Goa Kelelawar Desa Tebing Tinggi Kerinci

5
GOA KELELAWAR TEBING TINGGI KERINCI Salah satu Objek wisata di Kec. Danau Kerinci Oleh: Tengku Amrullah Mukhtar Kincai GOA KELELAWAR TEBING TINGGI KERINCI Salah satu Objek wisata di Kec. Danau Kerinci Oleh: Tengku Amrullah Mukhtar Kincai [email protected] Goa ini terdapat di perbukitan, tepatnya di Bukit Siru Desa Tebing Tinggi Kecamatan Danau Kerinci Kabupaten Kerinci Provinsi Jambi. Dinamakan goa kelelawar oleh masyarakat setempat dikarnakan di dalam goa tersebut terdapat banyak habitat Kelelawar. goa ini terbentuk oleh proses alam. Jarak desa tebing tinggi dari pusat kota Sungai penuh dapat di tempuh dengan kendaraan bermotor roda dua dan roda empat dari pusat kota sekitar 15 km, 20 menit perjalanan hingga sampai di desa tebing tinggi dan dari desa tebing tinggi kita akan melakukan perjalanan trecking menempuh waktu 1 jam hingga sampai ke goa tersebut. jalan menuju ke Goa Tersebut sangatlah baik terbentuk dari jalan dari masarakat sekitar pergi ke kebun (ladang) di sepanjang jalan menuju GOA kita akan di suguhi pemandangan alam yg sangat menarik dengan menemukan perkebunan karet, kopi. kulit manis, perkebunan syaur2an seperti sayur gando (sayur Khas tebing tinggi yaitu sayur jenis kucai) dan kita juga akan menjumpai beberapa batu-batu besar di sepanjang jalur tersebut dan ada juga sungai dan pohon-pohon bambu, di sepanjang jalan menuju goa tersebut kita juga bisa mendengar kicauan burung2 yang beraneka ragam dan kita juga bisa melakukan pengamatan burung di sepanjang jalur, setiba di bibir goa kesan mistik akan terasa dan memacu adrenalin kita karna kita akan di sambut oleh bising suara kelelawar dan kelelawar tersebut akan berterbangan karna merasa terusik oleh kedatangan kita. Belum ada yg tahu berapa panjang dan tembus kemana goa tersebut menurut cerita tetua2 disana beraneka ragam ada yg mengatakan bahwa goa tersebut akan tembus ke jambi, ada pula yg mengatakan gua tersebut berujung di sebuah sungai yg hilang, dan ada juga yg mangatakan goa tersebut tenbusnya kedanau kerinci, serta ada juga yang mengatakan goa tersebut tembus di hulu sungai Samau, beraneka ragam cerita masyarakat mengenai goa tersebut kesan mistisnya ada yg mengatakan dahulunya kalau ada masyarakat yang buag air kecil di sekitaran goa tersebut maka orang itu tidak akan bisa lagi buang air kecil selamanya kalau tidak segera di obati oleh paranormal, serta masyarakat setempat mempercayai apa bila ada orang yang mengunjungi goa tersebut dan melemparkan batu ataupun kayu ke dalam mulut goa tersebut maka akan terjadi hujan gerimis panas, kesan mistis lainnya juga di terangkan oleh tetua2 masyarakat setempat bahwa untuk berkunjung ke goa kelelawar tersebut haruslah berniat baik dan tidak sombong beserta menjaga sikap supaya tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, kita dianjurkan untuk Figure : mulut goa tanpak dari luar

description

Objek Wisata Goa di Desa Tebing Tinggi Kec. Danau Kerinci Kab. Kerinci Prov. Jambi

Transcript of Goa Kelelawar Desa Tebing Tinggi Kerinci

GOA KELELAWAR TEBING TINGGI KERINCI Salah satu Objek wisata di Kec. Danau Kerinci

Oleh: Tengku Amrullah Mukhtar Kincai

GOA KELELAWAR TEBING TINGGI KERINCI

Salah satu Objek wisata di Kec. Danau Kerinci

Oleh: Tengku Amrullah Mukhtar Kincai

[email protected]

Goa ini terdapat di perbukitan, tepatnya di Bukit Siru Desa Tebing

Tinggi Kecamatan Danau Kerinci Kabupaten Kerinci Provinsi Jambi.

Dinamakan goa kelelawar oleh masyarakat setempat dikarnakan di

dalam goa tersebut terdapat banyak habitat Kelelawar. goa ini terbentuk

oleh proses alam.

