman

Untuk Pemesanan

Hubungi :

H. DARMON08126712037

082174315079

L 300 COLT 120 SS

BungaBunga

0% 0

%

PT. ANDALAS BERLIAN MOTORS

MITSUBISHI

For Your Satisfaction

HENDRO: 085274778259DP RINGAN

RAT VI KOPERASI TIGO KARYA

Miliki AsetRp628 Miliar LebihPASAMAN, HALUAN — PASAMAN,HALUAN - Koperasi Tigo Karya RambahanNagari Tanjung Betung, Kecamatan RaoSelatan, Kabupaten Pasaman, menggelar RapatAnggota Tahunan (RAT) tahun buku 2011,di SDN 12 Tanjung Betung, Jumat (24/2).Dalam RAT yang telah berlangsung untukke enam kalinya ini, terungkap bahwa koperasiini makin berkembang dibanding tahun-tahunsebelumnya."Tahun 2010, asset koperasi ini masih sekitarsetengah miliar rupiah. Namun pada tahun2011, asetnya makin berkembang menjadiRp628 miliar lebih," kata Ketua Koperasi TigoKarya Rambahan Zulfahri.Menurut Zulbahri, peningkatan asset tersebutsangat ditunjang oleh aktifitas anggota dalamsimpan pinjam. Artinya keberadaan koperasitersebut sangat membantudalam kehidupan anggota danmasyarakat sekitarnya.Sebagai unit produksi untukmenunjang perkembangankoperasi untuk meningkatkanperekonomian anggota danmasyarakat sekitarnya.Koperasi Tigo Karya akanmengelola sendiri messinpellet yang mereka terimabeberapa waktu lalu. "Bantuanmesin pellet (pengolah makanikan) yang diterima KoperasiTigo Karya sudah dikelolasecara swadaya oleh anggota,"kata Zulfahri.Menurut Bendahara koperasiDamanhuri yang didampingiSekretaris Koperasi Mardas, menambahkanbahwa mesin ini sangat berguna sekali untukmemenuhi kebutuhan pellet anggota danmasyarakat sekitarnya. "Pasalnya, lingkunganKoperasi Tigo Karya sebagian lahannya adalahpetani ikan. Sekarang seluruh pellet diambil

dari luar dengan harga yang tak menentu(selalu naik). Mudah-mudahan denganterberdayakannya mesin pellet tersebut,kebutuhan pellet warga bisa teratasi danmampu meningkatkan perekonomianmasyarakat," kata mereka senada.Tampak hadir pada kesempatan itu pejabatCamat Rao Selatan Herman Surya, tokohkoperasi nasional Drs. H. Ali Aman, niniakmamak tokoh masyarakat pengurus dan 90persen lebih anggota Koperasi Tigo Karya.Rapat Anggota Tahunan ke enam saat itu,merupakan RAT terakhir bagi kepengurusanperiode 2009-2011. Namun saat itu, seluruhanggota koperasi yang hadir menyepakati secaraaklamasi bahwa pengurus yang lama dikukhkankembali menjadi pengurus Koperasi Tigo Karyamasa bakti 2012-2015. Pengurus tersebut

antara lain Zulfahri, S.PdI (ketua), Mardas,S.Pd (sekretaris), Damanhuri, S.Pd (bendahara)dan Hardi (juru buku), sedangkan badanpengawas diketuai oleh Daryono selakuketuanya bersama dua orang anggota yakni,Sartoni dan Muhammad Guntur. (h/ndi)

PENGURUS koperasi Tigo Karya dilantik dan diambil sumpahnya untuk periode2012-2015. AHDI SUSANTO

STNK : BM 6982 JIAn. Yossita. Bagiyang menemukanharap lapor ke pospolisi terdekat.

� KEHILANGAN

Sebidang tanah di KM 26,Luas 1.400 M2, Dijual rumahdi Villa Hadis KhatibSulaiman, Dijual tanah didekat UNES No. 43 B. Hub :081363404647

Hadiah Gratis bagiPelanggan FoodmartPADANG, HALUAN —Pelanggan Foodmartselalu mendapatkanpenawaran menariksetiap minggunyadari Foodmart BaskoGrand Mall.

Kali ini, pelangganFoodmart yang beruntung, bisamendapatkan banyak hadiahgratis selama belanja di tokotersebut. Syaratnya cukupmudah, hanya denganmenunjukan struk belanjadari Matahari DepartmentStore pada petugas penukaranstruk belanja yang tersediadi Foodmart.

Hal ini diungkapkan StoreManager Foodmart WahyuHardani pada Haluan Jumat(24/2). Menurut Wahyu, iniadalah kesempatan emasbuat pelanggan Foodmart.Selain itu, pelanggan juga bisamendapatkan diskon tam-bahan bagi yang memilikikartu belanja Hicard.

Wahyu menjelaskan, pelang-gan Foodmart bisa men-dapatkan 1 piece minyak Bimoliklasik reffil 1 liter dengan caranyatransaksi dengan menggunakankartu kredit Mandiri minimalRp150 ribu dan kartu kreditMandiri Hypermart minimalRp100 ribu. Serta gratis 1 buahsemangka baby black beautydengan cara belanja semuajenis buah termasuk didalamnya 1 buah melon skyrocket.

“Dan juga dari pasar segarkami memberikan penawaranharga spesial lainnya sepertiAnggur red globe Rp5.160 perons jadi Rp3.990 per ons. ApelFuji Extra Premium Rp3.090per ons menjadi Rp2.290 perons. Jeruk lokam mandarinRp1.190 per ons menjadiRp970 per ons. Lengkeng

Bangkok super Rp2.050 perons jadi Rp1.690 per ons.Sweet pear jumbo Rp1.850 perons jadi Rp1.350 per ons. Jeruknavel jumbo Rp1.550 per onsjadi Rp1.190 per ons,” jelasWahyu panjang lebar.

Sedangkan untuk hatisapi, Foodmart juga mem-berikan harga special yaituRp3.445 per ons jadi Rp2.970per ons. Ikan salmon filletRp19.960 per ons menjadiRp13.075 per ons. “Semuaikan fresh hidup kita diskon10 persen dan Nugget curah

stick, alphabet, animal turunharga. Untuk Kentang Shoe-tring beku curah kita beriharga Rp2.275 per ons men-jadi Rp1.850 per ons. Tahudan tempe juga turun harga,”jelas Wahyu lagi

Tidak hanya itu, teh botol500 ml beli 2 Gratis 1, danminyak goreng Botol diskon15 persen untuk semua mi-nyak goreng reffil 2 liter, mualidari Sunco, Tropical, Sania,Fortune semuanya turunharga. Untuk Fanta,Sprite,Cocacola Pet 1.5 liter turun

harga juga. Dan Beras 10 dan20 Kg diskon 30 persen de-ngan menggunakann kartuHICARD. Begitu juga denganBaygon Aerosol kuning 600mili gratis Banded 1 pc Bayclin500 mililiter.

Produk B29 Detergent 2in 1 800 gr beli 2 gratis 1,Soklin softener 900 ml untuksemua jenis varian diskon 70persen setiap pembelian ke2. Dan Foodmart kembalimenghadirkan kue BlackForest & Pizza terpanjang dikota Padang. (h/win)

TAHUN 2020

PLN Butuh 125 Ton Batu BaraJAKARTA, HALUAN — PT PLN (Persero)mengungkapkan kebutuhan batu bara untukpembangkitan PLTU, setidaknya akanmencapai 125 juta ton di 2020. Hal ituseiring dengan banyaknya PLTU yang akanberoperasi.

Demikian disampaikan DirekturPerencanaan dan Manajemen Risiko PLN,Murtaqi Syamsuddin di Jakarta Jum’at (24/2/2012). “Sesuai dengan RUPTL kami hingga2020, kebutuhan batu bara akan mencapai125 juta ton di 2020. Oleh karena itu kitaakan antisipasi suplai chainnya,” kataMurtaqi.

Menurut Murtaqi untuk mengamankanpasokan batu bara tersebut PLN berharapada kebijakan khusus yang dikeluarkan daripemerintah agar kebutuhan batubara PLNyang semakin membesar itu terpenuhi.“Pemerintah harus mulai berfikir darisekarang, oleh sebab itu saya setuju denganusulan Pak Nur Pamudji (Dirut PLN)supaya DMO batubara dalam jangkapanjang. Selain itu juga ekspor juga harusdibatasi,” ujar Murtaqi.

Untuk diketahui kebutuhan batu baraPLN di 2012 adalah sebesar 40 juta ton.(h/inl)

FOODMART — Foodmart Padang memberikan banyak hadiah gratis bagi pelanggan yang beruntung Syaratnya cukupmudah, hanya dengan menunjukan struk belanja dari Matahari Department Store pada petugas penukaran struk belanja yangtersedia di Foodmart. WINDA

1 buah sertifikat tanah nomor 4745273-SU 1084/1981 An. Marto Pawiro. Hilangpindah rumah dari Jorong Ranah MinangNagari Kurnia Selatan ke Jorong KotoBakti Nagari S. Rumbai Timur Kec. S.Rumbai Kab. Dharmasraya. Bagi yangmenemukan harap lapor ke pos polisiterdekat.

� KEHILANGAN

N A S I O N A L 5SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

NOTES

Kiat Esemka Jejal Kekuatan Jakarta

Ultah BoedionoPROF. Dr. Boediono, M.Ec. dilahirkan diBlitar, Jawa Timur pada 25 Februari 1943.Boediono kini Wakil Presiden Indonesiayang menjabat sejak 20 Oktober 2009. Iaterpilih dalam Pilpres 2009 bersamapasangannya, presiden yang sedangmenjabat, Susilo Bambang Yudhoyono.Sebelumnya, Boediono pernah menjabatsebagai Gubernur Bank Indonesia, MenteriKoordinator Bidang Perekonomian, MenteriKeuangan, Menteri Negara Perencanaan danPembangunan Nasional/Kepala Bappenas,dan Direktur Bank Indonesia.

Boediono pernah dididuga sebagai figuryang mengusung neoliberalisme dan titipandari pihak asing. Namun ekonom seperti Prof.Dr. Mudrajad Kuncoro dan Chief EconomistBNI, Tony Prasetiantono, menilai tuduhanitu sangatlah tidak berdasar. (wkp)

Joko Widodo (Jokowi) dengan Esemka Rajawali. OKZ

MOBIL Kiat Esemka Rajawali,dilepas dan melakukanperjalanan panjang menujuJakarta, Jumat (24/2). Perja-lanan ini untuk melakukanuji emisi di Balai Thermo-dinamika Motor dan Propulsi(BTMP), milik BPPT, Tange-rang. Sayang, Wali Kota SoloJoko Widodo tidak bisa mengi-kuti perjalanan ini.

Jokowi tidak bisa ikutdalam rombongan karena harustetap bekerja di kotanya. “KotaSolo tidak boleh kosong danmasih ada ancaman banjir dikota Solo,” jelas Jokowi, sapaanakrab Joko Widodo. Jokowisendiri rencananya akan terbanglangsung ke Jakarta, Sabtu ini(25/2).

Kali ini, Wakil Wali KotaSolo FX Hadi Rudyatmo men-jadi salah satu pengemudi KiatEsemka. Sementara yang ikutrombongan dan berada di

dalam mobil Esemka, guruotomotif SMK Negeri 2 Solo,Dwi Budi Martono, anggotaDPR RI Roy Suryo dan duaorang teknisi Esemka, sertapetugas kesehatan.

Kiat Esemka Rajawalimengawali perjalanan dari SoloTechno Park, pada pukul 09.30WIB, Jumat. Jokowi sendiri

yang melepas langsung perja-lanan Kiat Esemka ini.

Pelepasan mobil hasil rakitansiswa-siswa SMK 2 Solo danSMK Warga Surakarta ini,ditandai dengan tarian paraksatria yang menang bertarungmelawan raksasa. Tarian inimenggambarkan perjalananEsemka menuju Jakarta-Tange-

rang bisa berjalan dengan mulus,tanpa adanya halangan berarti.

Perjalanan akan menem-puh jarak lebih dari 500 km,dan rencananya di setiap 100km akan berhenti, untukberistirahat dan mengecekkondisi mobil dengan jenis SUV(Sport Utility Vehcile) ini.Rencananya, Esemka Rajawaliakan diuji emisi di BPPT padaSenin (27/2).

Jokowi menambahkan, ruteyang dilalui adalah Solo –Semarang – Pekalongan – Tegal- Cirebon – Jakarta. Setiapberjalan menempuh jarak 100kilometer, perjalanan akanberhenti. “Setiap 100 km harusistirahat dan mengecek kondisimobil.. Begitu pula sesampai diJakarta juga istirahat dua hari,”ujar Walikota merakyat ini.

Sebelumnya, niatan Esemkauntuk menjalani rangkaianpengujian, termasuk uji emisi

mengalami kendala dan bebe-rapa kali penundaan. WaliKota Solo Joko Widodo sangatantusias dengan pengujianmobil yang akan menjadikendaraan dinasnya sebagaiWali Kota Solo.

Jokowi menilai, semangatjuang yang ditunjukan parasiswa Solo ini, membuatperjalanan uji emisi ke Jakartamenjadi sangat berharga.

Jokowi ini menegaskan,keberangkatan Kiat EsemkaRajawali ini untuk menjalaniuji emisi, bukan didasari atasbelas kasihan atau mengibapada pemerintah. Melainkan,Esemka ini memang pantasdilakukan uji emisi agarmendapat status laik jalan.“Kita ke Jakarta buka karenakita mengiba-iba atau memintabelas kasihan dari pemerintahuntuk segera dilakukan ujiemisi. (h/okz/dtc)

Nunun NurbaetieSegera DisidangkanJAKARTA, HALUAN-Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmimelimpahkan berkas tersangka kasus suap cek pelawat dalampemilihan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia, Nunun Nurbaetie,ke Pengadilan Tindak Pidana Korupsi. “Hari ini baru diserahkanberkasnya ke pengadilan,” kata juru bicara KPK, Johan Budi SP.

Menurut Johan, setelah pelimpahan itu KPK menunggupenetapan jadwal sidang oleh pengadilan. “Mengenai jadwalnyasaya belum tahu,” kata Johan. “Biasanya sepekan ke depan sudahdigelar sidang perdana.”

Terpisah, pengacara Nunun, Ina Rachman, mengatakan sudahmendapat informasi ihwal pelimpahan berkas itu. “Sudah dapatinfonya,” katanya.

Sebelumnya, Nunun menyatakan siap menjalani persidangan.“Berkas saya diserahkan ke penyidik kepada jaksa. Karena itu sayaakan segera menjalani persidangan,” kata Nunun di kantor KPK.

Istri mantan Wakil Kepala Kepolisian Republik Indonesia AdangDaradjatun ini ditetapkan sebagai tersangka pada 24 Februari 2011 lalu.Sebelumnya dia sempat kabur ke luar negeri dengan alasan berobat.Nunun tertangkap di Bangkok, Thailand, pada 7 Desember lalu.

Nunun diduga kuat berperan menyebarkan 480 lembar cek pelawatdalam pemilihan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia bernilai Rp24 miliar kepada puluhan anggota Dewan periode 1999-2004. (tmp)

Dana Kampanye JadiBiang Korupsi

Bukti peluang korupsibanyak terjadi di DPR daneksekutif yang melibatkanParpol.

Seperti kasus mantanBendahara Nazaruddin, Ke-menegpora, Kemenakertrans,Banggar DPR dan alokasianggaran APBN yang lainserta adanya indikasi mencu-rigakan 2.000 transaksi Bang-

gar DPR di PPATK. Apalagipartai politik dan DPRmerupakan institusi yangmempunyai wewenang besarmenyangkut posisi pejabatpublik, mulai presiden, men-teri, gubernur, bupati/ wali-kota sampai pimpinan lem-baga tinggi negara sepert MK,MA, KPK, Kejagung, Kapolri,Panglima TNI,Gubenur/DeputiGubernur Bank Indonesiamelalui partai dan DPR.“Dengan kewenangan yangbesar itu, maka dana harusdibatasi dengan akuntabilitaspartai yang juga besar. Hanyasaja instrument dan imple-mentasinya harus dirumus-kan bersama oleh pemerintah,DPR dan masyarakat,” katapengamat politik LSI Bur-hanuddin Muhtadi dalamdialetika demokrasi di rua-ngan wartawan DPR, ke-mafren.

Dengan pembatasan dana

kampanye tersebut lanjutBurhanuddin, partai atau punperorangan dalam pemilu tidakditentukan oleh kuatnya dana.Melainkan rakyat akan memi-lih karena programnya yangberkualitas dan berpihakkepada rakyat. “Jadi, calonpartai atau perorangan yangakan dipilih dan didukungrakyat itu bukan karenaspanduk, baliho, bendera, stiker,dan uangnya, melainkan kare-na kualitas dan pragramnya,”tambah Burhanuddin.

Sedangkan untuk penga-wasan bagi pembatasan danatersebut menurut Burhanuddin,bisa dilakukan oleh Bawaslu,KPU, polisi, jaksa dan sebagai-nya. Sehingga, jika terbuktimelanggar aturan keuanganatau melakukan money politics,sanksinya bisa dengan menco-pot seseorang atau partai untuktidak menjadi kontestanpemilu.(h/sam)

JAKARTA, HALUAN –Dana kampanyepemilu harusdibatasi. Jika tidak,maka danakampanye yangbesar itu menjadipintu terbukanyakorupsi bagi partaipolitik.

DIAM ATAU MATI!—Praktisi hukum Johnson Panjaitan di samping mobil miliknya yang mendapat grafitibernada ancaman "Diam Atau Mati" saat kendaraan tersebut diparkir menginap di Terminal 2 F BandaraSoekarno - Hatta, Tangerang, Banten, Jum'at (24/2). ANTARA

Semoga Sukses Menjalankan Amanat yang telah diberikan, Amin

Jakarta, 25 Februari 2012

Ttd

H. Fauzan Azim MusaDirektur Utama

Selamat dan SuksesDireksi dan staf PT Mahligai Corp,

Mengucapkan Selamat dan Sukses atas Terpilih dan Dikukuhkannya

P.T. MAHLIGAI CORPINTERNATIONAL SEA & AIR FREIGHT FORWARDER

Jl. Ende No.27. Jakarta Utara Indonesia

Phone 62-21 43800334,4303982 Fax62-21 43930231

website : www.mahligai.co.id Email : [email protected]

DIREKSI PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH

SUMATERA BARAT

Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa,pada tanggal 14 Februari 2012 di Padang, dengan susunan sebagai berikut :

1. H. SURYADI ASMI. SE. MM

2. H. INDRA WEDIANA. SH

3. H. AMREL AMIR. SE. MM

4. H. YOHANNES. SE. Akt. MM

Sebagai

Sebagai

Sebagai

Sebagai

Direktur Utama

Direktur Pemasaran dan Direktur Syariah

Direktur Umum

Direktur Kepatuhan

Dan Terima Kasih kepada

Periode 2008 - 2012 sebagai berikut :1. H. SURYADI ASMI. SE. MM sebagai Direktur Utama

2. H. INDRA WEDIANA. SH sebagai Direktur Pemasaran dan Direktur Syariah3. H. SYAMSIR ALAM. SE sebagai Direktur Umum

4. H. SYAIFUL BAHRI. SE. MM sebagai Direktur Kepatuhan

Direksi PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH SUMATERA BARAT

PERIODE 2012 - 2016

Semoga Sukses Menjalankan Amanat yang telah diberikan, Amin

Selamat dan SuksesDireksi dan staf PT Mahligai Corp,

Mengucapkan Selamat dan Sukses atas Terpilih dan Dikukuhkannya

Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa,pada tanggal 14 Februari 2012 di Padang, dengan susunan sebagai berikut :

1. H. SURYADI ASMI. SE. MM

2. H. INDRA WEDIANA. SH

3. H. AMREL AMIR. SE. MM

4. H. YOHANNES. SE. Akt. MM

Sebagai

Sebagai

Sebagai

Sebagai

Direktur Utama

Direktur Pemasaran dan Direktur Syariah

Direktur Umum

Direktur Kepatuhan

Dan Terima Kasih kepada

Periode 2008 - 2012 sebagai berikut :1. H. SURYADI ASMI. SE. MM sebagai Direktur Utama

2. H. INDRA WEDIANA. SH sebagai Direktur Pemasaran dan Direktur Syariah3. H. SYAMSIR ALAM. SE sebagai Direktur Umum

4. H. SYAIFUL BAHRI. SE. MM sebagai Direktur Kepatuhan

Direksi PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH SUMATERA BARAT

PERIODE 2012 - 2016

DPC IKA-FE UNAND

JABODETABEK

Jakarta, 24 Februari 2012DPC IKA-FE Unand Jabodetabek

Ttd

Ketua UmumH. RASENO ARYA, SE, MM

Ttd

Ketua HarianH. FAUZAN AZIM MUSA, SE

OPINI6 SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

Penerbit:PT Haluan Sumbar Mandiri

(Haluan Media Group). SIUPPNo 014.SK.Menpen.SIUPP A.7

1985 tanggal 19 November 1985.

Pemimpin Umum : H. Basrizal Koto, Wakil Pemimpin Umum/Pemimpin Perusahaan: Sofialdi, Pemimpin Redaksi: Zul Effendi, Wakil Pemimpin Redaksi : Eko Yanche Edrie, Dewan Redaksi : H. Hasril Chaniago (Ketua), Zul Ef fendi, Sofialdi,Eko Yance Edrie, Ismet Fanany MD, Nasrul Azwar, Redaktur Pelaksana: Ismet Fanany MD, Nasrul Azwar, Sekretaris Redaksi : Silvia Oktarice, Korlip: Rudi Antono, Korlip Daerah: Syamsu Rizal , Redaktur : Aci Indrawadi, Afrianita, Atviarni,Dodi Nurja, Nova Anggraini, Perdana Putra, Rahmatul Akbar, Reporter Padang: David Ramadian, Haswandi, Andika Destika Khagen, Ade Budi Kurniati, Suswinda Ningsih, Mice Angelasari, Devi Diani, Nasrizal, Meidella Syahni Koresponden:Syamsuardi S, Jon Indra, Ridwan (Bukittinggi ), Dedi Salim, Trisnaldi (Pariaman/Padang Pariaman), Zulkifli, Syafril Nita, Sri Mulyati, M Siebert (Payakumbuh/Limapuluh Kota), Atos Indria, Ahdi Susanto, Welina (Pasaman), Miazuddin, KasraScorpi (Agam), Iwan DN, Darwin Danin, Maison (Padang Panjang ), Yuldaveri, Emrizal, Aldoys (Tanah Datar), M. Junir, Gusmizar (Pasaman Barat), Sabrul Bayang, M. Joni, Haridman (Pesisir Selatan), Syamsuardi Hasan, Riswan Jaya, Alfian,Almito, Marnus Chaniago (Kabupaten Solok/Kota Solok), Icol Dianto (Solok Selatan), Alamsyah Halim, Fadilla Jusman (Sawahlunto), Azneldi (Sijunjung ), Maryadi, Ferry Maulana (Dharmasraya), Biro Jakarta: Syafruddin Al (Koordinator),Syafril Amir, Jamalis Jamin, Surya, Biro Riau: M. Moralis Biro Kepri: Yon Erizon Tim Kerja Usaha: Prisma Joni (Plt Manajer Sirkulasi), Alfarino Ikhsan (Plt Kabag Sirkulasi), Nofriza Zainyar (Plt Koord Pemasaran) , Junaidi (Plt Koord Eceran),Yan Syafri (Plt Koord Asongan), Yunasbi (Plt. Koord Iklan Kota padang), Isbadri Bakri (Plt. Koord Iklan Daerah), Tata Letak/Desain: Syafrizal (Koordinator),David Fernanda, Nurfandri, Rahmi, Syamsul Hidayat , HRD : Desmasari, Umum : Nurmi,Kasir : Desy, TI : Teguh. Plt Manajer Cetak: Irman S Rianto , Pra Cetak : Sawal Marjuni, Mai Hendri, Cetak : Mardianto (Koordinator), Elvin Devino, Afandi, Rudi Kurniawan, Prasetyo, Jecky Jekcson.

Alamat Redaksi/Bisnis: Komplek Bandara Tabing, Jl Hamka Padang. Telp. (0751)4488700, 4488701, 4488702, 4488703, Fax (0751) 4488704 Email: [email protected], website: http/harianhaluan.com, Kantor Jakarta: Graha Basko, Jln. Kebun KacangXXIX No.2A Jakarta Pusat 10240. Telp. (021) 3161472, 3161056 Fax. (021) 3915790, Harga Langganan/iklan: Harga langganan bulanan dalam kota Padang Rp57.000, Harga eceran Rp2.500,- Tarif iklan: Tarif Iklan: Display FC halaman satu: Rp50.000/mm kolom,Display BW halaman satu: Rp35.000/mm kolom, Display halaman dalam FC: Rp35.000/mm kolom, Display halaman dalam BW: Rp17.500/mm kolom, Iklan SC :Rp25.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat FC: Rp15.000/mm kolom, Sosial/UcapanSelamat BW: Rp10.000/mm kolom, Dukacita: Rp10.000/mm kolom, Iklan kolom (maks 300 mmk) FC: Rp15.000, Iklan Kolom (maks 300 mmk) BW: Rp10.000, Advertorial FC: Rp40.000/mm kolom, Advertorial BW: Rp25.000/mm kolom Bank: BRI CabangPadang Rek No: 0058-01-001430-30-8, Bank Nagari Cabang Utama Padang Rek No: 1008.0103.00009.1 PT Haluan Sumbar Mandiri Dicetak oleh Unit Percetakan PT Haluan Sumbar Mandiri Padang. Klik http://www.harianhaluan.com

Terbit Sejak 1948Pendiri H. Kasoema

OLEH: MARISA ELSERAMahasiswa Pascasarjana Unand

DI BALIK RENCANA PEMBANGUNAN TERMINAL

Padang Perlu BercerminHampir semua kota

yang terbentuksecara alamiah

mengalami persoalan trans-portasi. Persoalan ini takterkecuali dialami oleh KotaPadang. Ketiadaan terminal,kerap dijadikan alasan marak-nya pungutan liar (pungli) danpremanisme yang dialamisupir angkutan kota (angkot)seperti yang diberitakan Ha-rian Haluan, Rabu (22/2).Lantas, benarkah untuk me-ngatasi pungli, Kota Padangharus memiliki terminal?

Pengadaan terminal untukangkutan kota memang di-perlukan oleh sebuah kotamodern guna menciptakansuasana tertib dan nyamanberlalulintas. Maka dari itu,setiap kota haruslah memilikiterminal untuk angkot dan busantarprovinsi. Untuk itulah,rencana pembangunan ter-minal seperti yang diung-kapkan DPRD Kota Padangpatut didukung. Akan tetapi,jangan hanya membangunterminal secara fisik saja danabai terhadap aspek sosialdan budaya masyarakat lokal.Jika tidak, pembangunantidak akan dapat terman-faatkan dengan baik sesuaidengan tujuan pembangunannasional.

Untuk itu, marilah berkacapada pembangunan yang telahlampau. Beberapa tahun laluPemko Padang juga sudahmembangun terminal AiePacah, tapi nyatanya terminalini tidak dapat berfungsidengan baik. Bahkan, terminalini sudah ditinggalkan olehangkutan umum yang tidaklagi mau nge-term disana.Maka dari tahun ke tahunterminal Aie Pacah hanya jadibangunan lapuk tak ter-manfaatkan sebelum akhirnyaPemko Padang memutuskanuntuk pindah kesana pasca-gempa 2009 yang menye-babkan gedung perkantoranrusak parah.

Tidak termanfaatkannyaterminal Aie Pacah harusnyamenjadi pelajaran berhargabagi Pemko Padang untukmerancang pembangunan kotakedepan. Persoalan letak,

akses dan sarana prasaranadi terminal harus menjadiperhatian utama bagi pemkodisamping pembangunan fisikterminal tentunya. Harusnya,Pemko sudah mengevaluasikegagalan sebelumnya agartidak terjadi kegagalan yangsama dikemudian hari.

Mengenai pembangunanterminal yang diungkapkanDPRD Kota Padang dapatmengatasi pungli sebaiknyapatut dikaji kembali. Barang-kali kita semua perlu belajardari kasus di kota-kota diIndonesia yang masih ber-masalah dengan pungli mes-kipun mereka telah memilikiterminal angkutan kota. Se-dikitnya ada dua TerminalSegog, Kecamatan Tenjolaya,Bogor, Jawa Barat dan Ter-minal Tirtonadi, Solo baru-baru ini menjadi sorotanpublik karena pungli yangmeresahkan masyarakat.Bahkan pungli itu disebut-sebut dilakukan oleh kepalaterminalnya dengan dalihuntuk fasilitas terminal.

Kondisi terminal di duakota ini patut dijadikancerminan untuk pembangunankota Padang kedepan. Sudahmenjadi rahasia umum jika-lau terminal menjadi salahsatu lahan empuk untukmendulang keuntungan daripenarikan pungutan tak resmiini. Terminal memang adalahtempat yang cukup mem-berikan peluang terjadinyatransaksi ekonomi “dibawahtangan” yang menguntungkanpihak-pihak tertentu. Terminaladalah lahan basah untukpeluang pungli di Indonesia.

Pemko dan DPRD Kotaperlu mendudukan tujuanpembangunan terlebih dahulu.Tentunya tujuan pembangunanitu haruslah mengutamakankepentingan masyarakat,bukan kepentingan kelompoktertentu. Pembangunan bukanhanya persoalan pendirianbangunan tempat perhentianbus dan angkot, tapi disanajuga tempat terjadinya inte-raksi hingga perdagangan.Sebab itu, untuk membangunterminal jangan hanya me-mikirkan teknisnya tapi jugaaspek sosial, sarana danprasarana, fungsi terminal,letaknya yang harus didaerahstrategis dan fasilitas pe-

nunjang lainnya.Adapun fasilitas penunjang

yang dimaksud berupa jalur -jalur yang sudah disiapkan bagiangkutan umum yang selamaini mempergunakan terminalsebagai tempat naik maupunturunnya penumpang, WCumum, halte tempat duduk danjuga fasilitas lainnya bagiPedagang Kaki Lima (PKL)sehingga terlihat rapi.

Faktanya, mayoritas ter-minal di Indonesia justru tidakmampu memberikan fasilitasyang baik terhadap terminal.Maka tak mengherankanmelihat kondisi semrawutsebuah terminal. Idealnya,seluruh kendaraan angkutanberawal dan berakhir ataumenaikkan dan menurunkanpenumpang di terminal. Tapiyang terjadi sekarang, kotamenjadi sumpek sebab busmangkal di kota. Supir angkottidak mau menggunakanterminal sebab sistem yangada tidak mendukung. Maka-nya mesti ada penindakan,semua pihak mesti dudukbersama dan tidak salinglempar tanggung jawab. Harusdipikirkan bagaimana solusidan mau diapakan terminaldan terminal bayangan.

Sebenarnya, jika aparaturNegara mampu bersikap tegastentu pungli dan aksi pre-manisme ini dapat ditekan.Jadi, meskipun tidak adanyaterminal, pungli tetap dapatdiminimalisir. Namun se-baliknya waalaupun terminaltelah dibangun, kalau tidakada pengawasan dari aparaturNegara dengan baik makapelaku pungutan liar ber-kedokmenjual tisu, air mi-neralhingga pengharum angkot akansemakin tumbuh subur. Bah-kan parahnya, aparat Negarapun dapat memanfaatkanpeluang pungli ini seperti yangdilakukan oleh Kepala Ter-minal Tirtonadi, Solo.

Maka dari itu, perlu ada-nya pembenahan mentalitasaparatur Negara dan pem-benahan terhadap sistemtransportasi di Kota Padang.Sistem transportasi dan men-tal aparatur Negara meru-pakan dua hal yang salingberikatan. Sistem transportasiyang canggih sekalipun masihdapat dibobol jika perilakuaparat dalam menindak pungli

hanya perencanaan pembangu-nan fisik saja yang perluditata tapi juga pembangunansosialnya. Dengan kata lain,Kota Padang membutuhkanpembangunan berkelanjutan.

Kebutuhan sistem tran-sportasi di kota Padang yanglebih aman dan nyaman sudahsangat mendesak. Sebabdengan sistem transportasiyang lebih baik lagi, hal ituakan memiliki efek positif keberbagai sektor. Ekonomi akanlebih efisien dan bisa ber-kembang lebih cepat serta investor akan teratrik mena-namkan modalnya. Sistemtransportasi yang teraturmencerminkan kondisi ke-hidupan kota.

Kota Padang ButuhTerminal

Kendati diawal penulismenegaskan bahwa pem-bangunan terminal tidakotomatis dapat mengatasipersoalan pungli di KotaPadang, bukan berarti penulistidak menghendaki pem-bangunan terminal. Sebuahkota modern membutuhkanterminal tempat menaikkandan menurunkan penumpangguna mengurangi kemacetanakibat terbentuknya terminalbayangan. Keberadaan ter-minal mampu mengurai kema-cetan yang disebabkan banyak-nya angkot mangkal di sekitarpasar. Jika ada terminal,angkot-angkot yang ada bisadilokalisir perputarannya diterminal itu. Sehingga tidakada lagi angkot yang memutardi jalan dan pusat keramaiankendraan.

Menurut Budi (2005: 182-183) dalam buku Pembangu-nan Kota Tinjauan Regionaldan Lokasi Terminal, setidak-nya ada 3 fungsi terminalyakni menyediakan tempatdan kemudahan perpindahanmoda transportasi, menyedia-kan sarana untuk simpul lalulintas serta menyediakantempat utuk menyiapkankendaraan. Maka dari itu,setiap kota di dunia perlumemiliki terminal untukmencapai tujuan pembangu-nan nasional yakni penerapansystem transportasi terpadu.Hanya saja, perencanaanpembangunan kota harus lebihmatang agar dapat dimanfaat-kan oleh masyarakat.

asal-asalan. Pembenahanmental aparat dapat di-lakukan dengan pendekatanpreventif seperti memberikanreward dan keteladananpimpinan hingga pendekatanrepresif yakni seperti pem-berian punishment (sanksi)yang tegas terhadap pelakupungli.

Kerja Keras MenataTransportasi

Kota Padang sejak be-berapa tahun silam memangsudah tidak memiliki terminalangkutan kota. Terminalangkot di Pasar Raya berubahfungsi jadi pusat perbelanjaan.Setelah terminal tergusur,angkot akhirnya terpaksa nge-tem di depan Masjid Muham-madiyah yang berimplikasipada kesemrawutan lalulintas. Kemacetan tak bisadihindari. Kesemrawutantransportasi di Kota Padangmemang menuntut kerja kerasaparatur Negara untuk me-ngembalikan kondisi kotamenjadi tertib dan amanseperti sedia kala. Sebuahkota dikatakan modern tidaksaja dilihat dari indicatorpembangunanan fisik saja,tapi juga dari perilaku masya-rakatanya. Memang sudahmenjadi problema sebuah kotabesar dengan kesemrawutanyang mengakibatkan kema-cetan lalu lintas yang disebab-kan oleh ketidak teraturanmanusia dalam berkendara(reflesi budaya).

