Geostatistik

13

description

geostatistik dan metode-metodenya

Transcript of Geostatistik

Slide 1

GEOSTATISTIK MateriGeostatistikDasar Ilmu StatistikAplikasiMetodeSoftwareHarapanReferensiGeostatistik adalah disiplin ilmu yang memakai metode kriging untuk menghitung jumlah endapan mineral dan lainnya dengan analisis spasial.3Geostatistika merupakan suatu jembatan antara statistik dan Geographic Information System (GIS).Matheron (1963) geostatistik adalah ilmu yang khusus mempelajari distribusi dalam ruang, yang sangat berguna untuk insinyur tambang dan ahli geologi, seperti grade, ketebalan, akumulasi dan termasuk semua aplikasi praktis untuk masalah-masalah yang muncul di dalam evaluasi endapan bijih, Geostatistik merupakan salah satu ilmu yang menggunakan analisis spasial.Analisis spasial merupakan analisis yang memiki atribut lokasi,seperti koordinatGeostatistik dapat digunakan pada berbagai bidang: industri pertambangan (pada awalnya dikembangkan), perminyakan, lingkungan, meteorologi, geofisika, pertanian dan perikanan, kelautan, ilmu tanah, fisika media heterogen, teknik sipil, akutansi, dan barangkali astrofisika. Geostatistik juga dapatGEOSTATISTIKPenjelasanDapat memprediksikan nilai dari daerah yang tidak memiliki data real, sehingga dapat dibuat hasil dari prediksi tersebut yang mendekati nilai penyebaran sebenarnya.Mempelajari fenomena-fenomena gejala alam, terutama untuk menentukan volume bahan galian

Untuk pembuatan peta penyebaran porositas yang digunakan dari beberapa data sumur.

Untuk mengkarakterisasi suatu ketidaktentuan pada estimasi, seperti: volume minyakbumi, kadar di atas cut-off, resiko polusi

Untuk pemetaan dan estimasi antara titik data (kriging).GEOSTATISTIKSecara UmumVarian

Mean

Modus

Dasar-dasar ilmu statistik yang dipakai dalam geostatistik

6GrassQuantum GISMapWindowGS+SgeMSKalypsoGPlatesFreeCADR-STATGeo-RGstatuncertGEOSTATISTIKSoftwareMetode krigingdeterministikGEOSTATISTIKMetodeMetode kriging adalah metode yang menginterpolasi suatu nilai kandungan mineral berdasarkan data sampel. kriging dapat dibedakan berdasarkan cara estimasi dan proses perhitungannya,yaitu;Simple Kriging Block kriging Sering disebut juga dengan Ordinary kriging yaitu metode perhitungan nilai harapan (estimasi) suatu titik sampel. Teknik yang memperkirakan sifat-sifat statis dari suatu block.) Co-kriging suatu teknik khusus dalam interpolasi dengan memakai dua variabel yang berbeda akan tetapi secara spasial saling berhubungan. Universal Kriging Adalah kriging dari data yang mempunyai kecenderungan trend tertentu.10http://alatberat1985.blogspot.com/2012/12/bulldozer.htmlMetode deterministik,Metode yang menyatakan kepastian karena sesuai dengan hukum fisika, kimia dan lainnya. Biasanya metode ini dikombinasikan dengan metode krigingAplikasi dalamPertambanganMengestimasi cadangan total,Mengestimasi error,Menghitung jarak sampling optimalMengestimasi cadangan blok,Pemetaan kontur dan pembuatan grid,Mensimulasikan deposit untuk perencanaan,Mengestimasi pemulihan area.

Referensihttp://rusdispace.com/aplikasi-gratis-untuk-geostatistik-dan-pemodelan/http://zaihooiz.blogspot.com/2012/05/pengertian-dan-model-kriging.html (http://wiretes.wordpress.com/2010/07/11/analisis-geostatistik-untuk-pemodelan-geologi/) http://warmada.staff.ugm.ac.id/Modules/geostatistik.html