Jarak desa tebing tinggi dari pusat kota Sungai penuh dapat di

tempuh dengan kendaraan bermotor roda dua dan roda empat

dari pusat kota sekitar 15 km, 20 menit perjalanan hingga sampai

di desa tebing tinggi dan dari desa tebing tinggi kita akan

melakukan perjalanan trecking menempuh waktu 1 jam hingga

sampai ke goa tersebut. jalan menuju ke Goa Tersebut sangatlah

baik terbentuk dari jalan dari masarakat sekitar pergi ke kebun

(ladang) di sepanjang jalan menuju GOA kita akan di suguhi

pemandangan alam yg sangat menarik dengan menemukan

perkebunan karet, kopi. kulit manis, perkebunan syaur2an

seperti sayur gando (sayur Khas tebing tinggi yaitu sayur jenis

kucai) dan kita juga akan menjumpai beberapa batu-batu besar di

sepanjang jalur tersebut dan ada juga sungai dan pohon-pohon

bambu, di sepanjang jalan menuju goa tersebut kita juga bisa

mendengar kicauan burung2 yang beraneka ragam dan kita juga

bisa melakukan pengamatan burung di sepanjang jalur, setiba di

bibir goa kesan mistik akan terasa dan memacu adrenalin kita

karna kita akan di sambut oleh bising suara kelelawar dan

kelelawar tersebut akan berterbangan karna merasa terusik oleh

kedatangan kita.

Belum ada yg tahu berapa panjang dan tembus kemana goa tersebut menurut cerita tetua2 disana

beraneka ragam ada yg mengatakan bahwa goa tersebut akan tembus ke jambi, ada pula yg

mengatakan gua tersebut berujung di sebuah sungai yg hilang, dan ada juga yg mangatakan goa

tersebut tenbusnya kedanau kerinci, serta ada juga yang mengatakan goa tersebut tembus di hulu

sungai Samau, beraneka ragam cerita masyarakat mengenai goa tersebut kesan mistisnya ada yg

mengatakan dahulunya kalau ada masyarakat yang buag air kecil di sekitaran goa tersebut maka

orang itu tidak akan bisa lagi buang air kecil selamanya kalau tidak segera di obati oleh

paranormal, serta masyarakat setempat mempercayai apa bila ada orang yang mengunjungi goa

tersebut dan melemparkan batu ataupun kayu ke dalam mulut goa tersebut maka akan terjadi

hujan gerimis panas, kesan mistis lainnya juga di terangkan oleh tetua2 masyarakat setempat

bahwa untuk berkunjung ke goa kelelawar tersebut haruslah berniat baik dan tidak sombong

beserta menjaga sikap supaya tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, kita dianjurkan untuk

Figure : mulut goa tanpak dari luar

GOA KELELAWAR TEBING TINGGI KERINCI Salah satu Objek wisata di Kec. Danau Kerinci

Oleh: Tengku Amrullah Mukhtar Kincai

meminta izin atau mengucapkan salam (Misl. Kami minta izin untuk berkunjung ke goa

kelelawar /ucapan itu cukup di dalam hati saja) karena masyarakat setempat meyakini bahwa di

goa kelelawar tersebut di huni oleh mahkluk gaib mambang/peri2 .

Goa kelelawar ini adalah goa vertikal dan mempunya gride antara 2-3 gride, bagi petualangan

CAVING goa ini sangat membuat penasaran,sebelum masuk kegoa kita tidak bisa masuk begitu

saja karna dari bibir goa kita akan masuk mempergunakan peralatan caving dan tali temali yg

lengkap karna dari bibir goa kita meneju ke dasar pertama kita akan menuruni tebing batu yang

sangat curam,dan setiba di dasar kita akan melakukan petualangan yg sangat seru sekali kita

akan memasuki lorong-lorong yang mana lobang jalur tersebut hanya pas2an dengan tubuh kita

hingga kedalaman 150m barulah kita akan menemukan sebuah ruangan kecil dan disini kita pun

akan merasa bingung karna terlalu banyak nya lorong2 , hingga kedalaman 300m bahkan suhu

udara disini mulai terasa sangat dingin sekali. kalo ingin meneruskan perjalanan kita memang

harus mempunyai peralatan caving yang lengkap sebab di kedalaman ini lorong2 semakin sempit

karna banyak nya lorong yg telah tersumbat akibat longsoran karna kalau di luar hujan secara

otomatis air akan masuk memenuhi lobang2 goa dan mengikis tanah2 dan aliranya akan

menyumbat jalan2 kecil tersebut kita harus butuh kerja keras dengan menggali lorong2

tersebut...SELAMAT MENCOBA."

Silakan Kunjungi, keindahan alam di bukit siru sangat indah dan asri, dari puncak bukit siru kita

bisa memandang keindahan terbentangnya Danau Kerinci, dan wilayah sekitarnya.

Figure ; Tampak Goa di Kedalaman 250m

GOA KELELAWAR TEBING TINGGI KERINCI Salah satu Objek wisata di Kec. Danau Kerinci

Oleh: Tengku Amrullah Mukhtar Kincai

GOA KELELAWAR TEBING TINGGI KERINCI Salah satu Objek wisata di Kec. Danau Kerinci

Oleh: Tengku Amrullah Mukhtar Kincai

Figure 1 Tanpak Mulut Goa

GOA KELELAWAR TEBING TINGGI KERINCI Salah satu Objek wisata di Kec. Danau Kerinci

Oleh: Tengku Amrullah Mukhtar Kincai

Figure :

Ruangan Kubah menyerupai Kubah Mesjid di samping Goa