Maka dari itu, peran ma-syarakat sangat menentukanberhasil tidaknya pembangu-nan teknologi transportasi.Masyarakat mempraktikkandan mengkonsumsi teknologidan dalam mempraktikkanteknologi itu ada nilai-sosialbudaya yang mempengaruhi-nya. Nilai-nilai itu antara lain,kebiasaan, budaya dan ideo-logi tentang keselamatan, ke-nyamanan dan keamanan.

Guna menciptakan kotamasa depan yang memberikanpelayanan bagi perpindahanmanusia dan barang darisuatu tempat ke tempat laindengan cepat, murah, amandan minim polusi diperlu-kan penanganan permasa-lahan transportasi secarakomprehensif melalui pem-bangunan sistem transportaimassal. Untuk itu, tidak

Negara BobrokBAGAIMANA negara ini bisa maju, kalau para pejabat dan elitpolitik bermain satu sama lainnya utk tujuan pribadi ataugolongannya. Dan bagaimana para pegawai pemerintahan bisabekerja maksimal kalau BKDnya saja sudah bobrok dalammenampung inspirasi pegawainya. Masa iya BKD yg seharusnyatempat utk memberikan arah PNS tak mau menerima masukan.

+6282172890***

Prioritaskan Jalan TolSicincin-Padang PanjangMOHON pertimbangan. Membangun jalan tol sebaiknyadiprioritaskan Sicincin-Padang Panjang. Karena rute itu yang sangattidak lancar setiap hari. Dan untuk pembebasan lahan mari kitahimbau demi kepentingan umat. Ayo permudah, rela berkorban.Insya Allah akan ada anugerah untuk kita semua. Semua pihakluruskan niat, karena Allah. Jangan ada gok...gok an agar terjagamutu dan kwalitasnya. Sebelumnya tks..

+6281374607***

Pak KUA Terjerat ZinaHAA... kok bisa ya? KUA terjerat zina! Di atas mobil lagi!Hee... Malah Pak Kanwil Depag memberhentikannya sebagaiKUA, sanksinnya kok ringan? klu tambah dgn dicambuk 100xdepan pegawai yg bersangkutan gimana pak? Wslm

+6281535200***

Janji Hadiah HaluanAss, saya salah seorang pembaca setia Haluan, bebarapa

waktu lalu Haluan menawarkan hadiah buat 1000 pengirimpertama buat yang mngrim isian, tp kenapa sampai sekarangbelum ada tanda2 nya, cuma janji aja ya, mohon diperhatikanlagi... terima kasih.

+6285263988***

Mohon Diperbaiki PakWako Padang PanjangASS...Bpk Walikota Padang Panjang tlg jalan di SimpangLapan berlubang2. Apakah ditnggu korban jiwa dan JalanKacang Kayu. Mohon diperbaiki segera. Wassalam...

+6285363557***

Manajemen RSJ HBSaanin yang Kacauthd kacau balaunya manajemen RSJ HB Saanin, yg mgk terlihatbagus di luar tapi aslinya semrawut dg politik mengadu dombabwhan n mfasilitasi staf yg ber-ilmu penjilat tinggi. Proyekmilyaran hsl amburadul! Byk yg msk kantong! Apapun halalasal bos senang n kenyang. Ini yg sebtlnya terjadi. SemogaBpk segera ambil sikap, klu tdk RSJ akan hancur.

+6285271671***

Tungkek nan Mambao RabahKECEWA, sedih dan mungkin juga jengkel. Itulah perasaan yangmuncul ketika masyarakat membaca atau pun mendengar kabartentang kurenah buruk Kepala Kantor Urusan Agama (KUA) KayuTanam, Padang Pariaman berinisial Az (40). Ia terjaring razia polisidi Jalan Adinegoro, depan Mapolsek Koto Tangah, Padang padaSelasa (21/2). Az mengendarai mobil sedan Toyota Starlet.

Kepala KUA Kayu Tanam ini terjaring razia, bukan karena takada Surat Izin Mengemudi (SIM) atau pun Surat Tanda NomorKendaraan Bermotor (STNK). Mobil sedan tersebut juga bukan mobilcurian. Yang jadi masalah, Az di mobil itu setengah telanjangbersama dengan Ls (17). Di mobil tersebut polisi juga menemukanbeberapa keping VCD/DCD porno. Parahnya lagi, bersama merekajuga ditemukan sejumlah kondom. Ls ternyata adalah siswi salahsatu Madrasah Awaliyah Negeri (MAN).

Peristiwa terjaringnya Az dan Ls diberitakan semua surat kabarharian terbitan Padang. Berita tentang kurenah Az dan Ls bikin heboh.Ini menjadi tamparan bagi Ismail Usman, Kepala Kementerian Agama(Kemenag) Sumbar. Jajaran Kemenag merasa sangat malu atas perilakuAz. Tak mau berlama-lama, Kemenag Sumbar pun langsungmenjatuhkan sanksi pecat kepada Az. Pelaku juga telah di tahan diPolres Pariaman. Tungkek nan mambao rabah. Itulah yang terjadipada Az. Selaku Kepala KUA, Az seharusnya memberikan contohtauladan kepada masyarakat. Padahal pekerjaan rutin Az setiap hariadalah memberi nasehat kepada orang yang akan menikah. Sepertibiasanya, seorang Kepala KUA memberi nasehat tentang keutamaanberumah tangga. Kepala KUA biasanya juga menerangkan bahwazinah adalah haram, karena itu jika telah memenuhi persyaratan,Kepala KUA mengimbau agar jangan menunda-nunda pernikahan.

Sebagaimana dikutip dari salah satu website Kantor Kemenag didaerah, tugas-tugas Kepala KUA selain pencatatan nikah dan bimbinganperkawinan, KUA juga diberi tugas dalam bidang pembinaan keluargasakinah, produk halal, penyuluhan agama, hisab rukyat, dan bimbinganjemaah haji. Selain itu Kepala KUA secara ex officio adalah merupakanPanitia Pencatat Akta Ikrar Wakaf (PPAIW) serta sebagai Mufti.

Dari uraian tugas-tugas Kepala KUA seperti di atas, dapatdiketahui bahwa peran mereka sangat besar dan sangat strategis ditengah-tengah masyarakat. Mereka semestinya memberi contoh yangbaik kepada masyarakat. Tapi yang dilakukan oleh Az justrusebaliknya. Ia nekad mengangkangi tupoksi yang harusnya iajalankan. Az dapat dikenakan UU No 23 Tahun 2002 tentangPerlindungan Anak. Sanksi sebagaimana yang terdapat di dalampasal 81 UU Nomor 23 Tahun 2002 sangat jelas dan tegas. “Setiaporang yang dengan sengaja melakukan kekerasan atau ancamankekerasan memaksa anak melakukan persetubuhan dengannya ataudengan orang lain, dipidana dengan pidana penjara paling lama 15(lima belas) tahun dan paling singkat 3 (tiga) tahun dan dendapaling banyak Rp300.000.000,00 (tiga ratus juta rupiah) dan palingsedikit Rp 60.000.000,00 (enam puluh juta rupiah). Hukum harusditegakkan. Pelaku Az mesti diganjar dengan hukuman yangsetimpal. Hukuman pecat saja tidak cukup. Ia juga mesti diadilisecara pidana, karena melanggar UU 23 Tahun 2002.

Inilah pentingnya menyamakan antara perkataan denganperbuatan. Az, mantan Kepala KUA Kayu Tanam secara teori dankonsep tentu sangat memahami perihal halal-haram, persoalanperintah dan larangan Allah terhadap hambaNya. Bahkan itu menjadihal rutin bagi Az menyampaikan kepada calon mempelai yang akanmenikah. Namun, dalam pelaksanaannya ternyata Az, alfa. UcapanAz ternyata tak sejalan dengan perbutannya.

Melihat dari umur, bisa jadi Az tengah puber kedua. Puberkedua adalah kondisi dimana terdapatnya beberapa kesamaanperilaku seperti yang dialami anak-anak yang memasuki masa puber,seperti lebih memperhatikan penampilan, lebih memperhatikanlawan jenis, dan sebagainya. Puber kedua dialami pria maupunwanita yang memasuki usia 40 tahun ke atas.

Sementara itu, Ls yang berumur 17 tahun juga berada padausia puber pertama. Di usia itu dorongan dan keinginan alamiahyang datang dari dalam diri seorang wanita untuk mendapatkanperhatian dari lawan jenisnya juga sangat tinggi. Secara alamiahinilah menyebabkan mereka lupa akan segalanya. Az lupa bahwadia seorang Kepala KUA, seorang kepala rumah tangga dan lupabahwa perbuatannya itu dilarang oleh Allah. Ls kurang lebih jugademikian. Terkait dengan Ls, fungsi pengawasan orang tua sangatlahpenting. Perkembangan jiwa anak mesti dipahami dan jadi perhatianbagi orang tuanya. Ketika ada tanda-tanda atau perkembangan barupada anak, terutama tentang perkembangan jiwanya mesti jadiperhatian. Apalagi di usia puberitas. Kasus Az dan Ls ini harusmenjadi pelajaran bagi kita semua, agar tidak lengah dan lebihmemberikan perhatian dan pengawasan terhadap anak. ***

Kondisi di Lokasi Banjir Badang PasamanMulai PulihUluran tangan Anda dibutuhkan korban…Dua Warga Ombilin Tertimbun LongsorAda apa ini? Bencana datang silih berganti..

pola penanganan kebakaran di Kota Padang. KarenaPadang sangat rentan terjadi kebakaran. Dalam sepekan,dua kali terjadi kebakaran. Maka, sebaiknya peralatanpemadam kebakaran harus diupdate lagi karena banyakyang usan, selain mobil damkar harus ditambah. Minimalsatu kecamatan satu damkar. Sehingga setiap kebakarantidak selalu banyak makan korban bangunan. Selama inidamkar dan peralatan sangat minim. DPRD Padang harusmengakomodasi ini. Demikian juga dengan Pemko.Anggarkanlah pembelian damkar ini. Demikian, semogadapat perhatian..

+6285278542***

Padang LanggananKebakaran, TambahDamkarSETELAH 35 toko di Pertokoan Koppas Plaza, Pasar RayaPadang, hangus terbakar, Selasa (21/2) lalu, kebakaran kembaliterjadi di Kota Padang. Lima ruangan SMA 12 Padang yangterletak di Kecamatan Nanggalo terbakar sekitar pukul 18.25WIB, Kamis (23/2) lalu. Begitu Haluan memberitakan.

Menurut kami, Pemko Padang harus meninjau kembali

Haluan Aspirasi082170625544 - 08163253248

S U M B A R 7SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

Paket

Tour

Dalam &Lu

ar

NegeriP

aket

Tour

Dalam &Lu

ar

Negeri

Pengurusan Penempatan Pra-kirim Suite

Dalam & Luar Negeri

Diva Ikhlas Building, Minangkabau International Airport 09

Bt. Anai Kabupaten Padang Pariaman Sumatera Barat Indonesia 22255

Phone +62751819137 - Facmile +62751819146

Mobile +6281363774678 - email : [email protected]

DIVA IKHLASI K H L A S

Organizer Tour Service&

Even Organizer Seminar & Diklat

Penginapan Transit

Lokasi : Koto Panjang - Kec. Koto Tangah - PadangLokasi : Koto Panjang - Kec. Koto Tangah - Padang

Tersedia : Type 37/96

Type 48/108

Type 70/130

Tersedia : Type 37/96

Type 48/108

Type 70/130

Miliki Segera Rumah Idaman Anda- Dekat Lokasi Rencana Pemerintahan Kota Padang- Dekat Sarana Pendidikan + Kesehatan- Jalan Komplek Aspal- Kuda2 Baja Ringan- Lantai Keramik- Cat Dulux

JL. ADINEGORO NO. 1 BK. GANTING - KEC. KOTO TANGAH - PADANG

TELP. (0751) 4855199 - 9004429 FAX. (0751) 48551997871449-

LOKASI

JL. BY PASS TELUK BAYURBIM

RS.SITI RAHMAH

RS.SITI RAHMAH

SOSROSOSRO TVRITVRI

TERMINALAIE PACAH

LB

.M

IN

TU

RU

N

BERYL COPY CENTREGrosir & Retail

Sales, Service, Spare Part & RentalMesin dari USA

Menyediakan Mesin Foto Copy Bermacam Tipe :

CANON NP 6050CANON IR 5000CANON IR 6000CANON IR 5020CANON IR 6020CANON IR 8500CANON IR 6570CANON IR 2200CANON IR 3300

CANON IR 8500

= Rp. juta28

Hubungi :

Jl. Veteran No. 50 Padang Telp. (0751) 32666Jl. Nangka No. 40 Pekanbaru Telp. (0761) 61360Jl. Sutan Agung No.07 Jambi Telp. (0741) 32495

BERYL COPY CENTRE

nggaksempat baca

klik kami diwww.harianhaluan.com

BANYAK DEPOT TAK KANTONGI IZIN

Warga Tanah Datar Terancam

Asril Kembali Pimpin PWI Padang Panjang

BATUSANGKAR,HALUAN — Kese-hatan warga Kabu-paten Tanah Datarterancam. Masalah-nya, Pemkab TanahDatar belum sepe-nuhnya melakukanpengawasan ter-hadap usaha depotair minum isi ulangyang belakangan inimakin menjamur.

“Kita khawatir, jika masa-lah pengawasan izin depot airminum isi ulang di TanahDatar bisa berakibat fatalterhadap kesehatan warga.Walaupun pemiliknya me-makai peralatan hiegenis,namun pengawasan tetapharus dilakukan pemerintah,”ujar Saiful (44), salah seorangwarga Batusangkar yangmengaku pelanggan salah satudepot di Kota Budaya ini,kepada Haluan, Jumat (24/2).

Asisten I Setdakab TanahDatar Hardiman didampingiKabag Humas Desrizal, Rabu(22/2) lalu mengakui, darisekitar 100 depot air minumisi ulang yang ada di Kabupaten Tanah Datar, tercatat32 depot belum memiliki izinresmi dari pemerintah.

“Kita akan melakukanpenertiban terhadap depot airminum isi ulang yang belummengantongi izin. Hal iniberkaitan dengan kesehatanmasyarakat,” kata Hardiman.

Katanya, untuk menindaklanjuti Surat Gubernur Suma-tera Barat No.332/032/Dal-Ops-Satpol PP-2012 tanggal20 Januari 2012 tentangpengawasan dan penertibandepot air minum isi ulang,pemkab akan melakukanpengawasan ketat terhadapkeberadaan usaha ini.

Menurut Hardiman, saatini Pemkab Tanah Datar barumengeluarkan 29 izin usaha.Dan 39 depot lainnya hanyamengantongi rekomendasi dariDinas Kesehatan.

“Kita berharap, para pe-ngusaha depot depot air mi-num isi ulang ini secepatnyamengurus izin usahanya, agarmasyarakat tidak ragu lagiuntuk mengkonsumsi airmineral dari tempat usa-hanya,” tutur Hardiman.

Dia mengatakan, depotyang belum punya izin, bisasaja ditutup. Namun usahaini salah satu penunjangekonomi warga dan membantupemkab dalam pelayanankesehatan masyarakat. Maka-nya hanya perlu dilakukanupaya pembinaan dan pener-tiban terlebih dahulu.

Hardiman juga menghim-bau, masyarakat agar berhati-hati mengkonsumsi air minumisi ulang dan hendaknya ber-langganan kepada depot airminum yang sudah memilikiizin resmi dari pemerintah.

“Kita minta kepada instansiterkait, khususnya Satpol PP,untuk dapat membantu pem-kab melakukan penertiban danpengawasan, agar depot airminum isi ulang dapat men-jalankan ketentuan yang berlakusehingga tidak merugikanmasyarakat,” tambah AssistenI Setdakab ini. (h/doy)

31 Pejabat PemkabPessel DilantikPAINAN, HALUAN — Tugasseorang pejabat cukup beratdi dalam menjalankan ama-nah. Pejabat harus memilikitanggung jawab mendorongpercepatan pembangunandaerah untuk menciptakankesejahteraan masyarakat.

Hal tersebut disampaikanBupati Pesisir Selatan HNasrul Abit saat melantik 31pejabat struktural eselon II danIII di lingkungan PemkabPessel, di gedung serbagunaPemkab Pessel, Jumat (24/2).

Ditegaskan, mutasi, rotasidan promosi merupakankebutuhan dalam organisasiPNS dalam mewujudkan ter-jadinya peningkatan kinerjaaparatur dan tentunya sesuaidengan bidangnya.

Ditambahkan, untuk pelak-sanaan pembangunan secaramaksimal, dibutuhkan tenagaterampil serta mengusai tugaspokok dan fungsi (tupoksi).”Saya tidak ingin ada pejabatyang kerjanya main-main.Dengan kata lain asal men-jalankan tugas tanpa adanyapemikiran dan ide positifmembangun. Pasalnya, tidakmasanya lagi pejabat bekerjahanya menunggu perintah daripimpinan,” tegas Nasrul Abit.

Ia juga mengingatkan,setiap pejabat harus dapatmenjalankan amanah denganbaik di dalam memacu per-tumbuhan pembangunan dae-rah. Diharapkan, pada tahun2014 mendatang, Pesselsudah bebas dari kemiskinan.

Upaya pengentasan kemis-kinan tidak akan membuah-kan hasil yang maksimal,tanpa adanya perobahankinerja aparatur pemerintahdan juga kepedulian masya-rakat. Maka untuk mem-bangun, juga dibutuhkanketerpaduan, terutama peranserta masyarakat dalammenggerakkan berbagai bidangpembangunan di daerah ini.

Para pejabat yang dilantikantara lain, Eva Fauza Yulis-man, dari Kepala Dinas Kepen-dudukan dan Catatan Sipil,dengan jabatan baru Staf AhliBupati Bidang Ekonomi, Pem-bangunan dan Keuangan.Rusdianto dari staf Sekdakabdengan jabatan baru Staf AhliBupati Bidang Pemerintahan,Hukum dan Politik. Syahridal,staf khusus pada Dinas Per-hubungan, Komunikasi danInformatika, menjadi Staf AhliBupati Bidang Kemasya-rakatan dan SDM.

Drs. Ferry dari, Staf AhliBidang Pemerintahan kinimenjabat Asisten PemerintahanSekdakab Pessel. Ir HermanBudiarto, Kepala Dinas PSDAPessel (lama) dengan jabatanbaru Asisten Perekenomian,Pembangunan dan Kesra Sek-dakab Pessel. Nasrizal, KepalaBPM, PN KB dan PPr Pessel,kini menjadi Inspektur padaInspektorat Daerah Pessel.Mawardi Roska, yang sebelum-nya Asisten Pemerintahan,menjadi Kepala BPM, PN, KBdan PPr Pessel. (h/mjn)

PADANG PANJANG, HA-LUAN — Ketua PWI SumbarH Basril Basyar mengapre-siasi PWI Perwakilan KotaPadang Panjang, satu-satunyaPWI Perwakilan yang kompakdan tepat waktu menyeleng-garakan konferensi.

“Saya juga salut karenapelaksanaan konferensi PWIPerwakilan Kota PadangPanjang berjalan singkat danpemilihan dilakukan secaraaklamasi,” kata Basril Basyarusai melantik pengurus ter-pilih dalam Konferensi II PWI

Perwakilan Kota PadangPanjang, Jumat (24/2) kemarin

Pemilihan ketua, semuladiprediksi bakal berjalan alot.Namun para kandidat yangawalnya menyatakan ikutbersaing, ternyata mengun-durkan diri. Dengan demikian,pemilihan hanya dilaksana-kan secara musyawarah saja.Sehingga pelaksanaan konfe-rensi hanya berlangsung dalamwaktu kurang dari 30 menit.

Asril Dt Pangulu Batuahterpilih untuk kedua kalinyamemimpin PWI PerwakilanKota Padang Panjang periode2012-2017 secara aklamasioleh 7 anggota PWI yangberhak memberikan suaranya.

Usai pemilihan, KetuaPWI Sumbar didampingisejumlah pengurus inti PWIsiang itu langsung melantikpengurus baru. Pengurus yangdilantik masing masing Asril

Dt Pangulu Batuah, wartawanMingguan Serambi Pos (ke-tua), Syamsudarman, war-tawan Singgalang (sekretaris)dan Bustami Narda wartawanHaluan Padang (bendahara).

Penyelenggaraan konfe-rensi II PWI Perwakilan KotaPadang Panjang, kata Nusyir-wan Dn, ketua panitia pelak-sana, didukung HM AzwirDainy Tara, anggota DPR-RI dan Ketua Umum DPPKUKMI pusat bersama Ke-tua KUKMI pusat HM Ya-min Ferianto Tara (BonnyTara) sebesar Rp 5 juta. Jugaditerima bantuan 40 lembarpakaian dari Hj Mardiah,Kepala Cabang Bank NagariPadang Panjang, dan sejum-lah bantuan dari berbagaipihak lainnya.Wakil walikota Padang Pan-jang Edwin Anas, usai mem-buka secara resmi Konferensi

II PWI Perwakilan Kota Pa-dang Panjang menyatakan,keberadaan PWI perwakilanKota Padang Panjang sangatmembantu dalam menyam-paikan informasi pemko ketengah masyarakat.Edwin juga minta agar war-tawan sebagai mitra pe-merintah dapat melakukankritikan yang bersifat mem-bangun. “Kritikan wartawansangat kami hargai. Hanyasaja, seyogyanya wartawanmemiliki kompetensi yangterukur,” kata Edwin Anas.

Terkait kompetensi war-tawan, kata Basril Basyar,ke depan semua wartawanharus memiliki sertifikatkompetensi yang di uji ter-lebih dahulu. Pejabat bolehmenanyakan kepada war-tawan yang datang apakahmemiliki sertifikat kom-petensi atau tidak. (h/one).

GARA-GARA PEJABAT MUNDUR

DPRD Panggil Kadis Kesehatan SijunjungSIJUNJUNG, HALUAN —Komisi III DPRD Sijunjungakan menggelar dengar pen-dapat dengan Kepala DinasKesehatan Kabupaten Sijun-jung, Edwin Suprayogi, sekai-tan dengan mundurnya Ka-subag Kepegawaian Muntirpasca penerimaan tenagakontrak untuk RSUD Sijun-jung beberapa waktu lalu.

Hal tersebut ditegaskanKetua Komisi III DPRD Sijun-jung H Asriben Rajo Pah-lawan di simpang Muaro Bodi,IV Nagari, Jumat (24/2).

“Yang bersangkutan (EdwinSuprayogi, red) akan segera

kita panggil untuk dengarpendapat dengan DPRD. SelainMuntir yang mundur dariKasubag Kepegawaian DinasKesehatan, karena tak di-ikutsertakan dalam prosespenerimaan pegawai kontrakRSUD, Kepala PuskesmasMuaro Bodi Annisaputra jugamundur karena tak sejalandengan kepala dinasnya,” jelaspolitisi asal Partai AmanatNasional (PAN) tersebut.

Kepala Puskesmas MuaroBodi Annisaputra mengajukansurat pengunduran diri karenamerasa di tekan Edwin Supra-yogi. Malah, menurut Anni-

saputra lagi, Plt Direktur RSUD,dr. Yasril juga sudah me-rencanakan mundur karenaterlalu di intervensi oleh Edwinyang melonjak kariernya dariKepala Puskesmas Sungailansekjadi Kepala Dinas Kesehatanpada masa Bupati Darius Apan.

Edwin Suprayogi yangdikonfirmasi masalah inimengakui masalah Muntirsudah bisa diselesaikan de-ngan baik. “Sudah selesai.Hanya salah paham. KasubagKepegawaian tetap dikutser-takan mulai dari proses awal.Namun, ketika memasukitahap pengumuman, Ciak

Muntir (panggilan Edwin keMuntir, red) lagi cuti dua harike Pariaman,” katanya.

Sedangkan mengenaiAnnisaputra, dikatakannyamundur karena ada pelang-garan PP 53 tentang Ke-pegawaian. Sehingga sudahsewajarnya yang bersang-kutan mundur dari posisikepala Puskesmas. “KepalaPuskesmas saja banyakmelanggar PP 53, bagaimanapula nanti stafnya? Jadi,sudah sepantasnya dia mun-dur. Surat pengundurandirinya pun sudah kita te-rima,” ujar Edwin tanpa

merinci pelanggaran yangdilakukan Annisaputra.

“Saya senang, kalau dapatsetiap hari dengar pendapatdengan DPRD. Masalah DirutRSUD Sijunjung, dari awal dr.Yasril memang sudah tidakmau. Ketika diminta ke pro-vinsi, pihak provinsi punmenyatakan tidak ada menye-diakan tenaga dirut ini. Se-hingga, dr. Yasril tetap kitaminta sebagai Plt sebelumditetapkannya dirut yangdefenitif. Rekruitmen DirutRSUD nantinya akan kitaumumkan lewat media,” tan-das Edwin. (h/nop)

Aksi Telanjangdi Tanjung BonaiMulai DisidikBATUSANGKAR, HALUAN — Proseshukum pelaku aksi telanjang seorangwanita berinisial “Y”, warga JorongTanjung Madang, Nagari TanjungBonai, Kecamatan Lintau Buo Utara,Kabupaten Tanah Datar, mulai disidikKepolisian Sektor Lintau Buo Utara.

Pelaku dilaporkan lembaga ninikmamak dan perangkat Nagari TanjungBonai ke polisi terkait aksi telanjangyang dilakukannya ketika ia meng-hadang pengurus KAN Tanjung Bonaidan menolak keputusan lembaga ninikmamak tentang sengketa lahan yangdipermalasahkan dengan pihak lain.

Kapolres Tanah Datar AKBP TeguhTrisasongko, melalui Kapolsek LintauBuo Utara Iptu. Romarpus Almimengatakan, perkara ini sudah digelarbersama dengan pimpinan dan sedangdilakukan penyidikan. “Saat ini kitasudah memeriksa 2 orang saksi dalamperkara ini. Jika unsur pidananya ada,maka proses hukum akan tetap di-lanjutkan,” tutur Roma kepada Haluan,di Tanjung Bonai, Kamis (23/2).

Roma juga menjelaskan, keter-lambatan proses pemeriksaan danpenyidikan pelaku dan saksi ini bukanhal yang disengaja oleh pihaknya. Tapikarena adanya posisi salah satu penyidikyang beberapa lalu dimutasikan.

“Kita harap kepada pelapor untukmemaklumi keadaan ini,” kata Kapo-lsek singkat. Sementara itu, ninikmamak Nagari Tanjung Bonai melaluilembaganya sangat berharap proseshukum pelaku aksi telanjang ini dapatsegera di selesaikan.

“Kita ingin masyarakat TanjungBonai dapat berfikir secara bijak.Karena dalam melakukan penye-lesaian masalah, tidak harus melang-gar etika dan hukum,” ujar KetuaKerapatan Adat Nagari Tanjung BonaiSyamsi Dt. Paduko Sarindo. (h/doy)

Truk CPO Terjun Bebas ke JurangSOLSEL, HALUAN — Truk pem-bawa crude palm oil (CPO) jenis Hino,yang dikendarai Alipatri (47), dengannomor polisi BA 9442 BU, Jumat (24/2) sekitar pukul 04.30 WIB meluncurke jurang sedalam 50 meter di BukitKinkiang Lubuk Malako, SangirJujuan, Kabupaten Solok Selatan.

Truk bermuatan CPO atauminyak sawit bermuatan sekira20 ton itu terpeleset karenamenghindari material longsor BukitKinkiang Pangka Lubuk Malako.Diduga sesaat sebelum kejadian,sopir truk terlalu mengambil jalurkanan. Ternyata tepi jalan sudahgembur. Seketika itu mobil oleng

dan terpeleset ke jurang.Beruntung tidak ada korban

jiwa dalam kejadian itu. Alipatrimengalami luka ringan, keseleopinggang. Sementara keneknyabernama Amir (53), mengalamiluka lebih serius.

Kapolres Solsel melalui Kasat-lantas Polres Solsel AKP Hamidimenjelaskan, penyebab utamakecelakaan itu dipicu oleh badanjalan yang sempit dan tebing yangbiasa longsor. “Sopir berusahamengelakkan material longsor,namun terlalu pinggir dan ter-peleset,” katanya.

Pengamatan Haluan di tempat

kejadian peristiwa (TKP), mobilberada di dalam jurang dengankondisi terguling. Kaca depanhancur dan tangki minyak bocor.Masyarakat tampak berbondong-bondong mengambil kesempatanuntuk menampung minyak yangkeluar. “Lumayan, untuk umpanpancing,” ujar salah seorangdiantara kerumunan warga yangtidak mau disebutkan namanya.

Sampai berita ini diturunkan,kendaraan belum dievakuasi danmasyarakat silih berganti mengam-bil minyak. Belum diketahuidengan pasti total kerugian akibatkejadian itu. (h/col).

JURANG- Truk tangki CPO BA 9442 BU tampak berada di jurang Bukit Kinkiang, Lubuk Malako. ICOL DIANTO

KETUA PWI Cabang Sumbar, Basril Basyar, saat melantik pengurus inti PWIPerwakilan Kota Padang panjang periode 2012-2017. IWAN DN

8 SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 HL U A R N E G E R I

NOTESNOTESNOTESNOTESNOTES PEMBAKARAN QURAN

Protes Anti-AS kian PanasKABUL, HALUAN —Aksi protes Anti-Amerika Serikat (AS) dikabarkan terusberlanjut di Afghanistan, menyusulinsiden pembakaran dan pembuanganAlquran di sebuah pangkalan militermilik AS di Afghanistan.

Di Provinsi Laghman di bagian Timur KotaKabul sekira 600 orang turun ke jalan dan berteriakmengecam AS. Sementara itu sekira 300 ma-hasiswa juga dilaporkan menggelar aksi serupadi Kota Jalalabad. Dalam aksi protes yangberlangsung pada Rabu waktu setempat, nsetidaknya sembilan orang dilaporkan tewasditembak mati sementara puluhan lainnya terluka.

Menurut aparat keamanan setempat, para demons-tran tampak mulai agresif dan berbahaya. PemerintahAfghanistan juga mengerahkan pasukan anti-huruhara untuk membendung aksi para demonstran itu.

Untuk menghentikan kekisruhan yang terlanjurmerebak akibat insiden itu, sebuah tim investigasigabungan dari pasukan keamanan internasionaldan pemerintah Afghanistan mengunjungi penjaraBagram pada Rabu kemarin. “Kunjungan inimerupakan langkah pertama yang sangat pentingdalam menyelesaikan masalah ini. Saya sangatberterima kasih kepada Presiden Afghanistan HamidKarzai atas dukungannya terhadap tim investigasiini,” ujar Komandan Pasukan North Atlantic TreatyOrganization (NATO) Jenderal John Allen sepertidikutip AFP pada Kamis waktu setempat.

“Satu-satunya cara yang dapat Kami lakukanuntuk menunjukkan ketulusan adalah melaluitindakan nyata yang Kami lakukan. Kami sudahmengambil langkah-langkah untuk memastikanhal ini tidak akan pernah terjadi kembali,” imbuhnya.

Menurut salah seorang pejabat AS yang engganmenyebutkan namanya, insiden pembuangan danpembakaran kitab suci Alquran berawal darikecurigaan pasukan keamanan yang menyebutkanpara narapidana menggunakan Alquran untukmenyampaikan pesan satu sama lain.

Meski Menteri Pertahanan AS Leon Panettadan Komandan pasukan AS di Afghanistan JenderalJohn Allen sudah berulang kali mengutarakanpermintaan maafnya, namun tampaknya amarahrakyat Afghanistan belum juga mereda mengingatpenghinaan terhadap Islam sering memicu protesdan kemarahan rakyat Afghanistan yang dikenalsangat religius.(h/afp/bbc)

Putin: AS Penghancur Kestabilan Dunia

Cory AquinoPADA 25 Januari 1933 Maria CorazonSumulong Cojuangco Aquino alias CoryAquino dilahirkan di Paniqui, Tarlac, Filipina .Cory adalah Presiden Filipina pada 1986 –1992. Dialah wanita Asia pertama yang tampilsebagai presiden wanita di dunia. Corymerupakan istri dari tokoh oposisi BenignoAquino Jr.. Suaminya terbunuh sesaat setelahmendarat di Bandara Internasional Manila ketikakembali ke negaranya pada 21 Agustus 1983.Ia kemudian difigurkan oleh kalangan oposisiuntuk menentang kekuasaan otokratik yangdilakukan Presiden Ferdinand Marcos. Corymeninggal di Makati, 1 Agustus 2009 padaumur 76 tahun. (h/wk)

L I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A R

Tim IAEAGagal InspeksiTEHERAN, HALUAN — Tim Inspeksi NuklirPBB (IAEA) mengakui, mereka telah gagalmelakukan penyelidikan terkait program nuklirIran. “Kami memiliki pembicaraan yangkonstruktif, namun tidak ada kesepakatan yangtercapai,” ujar ketua IAEA Yukiya Amano sepertidikutip Trend ,Kamis.

Pernyataan Tim IAEA itu disampaikanmenyusul ditolaknya permintaan mereka olehPemerintah Iran. Sebelumnya tim inspeksimeminta agar Pemerintah Iran mengizinkanmereka mengunjungi komplek militer Parchinyang diketahui sebagai basis militer Iran danfasilitas pengembangan senjata pemusnahmassal yang berada di luar Teheran. Tidak hanyaitu, Pemerintah Iran pun menolak permintaanTim IAEA yang ingin bertemu serta berbincangdengan para ilmuwan yang diduga terlibat dalamprogram nuklir Iran. “Tidak ada kesepakatanterkait upaya untuk memulai klarifikasi masalahyang belum terselesaikan sehubungan denganprogram nuklir Iran, khususnya yang terkaitdengan dimensi militer. Tindakan Iran yangmenolak permintaan Tim IAEA ini sangatmengecewakan,” ujar Amano. (h/vvn)

Musharraf BantahBunuh BhuttoISLAMABAD, HALUAN — Mantan PresidenPervez Musharraf menepis tuduhan dirinyaterlibat dalam pembunuhan mantan PerdanaMenteri Pakistan Benazir Bhutto. Dirinyamengatakan justru suami Bhutto sendiri tahusiapa pembunuhnya. “Benazir (Bhutto) tidakpernah menganggap saya sebagai ancaman.Presiden Asif Ali Zardari tahu siapa pem-bunuhnya,” tutur Musharraf, Kamis (23/2).

Komentar Musharraf ini dikeluarkan setelahdirinya dianggap tidak memberikan per-lindungan dari Bhutto. Tuduhan itu sendiridilayangkan oleh Menteri Dalam Negeri RehmanMalik, yang berencana untuk meminta bantuanInterpol menangkap Musharraf.

Musharraf pun menambahkan bahwakeamanan dari Bhutto merupakan wewenangdari partainya sendiri, yakni Partai PekerjaPakistan (PPP). Mantan jenderal bintang empatitu pun kembali menegaskan bahwa SuamiBhutto, Presiden Zardari tahu persis siapapembunuh istrinya.

Sementara penyelidik pembunuhan Bhuttomemastikan bahwa nama Musharaff ada dalamdaftar penyelidikan. Musharraf pun mengkritikupaya pemerintah untuk melibatkan Interpoluntuk membawanya kembali ke Pakistan.

Menurutnya tuduhan dari pemerintah itu tidakberdasar. “Mereka hanya mencari kambinghitam,” jelas Musharraf saat diwawancara televisiARY. Pria yang menjabat presiden sejak 1999hingga 2008 itu menilai Pemerintah Pakistanmengeluarkan permintaan penangkapan ber-dasarkan keputusan politik.(h/vvn)

Irak Rusuh,Puluhan TerbunuhBAGHDAD, HALUAN — Kerusuhan diikuti angkaianserangan bom yang disertai penembakan yang melandaBaghdad, Irak pagi hari ini terus menyebabkan korbanbertambah. Hingga saat ini sudah 35 orang dilaporkantewas dalam insiden tersebut.

Insiden pertama terjadi saat sebuah bom mobilmeledak di wilayah pusat perbelanjaan di distrikKarradah. Kejadian tersebut menyebabkan sembilanorang tewas, sementara 26 orang lainnya menderitaluka-luka termasuk empat orang anggota polisi.

Tetapi insiden itu tidak berhenti di lokasi itusaja. Ledakan pun dilaporkan berlangsung di tempatlain. “Delapan bom meledak berurutan di Baghdaddan menyebabkan 18 orang warga tewas,” ungkappetugas polisi Baghdad seperti dikutip AssociatedPress, Kamis waktu setempat.

Kejadian buruk pun terus berlanjut. Polisimelaporkan terjadinya adanya penembakan diwilayah lain Baghdad. Delapan orang anggota polisitewas dalam aksi penembakan itu.

Pihak Rumah Sakit Baghdad mengkonfirmasitotal jumlah korban tewas dalam aksi kekerasanhari ini berjumlah 35 jiwa. Polisi hingga kini belummengetahui siapa dalang di balik serangan itu.Belum ada pihak bersedia mengaku bertanggung-jawab dalam serangan tersebut.

Ternyata rangkaian serangan itu tidak hanyaterjadi di Baghdad saja. Aksi kekerasan punberlangsung di Baqouba, Kirkuk dan Salahuddin.Rentetan serangan berlangsung di tiga wilayahitu selama dua jam.

Kekerasan demi kekerasan ini membuat posisipolisi Irak makin tertekan. Mereka dianggapsebagai elemen paling lemah dari petugaskeamanan Irak.

Selepas keluarnya pasukan koalisi dari Irak,kondisi keamanan Negeri Seribu Satu Malam itutampaknya makin menurun. Tidak hanya dihadapkanpada ancaman dari Al Qaeda, kini rakyat Irak puntidak pernah lepas dari kerusuhan antara MuslimSuni dan Muslim Syiah. (h/ap/vvn)

Bom Mobil Guncang PakistanISLAMABAD, HALUAN — Sebuahbom mobil meledak dan meng-hancurkan sebuah stasiun bus di KotaPeshawar Pakistan. Akibat insiden12 orang dilaporkan tewas sementara32 orang lainnya dilaporkan terluka.“Itu adalah sebuah ledakan bom mobil.12 orang dilaporkan tewas dan 32lainnya terluka. Kami tengah me-nyelidiki apakah ini bom bunuh diriatau hanya merupakan ledakan bommobil,” ujar salah seorang pejabat

polisi senior Pakistan Kalam Khanseperti dikutip AFP Kamis, (23/2).

Sebuah tayangan yang ditam- pilkan oleh saluran televisi swastaDunya menunjukkan, puing-puingmobil berserakan di jalanan sertapetugas medis dan ambulans tengahmelakukan upaya evakuasi korbantewas dan luka ke rumah sakit. “10mayat korban tewas telah dibawake rumah sakit untuk di otopsi. Kamijuga telah memberlakukan keadaan

darurat di rumah sakit terkaitinsiden pengeboman ini,” ujar DokterRahim Jan dari Lady ReadingHospital.

Akhir pekan lalu, bom bunuh dirijuga dilaporkan terjadi di KotaParachinar, distrik suku KurramPakistan. Akibat insiden itu sekira31 orang dilaporkan tewas. Hinggasaat ini belum ada kelompok yangmenyatakan bertanggung jawab atasinsiden itu. (h/okz)

MOSKOW, HALUAN — PerdanaMenteri Rusia Vladimir Putin menu-ding Amerika Serikat (AS) mencobauntuk merusak kestabilan keamanandunia dengan membangun sistempertahanan misil di Eropa. “Apa yangharus kita lakukan? Haruskan kitamembangun pertahanan yang sama,atau memberikan jawaban yangasimetris. Saat ini, kami memilikiTopol-M dan Yars yang merupakanmisil generasi baru. Beberapa pihakmengklaim bahwa senjata itu sedikitlebih canggih daripada AS,” ujarPutin, seperti dikutipXinhua padaKamis.

Meski mengklaim misil Rusiasedikit lebih modern ketimbang yangdimiliki AS, Putin mengakui bahwa-sannya AS lebih unggul dalammemproduksi persenjataan lainnyadibanding Rusia. Putin pun mene-gaskan, negaranya akan tetap mem-bangun kekuatan militernya.

Mantan pejabat Badan IntelijenRusia (KGB) itu menjelaskan tentangperkembangan yang sudah dicapaiNegeri Beruang Merah dalam me-ngembangkan senjata nuklir, perta-hanan udara, program antariksa, sertajaringan komunikasi di medan perang.Kemajuan-kemajuan itu dianggapsebagai peningkatan yang cukupsignifikan dalam kemiliteran Rusia.

Dalam menghadapi sistem perta-hanan misil Eropa yang digagas olehNegeri Paman Sam, Rusia jugatampak mempersiapkan sistempertahanannya di wilayah perbatasandan sejumlah wilayah yang berde-katan dengan negara anggota NorthAtlantic Treaty Organization (NATO).

Hingga kini, Rusia masih tidakpercaya dengan AS yang sejak dulumenjelaskan bahwa misil-misil Eropatidak ditujukan ke Rusia. Hal itudisebabkan karena AS tidak bersediauntuk memberikan jaminan kea-manan ke Rusia.

Untuk Serang IranDalam pada itu juru bicara

Kementerian Luar Negeri RusiaAlexander Lukashevich menegaskan,pihaknya tidak dapat mengabaikankemungkinan Amerika Serikat (AS)akan menggunakan pangkalan udaraManas milik AS yang berlokasi diKyrgyztan untuk menyerang Iran.“Kami tidak dapat mengesampingkanbahwa pangkalan itu bisa sajadigunakan untuk menyerang Iran,”ujarnya.

Pangkalan udara Manas yangterletak di Bishkek, Kyrgyztan selamaini diketahui sebagai pusat pasukankoalisi utama dalam operasi diAfghanistan.

Lukashevich mengatakan, penggu-

naan pangkalan udara Manas sebagaibasis pasukan AS untuk menyerangIran akan melanggar perjanjian sewaantara AS-Kyrgyztan atau setidaknyakedua negara harus melakukankesepakatan baru. “Laporan Wa-shington yang menyebutkan pihaknyatidak menutup kemungkinan terkaittindakan militer ke Iran telahmenimbulkan kekhawatiran seriusdi kawasan Asia Tengah,” ujarLukashevich.

Presiden Kyrgyztan AlmazbekAtambayeV pada Desember lalumengatakan, akan sangat berbahayabagi negaranya untuk menjadi basisserangan militer AS ke Iran. PresidenAtambayeV pun mempertimbangkanuntuk tidak melanjutkan penyewaanpangkalan udara tersebut kepadamiliter AS ketika sewa berakhir padatahun 2014 mendatang.

Terkait dengan program nuklirIran, AS dan Israel selama inimengatakan pihaknya tidak menutupkemungkinan akan melakukan upayamiliter untuk menghentikan programnuklir Negeri Persia itu.

Rusia yang juga memiliki pang-kalan militer di Kyrgyzstan selamaini saling berebut pengaruh denganAS di Kyrgyztan untuk menjagakekuasaan di bekas wilayahnya itu.(h/okz/kcm)

PARADE KARIKATUR — Peserta karnaval membawa karikatur Kanselir Jerman Angela Merkel (kiri) dan Presiden Perancis Nicolas Sarkozysaat perayaan Torres Vedras, Selasa. REUTERS

RIAU DAN KEPRI 9SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

LINGKAR Perdagangan BatamTumbuh Pesat

BATAM,HALUAN —Pertumbuhan sektorperdagangan, hoteldan restoran diBatam melebihiekspetasipertumbuhan sektorindustri.

Berdasarkan data per-tumbuhan ekonomi BankIndonesia Batam, pertum-buhan sektor perdagangan,hotel dan restoran pada 2011mencapai 6,67 persen. Semen-tara pertumbuhan sektorindustri dalam kurun waktuyang sama hanya tumbuhsebesar 5,88 persen.

“Sektor perdagangan, hoteldan restoran memiliki akse-lerasi paling tinggi. Sedangkansektor industri sebagai back-bone, masih di bawah lajusektor perdagangan,” ungkapKepala Kantor Bank IndonesiaBatam, Elang Tri Praptomodidampingi Uzersyah saatmenerima kunjungan KomisiII dan Ketua DPRD ProvinsiKepri, Jumat (24/2).

Dari akselerasi pertum-buhan tersebut, diperkirakansektor perdagangan, hotel danrestoran akan terus menga-lami pertumbuhan. Di sisi lain,sektor industri yang dinilaisejumlah kalangan sebagai“backbone” ekonomi di Batam,justru pertumbuhannya di-bawah sektor perdagangan,hotel dan restoran.

Lebih rendahnya pertum-buhan sektor industri di-banding sektor perdagangan,hotel dan restoran melebihiekspetasi sejumlah kalanganselama ini. Yang menilaisektor industri merupakansektor utama penggerak eko-nomi Batam.

Elang memaparkan, lajupertumbuhan ekonomi Pro-vinsi Kepri pada 2011 men-capai 6,67 persen. Berdasar-kan kontribusi terhadap per-tumbuhan ekonomi dari sisipenggunaan, pertumbuhanekonomi dipengaruhi olehsektor industri pengolahan46,65 persen, sektor per-dagangan hotel dan restoran(20,44 persen) dan sektorpertambangan (9,17 persen).

Data realisasi investasiasing BP Batam pada 2011menunjukkan nilai total inves-tasi industri hotel atau real

estate dan industri perda-gangan atau jasa dan lainnyamampu menyaingi nilai totalinvestasi industri manufakturdan galangan kapal. Meskidari jumlah proyek, sektor itutidak sebanyak sektor manu-faktur dan galangan kapal,namun nilai investasinyacukup besar.

Pada 2011, nilai totalinvestasi dua sektor tersebutmencapai sekitar US$53 juta.Terdiri atas investasi sektorreal estate/hotel sebesarUS$30,5 juta dengan 4 pro-yek dan sektor perdaganganjasa US$22,7 juta dengan 29proyek.

Sedangkan total investasisektor manufaktur dan ga-langan kapal pada 2011sekitar US$52 juta. Terdiriatas investasi industri manu-faktur sebesar US$34,3 jutadengan 35 proyek dan industriperkapalan sekitar US$17,6juta dengan 23 proyek.

“Meski lesu, masih adaminat investor untuk berin-vestasi ke Batam,” jelasDirektur Humas Badan Pengu-sahaan (BP) Batam, Dwi DjokoWiwoho.

Selama Januari 2012,inflasi di Provinsi Kepri se-besar 3,36 persen. Yang di-pengaruhi oleh inflasi di KotaBatam 3,43 persen dan Tan-jung Pinang 2,99 persen.Pencapaian inflasi di ProvinsiKepri, Batam dan Tanjung-pinang pada Januari 2012berada di bawah level nasional3,65 persen.

Sementara itu dari 16 kotadi Sumatera, realisasi inflasiKota Batam berada padaposisi 4 terendah setelah KotaAceh, Palembang dan Dumai.Sedangkan inflasi Kota Tan-jung Pinang berada di urutan11 dari 16 kota di Sumatera.Ke 16 Kota tersebut adalahBanda Aceh, Lhokseumawe,Sibolga, Pematang Siantar,Medan, Padang Sidempuan,Padang, Pekanbaru, Dumai,Jambi, Palembang, Bengkulu,Bandar Lampung, PangkalPinang, Batam dan TanjungPinang.

Ketua DPRD ProvinsiKepri, Nur Syafriadi men-jelaskan, kunjungan KomisiII ini bertujuan untuk menge-tahui lebih dalam perkem-bangan perekonomian di Pro-vinsi Kepri. Ada keinginanDPRD Kepri untuk lebihmemacu pertumbuhan ekonomidi Provinsi Kepri. (h/wan)

PEMULANGAN TKI DI MALAYSIA MELALUI BATAM

Bayi Ikut DideportasiBATAM,HALUAN — Malaysia kembali memulangkantenaga kerja Indonesia (TKI) ke Indonesia melalui Batam,Jumat (24/2). TKI tersebut tiba di pelabuhan BatamCentre sekitar pukul 14.00 WIB menggunakan feri DumaiExpress II dari pelabuhan Situlang Laut, Malaysia.

Jumlah TKI yang dipulangkan 29 orang, termasukdua diantaranya bayi berusia tiga minggu dan seorangTKI laki-laki bernama Yanto. Selebihnya merupakantenaga kerja wanita berbagai usia dan bidang profesi.Selain itu juga terdapat TKW yang sakit, sehingga harusmenggunakan kursi roda.

“Sebagian besar TKI yang dipulangkan merupakanpembantu rumah tangga,” ungkap petugas KJRI, MuchtarMadikoen di pelabuhan Batam Centre saat mengantarkepulangan TKI ke tanah air.

Muchtar menjelaskan, jumlah TKI yang sudah beradadi KJRI Malaysia dan siap untuk dipulangkan sebanyak45 orang. Tahap pertama, dipulangkan 29 orang ke tanahair melalui Batam. Selebihnya, 16 orang masih tinggaldi KJRI untuk menunggu jadwal kepulangan berikutnya.“Belum tahu kapan jadwal 16 orang yang masih beradadi KJRI Malaysia ini akan dipulangkan,” ujarnya.

Sementara tiba di Pelabuhan Feri InternasionalBatam Centre, seluruh TKI langsung diangkut truk menujushelter Dinas Sosial (Dinsos) Kota Batam. Merekadiangkut menggunakan truk, sedangkan dua perempuanyang menggendong anak dan seorang perempuan yangsakit diangkut menggunakan mobil ambulance.

Perempuan yang menggendong anak ini bernamaWahidah dan Misnah. Anak keduanya laki-laki, yangdiberi nama Amin dan Nur. “Saya sudah hampir duatahun bekerja di Malaysia,” ujar Misnah.

Sedangkan seorang perempuan lagi yang menderitasakit, Fitria, akan dilakukan pemeriksaan kesehatansesampainya di shelter. Pemeriksaan kesehatan dilakukandi Rumah Sakit Otorita Batam (RSOB) Sekupang.

Diperkirakan penyakit yang diderita Fitria adalahpenyakit yang diakibatkan faktor usia. Kepada petugas,Fitria juga minta bantuan untuk mencari tahu ahliwarisnya. “Jika harus dirawat di rumah sakit, makaTKI yang sakit akan mendapatkan perawatan di RSOB.Rencananya seluruh TKI akan dipulangkan ke daerahasal Rabu mendatang,” ujar Satgas Pendamping TKIDinsos Batam, Febriana. (h/wan)

Kasus PencabulanMarak di KepriBATAM,HALUAN — Komisi Penga-wasan dan Perlindungan Anak Daerah(KPPAD) Provinsi Kepri selama 2011-2012 menangani 44 kasus tentang anakberhadapan hukum (ABH). Kasusterbanyak adalah kasus pencabulan,dengan 23 kasus. Berikutnya,. 21 kasuspencurian dengan pelaku anak-anak.

Berdasarkan data KPPAD Kepri,kasus ABH untuk Batam menempatiurutan kedua dengan jumlah 16 kasus.Kota Tanjungpinang menempati urutanpertama dengan jumlah kasus ABH23 kasus, disusul Kabupaten Bintandua kasus, Karimun dan Lingga masing-masingsatu kasus. Sedangkan diAnambas tidak ada kasus ABH yangdilaporkan ke KPPAD yang dulubernama Komisi Perlindungan AnakIndonesia Daerah (KPAID).

Komisioner KPPAD Kepri, ErySyahrial mengatakan, pasca transisidari KPAID menjadi KPPAD, pihaknyaakan lebih mengedepankan fungsipengawasan secara maksimal. Penga-wasan lebih mendalam akan dilakukanterhadap anak yang bermasalah, baikdalam bidang kesehatan, pendidikan,maupun dalam bidang hukum. “Denganpengawasan ini, tentu KPPAD dapatmelakukan intervensi ataupun pem-belaan-pembelaan ketika anak ber-hadapan hukum,” kata Ery, usaipelantikan anggota KPPAD Kepriperiode 2010-2015 di gedung GrahaKepri, Jumat (24/2).

Ketua KPPAD Kepri, Putu ElvinaGani mengatakan, tugas penting KPPADadalah mendorong pemerintah daerahdapat memenuhi pemenuhan hak-hakanak. Yakni dengan membentuk KPPADdi Kabupaten/Kota. “Banyak permasala-han yang dihadapi anak-anak. Mulaidari putus sekolah, kerja diusia anak-anak, kekerasan terhadap anak danlain-lain. Ini lah menjadi PR kami kedepan, agar nantinya KPPAD ini dapatterbentuk di Kabupaten/Kota,” kataElvina.

Wakil Gubernur Kepri, HM. SoeryaRespationo mengaku prihatin, banyak-nya kasus yang dihadapi anak-anak.Mulai dari pemberhentian anak olehsekolah, orang tua kandungnya dengansengaja mengeksploitasi anaknya untukmenjadi loper koran, ataupun pengemisdi setiap simpang lampu merahmaupun di sudut-sudut kota. (h/lim)

Pedagang HPGantung DiriPEKANBARU,HALUAN — Rudi (31)seorang penjual handphone (HP) yang sehari-hari bekerja di Plaza Senapelan, Pekanbaru,ditemukan meregang nyawa dalam keadaantergantung di kamar rumahnya, Jumat (24/2)pukul 10.00 WIB.

Jenazah Rudi pertama kali ditemukanibunya Ruan Ai dan adik kandungnya Heri.Melihat pelaku sudah tewas tergantung, sontakibu dan adiknya histeris. Saat ditemui sejumlahwartawan, Heri mengatakan, pagi itu sebelummenemukan abangnya tewas, ia hendak pergibekerja. Namun, ia merasa aneh karena takbiasanya Rudi tidak keluar kamar.

Ketika bermaksud menemui Rudi, Heri punmengetuk pintu kamar Rudi. Namun tak adajawaban. Ia pun memberitahukan hal itu kepadaibunya. Bersama ibunya, Heri mendobrak paksapintu kamar Rudi.

Mereka kaget, karena begitu pintu kamarterbuka, keduanya melihat Rudi telah tewasdalam keadaan tergantung menggunakanseutas tali yang dikaitkan di balok kayu dikamar tersebut. Melihat hal itu, ibu korbanhisteris dan tidak dapat membendung ke-sedihannya.

“Pagi itu saya mau berangkat bekerja, tapipintu kamar abang masih terkunci. Tak biasanyaseperti itu, karena biasanya setiap pagi, ia jugaberangkat kerja. Saya kemudian memanggilnyadan mengetuk pintu kamar. Tetapi tak adajawaban sama sekali,” ujarnya.

Mengetahui hal tersebut, keluarga korbanlangsung melaporkannya kepada pihakkepolisian. Berselang beberapa menit ke-mudian, Tim Identifikasi Polresta Pekanbarubeserta Polsek Senapelan turun ke lokasimelakukan penyelidikan dan olah TKP.Kapolsekta Senapelan Kompol Arif HidayatRitonga melaui Kanit Reskrim Iptu Milson Jhonisaat dikonfirmasi wartawan membenarkanadanya peristiwa bunuh diri tersebut. “Saat inikita masih melakukan penyelidikan terhadapkepastian penyebab bunuh diri tersebut,”katanya. (h/sar)

Tembilahan Dapat Tambahan Pasokan Listrik 4 MWTEMBILAHAN,HALUAN -Untuk mensukseskan pelak-sanaan PON XVIII yang akandilaksanakan di ProvinsiRiau, Pemerintah KabupatenInhil, yang turut menjadidaerah pelaksana beberapacabang olahraga di kegiatantersebut telah melakukanbeberapa persiapan. Salahsatunya memperhatikan ma-salah pasokan listrik selamapenyelenggaraan PON.

Untuk menghindari ter-jadinya kendala dalam ma-

salah pasokan listrik di PON,Pemkab Inhil telah berko-ordinasi dengan PT PLNpersero agar dalam pelak-sanaan PON di Tembilahannanti dapat berjalan lancar.

Hal ini disampaikan Ke-pala Dinas Pertambangandan Energi Kab. Inhil, EncikKamal Syahindra, yangmengatakan dalam Pelak-sanaa PON XVIII di Tem-bilahan nanti akan men-dapatkan penambahan daya4 Mega Watt (MW).

“Penambahan itu akandilakukan dalam dua tahab,yang mana saat ini 2 MWpertama telah dalam prosespelelangan, dan tahap yangkedua masi dalam tahappemindahan ke Kabupaten Inhil,jadi jika proses berjalan sesuaidengan perencanaan PLN,tentunya pelaksanaan itu tidakakan terkendala,” ujarnya.

Encik Kamal menambah-kan, untuk menunjang kesuk-sesan jalannya pelaksanaanPON tersebut khususnya

Tembilahan, pihaknya akanmelakukan kerja sama denganPLN dalam bentuk mem-fasilitasi, berkoordinasi danmenginfentarisasikan lokasi-lokasi yang akan menjadi areapasokan listrik tersebut.

“Kita juga akan mela-kukan kerjasama denganPLN yang mana kerjasamaini diluar peralatan yangterkait dengan kelistirkankarena disini kita hanyabersifat untuk memfasilitasidan melakukan koordinasi

area-areanya,” ungkapnya.Namun untuk PON nanti,

Dinas Pertambangan danEnergi tidak melakukan pe-nganggaran untuk pelak-sanaan PON tersebut khsus-nya yang berkaitan langsungdengan kelistrikan yang telahdi siapkan oleh PLN. Namununtuk antisipasi terjadinyapemadaman listrik nantiakan dicadangkan mesinpembangkit listrik yangberkapasitas 500 KWH.

(h/mg05/ario)

UNTUK KEGIATAN JUAL BELI

Timbangan Berbahan Plastik DilarangDUMAI,HALUAN - Penggunaanalat timbangan berbahan plastikberbobot lima kilogram dilaranguntuk dipergunakan dalam akti-vitas jual beli, melainkan hanyabisa dipakai di rumah tangga.Demikian disampaikan PengawasMetrologi Dinas Perindag Riau HHamdanis, Jumat (24/2) di Dumai.

Ia menegaskan, alat timbanganplastik sejauh ini marak diper-gunakan pedagang dalam mela-kukan kegiatan usaha perdagangandan jual beli. Sebab, selain ringandan gampang dibawa ke mana-mana, juga harganya murah.

Ia mengakui masih banyakmenemukan penggunaan alat

timbangan berbahan plastik ditengah masyarakat Dumai untukkepentingan jual beli. Hal inidiketahuinya saat melakukankegiatan tera ulang berbagai alatukur dan timbangan di Kota Dumai.

Tujuan dari tera ulang ini gunamenjaga keakuratan takaranataupun ukuran dalam penim-bangan. Sesuai undang-undangnomor 2 tahun 1981 dan undang-undang perlindungan konsumen,pemerintah wajib memberikangaransi dan kepastian terhadapkeakuratan ukuran dan timbangan.

“Timbangan yang berbahanplastik hanya boleh digunakanuntuk kegiatan dalam rumah

tangga dan tidak dibenarkan untukaktivitas jual beli. Sebab, di-ragukan keakuratannya yang dapatmerugikan konsumen,” katanya.

Dalam ketentuan peraturanperundang-undangan, alat timbangyang dibenarkan adalah yangberbahan besi dan bersegel metro-logi legal (ML). Alat timbanganresmi untuk perdagangan harusdilegalkan oleh pemerintah dalamrangka perlindungan konsumen.

Karena itu ia menghimbaukepada masyarakat pemilik tim-bangan plastik agar secepatnyamengganti dengan alat timbanganyang resmi dari pemerintah.

Dijelaskannya, tera ulang alattimbangan dan ukur tersebutdilakukan minimal satu tahunsekali sesuai dengan Undang-undang Nomor 2 Tahun 1981tentang Metrologi Legal (ML) yangjuga memuat sanksi bagi yangmelanggar.

Meski sanksi bisa berupadenda atau pidana, namun timpengawas cenderung melakukanpenyitaan alat timbangan parapedagang agar tidak merugikankonsumen dan terhindar darisanksi hukum.

Ia juga mengingatkan pembeliagar selektif dan tidak membelipada pedagang yang menggunakanalat timbangan plastik dalamtransaksi jual beli. Dengan begitumaka dapat dipastikan pedagangbakal beralih ke timbangan besiyang resmi dan legal. (h/zak)

BAYI KELAINAN — Hendri Fianto (32) memperhatikan anaknya yang sedang tertidur di inkubator di rungan perawatan RSUD KotaTanjungpinang, Jumat (24/2). Bayi yang belum sempat diberi nama tersebut mengalami kelainan sejak lahir. Ia tidak memiliki lubang anus. SUTANA

485 Guru Kuansing Uji Kompetensi

TIMBANGAN berbahan dasar plastik, sebagaimana pada gambar di atas dilarang olehpemerintah. Sebab, timbangan ini akurasinya sangat rendah. NET

TALUK KUANTAN — Sebagaisalah satu syarat untuk men-dapatkan sertifikasi, hari ini, Sabtu(25/2) sebanyak 485 guru di Kabu-paten Kuantan Singingi mengikutiujian kompetensi . Ujian dilaksana-kan di gedung SMKN 1 TalukKuantan. Ujian serentak se-Indonesia.

Hal ini dikatakan Kepala dinaspendidikan Kabupaten Kuansing,Alwis melalui Sekretaris DisdikKuansing, Jupriman, S.Pd saatdijumpai, Jumat (24/2) di ruangkerjanya.

Menurut Jupriman, dari 250ribu kuota sertifikasi guru yangtersedia secara nasional, KabupatenKuansing memiliki kuota 600 orang.Namun saat pemberkasan hanya485 orang yang dinyatakan lengkapsehingga bisa mengikuti ujian.

Ujian kompetensi sebagaisyarat sertifikasi guru baru tahunini diberlakukan dan langsung dibawah naungan Kementrian dankebudayaan melalui Badan Pene-gmbangan SUmber Daya ManusiaPendidikan dan Penjamin Mutu

Pendidikan (BPSDMP-PMP).“Dilakukan tes sebagai syarat

sertifikasi baru dimulai tahun ini,biasanya pada tahun sebelumnya,guru kan hanya diharuskan meleng-kapi persyaratan saat pember-kasan,” terangnya.

Kemudian ia menyebutkanbahwa Disdik Kuansing dalam halini hanya sebagai pelaksana saja,namun kewenangannya, mulai darisoal ujian, memeriksa dan menen-tukan kelulusan, langsung dariBPSDMP-PMP. (h/uta)

SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M3 RABIUL AKHIR 1433 H10 LIPUTAN KHUSUS

GENAP tiga tahun masakepemimpinan Walikota

Padang Fauzi Bahardan Wakil WalikotaMahyeldiAnsharullah diKota Padang.Pasangan inimemulaikerjanya ke Kotayang luluhlantak akibatbencana gempa30 September2009.

TOKOH pers Darlis Syofyan menyampaikan sambutan.

SEKDA Kota Padang Emzalmi menyampaikansambutan.

WAKIL Ketua DPRD Kota Padang Budimanmenyampaikan sambutan. Jadikan Kritik

Sebagai Energi

TIGA TAHUN FAUZI BAHAR-MAHYELDI ANSHARULLAH

gempa beberapa waktu yang lalu. Sampaiakhir masa jabatan, kedua pasangan iniakan menyelesaikan tuga-tugas yang selamaini masih belum tuntas.

Dan untuk mewujudkan hal itu , wako-wawako selalu menanamkan rasa seiyasekata bahkan mereka tidak pernah berbicarasoal mendapatkan proyek apalagi untukberebutan tapi hanya memikirkan KotaPadang ke depan.”Sampai saat ini saya danwawako tetap harmonis, bahkan hingga akhirtugas nanti,” ujarnya.

Sementara itu Wakil Walikota PadangMahyeldi Ansharullah mengatakan, jikadiibaratkan tubuh manusia, Walikota Padangitu adalah kepala sedangkan ia selakuwawako lehernya. Karenanya, Mahyeldi sadardan paham betul untuk menindaklanjutiarah dan kebijakan walikota.

”Kami berdua tidak pernah bersedih,meskipun dihujat berbagai kritikan. Karena,sebagai seorang pemimpin daerah tidak bolehpesimis apalagi bersedih. Pasalnya, kalauseorang pemimpin bersedih maka akandiikuti oleh rakyatnya,” katanya.

Seorang pemimpin daerah harus memilikisemangat dan optimis yang kuat, bagirakyatnya. Dengan begitu rakyat pun akanlebih bersemangat dalam menjalani hidupnya.Kritikan bagi pemimpin daerah merupakanhal yang wajar, karena dengan kritikan akanmemberikan masukan yang lebih baik kedepannya bagi Kota Padang. Sedangkan,sanjungan hanya mengantar pemimpindaerah itu ke neraka, sebut Mahyeldimengumpamakan

Selain itu, saya juga pernah dimarahioleh walikota karena tidak disiplin. Namun,hal itu merupakan penguatan bagi saya agarlebih baik ke depannya. Sebab, walikotaorang militer yang tingkat disiplinnya lebihtinggi beda dibandingkan saya yang hanyaorang sipil,” ujarnya.

Namun, kedisiplinan yang diajarkanwalikota kepadanya juga diterapkan ke SKPDdan staf-staf yang lainnya.”Saya meng-harapkan, kepada pers agar memberikanmasukan kepada kami berdua sehingga terusbersinergi dan bekerjasama. Karena,masukan dan kritikan merupakan energibagi kami,” katanya. Ia juga menegaskan,kepada pers jangan membuat berita yangmengundang perpecahan karena memcobamemecah berarti tidak senang dengan ke-suksesan yang terjadi selama ini.

Wakil Ketua DPRD Kota Padang Budimanmengatakan, dengan sisa dua tahun inidiharapkan walikota dan wawako men-ciptakan rasa aman, khususnya dari

kejahatan narkoba karena sangatmerusak generasi muda. Kalaugenerasi muda sudah terjeratnarkoba maka masa depanKota Padang ini, akan han-cur.”Selain itu, dimasa akhirdua tahun ini diharapkanwalikota dan wawako me-ninggalkan kenang-ke-nangan yang tidak ternilaidengan apapun. Sehing-ga, dapat diingat olehanak cucu,” katanya.

Di akhir masatugasnya, kesejah-teraan di Kota Pa-dang hendaknyadapat ditingkatkandan kemiskinan se-makin berkurang. Ser-ta penanaman religiusditingkatkan, dan ka-lau untuk sektor re-ligius kedua pasa-ngan ini pantasdiberikan nilai 7.Dengan pondasiagama yangkuat, makag e n e r a s imuda Ko-ta Pa-d a n gakan selamat dari ber-bagai kejahatan dunia.Dengan lugas, tokoh PersDarlis Syofyan menga-takan, hubungan insanpers dengan walikotadan wawako sangatbaik selama ini, karenapers sebagai penyam-bung lidah masyarakatdan juga mengkritik ke-bijakan pemerintah.

Sayangnya kritikan inikadang tidak diterima.”Kritikan yang diberikanoleh pers, adalah sebagaipemicu dan energi ke depan

Sejak itu, dengan seluruhkomponen berbagai upaya dila-

kukan untuk mengembalikan KotaPadang ke kondisi semula

Tiga tahun duet kepemimpinan-Fauzi Bahar-Mahyeldi Ansharullahsudah bisa dinikmati. Namun, masihbanyak yang perlu dilihat dan dikritissecara tajam. Oleh karenanya, seorangpemimpin janganlah gelisah nantinyajika ada insan pers, sebut DarlisSyofyan yang didaulat mewakilimasyarakat pers, menanyakan ataumelancarkan kritikan terhadapsetiap kebijakan Pemko yangmenyangkut kepentingan ma-syarakat. Kritikan-kritikan selamatiga tahun memimpin kota ini,agar bisa dijadikan sebagai cam-buk untuk lebih memajukan pem-bangunan Kota Padang.

”Kami sadar, masih banyak keku-rangan. Oleh karena itu, kami berharapkepada seluruh masyarakat agar maumendukung sekaligus mengingatkankami jika sudah salah jalan nantinya,”

bagi walikota-wawako kedepan agar lebih baik,” katanya.Dengan pemberitaan yang meng-kritik, hendaknya menjadi acuanbagi walikota dan wawako untukmemperbaikinya jika perlu di-kliping sehingga menjadi “pe-kerjaan rumah” untuk segeradituntaskan. (h/ade)

kata jawab Fauzi Bahar saat berpidato.Ia juga mengucapkan , terimakasih

kepada insan pers karena selama initelah mempublikasikan kegiatanPemerintah Kota (Pemko) Padang.Tanpa adanya publikasi dari pers,maka tidak akan ada bantuan dariberbagai negara sampai ke KotaPadang khususnya ketika kejadian

INSAN pers, tokoh politik, tokoh masyarakat dan pengusaha.

WALIKOTA Padang Fauzi Bahar dan Wakil Walikota PadangMahyeldi Ansharullah duduk berdampingan.

PARA Kepala SKPD Kota Padang bersama istri antri untukmengucapkan selamat kepada Walikota dan Wawako.

SEKDA Kota Padang Emzalmi mengucapkan selamatkepada Walikota Padang yang telah sukses memimpinselama tiga tahun.

WALIKOTA Padang, Wawako, Wakil Ketua DPRD Budiman duduk bersama.

Mahyeldi AnsharullahWakil Walikota Padang

Fauzi BaharWalikota Padang

WALIKOTAdanWawakomenjawabpertanyaanwartawan.Sebagaimitra sejajar,Fauzi Bahartetap seriusmenanggapipertanyaanjuru beritayang ada diPadang.

11SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

Andi Nurpati menjelaskan,Demokrat belum memutuskan siapayang akan menggantikan posisijanda mendiang Adji Massaid itu.Keputusan pengganti Angie akandiambil oleh pimpinan. “Kita tunggusaja, pimpinan harus diberi waktukesempatan mencari figur yangtepat.”Segera diputuskan peng-gantinya, tentu yang sanggupmelaksanakan tugas sebagai wasek-jen,” kata Andi

Sebagaimana diketahui, Angiesaat ini sedang tersandung masalahhukum. Komisi PemberantasanKorupsi telah menetapkan sta-tusnya sebagai tersangka dalamkasus suap pembangunan wismaatlet SEA Games, Palembang.

Selain Angie, Demokrat jugamemecat Sekretaris Divisi Pem-binaan dan Organisasi PartaiDemokrat, Sudewo. Demokrat jugabelum menyiapkan penggantiSudewo.

Bagian KecilPemecatan Angie sebagai pengu-

rus partai Demokrat, dinilai banyakpihak tidak akan serta mertamengakhiri kegaduhan di internalpartai binaan Presiden SusiloBambang Yudhoyono itu.

“Langkah DPP Partai Demokratmenonaktifkan Angelina Sondakhatau yang akrab disapa Angiesebagai kader partai dinilai secaraotomatis akan mengakhiri karierpolitik tersangka kasus korupsiwisma atlet ini. Karier politik Angietamat. Sesederhana itu. Tidak perludianilisis lebih mendalam,” katapengamat politik Charta PolitikaYunarto Wijaya saat dihubungi diJakarta, Jumat (24/2).

Meski begitu, menurut Yunarto,

Pasalnya, berdasarkan hasilpenelitian, besar kemungkinan akanterjadi gempa bumi dengan ke-kuatan 8,8 Skala Richter (SR) dipesisir pantai Sumatera Barat.Untuk itu, perlu diidentifikasi titik-titik rawan gempa, skenario eva-kuasi yang detail dan StandardOperating Procedures (SOP) BadanPenanggulangan Bencana Daerah(BPBD) yang ideal. Pemerintah tidakbisa atau tidak harus menunggudulu terjadi bencana untuk me-nyiapkan semua itu.

Penelitian mutakhir yang dila-kukan Prof Dr Kerry Sieh dariNanyang University Singapurabersama Dr Danny Hilman Nata-widjaja dari pakar geologi dariLembaga Ilmu Pengetahuan Indo-nesia (LIPI).

Dalam ekspos hasil penelitiandi kediaman Gubernur Sumbar,Kamis (24/2), Danny Hilman men-jelaskan, bahwa akan ada patahan“Sunda Megatrust” yang menye-babkan tsunami besar di suatu saatdalam kurun waktu beberapa puluhtahun ke depan di wilayah ProvinsiSumatera Barat.

“Gempa dan tsunami tersebutakan jauh lebih besar dari gempayang sudah terjadi di wilayah inidalam 200 tahun terakhir. Terma-suk gempa 7,6 SR yang sudahterjadi di Padang pada September2009 lalu,” jelas Danny.

Jika gempa ini terjadi, di PulauSiberut Kepulauan Mentawai,pulau ini akan naik setinggi tigameter dan daerah di pesisir pantaiSumatera, termasuk Padang,Pariaman, Pesisir Selatan hinggaMuko-Muko akan anjlok sejauhsatu meter.

Skenario evakuasi, sangatpenting, lanjut Danny, untukmengurangi risiko dan kerugiansetelah bencana.

“Untuk itu benar-benar perluskenario yang detail baik darimasyarakat, pemangku kepentinganuntuk mengantisipasi ketika

namun malang bagi mereka saatmenggali tiba-tiba hujan turundengan lebatnya.

Tebing yang tengah mereka galiberdua secara tiba-tiba runtuh,material tanah yang longsor ituserta merta menimbun wajahZulkifli dan Buyun, semua wajahBuyun tertimbun tanah, warga yangada di sekitar lokasi berusahamenolong dengan menggali denganberbagai peralatan seadanya.

Setelah ditemukan, Zulkiflidalam keadaan pingsan dan dilari-kan ke Rumah Sakit Umum Daerah(RSUD) Padang Panjang dengankendaraan, namun dalam perja-

man juga telah menyediakanmakanan siap saji yang langsungdiberikan kepada warga. Haltersebut merupakan keinginanwarga yang menginginkan maka-nan siap saji, karena tidak me-mungkinkan untuk memasakmakanan jika diberi bantuanberas dan lauk pauk.

Terkait kebutuhan fasilitasumum, Pemkab Pasaman jugatelah mengerahkan dua unit mobilpemadam kebakaran dan dua unitmobil dari PDAM untuk kebutuhanair bersih. Kebutuhan peneranganjuga telah teratasi, karena fasi-litas listrik telah terpasang padaJumat kemarin.

Untuk masalah pendidikan,saat ini hanya dua sekolah yangmasih belum melaksanakan prosesbelajar mengajar, yakni SD 03Simpang Utara dan SMP 01Simpang Kecamatan SimpangAlahan Mati (Simpati).

Bupati Pasaman Benny Utamaberjanji, proses belajar mengajardi kedua sekolah itu akan kembaliberjalan seperti biasa pada Senin(27/2) mendatang. Saat ini, Pem-kab Pasaman masih mengatasimasalah trauma yang dihadapianak-anak sekolah, serta mem-persiapkan seragam sekolah,karena banyak seragam yang rusakakibat galodo.

“Untuk masalah infrastruksturseperti pembangunan rumah danjembatan serta tempat ibadah,memang dibutuhkan waktu yangcukup lama untuk memperbai-kinya. Yang jelas, saat ini kamimasih berfokus pada kebutuhandan penyelesaian masa tanggapdarurat, yang akan berlangsungselama dua minggu,” ujar BennyUtama kepada Haluan.

Dari pantauan Haluan di lokasikejadian, sejumlah alat berateskavator telah dikerahkan untukmembersihkan puing-puing rumah,kayu gelondongan, serta materiallongsor. Sementara para korbanmasih disibukkan dengan aktivitaspembersihan rumah bagi yangtidak hancur, serta aktivitas

arah Kota Solok.Rupanya Tuhanmasih melindungi korban Silvi.

Mobil tersangka slip dan tegelincirdi dekat kedai nasi Sup Abang Cupak itulah, membuat aksi penculikantersebut terhenti di tengah jalan danterbongkar dengan sendirinya.

Selain mengamankan barangbukti tali berwarna orange yang

Indonesia. Dan tertinggi ketiga didunia. Pria kelahiran Pagelaran,Kabupaten Pringsewu, 4 November1985 ini wafat dalam usia masihmuda, 26 tahun.

Pihak keluarga sempat mem-bawa Suparwono ke Klinik SharonMedical Centre, Tulangbawangnamun, sudah tidak tertolong lagi.

Membutuhkan 39, 21 MeterKain Kapan

Karena tubuhnya yang demikiantinggi itu, maka untuk mem-bungkusnya membutuhkan kainkafan sepanjang 39,21 meter danuntuk membawanya dibutuhkan18 orang yang mengotong mayatmantan atlet bola basket itu.Ribuan warga turut mengantarjenazah Suparwono yang terkenalpandai bergaul itu.

Untuk membawa jenazahSuparwono menggunakan mobilpick up dengan bak terbuka karenatak ada peti mati maupun kerandayang cukup untuk membawanya.

Menurut ibu Suparwono pernahbermimpi jika rumahnya didatangioleh banyak orang yang seperti

Mengapa RMS berikhtiar me-ngadakan pertemuan baiyo-batido?Seperti disebut dalam surat un-dangan, menurut RMS situasiberkesenian di Sumatera Barat,paling tidak dalam dua tahunterakhir, perlu perhatian. Persoalanitu, masih menurut Rusli, me-nyangkut iklim berkreasi, lembagakesenian, kaitan karya denganmasyarakat dan pemerintah. Haldemikian tak hanya jadi kerisauanRMS, tapi juga kerisauan sebagianbesar seniman.

Persoalan-persoalan itu tak dan/atau belum sempat dibicarakan,dipaiyo-patidoan, secara kom-prehensif. Pribadi-pribadi tertentu,atau beberapa orang, secara terba-tas, mungkin sempat membica-rakan. Tetapi secara bersamamemang belum.

Sebagai seorang yang sudahempat puluh tahun lebih berke-cimpung dalam dunia seni danbudaya, saya pun merasakan danbahkan mengetahui apa yangdisampaikan Papa Rusli. Iklimberkesenian berada di musimkemarau sehingga para senimantak mampu menghadirkan karyaberkualitas.

Pasti ada seniman yangmenolak premis ini. Mereka ber-karya tidak tergantung pada iklim.Saya setuju. Toh Chairil Anwar,A.A. Navis dan Wisran Hadi me-lahirkan sajak, cerpen dan naskahlakon monumental entah di musimapa.

dipecatnya Angie sebagai penguruspartai tidak serta merta mengakhirikegaduhan di internal partai binaanPresiden Susilo Bambang Yudhoyonoitu. “Angie bukan episentrum(pusat) dari keriuhan yang selamaini melanda Partai Demokrat. Angiehanya bagian kecil dari konflik yangmelanda partai ini akibat masihadanya residu konflik yang tersisapascakongres Demokrat di Bandung.Masih ada kubu-kubu yang berta-rung demi kekuasaan di partai ini,”katanya.

Ditambahkan Yunarto, Angiejuga bukan satu-satunya orang yangdapat dijadikan kunci membongkardugaan adanya politik uang padakongres Partai Demokrat tersebut.

Kaya BohongSeperti diketahui, dalam persi-

dangan Rabu (15/2), sedikit sekalipengakuan yang terlontar dari bibirAngelina Sondakh saat bersaksidalam persidangan MuhammadNazaruddin tersebut.

Putri Indonesia 2001 itu lebihbanyak membantah sejumlahtudingan yang dialamatkan kepa-danya. Ia juga kerap menjawabpertanyaan hakim, jaksa, jugapengacara Nazaruddin dengankalimat itu-itu saja: “tidak tahu”.

Walau Komisi PemberantasanKorupsi memiliki bukti rekamanpembicaraan Angelina denganMindo Rosalina melalui BBM(perpesanan dengan BB). Ketikabukti itu disinggung, Angelinakembali menyangkal, mengaku takmengenali pembicaraan tersebut.Saking jengkelnya, pengacaraNazaruddin, Hotman Paris Hutapea,mencemooh, “Apa hantu yangmengirim BBM ini?”

Angelina juga mengaku takpaham kode-kode permintaan uangkepada Mindo seperti “apel malang”,“apel washington”, dan “semangka”.Padahal, menurut Mindo, kode-kodeitu jelas-jelas digunakan dalampercakapan mereka.

Selain pandai “berbohong “ dipengadilan, Angie juga dikenal borosdan punya banyak kekayaaan.

Dalam Laporan harta AngelinaSondakh menunjukkan adanyalonjakan dari Rp 618 juta padatahun 2003 menjadi Rp 6,1 miliarpada tahun 2010. Dari salinanLHKPN , sebagian harta milikAngelina Sondakh berasal darihibah. Angie, sapaan Angelinatercatat memiliki tiga buah mobildan satu buah motor merk BMW.

Tiga buah mobil yang dimilikiperempuan bernama lengkapAngelina Patricia Pingkan Sondakhini adalah, Mobil BMW X5. Mobilmewah ini tercatat sebagai hibah2005 dengan harga Rp 630 juta.Mobil lainnya yang juga hibahadalah Honda CR-V tahun 2008senilai Rp 174 juta. Angelina jugamemiliki Mobil merk Innova tahun2008 Rp 180 juta. Selain itu,memiliki alat transportasiBombardier tahun 2009 Rp 50 juta.

Putri Indonesia tahun 2001 inimemiliki dua bidang tanah diBandung seluas 2.000 meter persegisenilai Rp 2 miliar.

Lagi-lagi juga diperoleh darihibah. Angelina juga memiliki hartayang berupa surat berharga mencapaiRp 1,2 miliar dan Giro senilai Rp770 juta. Total harta Angelina per21 Juli 2010 mencapai Rp 6,1 miliar.Melonjak jauh dari Rp 618 juta per23 Desember 2003. (h/dn/vvn)

Akhirnya................ Sambungan dari Hal.1

bencana ini terjadi. Kemana masya-rakat harus berlari menyelamatkandiri, dan kemana pejabat daerahbisa dihubungi, dimana keluarga-keluarga kecil akan bertemu.Semuanya harus benar-benardisiapkan dari sekarang,” tan-dasnya.

Selain itu, skenario ini juga akansangat bermanfaat karena ketikabencana terjadi, transpotasi tidakberfungsi dan penyaluran bantuanjuga akan terganggu.

“Di sinilah peran SOP BPBDharus dibuat secara efektif danefesien untuk menghindari bantuanyag bertumpuk,” lanjutnya.

Menyikapi hal tersebut, timpeneliti ini menganjurkan masya-rakat untuk segera mengungsi ataudievakuasi dari daerah pesisirpantai ke tempat tinggi, kalaumerasakan gempa yang kuat atauberlangsung lebih dari satu menit.

“Masyarakat seharusnya tidakmenunggu peringatan, yang mungkintidak akan datang. Masyarakatseharusnya tidak pergi ke laut atausungai untuk mengamati permu-kaannya, karena kadang tsunamibesar datang tanpa air laut surutsebelumnya, atau air laut suruthanya beberapa menit sebelumtsunami datang,” tegas Danny.

Sementara itu, Kerry Siehdalam paparannya, merekomen-dasikan kepada Pemerintah Daerahuntuk segera menyiapkan infra-struktur yang dapat menjadi tempatevakuasi bagi masyarakat. Selainitu juga perlu dibuat skenario atausimulasi secara detail untukantisipasi bencana.

“Meski satu nyawa itu harusdiselamatkan ketika bencanaterjadi,” jelas Kerry.

Rekomendasi Guru Besar Na-nyang University ini didukung olehpakar gempa, Dr Badrul MustafaKemal, yang ikut menghadiri ekspositu.

Menurut Badrul Mustafa, hasilpenelitian yang telah dilakukan

peneliti lokal tak jauh berbeda darihasil penelitian yang dilakukan olehtim ini.

“Kemungkinan tersebut memangmasih ada. Kita berharap patahantersebut tidak lepas secara seka-ligus dan berangsur-angsur. Jikadilepas sekaligus, itulah yang bisamenyebabkan gempa besar hingga8,8-8,9 SR. Namun, yang mendesaksaat ini adalah bagaimana semuahasil penelitian ini bisa memotivasipemerintah untuk cepat menyiapkaninfrastruktur, terutama di titik-titikrawan. Untuk yang satu ini peme-rintah memang harus didesak,” kataBadrul.

SOP BPBDSOP BPBD yang tak kunjung

siap, diikuti SDM dalam institusiini yang belum memiliki standardan aturan menjadi kelemahanterbesar dari lembaga yang palingdiharapkan dalam setiap bencana.Ditambah lagi anggaran untukBPBD yang dinilai belum men-cukupi untuk memenuhi SOP yangideal.

Terkait hal ini, anggota KomisiIV DPRD Sumbar, Rizanto Alga-mar, juga mendesak BPBD untuksegera menyiapkan SOP ketikabencana terjadi serta penang-gulangannya.

“Selain mendorong Pemda untukmenyiapkan infrastruktur, BPBDsebagai perpanjangan tangan peme-rintah sudah harus memiliki SOPbaku yang bisa digunakan saatbencana terjadi. Tapi hingga kiniSOP tersebut masih belum selesai,”ujar Rizanto Algamar.

Selain itu, lanjut Rizanto jugamendesak Dinas PengelolaKeuangan Daerah (DPKD) Sumbaruntuk segera menyalurkannyakepada SKPD yang ada di kota/kabupaten.

“Dana siaga yang ada kinimengendap di DPKD sebesar Rp2miliar. Itu harus segera disalurkanke SKPD untuk sebagai danakesiagaan,” tegasnya. (h/dla)

Skenario ................ Sambungan dari Hal.1

Secara pribadi ada seniman yangbahkan sukses mengusung cipta senike jagad nasional, internasional.Nina Alda mengusung tenun tra-disional Minangkabau. Edy Utamamembawa fotografi. Ery Mefrimenggebrak pentas bergengsi dimancanegara. Gus tf Sakai mende-dahkan novel, cerpen dan puisimemesona. Itu kerja pribadi, dengantantangan dan persoalan kreatifyang tidak enteng.

Tetapi iklim berkeseniandaerah ini, kini? Aduh! MuseumNagari Sumatera Barat yang kinidikepalai Drs. H. Muasri adalahcontoh konkret. Museum benar-benar harus dipimpin PNS yangmengerti museum dan ilmupermuseuman. Kini museum ini“kehabisan” staf yang sebagaiakibat pensiun juga pindah. Kini,tak sampai seperdua dari 60 PNStiga tahun lalu. Sebagian yangpensiun dan/atau pindah itukurator, tenaga andal. TamanBudaya pun memerlukan sumberdaya manusia memadai. Dulu, dimasa kepemimpinan Mursal Estendan Asnam Rasyid, TBSB relatifbagus.

Kini? Sebagai kepala, Efiartipotensial tetapi beberapa bulan lagijuga pensiun. Pula, sebagian gedungbaik museum maupun TBSB luluh-lantak sebagai akibat gempa bumidahsyat 30 September 2009.

Dan, Dewan Kesenian SumateraBarat (DKSB) sebagaimana DewanKesenian Padang (DKP) demisioner.

Kepenguruan lama sudah bertahunkedaluwarsa sementara pengurusbaru belum terbentuk.

Beberapa kali pembicaraandengan Pemda Sumbar dan PemkoPadang sudah dilakukan tetapimusyawarah seniman untukmemilih pengurus baru masihbelum terselenggara. Ada DewanKesenian Payakumbuh, Bukit-tinggi, Padang Pariaman, TanahDatar dan terbaru KabupatenSolok, tetapi suara mereka sayup-sayup sampai.

Kelompok-kelompok keseniandan sanggar-sanggar, termasuk yangbermarkas di kampus perguruantinggi, di kelurahan-kelurahan, dinegari-negari, di kecamatan-keca-matan, berjalan sendiri dan kadangtidak tentu ojok (arah). “Pende-ritaan” berkesenian menjadi leng-kap ketika pembicaraan sampaike soal uang. Menyedihkan! Ang-garan kesenian yang tersedia, daridulu, di kas pemerintah, sangatkecil. Itu pun ditumpangkan di dinastertentu.

Dan, masyarakat (termasukpemerhati, kritikus) pun nyaris takpeduli terhadap kesenian. Tak bisadisalahkan ketika mereka (masya-rakat) tidak berhasil mendapatkansesuatu dari karya seni. Juga tidakbisa disalahkan ketika merekaberalih, dan menikmati karya-karyapop (termasuk musik pop, sastrapop, dan tari-tari pop). I t u l a hantara lain masalah pelik yangdipaiyo-patidokan.

Baiyo.................... Sambungan dari Hal.1

lanan pria malang itu meng-hembuskan nafas terakhirnya.

Sementara Buyun dapat dise-lamatkan, hingga tadi malam Buyunsudah bisa dirawat jalan, sementarajenazah Zulkifli menurut rencanaakan dimakamkan di pemakamankeluarga Jorong Ombilin NagariSimawang Sabtu pagi ini.

Sebuah Rumah NyarisLudes Jadi Abu.

Kepala Badan PenanggulanganBencana Daerah (BPBD) TanahDatar Altri Suandi sehubungandengan kejadian tanah longsortersebut mengharapkan, agar wargayang bermukim di lokasi yang rawan

bencana, seperti di pinggiran tebingdan lokasi aliran sungai, untukselalu meningkatkan kewaspadaan.

Sementara itu, rumah milikMurtianim (59) seorang guru SDdi Koto Simpurut KecamatanSungaitarab, sore kemarin sekitarpukul 17.00 nyaris ludes dilalapsi jago merah. Untung saja satuunit Mobil Pemadam KebakaranBPBD Tanah Datar sepat sampaidi lokasi.

Rumah permanen bertingkat ituberhasil diselamatkan.”Alhamdulillahkediaman saya tidak jadi terbakar,”tutur pemilik rumah tersebutkemarin.(h/emz)

Dua ..................... Sambungan dari Hal.1

dipakai untuk mengikat korban,dari dalam mobil yang dikemudikantersangka petugas Polsek Talangjuga menemukan alat kontrasepsikondom dalam kotaknya.Setelahdiinterogasi dan keluarganyadihubungi petugas Polsek Talang,lalu pukul 22.00 Kamis malamtersangka dibawa ke Mapolres

Solok di Lubuk Selasih.Kapolres Solok AKBP Bambang

Ponco Sutiarso didampingi Waka-polres Kompol Yunizar Yudistira danKapolsek Talang AKP Irwan Zanikepada Haluan mengatakan sejauhini tersangka masih diamankan diMapolres Solok guna proses lebihlanjut. (h/ris)

Penculikan ............. Sambungan dari Hal.1

mau yasinan. Beberapa harisebelumnya Suparwono juga pernahberpesan kepada teman-temannyajika dia mau pergi dari kam-pungnya. Dan benar Kamis diapergi untuk selama-lamanya untukmenghadap Sang Pencipta.

Garis hidup almarhum Supar-wono penuh dengan hal men-cengangkan dan kontroversi.

Salah satu kontroversi ituadalah soal tinggi badannya.Sebelumnya, disebut sebut bahwaSuparwono memiliki tinggi 2,71meter.

Angka ini banyak diyakinisebelum Museum Rekor DuniaIndonesia (MURI) melakukanpengukuran tinggi badannya,karena hasil pengukuran rumahsakit. Namun, dalam pengukuranyang dilakukan MURI padaDesember 2009 ini adalah 2,42meter. Berat badannya, 176kilogram.

Kondisi ini mencengangkankarena selisih tingginya dariperkiraan awal sangat jauh, yaitulebih dari 30 sentimeter lebih.

Hal mengejutkan lainnya, dariinformasi yang beredar luas,ukuran sepatunya pun ekstrajumbo, yaitu 64. Tidak jarang iaterpaksa bertelanjang kaki karenatidak ada sepatu ataupun sandalyang ukurannya pas dengannya.

Karena keunikannya, GubernurLampung Sjahchroedin ZP, menun-juk Suparwono sebagai Duta WisataLampung. Setiap ada iven wisataseperti Festival Krakatau, Su-parwono selalu diundang khususoleh gubernur.

Sjachroedin mengaku kehi-langan atas kepergian Suparwono.“Selama ini almarhum saya anggaporang ‘langka’ yang saya gunakandalam kegiatan budaya, wisatamaupun keagamaan,” kata Sjach-roedin melalui SMS seperti dikutipinilah.com.

Gubernur yang saat ini sedangmelaksanakan ibadah umrahbersama keluarga mengaku,terakhir bertemu Suparwono saatada kegiatan keagamaan di IslamicCentre Lampung.

(h/berbagai sumber)

Kain..................... Sambungan dari Hal.1

memungut sisa-sisa barang yangmasih bisa dimanfaatkan diantara puing-puing bangunan.

Untuk lokasi pengungsian, saatini hanya satu titik yang dijadikantempat pengungsian, yakni SD 03Simpang Utara. Namun di lokasiitu, hanya ada puluhan pengungsiyang bertahan. Sementara seba-gian besar korban banjir bandanglainnya lebih memilih menumpangtinggal di tempat sanak saudaradan tetangganya.

Bupati Bantah AdaKorban Tewas

Terkait adanya informasikorban tewas, Bupati Pasamankembali membantahnya. “Infor-masi itu tidak bisa dipertang-gungjawabkan, dan tidak sela-yaknya memberitakan yang tidaksesuai dengan kenyataan yangterjadi,” kata Benny denganmimik serius.

Bantuan untuk korban banjirbandang saat ini juga mulaiberdatangan. Badan NasionalPenanggulangan Bencana (BNPB)telah membantu biaya tanggapdarurat sebesar Rp500 juta yangdiserahkan langsung oleh KepalaBNPB Syamsul Ma’arif. GubernurSumbar Irwan Prayitno juga telahmenyerahkan bantuan sebesarRp250 juta. Pemerintah Kabu-paten Agam membantu sebesarRp25 juta.

Selain itu, beberapa partaipolitik, instansi dan perusahaanswasta serta beberapa donaturjuga telah berdatangan danmemberi bantuan, seperti bantuanalat-alat dapur, tenda, sembako,selimut, uang tunai, tenaga medis,pakaian dan kebutuhan lainnya.

Terkait bencana banjir ban-dang ini, Gubernur Sumbar yangberkunjung ke lokasi kejadianpada Jumat kemarin menyatakan,bencana tersebut merupakanbencana daerah Pasaman, dantidak dijadikan bencana provinsi,karena dampak banjir bandangitu hanya melanda satu kabu-paten saja.

“Jika banjir bandang di Pasa-

man itu juga menimpa kabupatenlain, baru dijadikan bencanaprovinsi. Dibutuhkan waktu lamauntuk masa pemulihan hingganormal kembali, mengingat ba-nyaknya kerusakan rumah daninfrastruktur. Untuk tanggapdarurat diberlakukan selama duaminggu, namun jika nantinya tidakmemungkinkan, bisa saja waktutersebut diperpanjang,” tuturIrwan.

10 Titik LongsorSementara itu, Kepala BNPB

Syamsul Maarif yang telah me-mantau lokasi kejadian dari udaramelalui helikopter, diduga kuatbencana itu terjadi akibat to-pografi perbukitan yang sangatcuram. Dilihat dari udara, banyaktitik longsor besar yang terjadidi atas perbukitan itu.

“Titik longsor itu lebih dari 10titik. Bencana banjir bandang inibukan disebabkan pembalakanliar, karena setelah saya pantaudari udara, tidak ada ditemui titikhutan yang gundul di pusat banjirbandang, sehingga dapat disimpul-kan, bencana itu disebabkan daritopografi perbukitan dan tingginyacurah hujan,” jelas Syamsul.

Syamsul Maarif juga memujikesiapsiagaan masyarakat dalammenghadapi bencana, karenadengan kejadian yang sebesar itu,tidak ada seorangpun yang men-jadi korban jiwa.

“Masyarakat telah mengetahuitanda-tanda alam jika akanterjadinya bencana. Mengenaltanda-tanda alam itu sangatpenting untuk mengantisipasiterjadinya korban jiwa jika adabencana. Untuk bencana banjirbandang itu, dibutuhkan biayasekitar Rp13 miliar untuk tahaprekap rekon nantinya, baik untukrumah masyarakat maupun infra-struktur dan fasilitas umum,”tambah Syamsul.

Akibat musibah banjir bah,longsor dan galodo di tiga nagaridi Kecamatan Simpati kerugianmaterial di perkirakan mencapaiRp115 miliar. (h/wan/jon/ndi)

Kondisi ................. Sambungan dari Hal.1

12SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

IKUTI KAMI DIIKUTI KAMI DIIKUTI KAMI DIIKUTI KAMI DIIKUTI KAMI DI

ha luankoeha luankoeha luankoeha luankoeha luankoe

@ha luankoe@ha luankoe@ha luankoe@ha luankoe@ha luankoe

BERADA di tepi pantai selalu me-nyenangkan. Apalagi dengan peman-dangan dan suasana yang men-dukung, membuat tempat nongkrongdi areal taplau menjadi favorittempat nongkrong anak muda.Terutama di sore dan malam hari.Kafe Hommy di taplau mampumemberikan suasana yang menarikdan nyaman seperti itu.

Didesain seperti rumah, dapatmemanjakan pengunjung dengankeindahan suasana tepi pantai. Hawatersebut seperti di rumah sendiri sambilmenikmati pemandangan laut.

Hommy tidak hanya mendesain

tempat seperti ru-mah, tetapi jugamembawa pengun-jung kepada ke-giatan yang biasadilakukan didalamrumah. Sepertimemberikan ke-bebasan kepadapengunjung untukmengekspresikandirinya denganmenggunakan fa-

silitas yang ada di Hommy untuk Nge-Jam, Stand Up Comedy, dan Solo Song.Suasana iniseperti me-ngajak kitamembangun hu-bungan keke-luargaan sesameteman dengancara yang kreatif.

Makanya, ba-nyak orang yangbetah berlama-lama nongkrong di Hommy ini. Biladatang sore, tempat duduk yangdisediakan hampir selalu penuh.

Karena banyak anak muda yang datangdengan pasangannya menikmatiindahnya sunset di Pantai Padang.

Jika ingin mengadakan acara ataupertemuan, hommy tidak memungutuang tempat. Cukup dengan membayarmakanan yang dipesan saja telah dapatmemakai fasilitas yang disediakan.ini alasannya para pendukung ChelseaFC dan Arsenal FC memilih HommyCafé sebagai base campnya, karenadi hommy sering mengadakan acaranonton bareng sepakbola.

Makanan dan minuman yang di-sediakan olehcafé yang berse-belahan dengantaman budayaini juga samadengan menu dicafé lain, hanyasaja aneka seafood yang be-raneka rasayang khas

menjadi keunikandari hommy sendiri. Lagipula hargadisetiap menu juga menyesuaikandengan saku anak muda. (ang)

sempatan mewawancarainyalewat email. Foto yang tampildalam halaman ini khususuntuk pembaca Haluan Koe.

Formasi awal Tipe-Xdengan 7 personelyaitu Tresno Riadi

(vokal), Micky (bass),Yoss (gitar), Aditya

Pratama (drum), Billy(gitar), Anto (trombone),

dan Andi Toha(saksofon). Bagaimanaformasi ini sekarang?

Apakah ada perubahan?Ya. Ada perubahan. Posisi

drum kini diisi oleh ArieHardjo dan Andi Toha sudahtidak di Tipe-X lagi.

Bagaimana awal prosesterbentuknya band Tipe-

X? Kapan akanmenelurkan karya

sebagus “Salam Rindu”dan “Genit” lagi?

Tipe-X dibentuk pada Sep-tember 1995. Semula kelom-pok ini menggunakan namaHeadmaster sebagai nama band, namun akhirnya memilihnama tipe-X untuk memudah-kan orang mengingat. Semula memainkan lagu-lagu grup luarseperti Voodoo Glow Skull,Operation Ivy & mighty-mightybosstone, namun akhirnyamengganti dengan membawa-kan lagu-lagu ciptaan sendiri.

Festival-festival musikhingga panggung-panggungunderground di Jakarta &sekitarnya dijajal. Juga pernahmenjadi salah satu juarafavorit Festival Musik Alter-natif di Menteng tahun 1995.

Sampai akhirnya mem-buat beberapa demo lagu, lalu

tipe-X berinisiatif mengirim-kan demo lagu ‘Frustasi‘ keacara Ekspresi Indosiar danditayangkan. Mereka jugamengirimkan demo lagu BebasPusing ke acara Indie Lapanradio Prambors dan masukperingkat lima.

Ketika lagu-lagu ciptaansudah terekam sekitar 10lagu, tipe-X pun mulai men-coba memasukkan demo laguke major label. Konsep yangditawarkan SKA versi tipe-X dan rencananya jika tidakditerima akan menempuhjalan Indie Label. Merekatidak menyangka musik tipe-X akhirnya tembus juga keindustri rekaman pada awalakhir dekade 90-an. Untukmemperbaiki kualitas debutalbum tipe-X mengaransemenkembali beberapa lagu-laguyang pernah dibikin. Semulamenjagokan lagu Frustasi danBebas Pusing, ternyata Popsselaku produser lebih memilihlagu Genit yang justru dibikinsecara mendadak.

Debut album tipe-X berju-dul “SKAPhobia” akhirnyaRilis pada bulan Juni 1999dan beredar dipasaran lewatlabel rekaman Pops Musik

dibawah Aquarius Musikin-do selaku distributor, sampaisaat ini tipe-x telah me-ngeluarkan album, dian-taranya: skaphobia 1999,Mereka Tak Pernah Mengerti2001, Super Surprise 2003,Discography Hitam Putih2005, Album the best A jour-ney 2007,Untuk Album Fes-tival Perasaan 2009 yakni dibawah bendera “Michelin-Records” dan kerajaan En-tertainment. Kemudian mulaitahun 2011 Tipe-x kini diba-wah “Amazing Entertainment”,divis artist management dariOffbeat Music Indonesia.

Salam Rindu dan Genitadalah beberapa karya terbaikkami. Kami hanya bisa beru-saha untuk terus berkaryadan memberikan yang terbaikyang kami punya.

Setelah album “FestivalPerasaan” pada 2009,

kenapa Tipe-X tidakada muncul lagi?

Kami sempat tetap menja-lani show ke daerah, namunkami memang mengalamibeberapa kendala dengan labeldan manajemen kami. Se-mentara tetap membuat lagu,kami jalan mencari label dan

manajemen baru, sampaiakhirnya bertemu denganBenjamin Renhat dari OffbeatMusic Indonesia, yang kiniadalah label sekaligus mana-jemen kami.

Apakah ada mem-persiapkan album baru?

Sekarang ini kami sedangmempersiapkan album ke-7kami. Proses rekaman sudahdilakukan dan beberapa lagujuga sudah kelar di mixing.Salah satu lagu kami darialbum ini, yaitu “Boyband”,sudah bisa didownload diMelon.co.id. Video klip jugasudah dibuat, tinggal tunggutayangnya.

Bagaimana pandanganTipe-X dengan

perkembangan musiksekarang, yang lebih

didominasi boy ngirlband?

Menurut kami, trend mu-sik memang selalu berputardan cenderung tidak bisadihindari. Kami melihatnyasebagai suatu fenomena yangakan terus berganti. Saat initrend di Indonesia memangsedang ke arah boyband dangirlband. Kami tidak punyamasalah dengan hal itu.Banyak pilihan musik, berarti

perkembangan musik memangbaik. Namun yang pentinguntuk diketahui dan disebar-kan adalah walaupun pem-beritaan media massa sedangterkonsentrasi ke boyband & girlband, sebenarnya musikIndonesia tidak hanya itu. Diluar sana, banyak sekalimusisi/band-band dengankualitas dan karya yang patutdiacungi jempol.

Kapan Tipe-Xterakhir kali tampil di

Padang dan apa adarencana untuk ke

Padang?Kami terakhir ke Padang

sekitar akhir tahun laluApa kegiatan kalian

sekarang?Kami masih show ke be-

berapa kota/daerah di Indonesiadan juga ke beberapa pentasseni sekolah. Selain itu kamijuga masih mempersiapkanalbum ke-7 kami.

Apa pesan Tipe-Xuntuk pembaca Haluan

Koe di Sumbar?Jujur pada dirimu sendiri,

jadilah kamu dan bukanorang lain. Terus belajar dantetap semangat mengejar cita-cita. (adk)

HALUANAVERZ pasti tidak asing denganmusik SKA. Musik yang aslinya dari Jamaikaini sempat popular pada 1999 oleh bandTipe-X. “Genit” dan “Angan” dalam albumSka Phobia mengguncang tanah air.Hentakan bunyi dari trombone dan saksofonjadi pembeda.

Dekade kemudian, musikini seperti ditelan waktu.Banyak yang mengira, kinieranya boy and girl band, yangsempat juga popular padatahun 2000-an. Meski de-mikian, SKA tetap saja ber-beda. Ia berbeda karena taksemua band mampu me-madukan begitu banyak

alat musik.Tipe-X yang menjadi feno-

mena kemunculan SKA diIndonesia, kini masih berkarya,sebagai salah satu buktimasih eksisnya SKA. Tipe-Xbisa dianggap sebagai bandSKA tersukses di Indonesia,

selain di antaranya Shag-gy Dog. Haluan Koe berke-

SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H PADANG 13

SULIT —Antrean panjang

pembelianminyak tanah disamping Kantor

CamatNanggalo .

Fakta ini takkunjung

berubah.Minyak tanah

kian sulitdidapati. Pihak

berwenangtampaknya

harus segerabertindak

mengatasipersoalan

masyarakat ini.RIVO SEPTI

ANDRIES

PENYELIDIKAN KEBAKARAN KOPPAS PLAZA

Barang BuktiDibawa ke PuslabforPADANG, HALUAN —Tim Pusat Laboratoriumdan Forensik(Puslabfor) Polri CabangMedan menyelidikipenyebab terbakarnyapuluhan kios diKompleks PertokoanKoppas Plaza, PasarRaya, Jumat (24/2).

Didampingi tim Inafis PoldaSumbar dan petugas Polresta Pa-dang, petugas Puslabfor Medan me-lakukan olah TKP di lokasi keba-karan selama tiga jam, mulai pukul

08.00 WIB hingga pukul 11.00 WIB.Kepala Bagian Operasional

(Kabag Ops) Polresta PadangKompol Ari Yuswan menyebutkan,dua petugas Puslabfor Medanditurunkan khusus menyelidikipenyebab kebakaran Koppas Plaza.Sementara Tim Inafis PoldaSumbar tiga orang, dan dibantutiga anggota Polresta.

Barang bukti yang diambilpetugas untuk penyelidikan lebihlanjut, antara lain kabel instalasilistrik, sebuah alat penanak nasiyang menggunakan listrik, strikalistrik, dan arang bekas bendaterbakar.

Selain mengambil beberapabarang bukti dan melakukanidentifikasi kerusakan akibatkebakaran, petugas Puslabfor juga

meminta keterangan dari sejumlahpedagang yang kiosnya terbakar.

“Semua barang bukti yangditemukan akan dibawa ke Me-dan untuk uji forensik. Jadi,sementara kita belum mengetahuipenyebab pasti kebakaran, danmasih menunggu hasil dari Pus-labfor,” kata Ari Yuswan, Jumat(24/2).

Mengenai ada unsur kese-ngajaan dalam kebakaran KoppasPlaza yang terjadi, Selasa (21/2)dini hari lalu itu, Ari Yuswan belumberani memberi keterangan.Menurutnya, Polresta akan mem-berikan keterangan resmi setelahmengetahui hasil uji forensik LabforMedan. “Sebaiknya kita tunggu sajahasil Puslabfor. Tidak perlu gegabahmenyimpulkan penyebab kebakaran

tersebut,” timpal Ari.Sementara itu, informasi yang

beredar penyebab kebakaran yangmenghanguskan 35 ruko di KoppasPlaza disebabkan konsletinglistrik atau arus pendek darisalah satu ruko. Terkait keba-karan tersebut, sejauh ini UnitReskrim Polresta Padang telahmemeriksa tiga saksi, dan me-nyita sejumlah barang bukti.

Sebelumhya 35 ruko di KoppasPlaza terbakar, Selasa (21/2)dinihari. Di antaranya Toko RemajaTekstil, Toko Mas Singgalang Jaya,Toko Mas Internasional, Toko MasCendana, Toko Nokia, Toko LorusCellular, Toko Mas Atlantis danToko Mesra Elektronik sertabeberapa toko elektronik, emas dantekstil lainnya. (h/nas)

TERDAKWA DIJERAT PASAL BERLAPIS

Insiden Macet Berujung ke Pengadilan

Perkosa Murid SD,Mahasiswa DibekukPADANG, HALUAN — Seo-rang mahasiswa perguruantinggi swasta berinisial Nd (19)dibekuk polisi karena didugatelah memperkosa murid SD,Bunga ,10 th, (nama samaran)di Kompleks PerumahanDepkes, Gadut, lubukKilangan, Kamis (23/2).

Nd diciduk petugas UnitReskrim Polsek Pauh di ka-wasan Jati, Padang Timur,Jumat (24/2) sekitar pukul24.00 WIB. Ia ditangkapsetelah polisi menerima lapo-ran dari orang tua korban.

Kapolsek Pauh KompolDaeng Rahman mengatakan,pihaknya menangkap Dnsetelah orang tua Bungamembuat laporan kejadianyang menimpa putrinya.

Atas dasar itu, polisi punmelakukan penyelidikan. Dariketerangan sejumlah saksi,dan informasi yang ada, pela-kunya mengarah kepada Nd.Untuk itu keberadaannyadilacak. Jumat dinihari dike-tahui remaja asal LubukBasung itu tengah berkumpuldengan kawan-kawannya disekitar rel kereta api di Jati.

Beberapa anggota Unit

Reskrim pun meluncur kelokasi yang dimaksud. Tanpaperlawanan, Nd ditangkap,dan digelandang ke Mapolsekuntuk pemeriksaan lebihlanjut.

Kepada penyidik, tersangkamengakui perbuatannya. Dije-laskannya, Kamis siang seki-tar pukul 14.30 WIB korbantengah sendirian di rumah, dantersangka menghampiri rumahtersebut.

“Saat itu orang tua korbantidak berada di rumah. Sayake sana untuk main saja.Saya kenal dengan keluargaitu karena satu kampung diLubuk Basung, KabupatenAgam,” kata Nd di hadapanpenyidik.

Ia menuturkan, awalnyakorban menolak, tetapi diaberusaha membujuk bungahingga mau melakukan per-buatan bejat tersebut.

Usai kejadian itu tersang-ka langsung pulang ke tempatkosnya di kawasan Mara-palam. “Saya tidak tahu,kalau korban melapor kepolisi. Saya sangat menyesalatas perbuatan yang sayalakukan,” tuturnya. (h/nas)

PADANG, HALUAN — Su-dah jatuh tertimpa tangga.Inilah yang dialami Syahrial,korban penusukan oleh Bam-bang Siswanto, warga Kelu-rahan Suraugadang, Kecama-tan Nanggalo Padang. Sudah-lah mobilnya ditabrak, Syah-rial ditusuk pula oleh orangyang menabraknya, yaituBambang Siswanto yang kinimenjadi terdakwa.

Perkara ini disidangkan,Kamis (23/2) di PengadilanNegeri Padang. TerdakwaBambang dijerat dengan pasalberlapis yaitu Pasal 351 ayat(1) KUHP tentang pengania-yaan , dan Pasal 2 Ayat (1)UU nomor 12 Darurat/1951yang mengakibatkan korban

tidak dapat melakukan peker-jaannya sehari-hari.

Seperti disampaikan jaksaAde Vita, peristiwa ini terjadipada 26 November 2011 lalu.Semua ini berawal ketika diJalan By Pass Simpang TaratakPaneh, Kecamatan Kuranji ter-jadi kemacetan. Korban Syahrialyang waktu itu hendak menujuRSUD Sungai Sapih denganmobilnya tak dapat menghindarimacet tersebut.

Karena macet, Syahrialmenghentikan mobilnya. Se-mentara di depannya adalahmobil terdakwa yang hendakmundur.Karena takut mobil-nya kena, korban berusahamembunyikan klakson agarterdakwa tahu jika ada mobil

di belakangnya.Tapi tetap saja mobil

terdakwa mundur dan akhir-nya mengenai bagian depanmobil korban. Setelah itu,jalanan sudah mulai normalkembali, dengan seenaknyaterdakwa melajukan mobilnya.

Tidak senang mobilnyaditabrak, korban berusahamenyusul mobil terdakwasembari membunyikan klakson.Terdakwa akhirnya menepikanmobilnya. “Da, tidak lihat adamobil di belakang?,” kata korbanseperti ditirukan Ade Vita.

“Sudah jelas kamu menab-rak mobil saya bilang pulasaya yang menabrak mobilkamu,” jawab terdakwa.

Kemudian terjadilah perang

mulut. Lalu terdakwa pergimengambil pisau sepanjang 20sentimeter dari dalam mobilnya,dan langsung berusaha menu-sukannya ke bagian perutkorban. Namun korban dapatmenghindarinya. Korban punberusaha merebut pisau daritangan terdakwa. Akibatnyatangan mengalami luka robek.

Terdakwa kembali menga-rahkan pisaunya ke dadakorban hingga korban terjatuh.Dan saat itu terdakwa kem-bali menusukkan pisau kearah badan korban sebanyak5 kali. Kendati mengeluarkandarah dari bagian tubuhnya,korban berusaha bangun danlari meminta tolong kepadapengendara yang lewat.(h/dla)

PA D A N G14 SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

TOKO CENTRAL0751-850 0066 - 0812 8333 5222

Jl. Khatib Sulaiman No. 24

(Depan STIKES INDONESIA/100m sebelum Masjid Agung Sumbar

menambah ukuran permanen

L I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A R PEMBINAAN ANAK JALANAN

Pemko Harus Serius

Pungutan Liar Gerogoti Sopir Angkutan Kota

DistribusiBantuan GempaHarus DievaluasiPADANG, HALUAN — DPRD menilai distribusibantuan gempa tahun 2007 dan 2009 harusdievaluasi. Pasalnya jika bantuan us sesuai denganverifikasi awal, dan Rencana Anggaran Bangunan(RAB) berdasarkan kesepakatan dengan ma-syarakat, tidak akan menimbulkan masalah

“Sebab, tanpa memakai dua item tersebut.Maka, proses bantuan akan semrawut sepertiyang terjadi saat ini,” kata Wakil Ketua DPRDKota Padang Budiman kemarin.

Dia berharap Penanggung Jawab Ope-rasional Kegiatan (PJOK) berpatok pada verifikasiawal. Karena, data awal itulah yang benar-benarasli kondisi bangunan pascagempa.

“Tidak usah melakukan data ulang kembali,karena jika didata ulang lagi rumah masyarakatyang semula rusak berat bisa menjadi rusakringan. Karena, pemilik rumah terkadangkarena ketidaksabarannya dengan kondisirumahnya maka mereka terpaksa harusmemperbaiki.

Jika menunggu Pemko Padang memberikanbantuan, entah kapan waktunya anggaran ituakan cairkan,” katanya.

Kemudian RAB harus berdasarkan kesepa-katan dengan masyarakat, dan jangan berdasar-kan keinginan Pemko karena yang menjadikorban adalah warga bukannya pemerintah.

Ia juga mengharapkan, PJOK lebih bersikappro aktif, gesit dan jemput bola dalammempercepat proses bantuan.

Sementara itu Walikota Padang FauziBahar mengatakan, masih adanya persoalanbantuan gempa 2007 atau 2009 kemungkinandatanya tidak masuk dalam database, ataubahkan naik di tengah jalan.(h/ade)

PADANG, HALUAN —DPRD Kota Padangmengharapkan pembinaananak jalanan harus lebihserius, agar jumlahnyabisa berkurang.

akan kembali turun ke jalanan,”tegasnya.

Untuk itu, peran dari pemerintahsangat penting sekali untuk me-minimalisir para gelandangan dananjal tersebut. Selain itu, peran darimasyarakat yang memiliki tingkatekonomi kuat agar hendaknya mem-berikan bantuan, atau bekerjasamadengan pemerintah untuk mengatasigelandangan dan anjal, sehingga bebanpemerintah tidak begitu berat.

Sementara itu anggota Komisi IIDPRD Kota Padang Irwan Fikri menilai,perlunya tindakan tegas terhadappengemis dan anak jalanan. Sebab,hal ini dilakukan untuk menegakkanUU dan peraturan daerah.

“Selama dalam batas kewajaran,kenapa harus takut dengan HAM. Kitamelakukannya untuk menegakkanperaturan. Kecuali, kalau terjadipenganiayaan terhadap pelaku yangtertangkap, baru melanggar HAM,” kataKetua DPC PPP Kota Padang ini.

Untuk itu selain penegakkanaturan yang tegas dari pemerintah,juga penguatan modal dari pemerintahsangat penting guna menghindarimereka turun ke jalanan kembali.

“Karena, untuk mengurangi gelan-dangan dan anjal bukan persoalan yangmudah. Sebab, kebanyakan merekaberasal dari luar daerah Kota Padang.Jadi solusinya, pemerintah harusproaktif dan sabar,” katanya. (h/ade)

Dinas sosial dan tenaga kerja(Dinsosnaker) perlu memberikanpenguatan modal usaha bagi parafakir miskin terutama penyandangcacat. “Penguatan modal memang perludiberikan, agar mereka punya ladangusaha pasti, dan tidak berkeliaranlagi di jalan. Kalau penangkapan ataupemukulan, hanya akan merusak citraPemko di mata masyarakat,” kataanggota Komisi IV DPRD Kota Pa-dang Pun Ardi kemarin.

Menurutnya, bukan keinginanmereka untuk menjadi gelandanganatau fakir miskin. Tapi karenaketerpaksaan, dan keadaan yangmembuat mereka harus seperti itu.Tapi, jika mereka diberikan kete-rampilan dan penguatan modal daripemerintah maka sedikit demi sedikitgelandangan, dan fakir miskin akanberkurang.

“Jika gelandangan dan anjal hanyasekedar ditangkap, dipukul kemudiandilepas tidak akan mengatasi masalahapalagi mengurangi. Bahkan, mereka

MARAKNYA pungutan liar membuat sopirangkutan kota gelisah. Berbagai

modusnya.Sebut saja menjual tisu,menjajakan parfum, mengedarkan lembaran

kertas berupa karcis mengatasnamakanorganisaisi angkot, dan lainnya.

Selasa (21/2)Penelusuran dimulai dari

Jalan M Yamin, di depanmasjid Taqwa Muhamadiyah.kawasan ini menjadi perlin-tasan angkot dengan beragamtrayek. Suara klakson angkotyang terjebak macet silihberganti, dan tidak pernahberhenti, menjadi ciri khasjalur ini, walaupun perlintasanitu berada sangat dekat de-ngan Masjid Taqwa yangdigunakan umat Islam seba-gai tempat ibadah.

Sesuai dengan tujuan,perjalanan Haluan dimulai

dengan manaiki angkot warnaorange, dengan tujuan LubukBuaya, angkot tua tahun1995 dengan sedikit mo-difikasi dengan harapan dapatmenarik penumpang, walau-pun dengan speaker yangsedikit pecah.

Angkot yang dikemudikanSudil melaju dengan kece-patan rendah hendak mening-galkan Jalan M Yamin. Ta-ngan sudil meraba ruangkosong di depan stir, tempatia menuruh ongkos dari p-enumpang. Agaknya, ia sudahtahu apa yang harus dila-

kukan. Seketika datang pemu-da dengan wajah merah agakkehitaman karena sengatanmatahari. Ia menghampiriangkot kami, mengulurkantangan dari arah kiri Sudil.Saat itu jua Sudil mem-berikan recehan di tangannya.

Dengan penumpang yangbisa di hitung dengan jari,angkot bergerak meninggalkanJalan M Yamin. MemasukiJalan Hang Tuah, belumsatupun penumpang yangnaik, menambah muatan yangada. Tidak jauh dari JalanHang Tuah, angkot memasukiJalan Koto Marapak. Darijarak sekitar 50 meter, tampakseorang pemuda memakaitopi caping. Di tangan adalembaran karcis berwanakuning. Sepertinya, ia sangatmengenali setiap angkot yangmelintas di kawasan tersebut.Pasalnya, menurut pengakuanSudil, setiap angkot yang lewatdi Koto Marapak wajib dike-nakan pungutan Rp1.000.Mereka tahu betul manaangkot yang belum membayar.

Sudil kembali mengulangiaktivitas yang ia lakukansebelumnya, mencari beberapa

recehan rupiah untuk dibe-rikan kepada para pemudayang memungut iuran terse-but. Sudil menceritakan, adabanyak macam motif yangdilakukan dalam memungutuang kepada sopir angkot.Menjual tisu, setiap sopir yangmelintas wajib membeli tisuyang mereka jual, walaupundengan sedikit memaksa.Dengan menggunakan karcis,tanpa pikir panjang Sudilmemperlihatkan beberapakarcis yang ada padanya.

Ada beberapa jenis karcis,antara lain bertuliskan IPKKLRanah Bagonjong, Unit Trans-portasi Kota Padang, Sekreta-riat Pasar Raya Barat, jasapengaturan angkot, K3 terminalGoan Hoat Rp1000, karcis ha-rian KKAT anggaran dasar ke-luarga angkutan kota Akte No,uang harian Rp1000, santunansosial Rp10.000 dan lainnya.

Dalam perjalan ia men-ceritakan, untuk trayek PasarRaya-Lubuk Buaya, pungutanliar yang paling banyak adadi Jalan M Yamin, dan yangmemungut tidak satu orang.Walaupun hanya satu kalisehari, jika di total perharinya

ada enam hingga tujuh orangberbeda. Mereka memintadengan berbagai macam cara.“Saya tidak mengetahui untukapa uang tersebut diper-gunakan. Selepas jalan MYamin, pungutan ada di JalanKoto Marapak, merupakantempat yang wajib untuk diberi uang sebesar Rp1000.Selanjutnya, di perlintasanJalan Damar, sesekali adawanita yang menyempotkanparfum, kalau dia memintasecara baik-baik saya beri,”katanya.

Betapa tidak, pungutanyang tidak jelas berlangsungsecara berulang-ulang setiapharinya, tentu memberatkanpara sopir. “Kadang penum-pang sepi, lebih banyak uangkeluar dari pada uang masuk.Untuk setengah harinya, bi-sanya menghabiskan 20 literbensin dihabiskan dalamempat trip. Jadi, dalam sehariada delapan trip. Jika sewaramai seharian manambangsaya dapat bersih Rp70 ribu.Sedangkan untuk setoranangkot harus dikeluarkanRp70 ribu. Terus terang, sayabaru 15 hari manambangtrayek Pasar Raya-LubukBuaya. Sebelumnya, sayamembawa angkot di LubukAlung. Jadi, apabila adapungutan, harus saya bayar.Perharinya untuk pungutan liar,saya mengeluarkan biaya Rp12ribu, bahkan lebih,” jelasnya.

Sudil menjelaskan, sebe-narnya ia dan kawan-kawansesama sopir, tidak berke-beratan jika ada pungutan.Asalkan uang yang dipungutbertujuan untuk kepentinganangkutan umum, dengancatatan keberadaan danatersebut jelas penggunaannya,dan jelas pula lembaga apayang melakukan pemungutan.

Di samping itu, ada dam-pak perbaikan yang dirasakanoleh sopir. Tetapi hal tersebuttidak terjadi. Dana yangdipungut tidak jelas diper-gunakan untuk apa. Bahkan,lebih parahnya lagi danatersebut digunakan untukkepetingan pribadi.

JALAN M YAMIN PALING PARAH

LAPORAN: RAHMAT HIDAYAT

Melalui berbagai sumberyang Haluan dapat, ada ba-nyak titik, yang menjaditempat para pelaku pungli di

Kota Padang. Terkait haltersebut, Haluan mencobamenelusuri trayek angkotpasar Raya-Lubuk Buaya,

JALANAN — Dua bocah ini seharusnya di sekolah, belajar, tidak di jalanan seperti ini. Tetapi karena ketidakadaan biayamereka terpaksa hidup di jalanan, ikut mengais rezki. Tak jarang mereka jadi korban eksploitasi. Pemerintah diminta seriusmenangani persoalan ini. HASWANDI

Pengendara Tewas Dilindas TrukPADANG, HALUAN — Seo-rang pengendara Jek Sofe-wardi (32) tewas seketika,setelah terjatuh dari motordan dilindas truk di depanMess Karantina, KelurahanMata Air, Kecamatan Pa-dang Selatan, Kamis (24/2)sekitar pukul 14.00 WIB.

Warga Jalan EnggangTiga, RT 01 RW 14 ParupukTabing, Kecamatan KotoTangah ini menghembuskannafas terakhir dalam kondisimengenaskan. Luka parahhampir terdapat di sekujurtubauhnya. Sementara re-kannya yang membonceng,Ronal (28) selamat dari

kejadian tersebut, meski jugamengalami luka-luka.

Salah seorang saksi mata,Hendri (44) menjelaskan,awalnya Yamaha Mio BA 2294AI yang dikendarai korbanmelaju dari arah Pasar Rayamenuju Bungus. Saat melewatiMata Air korban terlihatmenghindari tumpukan kerikil,dan bebatuan yang terdapatbadan jalan ke arah kanan.Diduga saat itu, korban kehi-langan keseimbangan keseim-bangan hingga terjatuh. Jekterpental dari motor. Ironisnyadi saat bersamaan datangtruk ekspedisi dengan nomorpolisi BA 9717 GV. Ban truk

yang dikemudikan Yufrizal(45), warga Siteba, KecamatanNanggalo itu pun melindastubuh korban.

“Seketika itu juga bagiankepala korban remuk, dantewas dengan kondisi menge-naskan,” kata Hendri sambilmenambahkan bahwa rekankorban Ronal saat terjatuhtergeletak ke sebelah kiri jalan.

Warga sekitar langsungmengevakuasi korban ke Ru-mah Sakit M Djamil Padang.Sedangkan Ronal, sempatmendapat perawatan padaklinik setempat.

Mertua Ronal, Darni (50)mengungkapkan, korban sebe-

lumnya berangkat dari rumahsekitar pukul 15.30 WIB.Rencananya akan main se-pakbola di Bungus bersamarekan-rekannya. Pihak keluarga pun kemudian membawakorban ke RS Siti Rahmah

Sementara polisi tengahmenyelidiki penyebabkecelakaan itu.”Kita telah melakukan olah TKP. Untuksementara sopir truk dan mobilnya telah diamankan diUnit Lakalantas untuk pengusutan lebih lanjut. Demikianjuga dengan sepeda motorkorban,” ujar Iptu Alkadri, PjsKanit Laka Lantas Pol restaPadang.(h/nas)

SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H 15OLAHRAGA

01.Madrid 23 20 1 2 (79-21) 6102.Barcelona 23 15 6 2 (67-17) 5103.Valencia 23 11 7 5 (36-27) 4004.Espanyol 23 9 6 8 (26-27) 3305.Bilbao 23 8 9 6 (37-30) 3306.Levante 23 9 5 9 (32-34) 3207.Atletico 23 8 8 7 (31-27) 3208.Malaga 23 9 4 10 (28-35) 3109.Osasuna 23 7 10 6 (26-37) 3110.Vallecano 23 9 4 10 (32-35) 3111.Sevilla 23 7 8 8 (24-26) 2912.Getafe 23 7 7 9 (23-30) 2813.Granada 23 8 4 11 (21-32) 2814.Mallorca 23 7 7 9 (23-24) 2815.Sociedad 23 7 6 10 (26-34) 2716.Real Betis 22 8 2 12 (25-31) 2617.Villarreal 23 6 8 9 (23-34) 2618.Santander 23 4 11 8 (18-30) 2319.Gijon 23 5 5 13 (21-44) 2020.Zaragoza 22 3 6 13 (18-38) 15

01. Man. City 25 19 3 3 (64-19) 6002. Man. United 25 18 4 3 (61-25) 5803. Tottenham 24 16 4 4 (45-25) 5204. Chelsea 25 12 7 6 (41-29) 4305. Newcastle 25 13 6 7 (36-36) 4206. Arsenal 25 13 4 8 (48-35) 4307. Liverpool 24 10 8 6 (29-21) 3808. Sunderland 25 9 6 10 (34-26) 3309. Norwich 25 9 8 8 (35-40) 3510. Stoke City 25 8 6 11 (23-37) 3011. Everton 25 9 6 10 (26-27) 3312. Swansea 25 7 9 9 (28-32) 3013. West Brom 25 8 5 12 (29-35) 3014. Fulham 25 7 9 9 (23-36) 3015.Aston Villa 25 6 10 9 (29-34) 2616.Queens PR 25 5 6 15 (27-44) 2117.Wolverhampton 25 5 6 14 (28-49) 2118. Bolton 25 6 2 17 (29-51) 2019. Blackburn 25 5 6 14 (37-56) 2120.Wigan Athletic 25 4 7 14 (23-50) 19

01.AC Milan 24 15 5 4 (48-21) 5002.Juventus 23 13 10 0 (36-14) 4903.Lazio 24 12 6 6 (40-29) 4204.Udinese 24 12 6 6 (34-22) 4205.AS Roma 24 11 5 8 (37-27) 3806.Napoli 24 9 10 5 (41-24) 3707.Inter Milan 24 11 3 10 (34-33) 3608.Palermo 24 10 4 10 (38-35) 3109.Cagliari 24 7 10 7 (22-24) 3110.Genoa 24 9 3 12 (31-44) 3011.Chievo 24 8 6 10 (20-30) 3012. Fiorentina 22 7 7 8 (23-22) 2813..Parma 23 7 7 9 (27-35) 2814.Atalanta 24 8 10 6 (26-27) 2815.Catania 23 6 9 8 (29-36) 2716.Bologna 22 6 7 9 (21-26) 2517.Siena 22 5 8 9 (22-22) 2318.Lecce 24 5 6 13 (26-39) 2119.Novara 24 3 8 13 (20-42) 1720.Cesena 23 4 4 15 (16-37) 16

MANCHESTER 1 VS 2 AJAX AMSTERDAM

Perjudian yang GagalMANCHESTER,HALUAN — Sir AlexFerguson memasangbek-bek muda saatManchester Unitedbertemu AjaxAmsterdam di LigaEuropa. Fergiemengakui bahwakeputusannya tersebutberisiko besar.

Dalam pertandingan legkedua babak 32 besar LigaEuropa di Old Trafford, Jumat(24/2) dinihari WIB, Fergusonmenduetkan Phil Jones (20tahun) dan Chris Smalling (22tahun) di jantung pertahanan.Jones dan Smalling diapit olehsi kembar Fabio dan Rafael (21tahun).

Dengan menurunkan pemain-pemain muda di atas, Fergusonberharap bisa menambah penga-laman mereka di level Eropa.Apalagi, MU sudah mengantongikeunggulan 2-0 di pertemuanpertama dan cuma butuh hasilimbang saja untuk lolos.

Tapi, Ajax ternyata tampiltrengginas di Old Trafford. Timbesutan Frank De Boer itumelancarkan serangan bertubi-tubi ke pertahanan tim tuanrumah, khususnya setelah kebo-bolan gol cepat JavierHernandez.

Terus dibombardir, lini belakangMU tak cukup kokoh. Gawang Davidde Gea pun jebol dua kali dan MUakhirnya kalah 1-2.

Untungnya, kekalahan itu takmenghentikan laju MU ke babak16 besar. Mereka tetap lolosdengan keunggulan agregat 3-2.

"Saya harus bilang, sayaharus bertanggung jawab atas

pemilihan pemain dan malamini saya memainkan terlalubanyak pemain muda di posisiback four," aku Ferguson di SkySports.

"Itu adalah masalah besardalam hal pengalaman. Itu risikobesar yang sudah saya ambil,"tambahnya seperti dikutip detik-sports.

"Saya pikir dengan keunggulan2-0 (di leg pertama), ini adalahkesempatan bagus untuk ChrisSmalling dan Phil Jones karenamereka lama tak bermain," jelasFerguson.

"Mereka punya potensi yang luarbiasa, tapi kurangnya pengalaman

menciptakan masalah untuk kami,"tutur pria 70 tahun ini.

"Untuk pertandingan Eropa,ini terlalu banyak risiko. Kamilolos berkat sedikitkeberuntungan. Tapi, kami takbermain baik di babak kedua danini adalah malam yang mene-gangkan," katanya.

Satu hal yang disyukuri Fer-guson adalah penampilan oke DeGea di bawah mistar. Meski ke-bobolan dua gol, De Gea membuatpenyelamatan hebat saat menepistandukan Siem De Jong.

"De Gea membuat penyela-matan luar biasa," puji Fer-guson.(h/mat)

Dimitar Berbatov dibayangi pemain Ajax Amsterdam

O L A H R A G A16 SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

KLASEMEN SEMENTARA

1. PERSIBO 9 5 2 2 (13-7) 17

2 . SEMEN PADANG 9 4 4 1 (15-7) 163. PERSIBABANTUL 9 4 2 3 (8-7) 14

4. PERSEBAYA 8 4 1 3 (8-5) 13

5. PERSEMA 7 3 2 2 (11-10) 11

6. PERSIRAJA 8 2 5 1 (11-12) 11

7. PERSIJA 9 2 4 3 (13-14) 10

8. PSM MAKASSAR 7 2 4 1 (8-8) 10

9. AREMA 6 2 2 2 (9-9) 8

10. PERSIJAP 7 2 2 3 (5-10) 8

11. BONTANG FC 8 1 4 3 (5-8) 7

12. PSMS MEDAN 7 1 0 6 (6-14) 3

KLASEMEN SEMENTARA

1. SRIWIJAYA FC 14 8 3 3 (31-12) 27

2. PERSIWA 13 8 2 3 (22-15) 26

3. PERSIPURA 12 7 3 2 (22-15) 24

4. MITRA KUKAR 12 7 2 3 (25-16) 23

5. PERSIB 12 6 3 3 (17-16) 21

6. PERSELA 12 6 3 3 (22-15) 21

7. PERSIJA 11 5 3 3 (17-8) 18

8. PSPS 13 5 1 7 (19-22) 16

9. PERSISAM 12 5 1 6 (17-17) 16

10.PERSIBA 11 4 3 4 (19-23) 15

11.PELITA JAYA 11 4 2 5 (20-19) 14

12.GRESIK 12 4 2 6 (16-22) 14

13.PSMS 12 2 5 4 (12-13) 12

14.PSAP 13 2 6 5 (11-17) 12

15.PERSIDAFON 12 3 3 6 (17-31) 12

16. DELTRAS 12 3 2 7 (13-18) 11

17.AREMA 13 2 5 6 (15-23) 11

18.PERSIRAM 13 2 4 7 (17-30) 10

Hasil Pertandingan Kamis (23/2)Persiwa Vs Persib 3 - 0

Senin (20/2)Persiba Bantul VS Persiraja 1- 1

TOP SKOR

12 Gol KEITH KAYAMBA SRIWIJAYA FC9 Gol HILTON MOREIRA SRIWIJAYA FC8 Gol HERMAN DZUMAFO PSPS7 Gol ALBERTO GONCALVES PERSIPURA

MARCIO SOUZA AREMA MOH SAFEE SALI PELITA JAYA

PATRICH WANGGAI PERSIDAFON

PUSAT PENGOBATAN INDIA

MELAYANI PRIA/WANITA

DARI INDIA

Mengobati berbagai macam penyakit mata seperti :

KatarakMIN/Plus

GlukomaMata Merah

BerairBerlemak

SilinderDll

PENGOBATAN TRADISIONAL INDIA KHUSUS PRIAMengobati berbagai macam penyakit, seperti : Lemah Syahwat,Impotensi, Ejakulasi Dini, Kurang Gairah, Sperma Encer, LemahAkibat Diabetes (Kencing Manis), Tidak Mempunyai Keturunanyang lama maupun yang baru,Ambeien,Asam Urat, Reumatik, dll+

HUB : Jl. Lubuk Begalung No. 24 Padang, HP. 081374688787 (no SMS)

Cukup 1-2 Kali Berobat, Anda akan sembuh dengan Ramuan India"KAMI MEMBERI BUKTI, BUKAN JANJI"

Cukup 1-2 Kali Berobat, Anda akan sembuh dengan Ramuan India"KAMI MEMBERI BUKTI, BUKAN JANJI"

BUKA JAM : 08.00 - 20.00 WIB IZIN Depkes 4179/DKK/XII/2001

AWAS TIRUAN !!!PENGOBATAN MATA INDIA LAINNYA

KAMI YANG PERTAMA &SUDAH 11 TAHUN DI KOTA PADANG

SAMPAI SEKARANG

nggaksempat baca

klik kami diwww.harianhaluan.com

Bukittinggi Tak MampuGelar Kompetisi Divisi II

TURNAMEN SULTAN HASSANAL BOLKIAH 2012

Timnas U-21 Kalahkan LaosBRUNEI, HALUAN — Gol bunuh diripemain belakang Laos membawaTimnas U-21 Indonesia ungguldua gol tanpa balas. Gol keduaTimnas U-21 Indonesia terciptapada menit ke-90.

Gol tercipta setelah Indonesia melakukanserangan balik melalui sang Kapten AndikVermansyah. Semula Andik hendak mengumpansilang ke arah rekannya yang berada di sayapkanan.

Bola umpan Andik ini justru dipotong pemainbertahan Laos. Dengan sundulan, bola

diarahkan ke kiper Laos. Namun sayang,kiper sudah salah langkah. Walhasil,

bola justru meluncur ke gawang Laos.Sebelumnya, Timnas U-21

tampil gemilang di babakpertama turnamen Piala

Hassanal Bolkiah di BruneiDarussalam. Meladeni Laos,

Andik Vermansyah Csmampu mengimbangipermainan Laos yang

diisi jebolan pemain SEAGames.

Bermain di Track dan Field ComplexStadium, Timnas U-21 bisa mencetak gol cepatdi babak pertama. Gol cepat ini dicetak AndikVermansyah pada menit ke-3.

Andik mampu menceploskan bola setelahmemanfaatkan umpan dari rekannya di sisikanan. Umpan yang dilesakkan sebenarnya tidakterlalu berbahaya. Akan tetapi, bola justrumengarah ke lokasi yang tidak diisi pemainLaos. Andik yang berdiri bebas langsungmenyambar si kulit bundar. Bola pun meluncurderas ke gawang Laos.

Unggul satu gol, Indonesia tak mengendurkanserangan. Melalui Andik dan Yoshua Pahabol,gawang Laos sempat mendapat ancaman serius.

Pemain Laos pun bukan tanpa perlawanan.Mengandalkan Lamnao Singto, gawang Indonesiayang dikawal Muhamad Ridwan sempat terancambeberapa kali. Beruntung, Muhamad Ridwan tampilciamik, dan mampu menghadang serangan Laoshingga babak pertama berakhir.(h/mat)

TIMNAS KALAH — Pemain Timnas Rendi Irawan berusaha melewati pesepakbola Persebaya, Otavio Dutra dalam laga ujicoba jelang menghadapi TimnasBahrain 29 Februari 2012 mendatang. Pertandingan ini sendiri berakhir dengan 1-0 untuk kemenangan Persebaya. NET

PT Liga Perbaiki Kinerja Wasit

Kinerja wasit yang menangani Liga Super Indonesia dikritik. PT Liga selakupengelola liga, berjanji akan membenahinya. NET

JAKARTA, HALUAN — PTLiga Indonesia (PT Liga)menanggapi kinerja wasit diLiga Super Indonesia yangterus menjadi sorotan.Sekretaris PT Liga, TigorShalomboboy, menegaskanpihaknya terus berusahamemperbaiki kinerja wasit.

"Kami (PT Liga) tetapmelakukan evaluasi tiappekan. Ada atau tidak adaprotes, kami tetap melakukanevaluasi. Tidak hanya yangterlihat oleh masyarakat saja,persoalan yang tidak terlihatoleh publik juga kami tindakserius," ujar Tigor kepadaVIVAbola, Jumat 24 Februari2012.

Tigor mengatakan, upayaevaluasi tersebut terus dila-kukan agar menjaga kualitaspertandingan ISL. Tak hanyaitu, PT Liga juga tengahberupaya menambah parapengadil lapangan yang saatini masih terbilang kurang.

"Kami tetap melakukanevaluasi agar menjaga kualitasISL. Sebenarnya kami akuimasih kekurangan tenagawasit yang berkualitas. Meskidemikian, dengan komposisiyang sudah ada, saat ini kamiberupaya konsisten untuk

menilai kinerja mereka,"papar Tigor.

Protes terhadap kinerjawasit di ISL musim inibeberapa kali terjadi.Misalnya pada saat lagaSriwijaya FC melawan PersibBandung, 7 Desember 2011lalu. Saat itu pelatih Sriwi-jaya, Kashartadi, menilaiwasit Maslah Ikhsan mem-buat keputusan yang tidakmasuk akal dengan memberiPersib tendangan penalti.

Manajer PSMS Medan,Beny Tomosoa, juga sempatmemprotes kepemimpinanwasit Oki Dwi Putra yangmenghadiahi penalti bagi

Arema, 22 Januari 2012 lalu.Dalam laga tersebut, pemainPSMS Novi Handriawandiusir wasit pada menit ke-69, setelah menendang kakiMarcio Souza.

"Seorang wasit tidak harusmelakukan kesalahan untukkami panggil. Yang tidakmelakukan kesalahan puntetap kami evaluasi. Klub dansuporter tentunya tahu, kamijuga punya tim penilai wasit.

Ada mekanisme yang jelassoal wasit ini pada saat diamelakukan kesalahan. Jadi,jangan hakimi wasit dilapangan," tutup Tigor.

(h/mat/*)

BUKITTINGGI, HALUAN — TimPersatuan Sepakbola Kota Bukittinggi(PSKB) berhasil keluar sebagai juaragrub pada laga Divisi II PSSI di KotaKerinci, Propinsi Jambi pekan lalu.Dengan perolehan poin penuh (5),sedangkan tuan rumah berada padaurusan kedua, disusul Kota Solok,sementara juru kunci ada pada KotaPayakumbuh. Untuk putaran kedua PSSIDivisi II diawal Maret mendatang, PSKBmasih akan berhadapan dengan KotaKerinci, Kota Solok, Payakumbuh.

"Setelah kita berhasil meraih juaragrup, kita PSKB Kota Bukittinggidipercaya oleh PSSI untuk menjadi tuanrumah, namun melihat dana kita sangatminim, ditambah belum cairnya APBDKota Bukittinggi berkemungkinanterancam dan kita kembalikan kepadaPSSI, biarlah PSSI yang menentukandimana lokasi penyelenggaraan putarandua Divisi II dilaksanakan," ungkapBendahara PSKB Kota Bukittinggi EriJumat (24/2) setelah kembali keBukittinggi dengan kabar gembira untuksporter PSKB Khususnya dan masyarakatBukittinggi pada umumnya.

Di sisi lain, PSKB Kota Bukittinggimasih dihantui kekhawatiran untuk bisakembali berlaga pada putaran kedua.Mengingat, dana PSKB sangat minim,

dan uang pinjaman untuk berangkat keKota Kerinci pada putaran I Divisi II PSSIbeberapa waktu lalu belum dibayar,"Kalau dipinjam kembali, yang kemarinsaja belum dibayar. Jadi, ini kecemasankita, kalau pada putaran kedua Divisi IIini kita tidak ikut tentu saja kita sangatrugi, poin kita penuh, dan kita terancamsanksi dari PSSI, ini kita sudahsampaikan kepada DPRD, Pengcab PSSIKota Bukittinggi, semoga ada jalankeluarnya, PSKB milik masyarakat KotaBukittinggi," atanya.

Jika saja, pada putaran kedua DivisiII PSSI nantinya PSKB Kota Bukittinggimasih menang, tentu secara otomatisPSKB akan berlaga pada Divisi I PSSI dimusim mendatang. "Karena itulah, kitaharapkan dukungan semua pihak, denganharapan bisa menjadi juara dan berlagapada Divisi I PSSI pada waktumendatang," harapnya.

Sekretaris Pengcab PSSI KotaBukittinggi Supadria sudah mengetahuibahwa PSKB menjadi juara grup denganpoin 5. Namun, pengcab masih akanmelakukan pembahasan terkait kesiapanmenjadi tuan rumah pada putaran ke IIDivisi II nantinya. "Ya, kitamusyawarahkan kembali, sebab kita tahubahwa kita minim biaya, sementara danaAPBD belum cair," katanya (h/jon)

PersebayaPermalukanTimnasSURABAYA, HALUAN — Tim NasionalIndonesia meraih hasil mengecewakan.Menghadapi Persebaya dalam laga uji coba diStadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jumat24 Februari 2012, Timnas tumbang 0-1.

Dominasi Persebaya atas Timnas sudahtampak sejak awal babak pertama. Tim berjulukBajul Ijo tersebut lebih banyak dalampenguasaan bola dan beberapa kali mengancampertahanan Timnas.Peluang pertama Timnasterjadi pada menit ke-15 melalui FerdinandSinaga. Sayang, tendangan kaki kiri pemainSemen Padang tersebut masih lemah dan denganmudah diantisipasi kiper Endra Prasetya.

Satu menit kemudian gawang Timnas nyariskebobolan. Gelandang Mario Karlovic lolosjebakan offside dan tinggal berhadapan dengankiper Samsidar. Namun, tendangan cungkilKarlovic masih bisa ditangkap Samsidar denganmudah. Hingga turun minum, kedudukan imbangtanpa gol masih bertahan.

Di awal babak kedua, Timnas berusahameningkatkan intensitas serangan. Usaha tersebutterlihat cukup membuahkan hasil positif. Timbesutan Aji Santoso tersebut sempat mengurungpertahanan Persebaya dan sering melakukanumpan-umpan silang. Namun, Timnas masihgagal membobol gawang Persebaya.

Gawang Timnas justru kebobolan pada menitke-63. Wasit memberi Persebaya hadiahtendangan penalti setelah Diego Michielsmenjatuhkan Ryan Wahyu di kotak terlarang.Otavio Dutra yang dipercaya sebagai algojo,menjalankan tugasnya dengan baik.

Timnas sebenarnya mampu membobolgawang Persebaya pada menit ke-83 melaluiIrfan Bachdim. Namun, gol pemain keturunanBelanda itu dianulir wasit karena sudah dalamposisi offside. Hingga laga usai, keunggulan 1-0 untuk Persebaya tetap bertahan.(h/mat)

17O L A H R A G ASABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

ALAMAT PRAKTEK:Jl. Pasar Baru II No. 49 A

RT.02 RW.IIKel. Kampung Jao

Kec. Padang Barat-padang( Jl. Ratulangi +50M

dari Radio Arbes FM)

BUKA TIAP HARIJam 08.00-22.00 WIB

HARI MINGGU/BESARTETAP BUKA

Hp. 081374058709atau sms aja Pasti dibalas

PENGOBATANORIENTALMEDICINE

BP. DR.TM. MUHAMMAD,NSR,HS

MENGOBATI SEGALA MACAM JENIS PENYAKIT LUAR DALAM, BARU LAMA MAUPUN KRONISKami mengobati segala macam/jenis penyakit dengan menggunakan bantuan terapi Timur-Barat dan Ramuan Obat Alami yang telah dipakaihampir seluruh bangsa di dunia. Bahkan kini telah diuji oleh pakar/Ahli secara klinis terbukti aman,ampuh, manjur mujarab serta tidak menimbulkanefek samping sama sekali!!!!. Anda menderita penyakit yang tertulis di daftar atau tidak disini segeralah ke alamat kami !!! Isyaallah kami siapmembantu dan menunggu kedatanganAnda.Kulit muka anda keriput ???Kami juga menyediakan ramuan kecantikan (Obat Awet Muda) Air muka anda bisa terlihat lebih muda puluhan tahundari usia sebenarnya. Kami juga kerjasama dengan Prof. DR. Hembing Wijaya Kusuma dan Prof. DR. Nurdin Ibrahim dalam meramu (meracik)

HUB: HP 081374058709UNTUK UMUM

PARU BOCORTELINGA BERAIRTELINGA BERNANAHLEPRA/KUSTAKEPALA SAKITSUSAH TIDURDIARE/DISENTRISEMBELIT/SINUSITUSMIMISANDLL

AWET MUDAKURAP PANUDARAH KOTORLEKEUMINIAALERGIGANGGUAN SARAFSTRESS/GELISAHTELAPAK KAKI TANGANBERKERINGATKANKER PAYUDARA

LUMPUH/STROKEBELUM PUNYA ANAKKENCING MANISTUMOR/KANKERGONDOK/POLIPHERNIA/T.BOROKMAAG/ULU HATIBAU BADAN/MULUTJERAWAT/BISULMATA KATARAK/RABUN

VARISES/A. URATPLEK HITAM DI WAJAHSEX DINGIN LK/PRAYAN/EPILEPSIKULIT BELANGPILEK MENAHUNINGIN GEMUK/LANGSINGAMBIEN/WASIRSAKIT GIGIK.BATU/GINJAL

ASTHMA/S.NAFASTBC BATUK DARAHSYPILIS/R.SINGARHEUMATIK/ENCOKLIVER/S.KUNINGDARAH T/RENDAHAMANDELJANTUNG KORONEREXIM/GATAL-GATALBATUK DARAH

Ingat!!! Jangan salah pilih, pengobat alternative Oriental Medicine, kalau ragu-ragu boleh dicoba-coba dulu, kalau berkhasiat baru berobat. Biaya obatahanya Rp. 1000,- semacam obat untuk sekali minimum!!!(Paling Mahal Dari Rp 5.000,- sampai Rp. 15.000,- Perhari minum obat) Pemeriksaan dan

konsultasi di kenakan biaya Rp. 20.000,- atau boleh juga semampu anda kecuali Khusus pria/wanita dan penyakit parah/kronis lainya tapi boleh juga nego-

KHUSUS PRIAImpoten/lemah syahwat (syahwat mati bisa hidup kembali) memperbesar

zakar/alat vital, mani encer, dll) semua penyakit lama, parah, kronis,menahun

KHUSUS WANITAMemperbesar/memperindah Payudara, merapatkan vagina, (bisa seperti

perawan lagi) Pektay, keputihan, terlambat bulan, dll.Semua penyakit lama, parah, kronis, menahun

Sebenarnya separah apapun penyakit yang kita derita ada obatnya, sebab zat yang menurunkan penyakit juga menurunkan obatnya. Hanya kitasajalah tempatnya lalai dan lemah, tidak yakin, malas berobatg, ragu-ragu,, tidak sabar ingin cepat-cepat sembuh dan lainya. Lihat dan bacalahsejarah dari mulai manusia pertama diciptakan sampai dengan setengah dan satu abad yang lalu. Penduduk seluruh dunia belum mengenal obat-obat campuran kimia, tapi selalu menggunakan obat-obat ramuan alami. Orang sehat-sehat, kuat-kuat, panjang umur dan tak pernah terdengarpenyakit yang tak bisa tertolong lagi. Cobalah lihat sekarang ini obat dan peralatanya canggih lagi modern. Ada yang salah bedah. Maal praktek,ada penyakit yang divonis tak ada obatnya lagi. Ada pasian yang diramal disini hidupnya beberapa hari lagi dan tidak ada manfaatnya diceritapanjuang lebar sendiri.Nah! Pastikan jangan tunda lagi mari kembali keramuan obat alami segeralah ke alamat kami sebelum terlambat!!! Kami siap menolong andadengan ramuan asli kami!!! Yang namanya pengobatan alternative dan mengaku-ngaku menggunakan obat ramuan saat ini sangatlah banyak danmungkin cukuplah mebingungkan kita semua. Ada yang menawarkan cukup sekali berobat penyalitnya langsung sembuh beberapa hari lantasangkat kaki ada yang ambil uang ratusan dan jutaan. Ada yang bikin nama aneh-aneh dan masih ada trik-trik dan lainya. Hanya untuk mengerukkeuntungan mereka semata bahkan mungkin dengan ulah merekalha dimata anda sangat terpuruk citra pengobatan ramuan alami saat ini.ingat jangan samakan pengobatan Oriental Medicine dengan lainya kami juga sediakan obat ramu dan racik sendiri. Ramuan-ramuan langsungbisa dibawa pulang. Ngomong-ngomong soal obat ramuan alami pasti biayanya sangatlah murah. Kami tidak asal tulis murah. Buktikanlah kealamat kami!!!konsultasi dan Tanya-tanya dulu!!!Cuma Pemeriksaan saja dikenakan biaya Rp 20.000 (sepuluh ribu rupiah)

Insya Allah kami juga menobati penyakit non fisik (batin) diguna-guna santet. Usaha macet, jodoh, pemanis, mental ada gangguanakibat obat-obat terlarang. Ingin rumah tangga rukun anak-anak

cepat cerdas dan lainya.

Alamat sangatlah mudah semua buskota/semuakendaraan yang melewati Jl. Ratulangi +50 m dari RadioArbes FM. Lihat Plang pengobatan Oriental Medicine.

Minta Turun di Jl. Pasar baru

PRAKTEK BERIZIN, MENETAP DAN TIDAK TUTUP-TUTUP LAGI,

CATATLAH ALAMAT INI BAIK-BAIK, KAPAN-KAPAN PERLU BISA DIPERGUNAKAN

Akomodasi Hotel VIPMakkah : Zamzam Tower *****Madinah : Dallah Taiba ****Jeddah : Holiday Inn *****

Akomodasi Umrah RegulerHotel Syafira ****

Akomodasi Umroh RamadhanApartemen dekat dengan Masjid

Makkah : Al-Aulian ***Madinah : Dallah Taiba ****

Akomodasi Umroh Khusus

Catt* Untuk Umroh Khusus tidakada tambahan biaya lagi, kecualisuntik Meningitis

Biaya Domestik, Padang - Jakarta,

Jakarta-Padang

Airport Tax, Service Bandara

Pdg-Jkt-Jed-Pdg dan lain-lainnya

Rp 2.500.000

dto

Direktris

HP : 081267527251

Hj. IMNANIAR USMAN

Pasport RI yang masih berlaku minimal 7 bulan

Nama minimal 3 suku kata

Pas Photo Warna 4x6=5 lbr dan 3x4=5 lbr

(Background Putih tampak muka 80%)

Surat Nikah asli bagi suami istri dibawah usia 46

tahun dan akte kelahiran + KK asli bagi anak

KTP asli bagi wanita berusia diatas 45 tahun

Pembayaran biaya Umroh 1 bulan sebelum

berangkat lengkap dengan persyaratannya.

1.

2.

3.

4.

5.

PERSYARATAN UMROH

PT. WISATA AL-MABRUR USMANIAH

TOURS & TRAVEL

PENYELENGGARAAN HAJI PLUS & UMROHJl. Kali Porong No. 1 Padang Baru, Padang (Belakang Balai Diklat Depag Sumbar)

Telp & Fax (0751) 7056308 - HP. 0811664326 - 081374442868 - 08126752725 - 0813633331617

e-mail : [email protected]

TAK AJUKAN RENJA 2012

Cabor Terancam tak Kecipratan Dana

PASI Targetkan11 Atlet ke Olimpiade

Durant 33 PoinThunder RedamLakersOKLAHOMA, HALUAN — Oklahoma CityThunder melanjutkan tren positif di kandangsendiri dengan meredam Los AngelesLakers, Jumat (24/2/2012) pagi WIB. KevinDurant tampil cemerlang dengan me-nyumbang 33 poin.

Bertanding di Chesapeake Energy Arena,Thunder cukup telak mengalahkan Lakersdengan skor 100-85. Hasil ini merupakankemenangan kandang kedua belas secaraberuntun yang diperoleh Thunder di musimini. Detiksports melaporkan Poin guardThunder Rusell Westbrook menyumbangkan19 poin dan pemain cadangan yang berposisisebagai guard James Harden menambah 16poin. Dari kubu Lakers, Kobe Bryant menyum-bangkan poin terbanyak dengan 24 poinsedangkan center Pau Gasol meraup 22 poin.Andrew Bynum tampil tak kalah apik dengantorehan 14 poin dan 12 rebound.

Lakers mempimpin di kuarter awal dengankeunggulan 23-19 dari Thunder. Namuntambahan 27 poin di kuarter kedua, tim tuanrumah menjadi berbalik unggul di paruh pertamadengan 46-43. Setelahnya, Lakers tidak mampumembendung laju Thunder. Dengan perolehanmasing-masing 27 poin di dua kuarter akhir,Thunder lantas keluar sebagai pemenangnya.Lakers akan menjamu Minnesota Timberwolvespada laga terakhir bulan ini. Sedangkan Thunderakan melawat ke markas Philadelphia76ers.(net)

LOLOS — Franklin Ramses Buruni, peraih medali emas 100 meter putra SEA Games 2011 lalu diharapkan bisa menembus tempat di OlimpiadeLondon. NET

JAKARTA, HALUAN— Pengurus Besar(PB) Persatuan AtletikSeluruh Indonesia(PASI) bertekadmengirim atletnya keOlimpiade 2012.Mereka sedangberjuang meloloskansebelas nama untukdiberangkatkan keLondon.

"Kita terus mempersiap-kan anak-anak untuk meng-hadapi Olimpiade. Merekasemua latihan di Surabaya,ada yang di Jakarta," ujar

Wakil Ketua Bidang Pem-binaan PB PASI, Paulus Lay,kepada detikSport Jumat (24/2/2012).

Sebelum menghadapiOlimpiade musim panas men-datang, dikatakan Paulus,PASI akan menurunkan 11atletnya untuk berpartisipasidi beberapa kualifikasi, antaralain kejuaraan Thailand sertaTaiwan Terbuka di bulan Mei.

"Persiapan kita itu ber-tingkat-tingkat, supaya atletkita terukur. Misalnya larijarak jauh kita diikutkan diJepang dan Korea Utara, tapimereka hanya mengikuti larisatu kali," lanjutnya.

"Kalau bisa semua 11 atletkita lolos ke Olimpiade, kitaakan dorong terus, agar semualimitnya bisa mereka lewati,"tandasnya. (h/mat/*)

PAYAKUMBUH, HALUAN —Ketua Umum KONI Paya-kumbuh Drs. Yunir Yalri,mengingatkan, cabang olahraga(cabor) yang belum mengajukanrencana kerja 2012, termasukprogram menghadapi Porprov2012, terancam tidak kebagiandana pembinaan. Menurutcatatan di sekretariat KoniPayakumbuh, dari 26 caboryang ada, baru sebagian yangsudah mengajukan rencanakegitan tahun ini ke KONI.Akhir Februari ini, seluruh

cabor diminta, sudah memenuhipermintaan tersebut.

“Kita tak ingin Pemkolewat Dinas Pariwisata Pe-muda dan Olahraga Paya-kumbuh, tidak memenuhidana pembinaan terhadapcabor yang indisipliner itu.Padahal, dalam rapat kerjaKoni bersama cabor, medioJanuari lalu, deadline penye-rahan rencana kerja 2012, 21Februari 2012. Kenyataannya,hanya sebagian yang sudahmerealisasi permintaan ter-

sebut,” ungkap Yunir di Paya-kumbuh, Jum’at (24/2).

Rencana kerja tersebut,dikatakan, untuk menentukandana pembinaan bagi caborbersangkutan. Bagi kalenderkegiatan cabor yang padat,tentu tidak akan sama dengancabor yang tak punya kegiatan.Pihak Koni pun, disebut, akanmemberikan nilai lebih ter-hadap cabor yang berprestasi.

Dikatakan, menghadapiPorprov XII/2012 yang akanberlangsung di daerah te-

tangga, Kabupaten LimapuluhKota, Payakumbuh bertekaduntuk memperbaiki peringkatlima besar dalam klasemenperolehan medali. Karena itu,cabor yang terlibat, darisekarang, sudah harus mem-perpersiapkan atletnya me-nuju multi iven kebanggaanwarga Sumatera Barat ini.

Untuk menyiapkan atletberprestasi itu, ungkap mantanKetua Eksekutif Pertina Paya-kumbuh ini, cabor perlu danapembinaan. Karena itu, seyog-

ianya cabor mengajukan ren-cana kerja, sehingga Konibersama Dinas Parpora, se-segera mengkapling dana buatcabor bersangkutan.

Di bagian lain, Yunir me-ngingatkan, cabor yang ke-pengurusannya sudah habis masaberlakunya dalam tahun 2012ini, untuk segera membentukkepengurusan yang baru. Dalamperaturan umum Porprov 2012,bagi cabor yang sudah habis masaberlakunya, tidak boleh ikut sertadalam Porprov nanti.(h/smt)

Pesepaktakraw Putri Sumbar Menangkan IndonesiaPALEMBANG, HALUAN —Tim Sepak Takraw putriIndonesia berhasil meng-kandaskan perlawanan Je-pang dengan skor 3-1 padababak penyisihan grup Asekaligus membuka peluanguntuk lolos ke babak semifinal pada Kejuaraan DuniaSepak Takraw Super Seriesdi gedung Palembang SportConvention Center (PSCC),

Jumat (24/2/2012).Pertandingan yang ber-

langsung sekitar satu jam inipada awal set pertama menya-jikan adu teknik dan strategiyang menarik. Jual beli smashkeras antara kedua tim me-warnai jalannya pertandinganpada set pembuka yang berhasildimenangkan Jepang 10-15.

Memasuki set kedua,Rike yang pesepaktakraw

Sumbar, Leni dan Lena yangturun pada formasi awal,berhasil keluar dari tekanantim Jepang. Kualitas yangrelatif berimbang membuatkejar mengejar angka semakinketat. Srikandi Indonesiamenutup set kedua ini denganskor tipis 15-13.

Unggul stamina serta du-kungan penuh dari penontontuan rumah, seperti yang di-

laporkan okezone.com membuatskuad Merah Putih tampildengan semangat tinggi sehinggaberhasil menguasai jalannyapertandingan dan menutup setketiga dan set keempat denganskor 15-8 dan 15-9.

Kemenangan ini disambutgembira manajer tim sepaktakraw Indonesia, HendriZainudin. Menurutnya, keme-nangan ini sangat penting untuk

modal sebelum bertemu dengantim Vietnam yang dinilai cukupkuat di bagian putri.

"Kemenangan tim putriini atas Jepang membuatpeluang lolos ke babak semifinal semakin terbuka, partaimenghadapi Vietnam bakaljadi penentuan untuk lolostidaknya tim putri ke babakselanjutnya," ujar Hendri usailaga. (h/mat)

Lemkari ApresiasiKepsek di LengayangPADANG, HALUAN — Pengurus Daerah LembagaKarate-do Indonesia (Pengda Lemkari) Sumatera Baratmemberikan apresiasi yang tinggi kepada para kepalasekolah (Kepsek) di Kecamatan Lengayang atasdukungannya pengembangan perguruan karate Lemkari,karena dengan dukungannya telah mengeksiskan perguruankarate berlambang harimau membina generasi mudadi kecamatan itu.

Hal itu disampaikan Agus Mardi, Pembina LemkariLengayang saat mengkoordinasikannya kepada KetuaUmum, Firdaus Ilyas, Karateka DAN VI, Rabu (22/2)kemarin, yang didampingi Sekum, Fery Suardi.Dikatakannya, dalam perjalanan perguruan Lemkaridi kecamatan Lengayang, para Kepala Sekolah yangtelah menyumbangkan dedikasinya mengembangkanLemkari dan dipandang berkomitmen dalam mendukungpembinaan siswanya pantas di berikan apresiasi positifbuat kemajuan Lemkari.

"Untuk memotivasi pembinaan perguruan Lemkaripermintaan saya selaku pembina Lemkari Lengayang,insyallah akan diberikan Pengda Lemkari Sumbar," ujarAgus Mardi, yang juga Wakil Sekretaris Lemkari PengdaSumbar itu. Adapun para penerima piagam penghargaanitu, Ajis Masrul (Kepsek SMAN 1 Lengayang), Yulmedia(SMPN 2 Lengayang), Holdiman (Kepsek SD N 40Lengayang), M Junaidi (SMAN 3 Lengayang) dan JoniMartin, SH, (Ketua Ranting Lemkari Lengayang) Piagamyang ditandatangani Ketua Umum Pengda LemkariSumbar, Firdaus Ilyas, Karateka DAN VI merupakansatu kebanggaan tersendiri buat para Kepsek di Lengayang.Apalagi keberhasilan itu buah dari perhatiannyamengembangkan kreativitas pelajar di Ranah Lengayang.

Sementara itu, M. Oli, salah seorang pelatih dojoLemkari di Ranting Lengayang mengatakan sangat tepatmomen penyerahan Piagam Penghargaan diserahkan saatUjian Kenaikan Sabuk, Minggu (26/2) mendatang diLapangan Sepakbola Telaga Harapan Pasar Kambang.Untuk ujian kenaikan sabuk di Kecamatan Lengayang,dikatakan M Oli, diperkirakan akan diikuti sekitar seratuskarateka Lemkari yang berasal dari 4 dojo di KecamatanLengayang. Bahkan, juga diikuti dojo Lemkari dariKecamatan Ranah Pesisir yakni dari dojo Lemkari MTsNBalai Selasa, yang dipimpin, Ismadli Amral.

Kegiatan tersebut direncanakan dihadiri sejumlahpetinggi Lemkari Pengda Sumbar dan Muspika Lengayang,tokoh pemuda dan lainnya. Dalam Ujian Kenaikan Sabukitu akan dirangkai dengan penyerahan piagam penghargaan."Untuk itu kita coba mengkoordinasikan dengan segalapotensi untuk mensukseskan kegiatan itu," ujar M. Oli,mantan atlet Forki Sumbar itu.(h/rio)

Kevin Durant

18 SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 HBUKITTINGGI DAN AGAM

Lansek Manih FM (LANIS FM)Frequensi (FM) 93,6 MHz (FM)Power Suport 1000 Watt ( Blues 30 NV)

Alamat Studio/Office :Jl.Sudirman No.191 Muaro Sijunjung, Kabupaten Sijunjung.

Telp. ( 0754) 20173-20553 Fax. 0754.20158Email : [email protected]

LANSEK MANIH FM “Penyampai Informasi Pembangunan dan Penyejuk Hati Anak Nagari”

LANSEK MANIH FM “Penyampai Informasi Pembangunan dan Penyejuk Hati Anak Nagari”

The First FeMale Station in Padang

nggaksempat baca

klik kami diwww.harianhaluan.com

S A N J A IS A N J A IS A N J A IS A N J A IS A N J A I

* syarat & ketentuan berlaku

HARI MINGGU / LIBUR SHOWROOM TETAP BUKA

PT. ELANG PERKASA MOTOR : Jl. Khatib Sulaiman No.87

Padang Telp. (0751) 7051422, 7051423

Kantor Cabang : PAYAKUMBUH :

DHARMASRAYA :

Jl. St. Usman No.14, Kampung

Cina Telp. (0752) 91795 Jl. Lintas Sumatera Koto

Baru KM.218 Dharmasraya Telp. (0754) 71245

Way of Life!Way of Life!

DP jt-an*11DP jt-an*11

Khusus Februari & Maret 2012

Telah Hadir di Kota PadangProfesional Event Organizer

Anda Butuh

Alamat : Kantor Pusat Buku Sumatera BaratJl. Jend. Sudirman No. 52 Padang Telp./Fax. (0751) 811075

Bpk. EKA

TRIO

081374012985

085263425934

DAKOTA PASBINDO MAKMURSOLINDO GROUP

Pameran

Seminar, Konferensi

Corporate Event

Product Launching

Outbond

Surving Guide

Artist Management

Seni Pertunjukan

Hubungi kami :Hubungi kami :

Sewa Tenda : Sarnafil

(Kerucut) Roder &

Sewa Partisi

Fun Game

IRWAN 081218181122

KETTY 08217314116

JAYA Phone, LORUS Cell, HENDRA Ponsel.

MUTIARA BARU Seluler, IGUANA Cell, ID

Phone, ISTANA Ponsel, BENTENG Cell.

HENDRA Ponsel, BUANA Cell, RATU PRIMA

Cell, SINAR GIGI Cell. OZON Pasaman.

: HOMESTAY, PUJA Cell,

RAJA Shop, CENDRAWASIH Cell.

SARI Cell

Padang :Bukittinggi :

Payakumbuh :Solok :

Pasaman :Muara Labuh Dharmasraya :

Sawahlunto : AlahanPanjang :

JAYA Phone, LORUS Cell, HENDRA Ponsel.

MUTIARA BARU Seluler, IGUANA Cell, ID

Phone, ISTANA Ponsel, BENTENG Cell.

HENDRA Ponsel, BUANA Cell, RATU PRIMA

Cell, SINAR GIGI Cell. OZON Pasaman.

: HOMESTAY, PUJA Cell,

RAJA Shop, CENDRAWASIH Cell.

SARI Cell

Padang :Bukittinggi :

Payakumbuh :Solok :

Pasaman :Muara Labuh Dharmasraya :

Sawahlunto : AlahanPanjang :

Dapatkan di :Dapatkan di :

AUTHORIZED DEALER : THEO CellAUTHORIZED DEALER : THEO Cell

Website : www.virtu-v.com, info: [email protected], fanspage: Virtuv V, Twitter: @virtuvindonesia

1.800 KTP Elektronik Agam Selesai DicetakCapaian KTPElektronik93,5 persenBUKITTINGGI, HALUAN — Dari hasil RapatKerja Nasional (Rakernas) pembahasan KTPelektronik dan Pencatatan Sipil yangberlangsung di Jakarta, tanggal 19 hingga 23Februari lalu, pelaksanaan program KTPelektronik di Kota Bukittinggi telah mencapai93,5 persen dari seluruh masyarakat KotaBukittinggi yang wajib KTP.

Pencapaian target itu mendapat apresiasidari Ketua DPRD Bukittinggi Rachmat Aris.Masyarakat Kota Bukittinggi dinilai telah ikutberpatisipasi aktif dalam menyukseskan programpembuatan KTP elektronik.

Menurut Ketua DPRD, KTP elektronikberfungsi sebagai identitas tunggal yang berlakudi seluruh Indonesia. KTP elektronik dapatdifungsikan multiguna seperti pin untukrekening bank, pengurusan pajak, surat kelakuanbaik, surat izin mengemudi, serta hal pentinglainnya dengan satu nomor induk.

Secara nasional, tambah Aris, terdapatcukup banyak data ganda dalam pengurusanKTP. Walaupun nama seseorang berubah,demikian juga dengan tanggal lahir ataupundata lainnya, namun dengan sidik jari yangtertera pada KTP, maka hal itu dapat dian-tisipasi. Sedangkan di Kota Bukittinggi, sejauhini tidak ditemukan penduduk yang memilikidata ganda. (h/jon)

DI AGAM

APBD Kurang Tersosialisasi

Musrenbang Utamakan Skala PrioritasBUKITTINGGI, HALUAN — Mu-syawarah Perencanaan Pembangu-nan (Musrenbang) tingkat kelurahanyang sedang berjalan di KotaBukittinggi, merupakan langkahawal pemerintah kota dalam mene-tapkan skala prioritas pembangunanyang diusulkan masyarakat.

Walikota Bukittinggi IsmetAmzis kepada Haluan mengatakan,musrenbang dilaksanakan secaraberjenjang dari tingkat kelurahan,dilanjutkan ke tingkat kecamatan,dan kota, yang dilaksanakan setiaptahun. Tujuannya untuk mengukur

sejauh mana keberhasilan programpembangunan daerah.

Dijelaskan, musrenbang jugamerupakan langkah pemerintahkota dalam menjemput aspirasimasyarakat, dengan turun langsungke lapangan melibatkan SKPDterkait dan dilanjutkan denganmembuat laporan pertanggung-jawaban sebagai tolok ukur suksestidaknya kegiatan musrenbang.

Menurut dia, dari tahun ketahun pelaksanaan musrenbangberjalan dengan lancar dan adakemajuan. Sehingga ke depan perlu

ditingkatkan sesuai pola pem-bangunan Kota Bukittinggi, bottomup atau dari tingkat paling bawah,mengacu pada kepentingan ma-syarakat.

Dikatakannya, menjelang sele-sainya musrenbang tingkat kelu-rahan pada tanggal 28 Februarimendatang, tambah Ismet, Peme-rintah Kota Bukittinggi akanmemprogramkan musrenbangtingkat kecamatan dan kota,sehingga pemerataan pemba-ngunan sesuai tingkatan berjalansecara optimal. (h/jon)

CENGKARENG, HALUAN —Sekitar 1.800 lembar kartu tandapenduduk (KTP) elektronik untukKabupaten Agam telah selesaidicetak di Kemendagri. KTPelektronik tersebut

dijemput langsung KepalaDinas Kependudukan dan

Pencatatan Sipil (Dukcapil)KAbupaten Agam, Drs. Fauzir,di Teminal A Bandara SukarnoHatta,Jumat (24/2).

Menurutnya, KTP elektroniktersebut akan dibagikan dalamwaktu dekat kepada wajib KTPbersangkutan. Sementara untuk

wajib KTP lainnya sedangdalamproses cetak.

Dari 301.000 wajib KTP, yangtelah direkam datanya untukproses penerbitan KTP elektronikbaru mencapai sekitar 280.000wajib KTP. Kini perekaman datamasih berlangsung. Kegiatan

perekaman data akan ditutupakhir April 2012 mendatang.

“Itu khusus untuk perekamandata secara massal. Selanjutnyaakan dilakukan perekaman datareguler,” ujarnya.

Fauzir menyayangkan,ternyata masih ada wajib KTP

yang terkesan kurang peduliterhadap program nasionaltersebut. Padahal KTP meru-pakan dokumen penting bagiwarga NKRI. Mestinya peluangmendapat KTP elektronik gratissecara massal itu dimanfaatkandengan sebaik-baiknya. (h/msm)

MusyawarahPNPM DimulaiAGAM, HALUAN — Pelaksanaan ProgramNasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM)untuk tahun 2012 di Nagari Tanjung Sani,Kecamatan Tanjung Raya, Kabupaten Agam,mulai dilaksanakan dari musyawarah ditingkatjorong dan nagari.

Demikian disampaikan, Wali Nagari TanjungSani Yefri, Jumat (24/2).

Menurutnya, untuk Nagari Tanjung Sanisendiri, berdasarkan perengkingan di tingkatnagari, telah disepakati beberapa usulan untukdijadikan prioritas pembangunan PNPM tahun2012.

Terutama untuk pembangunan gedung TKJorong Galapuang, pembangunan Gedung TKJorong Batu Nangai, pembangunan sarana airbersih di Jorong Lubuak Sao dan pembukaanjalan usaha tani di Jorong Sigiran.

Selain itu, kegiatan lanjutan dari PNPMtersebut, pada hari ini diadakan verifikasi dilapangan dalam melihat kelayakan dari usulan-usulan yang ada untuk dilanjutkan padaperengkingan di tingkat kecamatan.

Untuk tahun 2011 yang lalu, Nagari TanjungSani, Kecamatan Tanjung Raya KabupatenAgam, mendapatkan satu paket bangunan fisikyaitu pembangunan sarana air bersih di JorongKoto Panjang,

Untuk itu, melalui berbagai koordinasi danprogram yang lebih luas, penanganan air bersihtelah melibatkan kegiatan konversi danperlindungan sumber mata air itu sendiri.

Sehingga, pembangunan sarana air bersihpedesaan telah mampu memenuhi kebutuhansarana dan prasarana air bersih sebagai bagiandari program pembangunan infrastrukturpedesaan. Hal itu telah dapat digunakan secaramaksimal oleh masyarakat setempat. (h/amc)

TAHUN 2012 DI AGAM

10 Program Pamsimas Ditarget Selesai

AGAM, HALUAN —Anggota DPRDKabupaten AgamEfendi RMmengatakan, APBDAgam tahun 2012kurang tersosialisasi.

Masyarakat banyak yangtidak mengetahui soal pem-bangunan yang akan dilaksa-nakan dengan APBD tersebut.Padahal mereka perlu tahu.Karena pembangunan, akanmenyentuh kepentingan mereka.

“Di Kecamatan TilatangKamang, wilayah Dapil saya,banyak wali nagari dan tokohmasyarakat yang menanyakanAPBD tersebut. Karena itu,pihak terkait harus aktifmensosialisasikannya. Teru-tama pihak eksekutif sebagaipengguna anggaran,” kataEfendi yang juga anggotaBadan Anggaran tersebut,Jumat (24/2).

Dicontohkan Efendi, diDinas PU Agam, tahun 2012dianggarkan dana pembangunan

fisik sekitar Rp28 miliar untukpembangunan jalan, irigasi dansebagainya. Ketika dilak-sanakan, bisa saja akanmenyentuh berbagai kepen-tingan masyarakat. Mungkinada tanah mereka yang terpa-kai. Selain itu, dengan diketa-huinya pembangunan yangdilaksanakan, masyarakat jugadapat melakukan pengawasaneksternal.

“Hendaknya masyarakattidak kaget dengan pemba-ngunan yang dijalankan secaramendadak. Jika terjadimasalah, akan menimbulkanemosi. Tapi dengan adanyasosialisasi, implikasi yangakan timbul akibatpembangunan bisa cepatdiantisipasi,” lanjut Efendi.

Tender proyek pemba-ngunan menggunakan APBD2012 segera dilaksanakanbulan Maret 2012 mendatang.

APBD Agam 2012, kataEfendi, naik cukup tajamdibanding tahun sebelumnya.Dari Rp6 ratusan miliar naikmenjadi Rp8 ratusan miliar.Namun anggaran itu, 70persen lebih habis untuk gajidan belanja pegawai. (h/ks)

AGAM, HALUAN — Pemakaianair bersih dalam rangka PenyediaanAir Minum dan Sanitasi BerbasisMasyarakat (Pamsimas) di JorongRambai, Nagari Koto Malintang,Kecamatan Tanjung Raya, Kabu-paten Agam baru-baru ini adalahprogram Pamsimas pertama ditahun 2012 dari 10 lokasi yangditargetkan selesai.

“Pemerintah Kabupaten Agamsangat komit untuk meningkatkanderajat kesehatan masyarakat.Salah satu upayanya adalah meme-nuhi kebutuhan masyarakat akan

air bersih melalui program Pam-simas,” ungkap Drs. Suardi Yunusselaku Staf Ahli Bupati Agam,Jumat (24/2).

Disamping itu, program Pam-simas merupakan program yangsangat mendukung terwujudnyaagenda prioritas Kabupaten Agamyang salah satunya adalah “Tha-harah masjid dan WC bersih”.

Kalau air bersih sudah tersedia,tentu kebersihan masjid dan keber-sihan WC dapat terjaga pula. Danyang tidak kalah penting adalahdengan tersedianya air bersih ini,

diharapkan masyarakat dapatmenekan angka penyakit yangberbasis lingkungan, khususnyapenyakit yang diakibatkan oleh airyang tidak sehat.

Selanjutnya diharapkan keman-dirian masyarakat untuk membuatpipa sambungan ke rumah-rumahsehingga air bersih bisa dinikmatioleh tiap individu. Masyarakat diJorong Rambai diharapkan bisamerawat dan menjaga sarana yangsudah dibangun ini agar dapatberfungsi untuk selama-lamanya.

(h/amc)

APBD- Di gedung DPRDAgam nan megah inilahAPBD Kabupaten Agamdibahas dan disyahkan.NET

19SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H PAYAKUMBUH DAN LIMAPULUH KOTA

BOTIAH

JELANG 50 TAHUN BANK NAGARI

Bank Nagari Kian Membumi

Pemilik LahanBukit DitegurPAYAKUMBUH, HALUAN — PemkoPayakumbuh, menegur pemilik lahan per-bukitan yang berlokasi di sepanjang ruas jalannasional lingkar Utara, khususnya yang beradadi wilayah Kelurahan Kubu Gadang danPayolansek, Kecamatan Payakumbuh Barat.Karena aktifitas yang dilakukan berdampakkepada keselamatan pemakai jalan di kawasantersebut.

Kepala Dinas Tata Ruang, Kebersihan danPertamanan Kota Payakumbuh, Musdik Agus,kepada wartawan di Payakumbuh, kemarinmenuturkan, mereka dianggap telah melanggarrencana umum tata ruang kota (RUTRK).Perbuatan mereka yang memancung tanahbukit dan menjual tanahnya, mengakibatkantanah-tanah tersebut berceceran disepanjangruas jalan nasional.

“Selain tampak kotor dan merusak K3, jugamengancam keselamatan pengendara motor,truk dari kecelakaan lalulintas. Dan kecelakaanlantas ini, sudah beberapa kali terjadi,” ujarMusdik. Setelah teguran tersebut diberikan,pihaknya juga akan memasang papan pengu-muman tentang larangan penggalian tanah dilokasi tersebut.

Menurut dia, disinyalir pemilik tanah bukititu, Eky Anas, sudah membuat surat pernyataanuntuk mematuhi Perda nomor 18 tentang revisiRUTRK pada tanggal 25 Maret 2010 lalu. Tapikenyataan, yang bersangkutan tetap melakukanpenggalian tanah bukit itu, meskipun miliknyasendiri.

Bahkan satu bangunan yang berdiri dilokasi itu sudah disegel. Sedangkan satu oranglagi pemilik lahan hingga sekarang tidak maumeneken surat pernyataan, yakni BahneriZulfento Dt. Marajo nan Capuak, wargaKelurahan Kubu Gadang. ”Tanah pebukitan disepanjang ruas jalan lingkar utara ini,pemiliknya sekarang banyak,” ujarnya.

Disamping itu, pihaknya juga sudahmenghentikan pengalian di Bukit Sitabur yangdilakukan alat berat, persisnya dibelakangSMPN 3 Payakumbuh, Bukit Sitabur. Peng-galian dan pemotongan tanah bukit inidirencanakan untuk penambahan ruang belajarSMPN 3 tersebut yang tidak mempunyai lahanlain. (h/zkf)

Kwarcab Pramuka Gelar Raimuna Menuju Papua

PASCALONGSOR

Kolam Renang Ditutup SepekanPAYAKUMBUH, HALUAN —Hujan deras dan angin ributyang terjadi di Kota Payakum-buh, Kamis (22/2) sore hinggamenjelang magrib, tidak hanyamembuat sebuah pohon peng-hijauan di Jalan Sukarno-HattaPayakumbuh tumbang, tapi jugamengakibatkan longsor pada duatitik. Satu di antaranya, terdapatdi tebing kolam renang padaTaman Wisata Ngalau IndahPayakumbuh Barat.

Longsor itu membuat airkolam renang menjadi cokelatditimbun lumpur yang cukup

banyak, sehingga tidak bisadimanfaatkan masyarakatuntuk berenang. Demikiandiungkapkan Kepala DinasPariwisata Pemuda dan Olah-raga setempat, Drs. Rida Ana-nda, menginformasikan diPayakumbuh, Jumat (24/2).Akibat peristiwa itu, pihaknyaharus menutup operasionalkolam renang selama sepekan.Masalahnya, puluhan kubiktanah bercampur pasir yangmasuk ke dalam kolam renangyang berlokasi di pinggiranbukit itu, terlebih dahulu harus

dikeluarkan. Penutupan kolamrenang, katanya, akan ber-pengaruh kepada pemasukanretribusi yang menjadi targetDisparpora Payakumbuh.

Menurut dia, setiap harilibur akhir pekan, cukup banyakmasyarakat yang berkunjungke kolam renang Taman WisataNgalau Indah tersebut. Karena,kolam renang tersebut jugadilengkapi dengan kolam ber-main untuk anak-anak danmemiliki water boom.

Tapi, yang namanya musi-bah alam, tibanya tak diketahui

dan dikehendaki. Musibah jugabukan untuk diratapi, tapidisikapi dengan positif untukdiwaspadai ke depannya. Penu-tupan kolam renang, diper-kirakan bakal membuat pu-luhan atlet renang Payakumbuh,urung latihan selama sepekanke depan. Walau begitu, jelasRida, pihaknya akan berupayasemaksimal mungkin untukmempercepat proses pember-sihan kolam renang itu daritanah longsor.

Kolam renang di TamanWisata Ngalau Indah itu,

diakuinya memang berada dibawah tepi tebing bukik Ngalauyang cukup curam. Bibir kolamdengan tepi tebing berjaraksekitar 15 meter yang dihiasitaman. Sejak dibangun 2004lalu, meski hujan melandaPayakumbuh, belum pernahterjadi tanah longsor yangmasuk ke kolam renang.

“Tapi, Kamis sore itu, hujansangat deras dibanding biasa-nya, sehingga membuat tanahlongsor di kawasan itu menim-bun sebagian areal kolam renang,”ungkap Rida Ananda. (h/zkf)

PERLU PUNYA PERALATAN LENGKAP

Pemko Siap Antisipasi BencanaPAYAKUMBUH,HALUAN — PemkoPayakumbuh, siapmengantisipasibencana. Apalagibencana bisa datangkapan saja dandalam bentukapapun.

Untuk itu, sudah sepan-tasnya Kota Payakumbuh,punya peralatan penang-gulangan bencana yang me-madai. Termasuk rumah sakitrujukan, kantong mayat, mobiloperasional, peralatan SAR,dapur umum serta menambahmobil pemadam kebakaran.

Selain Kota Payakumbuh,yang rawan bencana alamlongsor, angin puting beliungdan banjir, bencana jugarawan terjadi di kabupatentetangga seperti KabupatenLimapuluh Kota, KabupatenAgam, Tanah Datar dansekitarnya.

Kepala Badan KesatuanBangsa dan PenanggulanganBencana Daerah (Kesbang-PBD), Kota Payakumbuh,Yufnani Away, dalam per-cakapan dengan Haluan diPayakumbuh kemarin me-nuturkan, di daerah ini biasa-nya jauh lebih aman diban-ding kabupaten tetangga.Namun potensi bencana pada

umumnya disebabkan olehcuaca yang bisa menimbulkanangina kencang (puting be-liung), kebakaran dan banjir.

Melihat dampak bencanayang cenderung besar, makaPemko Payakumbuh, perlumelakukan antisipasi bencanamelalui Kesbang-PBD sebagailangkah awal untuk antisipasidan mensiagakan bila sewaktuwaktu terjadi bencana alam.

Untuk itu, instansi yangdipimpin Yufnani Away, akanbekerjasama dengan DinasSosial, Dinas PU dan instansiterkait lainnya, guna menyiap-kan sarana prasarana yangdibutuhkan. Sehingga jikaterjadi bencana, dapat di-lakukan penanganan cepat.Tentu saja dengan tetap meli-batkan masyarakat, ulasnya.

Bila kota ini siap, se-andainya terjadi bencana alamdi daerah tetangga, Paya-kumbuh, akan cepat ikutmenanggulanginya. Sepertimempersiapkan logistik, ban-tuan kemanusiaan terhadapmasyarakat yang terkenamusibah, serta mengungsikanmereka bila perlu.

Menurut dia, tahun 2012ini tengah direncanakan untukmerekrut relawan serta pe-latihannya. Selain itu jugaakan dibentuk tim reaksi cepat(TRC), serta mempersiapkantenaga rehabilitasi mentalmasyarakat yang terkenamusibah. Diikuti dengan petarawan bencana serta peralatanyang dibutuhkan. (h/zkf)

PAYAKUMBUH, HALUAN —Kwartir Cabang 0314 PramukaKota Payakumbuh gelar kegiatanRaimuna Cabang I, di BumiPerkemahan Ampangan, Keca-matan Payakumbuh Selatan,selama tiga hari, 24-26 Februari2012. Raimuna yang diikuti 174peserta dari 11 Gudep SLTA itu,dibuka Ketua Kwarcab PramukaH. Irwandi, SH, ditandai denganpemukulan gong.

Sebagai ajang seleksi, pem-bentukan kontingen pramukaPayakumbuh menuju RaimunaNasional X, yang akan berlangsungdi Tanah Papua, Irian Jaya, akhirJuni mendatang.

Pembukaan Raimuna Jumat(24/2) pagi itu, berlangsung cukupmeriah. Diawali dengan prosesiadat Tuah Sakato Ambalan.Semacam kebulatan tekad anggotapramuka, saayun salangkah, sa-danciang bak basi, sadayuangsaantak galah, dengan semangatkebersamaan menjalankan seluruhkegiatan selama Raimuna. Prosesiadat ini, dipimpin Wakil KetuaKwarcab Pramuka Drs. Edvianus.Seluruh pengurus Kwarcab, kepala

sekolah dari SLTP dan SLTA dikota itu, ikut hadir dalam pem-bukaan Raimuna dimaksud.

Kegiatan Raimuna, diharapkanKakwarcab Irwandi, makin mem-bentuk kepribadian pramuka yangtangguh, disiplin, beriman danbertaqwa. “Ikhlas berbakti, mandiriberkarya, menuju pramuka penegakdan pramuka pendega,” sebuah temayang tepat dalam kegiatan ini.Irwandi optimis, kegiatan pramukaakan melahirkan calon pemimpinyang teladan, dalam melanjutkancita-cita kemerdekaan.

Dikatakan, perhatian pemkodalam kegiatan pramuka sangattinggi. Kakwarcab Irwandi, yangjuga Sekdako Payakumbuh, me-minta Kepala Dinas PendidikanPayakumbuh Drs. Edvianus, untukmenegur kepala sekolah yang takpeduli dengan kegiatan kepra-mukaan. “Laporkan kepada kami,jika ada kepsek yang tak pedulidengan pramuka. Terhadap yangbersangkutan akan ada penilaiankhusus,” tegasnya.

Kesepakatan seluruh kepsek,mulai dari pelajar dan guru SDsampai SLTA, agar berpakaian

pramuka setiap Sabtu, diingatkanIrwandi, untuk diterapkan. “SetiapSabtu, tak ada lagi kepsek, gurudan murid yang tidak berpakaianpramuka ke sekolah. Kadisdikdiminta untuk memberi sanksikepada kepsek dan guru takberpakaian pramuka,” tegasIrwandi.

Menghadapi Raimuna NasionalPapua, menurut Iwan, SE, pengurusKakwarcab Pramuka Payakumbuh,kemungkinan tak banyak pramukayang akan dikirim. Paling banyaksepuluh pramuka, mengingat biayacukup besar yang harus dikeluarkanuntuk itu. Makanya, seleksipeserta akan berlangsung secaraketat dan objektif, katanya.

Sekolah-sekolah yang terlibatdalam kegiatan Raimuna itu,dilaporkan Ketua Sanggar KerjaDhonal, masing-masing Gudep-gudep SMAN 1, SMAN 2, SMAN3, SMAN 4, SMA RaudhatulJanah, SMKN 1, SMKN 2, SMKN3, MAN 1, MAN 2 dan MAN 3.Sedangkan, sekolah yang tak hadir,Gudep SMA PGRI, SMK WiraBhakti, SMK Mitra dan SMKTaman Siswa. (h/smt)

Oleh :Dodi Syahputra

Tidak terasa, 50 tahunsudah Bank Nagari telahmenunjukkan kekuatan dankontribusi yang luar biasauntuk Kabupaten Lima PuluhKota. Tekad Bank Nagari,

khususnya di masa pemerin-tahan Bupati Alis Marajo danWakil Bupati Asyirwan Yunus,adalah kian membumi didaerah ini.

Makanya, di tahun 2012ini, Kabupaten Lima PuluhKota, meski dengan keter-batasan kemampuan anggarandaerah, tetap komit mem-berikan penyertaan modal.

Besaran yang tengah digodokdan diajukan ke DPRD adalahRp.1.933.000.000.

Berdasarkan surat DirutBank Nagari nomor SR/037/DIR/PD/11-2011, tanggal 30November 2011 lalu, tentangrencana penambahan modalpada Bank Nagari dari pe-megang saham Pemkab LimaPuluh Kota sebesar 1,55persen, maka penyertaanmodal pada Bank Nagariuntuk Pemkab Lima PuluhKota tahun 2011 sebesarRp1.083.000.000.

Tahun 2013, sebesarRp2.537.000.000. Untuk tahun2014 sebesar Rp3.155.000.000,dan pada tahun 2015 mencapaiRp3.805.000.000. Penyertaanmodal ini sekaligus buktikepercayaan pemerintah kabu-paten terhadap kinerja dan hasilkerja dari Bank Nagari. Kini,urusan keuangan, mulai darigaji sampai pendanaan peme-rintah telah sangat terbantudengan adanya kantor unit BankNagari lengkap dengan mesinATM di kantor bupati.

Banyak hal yang patutdiapresiasi dari Bank Nagari.

Pendirian kantor kas BankNagari di Danguang-Danguangsebagai pembuktian bahwaekonomi masyarakat di Kabu-paten Lima Puluh Kota kinimakin meningkat. Industrikecil, menengah dan mikroikut tumbuh seiring komitmenBank Nagari, misalnya me-ngucurkan pelbagai kreditusaha kepada masyarakat diLima Puluh Kota.

Alhasil, semangat dan tuahBank Nagari yang kian besarmerupakan bentuk kuatnyaposisi perbankan milik Suma-tera Barat ini. “Kami, masya-rakat dan Pemerintah Kabu-paten Lima Puluh Kota,sangat bersyukur Bank Nagarimemiliki andil dan ikutmembesarkan rakyat. Se-mangat Bank Nagari yang takpernah padam, terus mem-bara, meningkat tinggi darihari ke hari, telah ikut mem-buat semangat kami jugaterus tinggi,” urai Alis.

Bank Nagari kini menjaditumpuan perekonomian ma-syarakat di Sumbar, danKabupaten Lima Puluh Kotakhususnya. Apalagi Bank

Nagari juga sangat berpenga-ruh terhadap peningkatanpendapatan asli daerah. Te-rutama pada UKM yang te-ngah berkembang beberapatahun terakhir.

Investasi yang makin me-ningkat, kinerja yang kiancemerlang, kepercayaan publikdan pemerintah yang makinmemuncak, menjadikan LimaPuluh Kota, termasuk 18 kotadan kabupaten lainnya diSumbar, terus berkeinginanmenambah penyertaan modaldari tahun ke tahun.

Lima Puluh Kota sangatmemuji Bank Nagari yang kinitampil kian execellent. Banyakkreasi perbankan yang di-lahirkan bank ini. Sehingganya,nasabah dari beraneka bidangusaha pun turut percaya akanBank Nagari.

Harapan Lima Puluh Ko-ta, di 2012 ini lebih banyaklagi program corporate socialresponsibility (CSR) yangmengalir ke Lima Puluh Kota.Masyarakat optimis, yakindan percaya dengan BankNagari. Ikon perbankan yangmakin luar biasa. ***

SMAN 1 LSHLebih MajuLIMAPULUH KOTA, HALUAN — SMAN 1Kecamatan Lareh Sago Halaban (LSH),Kabupaten Limapuluh Kota, kian menunjukkanjati dirinya. Sekarang, sekolah ini dinilai sudahsejajar dengan SMA-SMA favorit lainnya didaerah ini.

Pada tahun ajaran lalu, tingkat kelulusanpeserta ujian nasional (UN) mencapai 99 persenlebih. Hanya terdapat satu orang dari 188 orangpeserta UN yang tidak lulus.

Kepala SMAN 1 Drs. Darmi Yusman kepadawartawan di Batu Payung kemarin menye-butkan, peserta UN tahun 2012 mengalamipeningkatan mencapai 234 siswa. Artinya terjadikenaikan yang signifikan dibanding tahun lalu.Sedangkan target yang diusung tentu 100persen lulus. “Tahun ini kita mendapatkanrekomendasi dari panitia penerimaan maha-siswa undangan nasional, untuk 14 siswajurusan IPS dan 27 siswa jurusan IPA,” jelasDarmi. Sementara jumlah siswa di sekolah itumencapai 800 orang dan majelis guru 56 orang,yang menempati 25 lokal. Saat ini SMANtersebut masih kekurangan sarana, seperti laborIPA, ruang OSIS, gedung serbaguna danperkantoran.

Selain itu juga guru sosilogi dan BP. Padahal SMAN 1 Lareh Sago Halaban, sudah banyakmenuai prestasi dikalangan siswanya. Terutamapada bidang olah raga dan lomba bidang studi,sebutnya. (h/zkf)

PUKUL GONG- Ka Kwarcab 0314 Payakumbuh H Irwandi SH pukul gong pertanda Raimuna Cabang I Tahun 2011 resmi dibuka. SMT

DIRUT Bank Nagari Suryadi Asmi Dan Bupati Limapuluh Kota Alis Marajo. DOD

MINTA PERLINDUNGAN HUKUM

Tanah Eks PolikoDitangani LBHPAYAKUMBUH, HALUAN— Kemelut tanah ulayat ekslapangan Poliko Kota Paya-kumbuh, yang telah berlarut-larut dan tidak kunjung te-realisasi penyelesaiannya olehPemko Payakumbuh, terhadappemilik ulayat suku KampaiKoto nan Gadang, kini sampaijuga ke LBH Padang. HAl ituterjadi setelah perwakilanninik mamak suku Kampai,MA. Dt. Bijo Nan Hitammeminta perlindungan hukumke LBH Padang.

Sejak Kamis (23/2), DivisiHukum LBH Padang, yangterdiri dari Paniman A, S.HI,Syahrul Fitria SH, PrawiraAgusfia dan Wendra RonaPutra, sedang melakukaninvestigasi ke berbagai ins-tansi terkait di LimapuluhKota dan Kota Payakumbuh.Termasuk ke BPN setempatyang berlangsung Jumat (24/2). Mereka akan membukapersoalan tersebut seluasluasnya, sehingga terdapattitik terang.

Sebelumnya, mereka me-ngumpulkan keterangan darininik mamak suku KampaiKoto nan Gadang, MA.Dt.Bijonan Hitam, lewat diskusi yangberlangsung selama hampirlima jam. Ketika ditanyaHaluan, tentang kesimpulansementara yang diperoleh,Paniman belum mau menyim-pulkan persoalan tersebut.Sebab hasil investigasi ituakan dikaji lebih dalam lagi.

Keterangan yang diperolehdari mantan birokrat Lima-puluh Kota, S.Dt.Rajo Sulai-man, mengatakan, setelahPayakumbuh berdiri sendiri17 Desember 1970 yang terdiridari 7 nagari, maka lapanganPoliko termasuk ke NagariKoto nan Gadang, Kecamatan

Payakumbuh Utara. Seharus-nya lapangan itu menjadimilik nagari.

Lapangan itu bersamalapangan pacuan kuda KubuGadang masih dimanfaatkanmasyarakat dan pemerintahkedua daerah untuk berolehraga dan tempat upacara.Barulah pada tahun 1993dibangun GOR Singa Harau.Setelah pembangunan ram-pung, Pemkab LimapuluhKota berpindah, memanfaat-kan GOR yang baru sebagaitempat upacara dan olah raga.

Namun, Kepala Seksi HakTanah dan Pendaftaran TanahBPN Kota Payakumbuh, Zal-patri yang memperlihatkandokumen asal usul diter-bitkannya sertifikat tanahlapangan eks Poliko kepadaanggota Divisi Hukum LBHdi kantornya. Ternyata, hanyadari surat keterangan LurahBunian, yang ditandatanganiDasni dan diketahui CamatErwan. Surat keterangantersebut menyatakan tanahtidak dalam sengketa, danterletak di Jalan Veteran,seluas 14.700 meter persegi.

Sementara itu, MA.Dt.Bijonan Hitam dalam keteranga-nya kepada Haluan di Paya-kumbuh, kemarin menutur-kan, beberapa waktu lalupihaknya telah menulis suratkepada Walikota Payakum-buh, yang ikut ditanda ta-ngani ninik mamak sukuKampai, Koto nan Gadang,H.Yuzaman Dt.Sinaro nanKayo, agar menghentikanpembangunan kantor balaikotadi eks lapangan Poliko, buatsementara waktu hingga pe-nyelesaian tanah tuntas.Namun surat tersebut ter-nyata tidak digubris olehwalikota. (h/zkf)

AUDITOR ENGINEER SUPERVISOR MARKETING ACCOUNTING MANAGER?

LOW NGANTidak perlu bingung..

Dapatkan info DisiniSABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M

2 RABIUL AKHIR 1433 H20

21SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H

L I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A R

SAWAHLUNTOMenuju KMenuju KMenuju KMenuju KMenuju Kota Wota Wota Wota Wota Wisata Utama isata Utama isata Utama isata Utama isata Utama TTTTTambang Berbudayaambang Berbudayaambang Berbudayaambang Berbudayaambang Berbudaya

Para Perantau Tertarik Jadi Peserta PilkadaSAWAHLUNTO, HALUAN— Dua perantau asal Sawah-lunto pulang kampung, menya-takan diri siap untuk maju

dan bertarung dalam pemili-han kepala daerah (Pemilu-kada) Sawahlunto periode2013-2018. Kedua perantau

itu akan memilih jalur inde-penden dalam pesta demok-rasi lima tahunan tersebut.

Adalah Asri Rukun danTaufik Syamsir, putra terbaikSawahlunto yang berhasilmengepakkan sayap di Ja-karta dan Medan itu, menya-tukan visi untuk membangunSawahlunto, dengan meman-faatkan kemampuan danpotensi yang mereka miliki.

Kedua perantau itu denganberani mencoba terjun lang-sung, mendatangi masyarakatdari satu desa ke desa lain.Harapannya, tentu untukmendapatkan dukungan untukmaju sebagai calon indepe-nden.

Asri Rukun merupakanputra Sawahlunto, asal Si-lungkang. Pria kelahiran 69tahun silam itu sejak mudasudah menginjakkan kaki ditanah rantau. Hidup mulaidari nol, hingga mampu me-miliki ratusan hektare kebunkopi dan pabrik ubin.

Namun kini, pria yang

tampil khas dengan rambutputih itu memilih bisnis jasaangkutan barang, yang kinitelah merambah dunia inter-nasional. Meski demikian,suami Farida itu mulai me-wariskan usahanya ke putradan putrinya.

“Makanya, kalau didukungkami mencoba mengabdiuntuk bersama-sama mem-bangun Sawahlunto dalamlima tahun ke depan,” ujarAsri Rukun bersama TaufikSyamsir kepada Haluan ,ketika bersilaturahim kekantor Komisi PemilihanUmum (KPU) Kota Sawah-lunto, Rabu (22/2).

Jika Asri merantau keJakarta, pasangannya TaufikSyamsir merupakan putraTalawi yang mengadu perun-tungan di Medan SumateraUtara. Berbekal kemampuandan semangat, kini pria kela-hiran 5 Juni 1947 itu bergelutdi bidang produksi bahan-bahan pembersih dan laundry.

Tak hanya berbisnis cairan

pembersih, Taufik juga menye-diakan berbagai mesin laun-dry, baik untuk perusahaanmaupun untuk mereka yangingin membuka bisnis laundrysendiri. Usaha tersebut dige-luti ayah tiga anak itu semen-jak 21 tahun silam.

Gerakan pasangan pengu-saha tersebut memang sangatserius untuk maju melaluijalur independen. Hampir disetiap desa yang dikunjungi,pasangan yang mengaku barukenal beberapa bulan terakhiritu mendapat sambutan luarbiasa dari masyarakat.

“Kedatangan kami untukmembangun, berbagi penga-laman untuk sama-samamembangun dan membesar-kan lagi nama Sawahlunto ditingkat nasional maupuninternasional,” ujar jebolanjurusan ekonomi UniversitasMuhammadiyah Malang itu.

Untuk mendapatkan du-kungan, pasangan yang telahmembuat stiker dan kalenderbersama itu, mengumpulkan

masyarakat untuk menjalinsilaturahim. Meminta duku-ngan, dengan memasyarakat-kan visi dan misi yang akanmereka usung.

Meski memiliki panda-ngan tersendiri untuk mem-bangun Sawahlunto, pasanganAsri Rukun dan Taufik Syam-sir itu juga menyatakan keber-hasilan pemerintah Sawah-lunto saat ini dalam mengem-ban amanat masyarakat, yangditunjukan dengan kemajuanyang dicapai.

Selain mendatangi masya-rakat, Asri Rukun dan Taufikjuga tidak segan untuk belajarlangsung ke KPU Sawahlunto,terkait syarat dan ketentuanuntuk dapat maju menjadicalon kepala daerah.

Rombongan Asri Rukundan Taufik Syamsir yangdipandu Ketua Tim Peme-nangan Sukandi Adam itu,disambut dengan baik paraanggota KPU Sawahlunto, FiraHerichel dan Afdal.

“Yang sangat penting,

kelengkapan syarat admi-nistrasi pendidikan. Seluruhijazah secara berurutan harusdimiliki dan diperlihatkan.Begitu juga dengan tes kese-hatan, ketentuan tidak mem-batasi umur maksimal,” ujarFira Herichel.

Terkait masalah sosia-lisasi dan silaturahim yangtelah dilakukan pasanganbakal calon itu, Fira dan Afdalmengatakan tidak menjadimasalah, dan sah-sah saja.Sebab, hingga saat ini tahapanpemilu belum ditetapkan.Namun, yang sangat pentingtentu izin untuk keramaianharus diurus ke pihak kepo-lisian.

“Menggelar pertemuansilaturahim ataupun sosi-alisasi, itu hak pribadi sese-orang. Bagi KPU itu bukancuri start, untuk mencapaifinish duluan, sebab tahapanbelum dimulai. Tidak adaaturan yang melarang, sese-orang untuk bersosialisasi,”tambah Fira Herichel.(h/dil)

BAKAL calon kepala daerah independen, Asri Rukun dan Tausik Syamsir yangberniat maju dalam Pilkada Sawahlunto, ketika bersilaturahim dengan KPUSawahlunto. FADILLA JUSMAN

Anak Diberi PelatihanAdat dan BudayaSAWAHLUNTO, HALUAN — LKAAMSawahlunto menargetkan anak kemenakansebagai sasaran dalam Pelatihan Adat tahun2012 ini. Posisi, hak dan kewajiban harusdiketahui secara jelas oleh setiap anakkemenakan sebagai generasi penerus pe-mimpin Minang masa depan.

Setiap anak kemenakan harus mengetahuiseluk beluk adat dan budaya Minang, sehinggaadat dan budaya tidak tergerus seiringberjalannya waktu. Anak dan kemenakan, sedinimungkin harus mengetahui dan mewarisipengetahuan adat dan budaya Minang.

“Untuk tahun 2012, sasaran pelatihan kamitujukan untuk anak kemenakan,” ujar KetuaLKAAM Sawahlunto Adi Muari Khatib Kayo,dalam pembukaan safari adat dan budaya yangdigelar Pemerintah Provinsi Sumbar, di hallPTBA Sawahlunto, Rabu (22/2).

Adi mengatakan, Pemerintah Sawahluntosangat responsif terhadap pelatihan akan adatdan budaya. Hal itu ditunjukan dengan anggaranyang setiap tahunnya diprogramkan di salahsatu bagian pemerintahan yang menanganimasalah adat dan budaya itu sendiri.

Sementara itu, rombongan safari adat danbudaya Pemprov Sumbar yang dipimpinKarimis, Kasubag Pemberdayaan OrganisasiBiro Bina Sosial Pemprov Sumbar menga-takan, pemerintah provinsi juga memberikanperhatian khusus dalam masalah adat danbudaya.

“Pelatihan yang kami berikan dalam bentuksafari dan menggandeng LKAAM Sumbarsebagai nara sumber. Meski demikian, untuktahun 2012 pemprov baru mengalokasikanuntuk tiga daerah, yakni Payakumbuh,Dharmasraya dan termasuk Sawahlunto,” terangKarimis.

Tampil sebagai nara sumber dalam safari adatdan budaya tersebut, Ketua LKAAM Sumbar, M.Sayuti Dt. Rajo Pangulu. Dalam safari yang berjalanselama beberapa jam tersebut, Sayuti mengangkatperan ninik mamak dalam penguatan nilai-nilaiagama dan ABS-SBK.

Meskipun sudah beberapa kali disam-paikan, menurut Sayuti, pemahaman akan adatdan budaya, terkadang lupa. Sehingga perludikaji ulang setiap saat. Sayuti menerangkantugas dan fungsi dari petinggi adat, urangampek jinih. Mulai dari pangulu, manti,dubalang, hingga mualin atau malin.(h/dil)

Tiga Kantor BaruDibangunSAWAHLUNTO, HALUAN — PemerintahKota Sawahlunto akan membangun tiga kantorbaru, untuk mengatasi permasalahan ruangkantor yang mulai menyempit. Ketiga kantorbaru tersebut masing-masing dialokasikanuntuk Dinas Pekerjaan Umum, Dinas KesehatanKota, dan Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah(DPKD).

“Insya Allah, tahun 2012 ini ketiga kantorakan segera mulai dibangun. Memang, sudahsangat lama kita membutuhkan kantor yanglebih luas dan representatif. Namun, sejaktahun 2003 lalu, pemerintah lebihmemfokuskan untuk pembangunan sumberdaya manusia, ketimbang kantor,” ujar WalikotaSawahlunto Amran Nur, Kamis (23/2).

Amran mengakui, sudah sangat lamapemerintah tidak pernah membangun gedungperkantoran yang mewah. Hal itu dikarenakanpemerintah mengutamakan kesejahteraanmasyarakat, dengan fokus untuk pembangunansumber daya manusia dan perekonomian.

“Kalau dulu, kami masih berpikir untukapa gedung dan kantor mewah, sementarasumber daya masyarakat rendah, perekonomianlemah. Namun, kini semua telah berubah darihasil kerja keras yang dilakukan semua elemen,”ujar Amran.

Apalagi, ujar walikota dua periode itu, buahkerja keras selama ini sudah menunjukan hasilyang sangat luar biasa. Sawahlunto sudahberada pada posisi yang lebih baik. Angkakemiskinan Sawahlunto berada pada posisiterkecil kedua untuk Indonesia, setelahDenpasar Bali.(h/dil)

PUNCAK PERINGATAN BULAN K3

Seluruh PerusahaanDiimbau Ikut Jamsostek

Jaminan sosial tenagakerja, akan membuat hu-bungan antara perusahaandan tenaga kerja semakinbaik. Kepemilikan jaminansosial tenaga kerja, akanmampu menghadirkan kete-nangan berusaha danbekerja.

“Jika ketenangan dalamberusaha dan dalam bekerjasudah tercipta, dengan sen-dirinya produktivitas kerjaakan meningkat dengan sen-dirinya,” terang WalikotaSawahlunto Amran Nur, da-lam Apel Bersama PuncakPeringatakan Bulan Kesela-matan Kesehatan Kerja Nasio-nal, di Lapangan Ombilin,Kamis (23/2).

Produktivitas kerja, lanjutAmran, akan mempengaruhiproduktivitas perusahaan,yang tentunya juga akanmemiliki efek bagi peningkatankesejahteraan tenaga kerjasendiri.

Keselamatan dan ke-sehatan kerja, harus menjadiprioritas setiap perusahaan,tidak hanya perusahaantambang, tetapi tanggungjawab seluruh perusahaanterhadap tenaga kerjanya.

“Dengan semangat bulan

keselamatan dankesehatan kerjaini, semuaperusahaan dapatm e l a k u k a np e n e k a n a nterhadap angkakecelakaan hingganol persen atauzero accident,”

harap Amran Nur, di depanratusan peserta apel.

Dalam kesempatan yangsama, Amran mengingatkanakan kecelakaan tambangyang terjadi tiga tahun silam,dengan korban jiwa yangmencapai 33 orang. Hal itu,sebagai pengalaman yangsangat berharga untuk duniakerja ke depan.

Sebelumnya InspekturTambang Kota SawahluntoSyafriwal, mengatakan angkakecelakaan tambang batu barameningkat.

Perusahaan tambang batubara dituntut untuk lebihmeningkatkan kesadaran dankehati-hatian.

Setidaknya dalam tahun2012 saja, tercatat 3 kalikecelakaan kerja, yang mene-lan satu korban jiwa. Angkatersebut sama dengan totalkecelakaan tambang selamatahun 2011.

Masih tingginya angkakecelakaan tersebut, dise-babkan masih rendahnyapemahaman pekerja terhadappekerjaan yang mereka lak-sanakan.

“Pemahaman pekerja akanpekerjaan yang mereka laku-kan masih kurang. Hal inimenjadi penyebab utamaterjadinya kecelakaan tam-bang, beberapa waktu tera-khir,” ujar Syafriwal.

Untuk itu, menurut Syafri-wal, pihaknya bekerja samadengan Balai Diklat TambangBawah Tanah (BDTBT) akanmelakukan setidaknya 24 kalipelatihan, selama tahun 2012ini.

Jalan keluarnya, ujar priayang juga Kepala DinasPerindagkop Naker Sawah-lunto itu, pelatihan terhadappara pekerja, dengan mem-berikan pemahaman akanpekerjaan yang merekalakukan.(h/dil)

SAWAHLUNTO,HALUAN —Gunamenciptakanhubungankerja yangharmonis,Pemerintah KotaSawahluntomenghimbau seluruhperusahaan, untukmemperhatikankeselamatan dankesehatan tenagakerja, denganmengikutsertakanprogram jaminansosial tenaga kerja.

Pengrajin Songket Diberi Kredit Rp340 JutaSAWAHLUNTO, HALUAN —Untuk mendukung pengrajintenun dan songket, BankNegara Indonesia (BNI) CabangSolok mengucurkan kreditsenilai Rp340 juta. Kredituntuk usaha kecil itu diterima23 pengrajin tenun songketSilungkang Sawahlunto, denganbunga kredit hanya sebesar 6persen.

Kucuran kredit tersebutmenurut Kepala BNI Cabang

Solok, Jani Satriadi, merupakancikal bakal dalam pengem-bangan berbagai usaha kecilyang ada di Kota Sawahlunto.Sebab, katanya, kredit yangdikucurkan masih dalam ukuranmikro.

“Ini masih dalam bentukkredit mikro, yang bila ber-kembang dan lancar, bisa di-tingkatkan menjadi kredit kecil,menengah hingga besar,” ujarJani, usai menandatangi penan-

datangan pengucuran kreditmikro tersebut, di KantorDisperindagkop Naker Sawah-lunto, Kamis (23/2).

Jani mengatakan, pihaknyamelihat perkembangan bisniskerajinan tenun dan songketSilungkang sangat perlu di-angkat.

Selain dari budaya dan seniyang dimiliki, tenun dansongket Silungkang memilikipotensi besar dalam pengem-

bangan perekonomian Sawah-lunto.

“Harapan kami, kemitraanini dapat berkembang danmampu mengangkat perekono-mian masyarakat. Tidak hanyaSilungkang tentunya, namunjuga bisa mengangkat pereko-nomian Kota Sawahlunto secaraluas,” terang Jani.

Dalam proses penyalurankredit, BNI Cabang Solok beker-ja sama dengan Dinas Perin-

dagkop Naker Sawahlunto, yangberperan memberikan motivasidan penilaian terhadap calonpenerima kredit.

“Perindagkopnaker hanyamengharapkan agar seluruhpenerima kredit, mampu me-ngembalian pinjaman tepatwaktu, dan memanfaatkanpinjaman dengan sebaik mung-kin,” ujar Kepala Dinas Perin-dagkopnaker Sawahlunto, Syafri-wal. (h/dil)

KENDARAAN SATLANTAS — Walikota Sawahlunto Amran Nur menyerahkan secara simbolis kendaraan operasional SatlantasPolres Sawahlunto. FADILLA JUSMAN

Aman dan TertibBerlalu Lintas DicanangkanSAWAHLUNTO, HALUAN —Pencanangan Sawahlunto amandan tertib berlalu lintas tidakhanya bagi usia muda ke atas.Penanaman sikap untuk tertibberlalu lintas, mulai dilakukansejak taman kanak-kanak.

Hal itu ditunjukan denganlomba mewarnai gambar kegi-atan polisi di jalan raya, yangdigelar di tribun LapanganOmbilin, Kamis (23/2). Kegiatanlomba yang digelar usai apelbersama pencanangan Sawahlun-to aman dan tertib berlalu lintasitu diikuti lebih dari seratuspelajar taman kanak-kanak.

Meski hanya memberikanwarna terhadap gambar yangtelah ada, anak-anak TK tersebutterlihat sangat antusias mengi-kuti lomba. “Polisi wanita lebihsaya sukai. Sebab, lebih mengu-tamakan senyum dalam men-jalankan tugas,” ujar Eri salahseorang siswa TK yang ikut lombatersebut.

Sebelumnya, Walikota Sawah-lunto, Amran Nur, dalam apel

pencanangan Sawahlunto amandan tertib berlalu lintas meng-harapkan, pegawai negeri sipiltampil sebagai contoh danmemberikan teladan bagi masya-rakat.

”Perintah berharap, petugaskepolisian di jalan raya untuktidak sungkan dalam membe-rikan sanksi atau menindaktegas pejabat ataupun PNS yangmelakukan pelanggaran,” ujarAmran.

Seluruh elemen masyarakatdiwajibkan memakai seluruhkelengkapan kendaraan, berikutdengan kepemilikan surat izinmengemudi.

Berlalu lintas yang tertib,harus dijadikan budaya sehari-hari, dan melekat dalam dirisetiap pengendara dan penggunajalan raya.

Tercatat, semenjak awaltahun 2012, angka kecelakaanmencapai 17 kecelakaan. 13kecelakaan terjadi di bulanjanuari, dengan 2 korban tewas,serta 12 luka ringan. Sedangkan

bulan februari, setidaknya ada4 kecelakaan yang dilaporkanmasyarakat, dengan 2 luka beratdan 4 luka ringan.

Kebanyakan dari korbanberasal dari kaum pelajar atausiswa sekolah, yang secarahukum belum pantas memilikisurat izin mengemudi (SIM),apalagi mengendarai kendaraandi jalan umum.

Dari 2.528 siswa SLTA diSawahlunto, tercatat 930 atau36,8 persen di antaranya meng-gunakan sepeda motor ke seko-lah. Dari 930 pelajar tersebut,hanya 180 orang atau 19,4persen yang memiliki SIM.

Sedangkan dari 2.838 siswaSLTP, terdapat 460 siswa yangmembawa kendaraan sepedamotor ke sekolah. Dari angkatersebut, seluruhnya tidak me-miliki surat izin mengemudi.

Pemerintah Sawahlunto be-rencana untuk memberdayakanangkutan umum, dalam mem-bantu mobilisasi pelajar menujuke sekolahnya. (h/dil)

AMRAN NUR

SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H22

23SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H WANITA DAN KELUARGA

Pertanyaan :Bu Samsi, Padang (08126635xxx)Assalamu’alaikum Wr.Wb. Yth. Ibu Nevi yang pintar

dan ramah. Terimakasih atas kesempatannya untukbisa bertanya di rubrik ini. Saya adalah ibu rumahtangga yang hobi menyulam dan mencoba membantumeringankan ekonomi keluarga dengan menjadi pengrajinSulam Bayang.

InsyaAllah saya sudah mempunyai banyak stok hasilsulaman di rumah, tapi saya punya problem pemasarankarena tidak memiliki toko akibat terkendala biaya.Jika saya salurkan ke pasar, harga produk saya dihargaidengan harga yang murah sekali, keuntungannya sangatkecil, tidak sebanding dengan jerih payah pengerjaansulaman itu sendiri. Produk saya dinikmati baru terbataskalangan sendiri seperti tetangga dan rekan kerja dikantor suami.

Saya bekerja juga dibantu oleh adik dan anak yangjuga kebetulan ibu rumah tangga biasa. Sebetulnya,saya punya cita-cita agar hasil produksi kami bisadikenal lebih banyak orang dengan harapan omzetpenjualan bisa meningkat. Mohon saran ibu demipengembangan usaha saya. Atas masukan ibu sayaucapkan terima kasih sebelumnya. Wassalam.

Jawaban Ibu Gubernur :Wa’alaikum Salam Wr.Wb. Ibu Samsi yang baik,

terimakasih atas pertanyaannya, semoga ibu dalamkeluarga selalu dalam keadaan sehat wal’afiat dantetap semangat untuk memperoleh hari esok yang lebihbaik lagi.

Alhamdulillah, saya bangga dengan ibu-ibu perempuanMinang yang selalu punya semangat tinggi dan berusahakeras untuk membahagiakan dan memperbaiki kehidupankeluarga. Kodrat dan tugas kita sejatinya adalahsebagai seorang istri dan ibu bagi anak-anak kita danterlepas dari itu dengan tuntutan ekonomi yang terusmeningkat pada zaman sekarang ini, ibu-ibu hendaknyajuga bisa meringankan ekonomi keluarga dengan tidakmelalaikan tugas utama kita tentunya. Apa yangdilakukan ibu hendaknya juga bisa dicontoh oleh ibu-ibu rumah tangga lain yang punya waktu luang, sehinggakita tidak berpangku tangan saja melihat suami yangmencari nafkah dengan pendapatan terbatas.

Untuk masalah akses permodalan, Ibu dapatmengusahakan melalui koperasi, Program NasionalPemberdayaan Masyarakat (PNPM Mandiri), kemudianKUR (Kredit Usaha Rakyat) dimana peminjamandibawah dua puluh juta,biasanya tanpa agunan, ituyang memang disediakan pemerintah untuk membantupara pengusaha kecil maupun mikro. Sebetulnyameminjam perbankan juga bisa, tetapi dalam perbankanitu biasanya mereka susah mendapatkannya katanyaharus pakai agunan, harus pakai macam-macamlahya, jadi merasa sulit. Selain itu bisa juga melaluiPegadaian, yang semboyannya “Menyelesaikan Masalah,Tanpa Masalah”.

Kami dari Dekranasda Provinsi Sumatera Baratbersama- sama dengan pemerintah daerah berupayauntuk mensupport baik itu pengembangan produk, promosidan pemasaran produk kerajinan di daerah SumateraBarat secara terpadu, efektif, efisien danberkesinambungan. Salah satu yang tengah kamipersiapkan adalah sarana penunjang promosi danpemasaran melalui “ Craft Center”. Craft Centeryang berlokasi di Jl.Khatib Sulaiman, insyaAllah akanlaunching pada bulan Maret mendatang. Melalui CraftCenter para pembeli dapat menemukan berbagai macamproduk kerajinan daerah Sumatera Barat baik berupagarmen, makanan spesifik, aneka kerajinan tangandari kayu, batu-batuan dan lain-lainnya sekaliguskonsumen mendapatkan informasi lengkap tentang suatuproduk, sehingga craft center dapat dijadikan one stopshopping.

Silahkan Ibu datang ke Craft Center langsung atauberkonsultasi dengan pengurus Dekranasda ProvinsiSumatera Barat Jl. Rokan No. 1 (Komp. Gedung WanitaRohana Kudus) Padang untuk bermitra dan ibu bisamemajang hasil karya kerajinan sulam ibu disana.Insyaallah kami akan berjuang untuk menggaungkancraft center sehingga jaringan pasar produk kerajinanSumatera Barat menjadi lebih luas, produk-produkyang dipajang disana bisa dikenal masyarakat luasdan turis-turis dari dalam negeri maupun mancanegaradan kedepan kita berharap permintaan terus meningkat,produksi meningkat dan bermuara pada kesejahteraanpara pengrajin.

Mengenai masih minimnya pendapatan karenakecilnya keuntungan, hal tersebut mungkin diakibatkankarena usaha ibu yang masih bersifat skala kecil. Ibuharus lebih rajin untuk memperkenalkan hasil produksiibu dimana saja.

Untuk tahap awal tidak masalah dengan keuntungankecil, tapi jika permintaannya meningkat, keuntungankecil lama-lama akan menjadi keuntungan yang besar,pada akhirnya ibu bisa menambah tenaga kerja,membuka lapangan kerja baru. Jika produk ibuberkembang, melakukan inovasi pada motif-motifsulaman, maka produk ibu akan dicari dan dihargaidengan harga yang tinggi. Kunci utama adalah berusaha,bekerja keras, semangat, optimis dan terus mau belajarkepada orang-orang yang telah sukses dan berdoa janganlupa tentunya. Demikianlah, semoga bermanfaat bagikita semua.Amiin. Wassalam.

MENU

Bahan:130 gr Tepung Terigu Cakra Kembar1 sdt garam100 gr margarine4 butir telur250 ml airCara Membuat:1. Air, garam dan margarine dimasak

sampai mendidih.2. Masukkan tepung, aduk sampai

matang dan tercampur rata. Biarkan hinggaadonan agak hangat.

3. Panaskan oven 200 derajatCelcius. Masukkan telur ke dalam adonantepung satu persatu sambil terus diaduk ataudimikser sampai rata dan halus.

4. Semprotkan atau sendokkan keatas loyang kue kering beralas kertas roti/silikon. Panggang selama kurang lebih 25menit. Angkat.

5. Isi sesuai selera.Vla Vanilla untuk fillingBahan:2 b t r k u n i n g t e l u r5 0 g r t e p u n g M a i z e n a5 0 0 m l susu segar7 5 g r g u l a p a s i r1 s d m rhum (optional)

Cara membuat:1. Cairkan tepung maizena dengan

sebagian susu, kocok lepas kuning telur,satukan. Sisihkan

2. Didihkan susu dan gula pasir sambildiaduk hingga gula larut. Tuang larutantepung maizena, aduk cepat dan rata, biarkanmendidih sekali lagi. Angkat. Aduk hinggadingin.

Kue Sus

Ibu Peduli Keluarga1. Ketua TP-PKK Sumbar,

2. Ketua Dekranasda Sumbar3.Ketua P2TP2A (PusatPerlindungan Terpadu

Perempuan dan Anak )Sumbar4.Ketua Forum Silaturahim

Majelis Ta’lim Sumbar5.Ketua BK3S Sumbar,

6. Penasehat Bundo KanduangSumbar,

7.Penasehat BKOW.8. Ketua Umum Forum PAUD Sumbar

Kolom ini khusus yang kami sajikan untukpembaca, berupa Tanya jawab seputar masalahwanita dan keluarga, yang diasuh langsung oleh

Ibu Gubernur Sumbar Ny. Hj. Nevi Zuarina IrwanPrayitno.

Jika Anda memiliki pertanyaan seputar masalahwanita dan keluarga, silahkan kirimkan SMS Andake nomor 081363155253, dan pertanyaan ini akan

dijawab langsung oleh Ibu Nevi Irwan Prayitnosecara bergantian.

Melatih Empati AnakBERANDA IBU GUBERNURPOLA pengasuhan

mempengaruhikepribadian anak ketikatumbuh dewasa.

Anak laki-laki yang dididikdengan baik dan benar sejak belia,akan tumbuh menjadi pribadi yangmembanggakan dan dapatdiandalkan oleh keluarganya.Orangtua perlu membekali anak,terutama anak laki-laki, denganempati sejak belia.

Anak laki-laki yang semasatumbuh kembangnya terlatihberempati, ia akan tampil sebagaipribadi yang memahami perasaanorang lain. Pribadi penuh empatiseperti ini memudahkan ia untukberteman, dan menjadikannyasebagai calon suami dan ayahyang baik untuk keluarganyakelak.

“Empati adalah kemam-puan sosial yang sangatberharga dan bisa mem-bantu diri sendiri, jugaorang lain. Empati jugamencegah seseorang dariperilaku buruk yangmelukai orang lain,” jelasShari YoungKuchenbecker,PhD,

asisten profesor psikologi diChapman University, Orange,California. “Empati adalah salahsatu fondasi terbaik yang bisaorangtua berikan kepada anak laki-lakinya,” lanjutnya.

Bagaimana cara melatih em-pati anak?

* Permainan seni peranCiptakan sebuah permainan,

yang bisa dilakukan kapan saja,di mana saja, terkait dengansesuatu yang disukainya. Kalauanak menyukai sepakbola, saatia menonton pertandingan sepak-bola, Anda duduk bersamanya.Ketika pemain favoritnya ditu-gaskan menendang bola di kotakpenalti, ajak anak Anda mempo-sisikan dirinya seolah-olah menjadipemain sepakbola tersebut. Ajakanak menelusuri perasaannya,

bagaimana rasanya jika iaberada dalam posisi

tersebut. Bagaimanatekanan yang ia ra-

sakan, sekaligus se-mangat dan kebanggaanyang luar biasa. Dengancara ini anak belajar

mempertimbangkanperasaan oranglain dengan me-n e m p a t k a ndirinya beradadi posisi orang

lain tersebut.“Jika cara ini dilakukan terus

menerus setiap tahun, ia akantumbuh menjadi pribadi yangmampu mengatasi situasi emosidengan baik,” jelas Dan Kindlon,PhD, penulis buku Raising Cain:Protecting the Emotional Life ofBoys.

* Picu anak membaca novelStudi yang masih berlangsung

di York University di Torontomenunjukkan seseorang yangmembaca buku fiksi lebih seringdibandingkan nonfiksi memilikiempati lebih tinggi.

Para peneliti menelaah penga-ruh bacaan fiksi terhadap empati.Menurut mereka, bagian dari otakyang digunakan untuk memahamikarakter fiksi dari sebuah novel,sama dengan yang digunakanseseorang ketika memahami pera-saan atau kondisi orang lain.Ketika bagian otak ini semakinsering digunakan, kemampuanseseorang dalam berempati akanterus terasah. (h/kcm)

PADA dasarnya kulit wajah terbagi dalam empatjenis, yaitu:

Kulit Normal1. Biasanya di daerah T (seperti dahi,

hidung dan dagu) memproduksi minyakberlebihan, pori-pori pun lebih besar dari padabagian wajah lainnya.

2. Setelah wajah dibersihkan, kulit pipi akanterasa kencang.

3. Kerutan seiring bertambahnya usia akanada di sekitar mata, dahi, dan bagian atas bibir.

4. Kulit mudah terbakar sengatan matahari,sehingga terlihat kemerahan atau kecokelatan.

Kulit Berminyak1. Umumnya memiliki pori-pori besar dan

berkomedo.2. Kulit wajah tampak mengkilap serta

riasan mudah luntur.3. Kerutan di wajah lebih lambat ketimbang

jenis kulit lainnya.Kulit Kering1. Mudah terkelupas dan terbakar jika

terkena sengatan matahari.2. Di udara dingin mudah teriritasi atau

gatal-gatal.3. Daerah T kadang seperti bersisik dan

kulit wajah terasa kencang sesaat setelahdibersihkan.

4. Kerutan lebih cepat muncul, bukan hanyapada wajah, tapi juga pada kulit tubuh lainnya.

Kulit Sensitif1. Mudah teriritasi jika kena kosmetik

tertentu atau terkena paparan sinar matahari.2. Kulit umumnya kering dan terkesan

“tipis” sekali.3. Kulit akan terasa kencang sesaat setelah

dibersihkan.Dengan mengetahui jenis kulit wajah,

maka perawatan dan kosmetik kulit wajahyang dibutuhkan selanjutnya pun akanmudah didapatkan yang cocok.Hal ini akan menghindarkanAnda dari perma-salahan seputarkulit wajah. (h/b lg)

Mengenal JenisKulit Wajah

Mewaspadai Penyakit JantungJANTUNG merupakan organ yangsangat penting bagi manusia,karena jantung diperlukan untukmemompa darah

k eseluruh

t u b u hsehingga

tubuh men-d a p a t k a n

oksigen dan sari ma-kanan yang diperlukanuntuk metabolismetubuh. Karena itu,jantung perlu dijagaagar dapat menjalan-kan fungsinya denganbaik. Salah satu yangperlu dihindari ada-lah penyakit jantung

koroner yang merupa-kan salah satu penyakit

yang berbahaya yang bisamenyebabkan serangan jantung.

Untuk melakukannya, kita perlumengetahui bagaimana caranyaagar jantung kita tetap sehat, apayang harus dihindari dan apa yangdapat dilakukan untuk menjagakesehatan jantung.

Penyakit-penyakit dapat mem-pengaruhi bagian mana pun darijantung. Tetapi, penyakit yangpaling umum adalah penyakitkronis pada arteria koroner yangdisebut aterosklerosis. Karena itu,sakit jantung yang umum dikenaldan paling banyak diderita adalah

penyakit jantung koroner ataupenyakit arteria koroner. Penyakitini paling sering menyebabkanserangan jantung pada seseorangyang bisa menyebabkan kematian.Penyebabnya adalah penyempitanpada pembuluh darah koroner,dimana pembuluh ini berfungsiuntuk menyediakan darah ke ototjantung. Penyempitan disebabkanoleh tumpukan kolesterol atauprotein lain yang berasal darimakanan yang masuk dalamtubuh. Penumpukan ini jugamenyebabkan pembuluh darahkoroner menjadi kaku. Kekakuanini disebut sebagai aterosklerosis.

Aterosklerosis terjadi jikaterjadi penumpukan plak atautimbunan lemak pada dinding-dinding arteri. Selang beberapawaktu, plak dapat menumpuk,mengeras dan mempersempitarteri, dan menghambat alirandarah ke jantung. Penyakit arteriakoroner atau coronary artery disease(CAD) inilah yang pada dasarnyamenuntun kepada sebagian besarserangan jantung.

Penyumbatan dalam satu arterikoroner atau lebih dapat menim-bulkan serangan jantung secaratiba-tiba. Penyebabnya karenajantung meminta oksigen melebihiyang tersedia sehingga memicuserangan jantung.

Mengapa? Apabila otot jantungtidak menerima oksigen untukwaktu yang cukup lama, jaringandi sekitarnya dapat rusak. Tidakseperti jaringan yang lain, ototjantung tidak mengalamiregenerasi. Semakin lamaserangannya, semakin banyakkerusakan pada jantung dansemakin besar kemungkinan me-ninggal.

Bahkan dalam arteri yang

tidak terlalu sempit karena tim-bungan plak dan lemak, timbunanplak dapat pecah dan membentukkerak darah atau trombus. Selainitu, arteri yang berpenyakit jugacenderung mengalami kontraksiotot secara mendadak. Sehingga,sekeping kerak darah dapat terben-tuk di tempat kontraksi, melepas-kan zat kimia yang kemudianmengakibatkan dinding arterimenyempit, memicu sebuah sera-ngan jantung.

Jika sistem kerja dari jantungrusak, irama normal jantung dapatmenjadi kacau dan jantung mulaibergetar dengan tidak menentuatau mengalami fibrilasi. Iramatidak normal ini disebut sebagaiaritmia yaitu penyimpangan dariirama jantung normal. Hal ini akanmenyebabkan jantung kehilangankesanggupannya untuk memompadarah dengan efektif ke otak.Dalam waktu sepuluh menit, otakmati dan si pasien pun tidaktertolong lagi.

Selain penyakit jantungkoroner yang disebabkan karenapenumpukan lemak di dindingarteri, ada juga penyakit jantunglainnya yang disebabkan kelainansemenjak lahir. Misalnya jantungyang tidak sempurna, kelainankatup jantung, melemahnya ototjantung. Penyebab lain adalahbakteri yang menyebabkaninfeksi pada jantung.

Gejala-gejala yang dirasakanjika mengalami penyakit jantungkoroner antara lain rasa sakit ataunyeri di dada di mana kebanyakanorang menyangka itu hanya sebagaigangguan pencernaan. Lalu gejalalain yaitu merasa tertekan ditengah dada selama 30 detiksampai 5 menit. mengancamkehidupan. (h/kpi)

SABTU,SABTU,SABTU,SABTU,SABTU, 25 FEBRUARI 2012 M2 RABIUL AKHIR 1433 H24

10 Pelajar Pasbarke Olimpiade Nasional

SMKN 1 SOLSEL

Peringati Hari Jadi ke-27SOLSEL,HALUAN —SMKN 1 Solok Selatanmemperingati hari jadike-27, sekaliguspelepasan siswa XII,dan siswa magang diaula sekolah itu diNagari Koto Baru,Kecamatan SungaiPagu, Selasa (21/2).

Hadir dalam acara itu WakilBupati Solok Selatan AbdulRahman, anggota DPRD SolselKomisi 1 Sukriyal Syukur, KepalaDinas Pendidikan Hamudis,Camat Sungai Pagu Arisal,Kapolsek Sei Pagu, Wali NagariKoto Baru, dan keluarga besarSMKN 1 Solsel serta masyara-kat sekitar.

“Peringatan hari jadi inihendaknya dijadikan sebagaimomen evaluasi untuk mening-katkan prestasi. Kalau dibanding-kan dengan sekolah lain, SMKN1 Solsel sudah memiliki kelebihan

dari sekolah lain. Sarana danprasarana sudah membaik na-mun pemerintah terus membena-hi kekurangan guna meningkat-kan mutu pendidikan meraih

prestasi,” ujar Wabup AbdulRahman.

Kepala Sekolah Budimanmenjelaskan, siswa SMKN 1Solsel berjumlah 835 orang, dengan

tiga program keahlian, bisnismanajemen, perhotelan danpariwisata. Katanya, sekolah inimerupakan Rintisan SekolahBertaraf Internasional (RSBI).

Meskipun demikian masih banyakyang harus dibenahi, terutamatambahan belajar Bahasa Inggris.

Sukriyal Syukur, anggotaKomisi 1 DPRD Solsel meng-ingatkan agar guru meningkatkankompetensi sehingga dapatmeningkatkan mutu pendidikandi SMKN 1 Solsel. “Keberhasilansekolah tak lepas dari tingginyadedikasi pengajar dan pening-katan kopetensi guru,” ucapnya.

Kehadiran sekolah sangatdiapresiasi masyarakat, sepertiyang disampaikan Joni WardiDatuak Rajo Pangulu, KetuaKomite SMKN 1. “Kita banggadengan SMKN ini, namun kitameminta agar pemerintah berke-nan memperbaiki jalan menujusekolah. Karena kondisi jalanberupa turunan tajam yang seringmembawa kecelakaan bagi gurudan pelajar,” katanya.

Sementara itu, Wali NagariKoto Baru Mudarisman menga-takan, keberadaan sekolahmemberikan kontribusi bagimasyarakat, dan dunia kerja diSolok Selatan. Tamatan SMKmemiliki keterampilan yang dapatdiaplikasikan langsung. (h/col).

SERAHKAN — Wakil Bupati Solok Selatan Abdul Rahman disaksikan anggota DPRD setempat Sukriyal Syukur menyerahkan pialabergilir iven yang dimenangkan SMKN 1 Solsel, di sela-sela peringatan Hari Jadi ke-27 sekolah itu. ICOL

PASBAR, HALUAN — Sebanyak 10 pelajarSD dan SMP Pasaman Barat beberapa waktulalu diberangkatkan ke Padang untuk mengikutipembinaan lanjutan, menyusul berhasilnyamereka menjadi wakil provinsi mengikutiolimpiade matematika tingkat nasional.

Kepala Dinas Pendidikan Pasaman Barat,Syaifuddin Zuhri, didampingi Kabid SLTP danSLTA, Syakban kepada Haluan di ruang kerjanyamengatakan, berhasinya 10 pelajar PasamanBarat menjadi wakil provinsi ke tingkatnasional, bukan karena kebetulan, tapi prestasi,dan aset bagi daerah.

“Kita tidak menyangka, sukses atau tidaknyaseseorang mengikuti perlombaan atau olimpiadebidang studi, seperti diikuti sepuluh anak didikPasaman Barat tidak terlepas dari izin dan karuniadari Allah SWT. Sementara, kita sebagai hambanyahanya sebagai orang yang melaksanakan, kiranyausaha yang akan mereka laksanakan di tingkatnasional ke depan maksimal”, ulasnya.

Para pelajar itu untuk tingkat SDAzizurrahman (SDN 11 Pasaman), Siti Ledrania(SDN 07 Pasaman), Halomoan (SDN 17Pasaman, M. Sakban Hidayat (SDN 11 RanahBatahan, dan Zakwinul Ammar dari MadrasahIbtidaiyah Swasta (MIS) MuhammadiyahTamiang Ujung Gading.

Untuk tingkat SLTP, Syaiful Aziz dariMadrasah Tsanawiyah Negeri (MTs N ) Simpang Empat, Febby Mardhalita SMP Negeri1 Talamau, Muhammad Zuhdi MTsN SimpangEmpat, Tiara Insani SMP Negeri 1 SungaiBeremas, dan Putri Ramadhani dari SMP Negeri1 Parit Koto Balingka.

Dijelaskannya Syaifuddin, pihaknya masihmenunggu informasi lebih lanjut dari DinasPendidikan Provinsi Sumatera Barat untukwaktu keberangkatan mereka. (h/gmz)

MOTIVASI SISWA HADAPI UN

Pejabat Turun ke SekolahBATUSANGKAR, HALUAN — Muspida danpejabat Pemkab Tanah Datar turun ke sejumlahsekolah, menjadi pembina upacara bendera dalamrangka memotivasi pelajar dalam menghadapiUjian Nasional (UN) mendatang.

Hari pertama program pejabat turun kesekolah serentak dimulai Senin (20/2). SekdaTanah Datar Muzwar M yang mewakili bupatimenjadi pembina upacara bendera di SMAN1 Pariangan.

Program turun ke sekolah bagi Muspida,dan pejabat ini sudah dilakukan tahun-tahunsebelumnya. Tujuannya untuk memotivasipara pelajar, agar bersungguh-sungguh belajarmenghadapi UN tahun 2012-2013.

Sekda Muzwar M meng-ajak pelajar untuk bersung-guh-sungguh belajar, gunakesiapan menghadapi UNyang sudah semakin dekat.“Siapkan diri untuk belajar,agar berbekal untuk mengha-dapi UN, dan kuatkan cita-cita untuk bisa diterima diperguruan tinggi terbaik diIndonesia,” katanya.

Selanjutnya bupati meng-ingatkan, pelajar di TanahDatar agar memfokuskan diriuntuk tekun belajar sehingga

dapat lulus dengan hasil yang baik, bercit-citalahuntuk bisa diterima diperguruan tinggi, bagiyang kurang mampu pemerintah Tanah Datarakan membantu.

Dikatakannya, pemerintah telah menyi-apkan anggaran untuk program bantuanpendikan bagi yang kurang mampu yang akanmelanjutkan pendidikan kepergurun tinggi.“Jadi tidak ada halangan untuk menjadimahasiswa, kecuali dari siswa sendiri yangenggan,” imbuhnya. Diinformasikan, tahun2012 Tanah Datar mendapat rangkingpertama di Sumatera Barat dalam bidangpendidikan, karena siswanya terbanyakditerima di perguruan tinggi. (h/ydv)

LEMBAGA PENDIDIKAN KABA

Janjikan Penghasilan Hingga Rp11 JutaPADANG HALUAN — Setalahmeyelesaikan pendidikan selama 16SKS, mahasiswa yang telahmengikuti program pendidikanKebangkitan Anak Bangsa (Kaba),dijanjikan penghasilan Rp5 jutahingga Rp11 juta.

Program ini baik bagi yangsedang sekolah atau kuliah, agarnantinya setelah tamat t idakmenganggur.

Di sini juga terbuka peluang besarbagi pengangguran untuk berhenti me-nganggur, juga honorer, pegawai negeriatau swasta, pokoknya semua lapisanyang mau memanfaatkan wak-tu luangnya serta mau meluangkanwaktu untuk meningkatkan kualitashidup.

Demikian disebutkan pencetuspendidikan Kaba Prof Wilchandry StPkepada Haluan di sela-sela acaraseminar motivasi pedas, gila,menyentuh di Hotel Rocky Padangbeberapa hari lalu.

Ia menjelaskan, berbeda dengantempat pendidikan pada umumnya, dimana setiap indek prestasisetiap mahasiwa dinilaidengan ukuran angka-angka,serta menghabiskan uangtanpa jaminan mendapatpekerjaan, di dalam programKaba mahasiswanya akan dinilai dengan ukuran uang.

Uang yang di dapatmenjadi mereka gaji perbulan. Setelah tamat, merekaakan dipandu membuatproposal usaha yang diajukankepada lembaga Kaba.

“Besarnya rasa takut, alasan danrasa malas adalah gerbang awal burukdalam kehidupan. Dari fakta yang ada,pengangguran merupakan masalahbesar yang harus segera dicarikansolusinya.

Program Kaba bertujuan untukmenghapus tingginya angkapengangguran, sekaligus memberikansolusi dan menanggulanginya.

Selain Itu Kaba dirancang untukmampu memberikan solusi kepada parapelajar untuk dapat bekerja belajardan mendapatkan penghasilan,”katanya.

Selama pendidikan di Kaba, paramahasiswa akan ditanamkan programpendidikan anti menganggur, yang akanmembantu membentuk pola fikir, polasikap dan pola tindak yang positifmelalui norma-norma agama danmotivasi Islami.

Selain itu, Kaba sanggup men-jadikan seluruh mahasiswanya sebagaimitra.

Artinya, setiap mitra berpeluanguntuk mendapatkan hidup yang berku-

alitas dan berhak mendapatkanpenghasilan. Bagi mendapatkan pres-tasi yang bagus, disamping medapatkangaji selama belajar, ia juga berpeluangmenjadi tenaga pengajar di Kaba.

“Kaba sendiri adalah sebuahlembaga pendidikan yang baru didirikanpada 11 November 2011 yang lalu, danberalamat di Jalan Kopi III No 16 AlaiPadang. Saat ini, sudah sudahmenerima ratusan mahasisiwa, yangbersala dari berbagai kalangan mulaidari SMA, mahasisiwa hingga yangsudah bekerja,” katanya.

Setiap pelajar yang ikut programini disebut mahasiswa KABA, walaupunia masih duduk pada sekolah menengahtingkat atas SMA.

“Hingga saat ini, kami telah me-nerima delapan gelombangmahasiswa kaba. Dan akanmenerima gelombang kesembilan.Kami juga telah mendapatkandukungan dari bapak WalikotaPadang, Dinas Pendidikan, hinggaDinas Tenaga Kerja dan Trans -migrasi,”jelasnya.(h/yat)

PENDIDIKAN